Anda di halaman 1dari 41

LAPORAN PRAKTIK KERJA INDUSTRI

PT. SURYA BANTARA JAYA

Disusun Untuk Memenuhi Sebagai Persyaratan Mengikuti Ujian Kompetensi dan UjianSatuan
Pendidikan Tahun Pelajaran 2022/2023

Disusun oleh:

M. NABIL ANDREAN SAPURTRA

NIS: 7034

PROGRAM STUDI KEAHLIAN TEKNIK LISTRIK


KOMPETENSIKEAHLIAN TEKNIK INSTALASI
TENAGA LISTRIK SMK YPS PRABUMULIH
2022
LEMBARAN PENGESAHAN

Laporan Kegiatan Praktek Kerja Industri (Prakerin) yang disusun oleh :

Nama : M. NABIL ANDREAN SAPURTRA

NIS : 7034

ProgramStudi : Instalasi Tenaga Listrik

Kompetensi Keahlian : Teknik Instalasi Tenaga Listrik

Dengan Judul : Pemasangan KWH Dan Intalasi Rumah

LAPORAN KEGIATAN PRAKTIK KERJA

INDUSTRIPT. SURYA BANTARA JAYA

Pembimbing Perusahaan Pembimbing Sekolah


SMK YPS Prabumulih

M.SOLIHIN Erce Ervina S.T


NIY : 102 231

Mengetahui

WakaDudi/Humas Ka. Program Keahlian

TeknikKetenagalistrikan SMKYPSPrabumulih Komp. Teknik Instalasi Tenaga Listrik

OfitAdrian,S.I.Kom.,M.Si Rifandi Nasution . ST

NIY : 102 84185 NIY. 102 83 183

Kepala Sekolah SMK


YPS Prabumulih

Drs. H. Subali

NIY : 102 63 063


II
KATA PENGANTAR
Puji dan syukur penulis panjatkan kehadirat Allah SWT karena berkah dan rahmatnya penulis dapat menyelesaikan
laporan praktik kerja industri (Prakerin) ini. Dalam penyusunan laporan praktik kerja industriyang diselesaikan penulis
merupakan syarat pada program studi Teknik Instalasi Tenaga Listrik SMK YPS Prabumulih.
Dalam penyusunan laporan praktik kerja industri ini penulis mendapatkan bantuan dariberbagai pihak baik moril
maupun material.

Untuk itu penulis mengucapkan terima kasih setulusnya dan penilaiansebesar - besarnyakepada:

1. Bapak Drs. H. Subali selaku kepala sekolah SMK YPSPrabumulih.


2. Bapak Ofit Adrian S.I.Kom.,M.Si selaku Waka Humas Dudi SMK YPS Prabumulih.
3. Bapak Rifandi Nasution. ST Selaku Kaprog (Kepala Program) Teknik Instalasi TenagaListrik
(TITL) SMK YPS Prabumulih dan selaku pembimbing sekolah untuk kegiatan praktik kerja
industri di PT. SURYABANTARA JAYA, yang banyak meluangkan waktu dan memberikan
bimbingan demi kelancaran menyusun laporan ini.

4. Ibuk Erce Ervina S.T Selaku Pembimbing sekolah untuk kegiatan praktikkerja industri di PT.
SURYA BANTARA JAYA, yang banyak meluangkanwaktu dan memberikan bimbingan demi
kelancaran dalam menyusun laporan ini.

5. Bapak M.Solihin selaku pembimbing perusahaan PT. SURYA BANTARA JAYA, yang telah
membimbing dan memberikan saran serta kritik yang membangun sehingga laporan ini
dapat selesai denganbaik.

6. Siswa/Siswi SMK YPS Prabumulih, teman seperjuangan yang salingmemberikandorongan


semangat dan motivasi dalam penyelesaianlaporan praktik kerja industri serta semua
pihak yang memberikanbantuan lainnya.

Saya menyadari meskipun banyak kesalahan dan kekurangan dalam pembuatanlaporanpraktik kerja industri
ini, tetapi saya berharap laporan ini dapat berguna bagi kita semua.

