Anda di halaman 1dari 8

LAPORAN

PELAKSANAAN PRAKTIK KERJA INDUSTRI

TAHUN PELAJARAN 2022/2023

PT. BANK RAKYAT INDONESIA (BRI)

Disusun oleh:

Nama lengkap : Deden Saefudin

Tempat,tanggal lahir : Subang, 29 September 2006

NISN :

Program keahlian : Akuntansi Keuangan Dan Lembaga (AKL)

SEKOLAH MENENGAH KEJURUAN (SMK)

Jalan Eyang Tirtapraja Barat No. 101 Pamanukan Kabupaten Subang Kode POS 41254
Telp : 0260-552087 | email : smksdamarpmk@gmail.com
https://smksdamar.sch.id/

LEMBAR PENGESAHAN

LAPORAN PRAKTIK KERJA LAPANGAN

Nama : Deden Saefudin


Program Keahlian : Akuntansi Keuangan Lembaga
Intansi Perusahaan/DU/DI : UNIT BANK RAKYAT INDONESIA
Kalentambo kc.Pamanukan
Alamat Perusahaan/DU/DI : Jl.

Pembimbing
KATA PENGANTAR

Syukur Alhamdulillah penyusun panjatkan kehadiarat Allah S.W.T yang


telah melimpahkan rahmat dan hidayahnya, sehingga akhirnya penyusun dapat
menyelesaikan penyusunan laporan ini sesuai dengan tenggat waktu yang telah
diberikan oleh pihak sekolah. Dari hasil yang telah dilakukan dan dicapai selama
penyusun mengikuti proses Praktek kerja industri (PRAKERIN) di BANK BRI
UNIT KALENTAMBO selama 6 bulan dari tanggal 01 Agustus 2022 sampai
dengan 07 Januari 2022, penyusun banyak mendapatkan pengetahuan yang lain di
dalam dunia industri dan yang terutama sekali penyusun juga banyak
mendapatkan pengalaman berharga yang tak ternilai. Dan dengan bersumber dari
hal-hal tersebut, akhirnya menjadi dasar dan bahan bagi penyusunan laporan ini.

Sebelum melanjutkan penyusunan, terlebih dahulu penyusun


mengucapkan terima kasih kepada:

1. Bpk. Henky Iriawan, Selaku kepala sekolah SMK Darul Maarif


2. Bpk. Ahmad Imrom, Selaku Kepala Unit BRI Kalentambo
3. Ibu, Ade dian, Selaku kepala jurusan Akuntansi Keuangan Dan Lembaga
SMK Darul Maarif
4. Bpk, Rizal, Selaku pembimbing di SMK Darul Maarif
5. Ibu, Septya Wilda, Selaku pembimbing di BRI Unit Kalentambo
6. Seluruh staf dan karyawan BRI Unit Kalentambo
7. Teman-teman sekalian yang telah membantu sehingga tersusunnya laporan
ini

Penyusun mengakui bahwa laporan ini masih jauh dari sempurna, dengan dasar

itu penulis mohon kritik dan saran yang sifatnya membangun.

Semoga laporan ini berguna, khususnya untuk penyusun dan masyarakat pada

umumnya.
DAFTAR ISI

HALAMAN PENGESAHAN ...............................................................................i

BIODATA PESERTA PRAKERIN ..................................................................ii

KATA PENGANTAR ..........................................................................................iii

BAB I

PENDAHULUAN

1.1 Latar Belakang ................................................................................................ 1


1.2 Tujuan Prakerin ................................................................................................ 2
1.3 Manfaat Prakerin ............................................................................................. 3

BAB II

GAMBARAN UMUM DUNIA USAHA / INSTANSI TEMPAT PRAKTEK


PRAKERIN

2.1 Sejarah singkat dunia usaha / instansi tempat praktek PSG ............................ 4

2.2 Lokasi dunia usaha/instansi tempat PSG ........................................................ 5

2.3 Struktur organisasi dan uraian tugas ............................................................... 6

2.4 Uraian/Keterangan singkat tentang kegiatan usaha yang dilaksanakan ditempat


Praktek PSG .......................................................................................................... 7

BAB III

KEGIATAN HARIAN

3.1 Kegiatan harian ............................................................................................... 8

BAB IV
KESIMPULAN DAN SARAN

4.1 Kesimpulan .................................................................................................... 9

4.2 Saran ............................................................................................................. 10

LAMPIRAN LAMPIRAN

BAB I
PENDAHULUAN
1.1 Latar Belakang
Pendidikan di SMK dapat menerapkan berbagai pola penyelenggaraan
pendidikan yang dapat dilaksanakan secara terpadu, Seperti Pola Pendidikan
Sistem Ganda (PSG) yaitu Praktek Kerja Industri (PRAKERIN), dan pendidikan
jarak jauh.

