Anda di halaman 1dari 2

Pemeliharaan Kehamilan

Definisi

 Suatu program berkesinambungan selama kehamilan, persalinan, kelahiran dan


nifas yang terdiri atas edukasi, skreening, deteksi dini, pencegahan, pengobatan,
rehabilitasi yang bertujuan untuk memberikan rasa aman dan nyaman kepada
ibu dan janinnya sehingga kehamilan menjadi suatu pengalaman yang
menyenangkan.

Prinsip Dasar

 Tabulasi faktor risiko


 Skreening dan deteksi dini
 Evaluasi dan penilaian maternal dan pertumbuhan janin
 Evaluasi dan penilaian rute persalinan dan kelahiran
 Evaluasi dan penilaian nifas
 Konseling Nutrisi, Gerak Badan (Exercise), Medis, Genetik

Diagnosis

 Anamnesis
 Pemeriksaan Fisik
 USG
 Laboratorium

Manajemen

a. Pemastian kehamilan
b. Pemastian intrauterin - hidup
c. Pemastian kehamilan tunggal/multipel
d. Pemastian usia kehamilan
e. Mencari faktor risiko (bila mungkin)
f. Persiapan dan pemeliharaan payudara
g. Skreening Thalasemia, Hepatitis B, Rhesus (bila mungkin)
h. Pemeriksaan TORCHS (bila mungkin)
i. Evaluasi pertumbuhan janin
j. Evaluasi rute persalinan/kelahiran
k. Evaluasi fasilitas kelahiran/perawatan neonatal

Prognosis

 Sangat variatif, namun pada risiko rendah prognosis baik.

Anda mungkin juga menyukai