Prabumulih, 30 September 2022

Penulis

M. NABIL ANDREAN SAPURTRA

NIS 7034

III
DAFTAR ISI

HALAMAN JUDUL I

HALAMANPENGESAHAN II

KATA PENGANTAR

III

DAFTARISI…

IV

DAFTAR GAMBAR V

BABIPENDAHULUAN 1

A. Latar Belakang 1

B. Maksud danTujuan 2

C. Manfaat 2

BAII PELAKSANAANKEGIATAN 4

A. Gambaran Umum Perusahaan 4

1. Sejarah Singkat Perusahaan 4

2. Visi Misi Perusahaan 4

3. StrukturOrganisasiPerusahaan 5

B. UraianKerja 6

C. JadwalKegiatan 8

BAB III HASILDANPEMBAHASAN 11

A. KajianTeori 11

B. TemuanStudi 12

BABIVPENUTUP 14

A. Kesimpulan 14

B. Saran 14

LAMPIRAN… 15

DAFTAR PUSTAKA… 24

BAB III

Gambar3.1 Pemasangan KWH Rumah……………………………………………………..

IV
V
VI
VII
BAB I PENDAHULUAN

A. LatarBelakang

Praktik Kerja Industri (Prakerin) merupakan kegiatan Akademik yang


berorientasi pada bentuk pembelajaran Siswa/i untuk mengembangkan dan meningkatkan
tenaga kerja yang berkualitas. Dengan mengikuti Praktik Kerja Industri diharapkan dapat
menambah pengetahuan, keterampilan dan pengalaman Siswa/i dalam mempersiapkan diri
memasuki dunia kerja yang sebenarnya. Selain untuk memenuhi kewajiban Akademik,
diharapkan kegiatan tersebut dapat menjadi penghubung antara dunia pendidikan dengan
dunia kerja. Prakerin diselenggarakan secara sistematis dan terjadwal di bawah
bimbingan Guru pembimbing yang memenuhi syarat. Prakerin merupakan salah satu syarat
yang harus ditempuh oleh Siswa/i untuk mengikuti kegiatan akhir pembelajaran jenjang SMK.
SMK YPS Prabumulih sebagai sekolah yang mengedepankan kualitas Siswa/i dalam
menjawab tantangan dunia kerja, menilai perlu diadakannya Prakerin. Hal ini sejalan dengan
realisasi tuntutan tujuan Pendidikan Nasional, seperti yang tertulis dalam Undang-Undang
No 20 tahun 2003 bahwa tujuan Pendidikan Nasional adalah mencerdaskan kehidupan
bangsa dan mengembangkan manusia Indonesia seutuhnya dengan cara
menyelenggarakan pendidikan, penelitian, dan pengabdian kepada masyarakat.
Menurut Buku Pedoman Pelaksanaan & Penyusunan Laporan Prakerin SMK YPS
Prabumulih (2022), Prakerin dapat diartikan sebagai sarana pelatihan mental, sikap,
penerapan ilmu, dan pembentukan awal lulusan yangkompeten pada bidangnya masing-masing.
SMK YPS Prabumulih mewajibkan Siswa/i-nya untuk melaksanakan Praktik Kerja Industri,
sehingga Siswa/i dapat mengaplikasikan ilmu yang telah diperoleh dibangku sekolah
kedalam lingkungan kerja yang sebenarnya.
Alasan dilaksanakannya Prakerin di PT.SURYA BANTARA JAYA yaitu praktikan ingin
mendapatkan pengalaman di dunia kerja. Selain itu praktikaningin

menambah ilmu pengetahuan yang berkaitan dengan pemeliharaan jaringan listrik,pemasangan kwh,
operasi pengecekan kwh prabayar, dan lain-lain.

1
Pada situasi kerja yang sebenarnya dan membandingkannya antara ilmu yang
diperoleh di sekolah secara teori maupun praktik selama Prakerin. Selanjutnya
praktikan ingin mengetahui kegiatan sehari-hari yang dilakukan oleh PT.SURYA
BANTARA JAYA, serta dapat menerapkan teori-teori yang telah dipelajari selama di
sekolah.