Prakerin adalah pola penyelenggaraan pendidikan yang dikelola bersama-


sama antara SMK dengan dunia Dunia Usaha/Dunia Industri/Asosiasi Profesi,
Pemerintah sebagai Institusi Pasangan (IP), mulai dari tahap perencanaan,
pelaksanaan, hingga tahap evaluasi dan sertifikasi yang merupakan satu kesatuan
program. Durasi pelaksanaan Prakerin ini 1-2 bulan efektif. Pola Praktik Kerja
Industri diterapkan dalam proses penyelenggaraan SMK dalam rangka lebih
mendekatkan mutu lulusan dengan kemampuan yang diminati oleh Dunia
Usaha/Dunia Indistri/Asosiasi Profesi (Pemerintah).

Dengan demikian, seorang peserta didik dikatan mampu mengembangkan


kecakapan/keterampilan hidupnya jika menguasai dengan sungguh-sungguh seluk
beluk keahliannya secara tuntas, mulai dari penguasaan aspek TechnicalSkill dan
SoftSkill yang terkait, hingga aspek Personal Skill dan Social Skill yang
diperlukan untuk mengaplikasikannya dalam bentuk unjuk kerja (Performance),
melaksanakan pekerjaan yang sesungguhnya (Real Job) dan alami (Natural)
melalui pendekatan pembelajaran Praktek Kerja Industri (PRAKERIN) yang juga
dikenal Pembelajaran Sistem Ganda (PSG), yang pada akhirnya pada diri peserta
didik SMK tumbuh keyakinanbahwa keahlian yang dikuasainya cukup bermakna
(Meanningfull) untuk dijadikan sebagai pilihan jalan hidup.
1.2 Tujuan Prakerin

Tujuan Prakerin adalah sebagai berikut:

a. Memperkokoh “link and match” antara sekolah dengan dunia usaha.


b. Meningkatkan sistem effisiensi proses pendidikan dan pelatihan tenaga
kerja yang profesional.
c. Memberikan pengakuan dan penghargaan terhadap pengalaman kerja
sebagai bagian dari proses pendidikan.
d. Membentuk citra dan kepribadian siswa dalam proses pelatihan di dunia
industri.
e. Merupakan suatu usaha untuk meningkatkan keterampilan dan membentuk
pribadi yang percaya diri dan mandiri memasuki lapangan kerja.
f. Menambah wawasan tentang perkembangan teknologi dan lingkungan
kerja di Dunia Usaha/Dunia Industri.
g. Sarana untuk laboratorium /uji coba aplikasi seluruh komponen yang
terkait.
h. Meningkatkan kerjasama yabg lebih luas dengan DU/DI.

1.3 Manfaat Prakerin

Dengan adanya kegiatan prakerin ini, diharapkan dapat memberikan


manfaat yang nyata baik bagi Siswa itu sendiri, Adapun manfaat yang diharapkan
adalah sebagai berikut:

a. Menambah pengalaman serta wawasan yang luas tentang dunia kerja yang
nyata.
b. Memperoleh pengalaman dalam menghadapi suatu masalah dalam
pekerjaan.
c. Melatih untuk bersosialisasi dengan ruang lingkup kerja.
d. Mampu menindaklanjuti perolehan ilmu di Dunia Usaha/Dunia
Industri/Asosiasi Profesi secara tepat dilingkungan sekitarnya.
e. Bertambahnya keterampilan peserta didik yang sesuai dengan kompetensi
keahliannya.
f. Adanya kemandirian dan jiwa kewiraswastaan dalam diri siswa.
g. Menghasilkan tenaga kerja yang mempunyai keahlian profesional
(memiliki tingkat pengetahuan keterampilan dan etos kerja sesuai dengan
tuntutan lapangan kerja).
h. Untuk mendapatkan keterpaduan yang saling mengisi dan melengkapi
antara di sekolah dan industri.

BAB II

GAMBARAN UMUM DUNIA USAHA/INSTANSI TEMPAT PRAKTEK PRAKERIN

1.1 Sejarah Singkat

Anda mungkin juga menyukai