Anda di halaman 1dari 4

YAYASAN PUSPITA KENCANA No. dok. : FRM-KR.

06
Rev. : 02
SMP KATOLIK SANTA CLARA Tgl. berlaku : 1/3/2017
Halaman : 1/2
STATUS TERAKREDITASI “A”
Jl. Ngagel Madya No.1 Telp.(031) 5032171 Surabaya
Website: http://www.sanclar-mc.sch.id

LEMBAR KEGIATAN PESERTA DIDIK


Komponen darah & golongan darah
Kelas VIII Tahun pelajaran 2022/2023

Nama : Jason Federico Kamallan Kelas : 8D No. Absen : 14 Tanggal : 31 Januari 2023

Indikator Pencapaian Kompetensi:


3.7.1: Peserta didik dapat mengidentifikasi komponen darah
3.7.2: Peserta didik dapat mengidentifikasi penggolongan darah
3.7.3: Peserta didik dapat mendeskripsikan proses transfusi darah

Kerjakan kegiatan ini dengan referensi dari buku PR IPA kelas VIII Semester 1 hal. 134-137 dan
sumber informasi lain yang relevan

Darah menjadi bagian penting bagi manusia karena berfungsi mengangkut nutrisi, oksigen dan
karbondioksida di seluruh tubuh. Darah manusia tersusun atas berbagai komponen agar dapat
menjalankan berbagai fungsi bagi tubuh. Untuk semakin memahami konsep komponen penyusun darah,
isilah tabel berikut:

Darah tersusun atas komponen cair dan padat dengan fungsi sebagai berikut:
Darah
Bagian cair Bagian padat
Nama bagian Fungsi Nama bagian Fungsi
Plasma darah Mengangkut sari makanan Sel-sel darah: Sel darah merah mempunyai
ke sel-sel, mengangkut sisa - Sel darah merah hemoglobin yang berfungsi
oksidasi makanan dalam sel (Eritrosit) untuk meningkatkan oksigen
ke tempat pembuangan, - Sel darah putih untuk diedarkan ke seluruh
mengangkut hormon dan (Leukosit) tubuh dan meningkatkan CO2
enzim. - Keping darah untuk dikeluarkan dari dalam
(Trombosit) tubuh melalui paru-paru.
Leukosit berperan penting
dalam proses pertahanan
tubuh dengan menghasilkan
antibodi dan menghancurkan
patogen dengan cara menelan
patogen menggunakan plasma
sel (peristiwa fagositosis).
Trombosit berperan penting
dalam proses pembekuan
darah.
Darah bagian padat memiliki karakteristik tertentu, yaitu:
Jumlah
sel dalam Tempat
Jenis sel Bentuk Usia sel Tugas
1 mm3 pembentukan
darah
Sel darah - Cakram bikonkaf +/- 5 jt +/- 120 Sumsum tulang Terdapat
merah - Tidak mempunyai nukleus eritrosit hari hemoglobin
(eritrosit) (inti sel) untuk megikat
- Berwarna merah karena oksigen untuk
mengandung hemoglobin diedarkan ke
seluruh tubuh
dan mengikat
karbon
dioksida untuk
dikeluarkan.
Sel darah - Bentuknya tidak tetap 5.000- 1-2 Sumsum tulang Proses
putih - Mempunyai inti yang 10.000 minggu pertahanan
(leukosit) berbentuk bulat atau leukosit. tubuh dengan
cekung menghasilkan
- Tidak berwarna antibodi dan
- Dapat bergerak secara menghancurkan
amoeboid patogen dengan
- Dapat melakukan cara menelan
diapedesis, yaitu menembus patogen
dinding pembuluh darah menggunakan
plasma sel.
Keping - Tidak berinti 200.000- 10-12 Sumsum tulang Proses
darah - Tidak berwarna (bening) 400.000 hari belakang pembekuan
(trombosit - Bentuknya tidak beraturan trombosit darah yang
) akan dimulai
apabila terjadi
luka pada
tubuh, yaitu
pada saat
trombosit
pecah.
Perhatikan gambar 1 berikut, kemudian jawablah pertanyaan no. 1-3!

Sumber: www.karawangkab.go.id

1. Kegiatan apakah yang nampak pada gambar 1?


Donor darah.
2. Apa tujuan dari kegiatan pada gambar 1 tersebut?
Membantu merangsang produksi sel-sel darah baru.
3. Tuliskan syarat-syarat seseorang dapat melakukan kegiatan seperti pada gambar 1!
 Sehat jasmani dan rohani.
 Usia 17-60 tahun.
 Berat badan minimal 45 kg.
 Suhu tubuh 36,6-37,5 derajat Celcius.
 Tekanan darah harus 100-130 untuk sistolik dan 70-100 untuk diastolik.
 Denyut nadi harus 50-100 kali per menit. 
 Kadar hemoglobin minimal 12 gr/dl untuk wanita, dan minimal 12,5 gr/dl untuk pria.
 Donor darah dilakukan minimal 3 bulan sekali.
Perhatikan gambar 2 berikut, kemudian jawablah pertanyaan no. 4-6!

Sumber: www.kabartangsel.com

4. Kegiatan apakah yang nampak pada gambar 2?


Transfusi darah.
5. Apa tujuan dari kegiatan pada gambar 2 tersebut?
Penyembuhan penyakit.
6. Tuliskan indikasi seseorang dapat melakukan kegiatan seperti pada gambar 2!
Transfusi darah akan diberikan bila pasien mengalami kekurangan salah satu atau seluruh
komponen darah.
7. Pada proses transfusi darah, apakah yang akan terjadi jika golongan darah pendonor tidak sesuai
dengan golongan darah resipien? Jelaskan jawabanmu!
Jika terjadi transfusi darah dari donor kepada resipien yang tidak sama golongan darahnya, akan
terjadi reaksi penggumpalan darah atau reaksi serologis pada tubuh penerima. Akibatnya, resipien
dapat meninggal dunia.
Selamat mengerjakan

Anda mungkin juga menyukai