B. Maksud danTujuan
Praktik Kerja Industri (Prakerin) dilaksanakan praktikan terhitung dari
tanggal 27 Juni - 30 September 2022 di PT.SURYA BANTARA JAYA, dan
bertujuan untuk, sebagai berikut :
a. Mengaplikasikan ilmu atau teori yang telah diperoleh pada sekolah di
PT.SURYA BANTARA JAYA, melalui praktik pada bidang yang di
kerjakan selama Prakerin di PT. SURYA BANTARA JAYA.
b. Melatih Siswa/i guna memiliki kemampuan dalam beradaptasi
dengan dunia kerja.
c. Menambah pengetahuan dan wawasan keilmuan bagi Siswa/isecara
langsung di dunia kerja.
d. Melatih sikap disiplin, profesional, dan rasa tanggung jawab
kedalam dunia kerja yangsesungguhnya.

C. Manfaat
Adapun manfaat pelaksanaan kegiatan Praktik Kerja Industri yaitu :
1. BagiSiswa/i.
a. Merupakan sarana untuk
meningkatkan, memperluas dan
mengaplikasikan teori yang telah diterima
di sekolah.
b. Melatih agar tanggap dan peka dalam
menghadapi situasi dan kondisiyang tidak
selalu sama antara teori dan praktekdi
lapangan.

2
c. Mempraktekan ilmu yang telah di dapatkan terutama yang
berhubungan dengan pemasangan kwh, pemeliharaan instalasi listrik,
penggantian alat ukur jarak jauh, pemeriksaan kwh kerumah-rumah.
d. Dapat memperoleh pengalaman yang sangat berharga dan
tambahan wawasan ilmu didunia kerja.
2. Bagi SMK YPSPrabumulih.
a. Sebagai media untuk menjalin hubungan kerja dengan
instansi yang di jadikan tempat praktik kerja industri.
b. Agar hasil laporan dapat digunakan sebagai referensi atau
pedoman oleh SMK YPS Prabumulih untuk Sis wa/i dalam
pembelajaran.
c. Menciptakan calon Siswa/i lulusan yang terampil di dunia kerja.
3. Kegunaan Prakerin Bagi Perusahaan.
a. Mengetahui dan mengatasi masalah-masalah yang ada di perusahaan.
b. Menghasilkan usulan sistem yang dapat memperbaiki kinerja
perusahaan.
c. Prakerin dapat digunakan oleh instansi sebagai referensi dasar untuk
pengambilan keputusan yang berhubungan dengan urusan pekerjaan
sesungguhnya.

3
BAB II PELAKSANAAN KEGIATAN

A. Gambaran UmumPerusahaan

1 Sejarah Singkat Perusahaan


.
Sejarah berdirinya PT SURYA BANTARA JAYA
Ber awal di tahun 2011 berdiri CV SURYA BANTARA setelah
beroperasi melayani pasang baru kWh meter perumahan dan
perorangan, pengadaan barang dan jasa sampai di tahun 2016,
dengan berkembangnya waktu dan kebutuhan managemen.

Maka dikembangkanlah dari CV SURYA BANTARA ke PT. SURYA


BANTARA JAYA diawal tahun 2017 yang beroperasi sampai dengan
sekarang yang melayanipasang baru kWh meter perumahan dan
perorangan, Pengadaan Barang dan Jasa serta Penambahan/
Pembangunan jaringan listrik baru dan Pemasangandan perawatan PJU
di lingkungan Pemkot Prabumulih.

2. Visi Misi Perusahaan

Visi
a. Menjadi perusahaan yang unggul dan terbaik
dalam bidang elektrikal dan mekanikal.
b. Mampu menghadapi persaingan Global.

c. Mampu Menghadapi Ekonomi Asean(MEA).

Misi

b.Menjadi Mitra Usaha atau Patnert yang Handal dan Terpercaya

b.Mengutamakan Mutu dan Pelayanan demi Kepuasan Pelanggan.

4
3. Struktur OrganisasiPerusahaan

DIREKTU
R

WAKIL
DIREKTUR

PENANGGUN TENAGA TEKNIK


KOMISARI G MUHAMMADARIE
S JAWABTEKN F

WAKIL PENANGGUN
G TENAGA TENAGA TEKNIK
KOMISARIS TEKNI TEGARDERMAWA
JAWAB K

PENANGGUN
G TENAGA
TEKNIK
JAWAB

5
URAIAN TUGAS DAN KEGIATAN

Kegiatan penulis selama prakerin di PT.SURYA BANTARA JAYA selama 3 bulan :

1. Pemasangan KWH
2. Mengganti DRIVER Lampu PJU

3. Pemasangan Potosel

4. Pemasangan lampu LED Merah Putih

5. Pemasangan Instalasi rumah

6. Mengganti lampu PJU

7. Membobok rumah

8. Pemasangan Saklar,Stop Kontak

9. Mengganti MCB Panel Lampu PJU

10. Menarik Kabel TR


13.Menganti Kabel NYA

14. Survei PDAM

15. Menggambar Diagram Pengawatan

16. Mengonek Kabel

17. Memasang klam Kabel

18. Memasang Fitting

6
Waktu Pelaksanaan

Waktu pelaksanaan Prakerin yang telah dilaksanakan oleh penulis selama Prakerindi PT.SURYA
BANTARA JAYA, yang dimulai pada tanggal 27 Juni 2022 sampai dengan tanggal 27 Semptember
2022. Dengan itu, maka penulis telah menyelesaikan Prakerin selama 3 bulan di PT.SURYA
BANTARA JAYA. Jadwal masuknya setiap hari senin s/d
jum’at, pukul 09:00- 16:00 WIB. Berikut ini adalah jadwal masuk yang penulis laksanakanselama
prakerin di PT.SURYA BANTARA JAYA:
JAM
NO. HARI KERJA

MASU ISTIRAHA PULAN


K T G
1 Senin 09:00 12:00 16:00
2 Selas 09:00 12:00 16:00
a
3 Rabu 09:00 12:00 16:00
4 Kamis 09:00 12:00 16:00
5 Jum’at 09:00 11:30-14:00 16:00

6 Sabtu& LIBUR
Minggu

Jadwal masuk di PT. SURYA BANTARA JAYA

B. JadwalKegiatan

BulanPertama

NO Tanggal Kompetens Mula Selesai Kegiata


. i Dasar i Pukul n
Puku
l
1 Senin Instalasirumah 08:00 15:30
27-6- Memasang Lampu dan
2022 Membobok diding

2 Selasa Instalasimasjid 08:30 15:00


28-6- Memasang Speaker
2022

7
3 Rabu Instalasirumah 08:30 15:30
29-6- Memasang KWH
2022
4 Kamis Instalasi ruko 09:00 17:00
30-6- Memasang Fitting
2022

Bulan Kedua

5 Jum Instalasiruko
at 1-7 09:00 16:00 Membobok tembok
-2022

6 Senin PJU
4-7- 09:00 17:00 Memasang lampu jalan
2022
7 Sela Instalasi
sa 5-7 Listrik 09:00 12:00 Memasang Fotsel
-2022
8 Kam PJU
is 7-7- 09:00 16:00 Memasang lampu jalan
2022
9 Jum PJU Memasang lampu jalan
at 8-7 09:00 16:00
-2022
10 Rab PJU Memasang lampu jalan
u 13-7- 09:00 16:00
2022
11 Kami PJU Menarik kabel TR
s 14-7- 09:00 16:00
2022

8
12 Jumat PJU Memasang lampu jalan
15-7- 09:00 16:00
2022
13 Selasa PJU Mengganti MCB Panel
19-7- 10:00 16:00
2022
14 Rabu PJU 09.00 16.00 Mengganti Driver
20-7-
2022
15 Selasa Instalasi rumah 09:00 14:00
26-7- Memasang
2022 KWH
16 Rabu Instalasi rumah 14:00 16:00 Memasang
27-7- KWH
2022

Bulan Ketiga

Senin
17 1-8- PJU 10:00 12:00 Menggganti KWH
2022

18 Kamis Instalasi 09:00 16:00 Memasang lampu


4-8- peneranga variasi LED merah putih
2022 n
19 Jumat Instalasi 01:30 16:00 Memasang lampu
5-8- penerangan LED variasi merah
2022
20 Jumat Instalasi 09:00 11:00 1. MemasangKWH
12-8- rumah 2. Memasangservis
2022 3. Memasangkonek
21 Senin Instalasi 09:00 17:30 Memasang Instalasi
22-8- rumah Rumah danMembobok
2022 diPali

22 Selasa Instalasi 08:00 12:00 Memasang Instalasi


23-8- rumah Rumah danMembobok
2022 diPali

9
23 Rabu PJU 09:00 16:0 Mengganti DRIVERLampuJalan
24-8- 0
2022

24 Jumat Instalasi 09:00 11:3 1. MemasangKWH


2-9- rumah 0 2. Memasangkonek
2022
25 Kamis PJU 08:00 16:0 Ngervis Lampu Jalan
8-9- 0 Dan GantiKabel
2022

26 Jumat PJU 09:00 14:0 Mengganti


9-9- 0 DRIVER lampu
2022 Jalan
27 Kamis Instalasi 09:00 12:0 1. MemasangKWH
15-9- rumah 0 2. Memasangkon ek
2022 kabel

28 Senin Instalasi 09:00 12:3 1. MemasangKWH


19-9- rumah 0 2. Memasangkonek
2022

10
BAB III HASIL DAN PEMBAHASAN

A. KajianTeori

Pengertian KWH Meter

KWH Meter adalah sebuah alat yang digunakan untuk mengukur konsumsienergi listrik
pada instalasi listrik rumah dan gedung. Parameter yang diukur olehKWH Meter ini adalah
pemakain daya listrik (Watt) per jam-nya.

KWH Meter ini dipasang oleh PLN untuk mengukur pemakaian energi listrik konsumen baik pada
instalasi listrik rumah, gedung perkantoran ataupun pabrik dan manufaktur. KWH Meter ini juga
mempunyai fungsi lain seperti membatasi daya maksimal yang terpakai, membatasi arus maksimal
yang mengalir dan melindungi instalasi listrik dari hubung singkat dan beban berlebih.

Driver Lampu PJU

Adalah Rangkaian elektronik yang digunakan untuk menyalakan/menghidupkan rangkaianLEDHPL serta


sebagai pengendali arus dan tegangan/voltase secara otomatis.

Photocell

Sensor cahaya adalah sebuah alat yang digunakan untuk mengubah besaran cahayamenjadi besaran listrik.
Prinsip kerja dari alat ini adalah mengubah energi dari foton menjadi elektron. Idealnya satu foton dapat
membangkitkan satu elektron.

Saklar Engkol

Changeover Switch atau yang sering disebut COS atau Ohm Saklar adalah alat listrik yang digunakan untuk
memindahkan daya listrik dari sumber listrik utama (PLN)dengan sumber listrik cadangan (Genset) dan
sebaliknya.

MCB Satu Phase

MCB (Miniature Circuit Breaker) adalah salah satu komponen instalasi listrik rumahyang memiliki
peran sangat penting. MCB ini berfungsi sebagai sistem proteksi di dalam instalasilistrik jika terjadi
beban berlebih serta hubung singkat arus listrik atau korsleting

Kabel NYA

Kabel jenis
NYAadalahkabeldenganintiyangterbuatdaribahantembagatunggaldan dilapisibahan isolator PVC
satu lapis. Kabel jenis ini biasanya digunakan untukinstalasi di perumahandan instalasi
kabel udara. Jika Anda ingin menggunakan
kabel NYA, sebaiknya dilengkapi dengan pelindung seperti pipaPVC.

11
B. TemuanStudi

Gambar 3.1 Memasang KWH

Cara memasang meteran listrik dari tiang listrik PLN pada saat pemasangan meteran listrik baruadalah:

Pemasangan dua buah kabel hitam twist dari tiang listrik Jaringan Tegangan
Rendah ke rumah Anda sebagai pelanggan. Pekerjaan ini dilakukan oleh petugas PLN.
Dua kabel hitam twist itu terdiri dari kabel arus listrik positif/fasa dan negatif/ netral.

Setelah kabel dari tiang listrik PLN terhubung menuju rumah pelanggan,
selanjutnya dilakukan pemasangan meteran listrik. Pertama-tama, penyambungkan
kabel positif (fasa) ke arus listrik TR Input KWH meteran listrik.

Selanjutnya, sambungan tersebut dilanjutkan menyambung pada TRInput


MCB. Dari MCB kabel positif akan masuk ke dalam rumah pelanggan berupa kabel
NYM yang umumnya berwarna hitam dengan ukuran 2,5 mm.Kabel NYM inilah
yang akan digunakan pelanggan untuk memasang lampudan sakelar listrik
rumah.

12
Kabel negatif atau netral dari TR input akan disambungkan menuju meteran listrik
dan keluar dalam bentuk TR Output yang digunakan pelanggan dalamrumah.

Kabel Arde atau Grounding yang telah terpasang di tanah, akan diteruskan
menuju rumah menggunakan kabel NYM yang biasanya berwarna kuning. Kabel Arde
ini dihubungkan pada setiap terminal stop kontak di dalam rumah. fungsi kabel Arde
atau grounding ini adalah menghilangkan setrum yang biasanya muncul pada
peralatan elektronik seperti televisi, radio, lemari es, atau komputer. Arus liar yang
bisa menimbulkan percikan api juga aman dengan sistem grounding ini.WH Panel
terbakar, Terjadinya Korsleting

Terjadinya hubungan pendek arus listrik membuat MCB terlalu panas,bahkan


bisa juga terbakar. Penyebab korsleting sangat banyak, mulai dari adanya kabel yang
terkelupas, atau juga sambungan tidak terpasang denganbaik.

13
BAB IV KESIMPULAN DAN SARAN

Kesimpulan
Setelah menyelesaikan prakerin atau praktik sistem ganda siswa dapat
menyimpulkan bahwa:
1. Saya dapat memperdalam ilmu yang menyangkut bidang keahlian siswa disekolah
khususnya teknik instalasi listrik.
2. Saya dapat mempersiapkan diri untuk memasuki lapangan kerja untuk
memasuki lapangan kerja serta dapat mengembangakan sikap profesional.
3. Saya dapat mempersiapkan diri untukberkompetisi
Setelah prakerin,siswa dapat melatih diri untuk lebih kreatif,inisiatif,dan
mempunyai motivasi untuk bekerja keras dari usia dini.
4. Saya dapat mempunyai keterampilan yang diutamakan untuk bekal hidupdimasa
depan.
5. Saya akan mampu bersaing di dunia usaha untuk menjadi calontenaga
kerja profesional.
6. Mempersiapkan mental siswa sebagai calon tenaga kerja yang profesional
sertadapat memperkenalkan dunia kerja.
Saran
A. Bagi SMK YPSPRABUMULIH.
1. Siswa yang akan datang sebelum prakerin dilaksanakan, dibekali
dengan keterampilan dan diberi pengarahan yang lebih matang.
2. Untuk pembimbing-pembimbing dari sekolah supaya selalu mengontrol siswa
nya di dunia usaha/industri setidaknya sebulan sekali atau dua kaliagar siswa
mempunyai ajang untuk berkomunikasi.

B. BagiSiswa.

1. Semoga peserta yanga kan datang akan lebih baik lagi dari pesertasekarang.
2. Dimanapun kita melaksanakan prakerin pada hakikat sama saja, maka
dariitu jagalah diri dan perbanyak keterampilan.
3. Bekali diri dengan keterampilan yang matang.

14
L
A
M
P
I
R
A
N

15
16
17
18
19
20
21
“Thanks for memories”

22
DAFTAR PUSAKA

Listrik untuk Kehidupan yang Lebih Baik - PT. Surya bantara jaya. (2022).
Retrieved September
30, 2022, from PT PLN (Persero) website:
https://web.SuryaBantaraJaya.co.id/tentang-
kami/profilperusahaan

PT. Surya Bantara Jaya. (2022). Retrieved September 30, 2022, from
Pln.co.id website: https://pusertif.SuryaBantaraJaya.co.id/#!/page/visi- misi

23
24
25
26
27
28
29
30
31
32
“Thanks for
memories”

33
DAFTAR PUSAKA

Listrik untuk Kehidupan yang Lebih Baik - PT. Surya bantara jaya.
(2022).Retrieved September
30, 2022, from PT PLN
(Persero) website:
https://web.SuryaBantaraJaya.co.i
d/tentang-
kami/profilperusahaan

PT. Surya Bantara Jaya. (2022). Retrieved September 30,


2022, from Pln.co.id website:
https://pusertif.SuryaBantaraJaya.co.id/#!/page/visi-misi

34

Anda mungkin juga menyukai