Anda di halaman 1dari 5

KONTAK FAQ RS S S ITEMAP 


ARTIKEL TERKINI CEGAH COVID-19, GERAKAN SEKOLAH BERSIH DIGALAKKAN Pencarian .. 

HOME TOPIK KESEHATAN PHBS

PHBS
TERPOPULER TERBARU
01 Januari 2016 | Dilihat 387006 Kali

01 Januari 2016
PHBS

Detail

01 Desember 2017
GERMAS - Gerakan
Masyarakat Hidup Sehat

Detail

10 Agustus 2018
Pent ingnya Menjaga
Kebersihan Alat
Reproduksi
Detail

Gambar Seputar PHBS Kesehatan


01 Januari 2016
Promosi Kesehat an
Gerakan PHBS Sebagai Langkah Awal Menuju Peningkat an Kualit as Kesehat an
Detail
Masyarakat

PHBS  merupakan kependekan dari Pola Hidup Bersih dan Sehat .


Sedangkan pengertian PHBS adalah semua perilaku kesehat an yang dilakukan karena 16 Oktober 2019
Hari Kesehat an Nasional
kesadaran pribadi sehingga keluarga dan seluruh anggot anya mampu menolong diri (HKN) Ke-55 Tahun 2019,
sendiri pada bidang kesehat an sert a memiliki peran akt if dalam akt ivit as “Generasi Sehat ,
Indonesia Unggul”
masyarakat . 
Detail
Perilaku hidup bersih sehat   pada dasarnya merupakan sebuah upaya unt uk
menularkan pengalaman mengenai pola hidup sehat melalui individu, kelompok
at aupun masyarakat luas dengan jalur – jalur komunikasi sebagai media berbagi
informasi. Ada berbagai informasi yang dapat dibagikan sepert i mat eri edukasi guna KALENDER KESEHATAN
menambah penget ahuan sert a meningkat kan sikap dan perilaku t erkait cara hidup
yang bersih dan sehat .   08 April 2020

08 Hari Anak-anak Balita


PHBS adalah  sebuah rekayasa sosial yang bert ujuan menjadikan sebanyak mungkin Detail
Apr
anggot a masyarakat sebagai agen perubahan agar mampu meningkat kan kualit as
perilaku sehari – hari dengan t ujuan hidup bersih dan sehat . 17 April 2020

Terdapat langkah – langkah berupa edukasi melalui pendekat an pemuka at au


17 Hari Hemofilia

Detail
pimpinan masyarakat , pembinaan suasana dan juga pemberdayaan masyarakat Apr
dengan t ujuan kemampuan mengenal dan t ahu masalah kesehat an yang ada di 18 April 2020
sekit ar; t erut ama pada t ingkat an rumah t angga sebagai awal unt uk memperbaiki pola 18 Hari Diabetes Nasional

dan gaya hidup agar lebih sehat . Detail


Apr
Tujuan ut ama dari gerakan  PHBS adalah  meningkat kan kualit as kesehat an melalui
proses penyadart ahuan yang menjadi awal dari kont ribusi individu – individu dalam
menjalani perilaku kehidupan sehari – hari yang bersih dan sehat . Manfaat PHBS yang
paling ut ama adalah t ercipt anya masyarakat yang sadar kesehat an dan memiliki
bekal penget ahuan dan kesadaran unt uk menjalani perilaku hidup yang menjaga
kebersihan dan memenuhi st andar kesehat an.
Ayo Cuci Tangan Pakai Sabun (Animasi PHBS)

Beberapa Tatanan PHBS


Tat anan  PHBS  melibat kan beberapa elemen yang merupakan bagian dari t empat
berakt ivit as dalam kehidupan sehari – hari. Berikut ini 5 tatanan PBHS yang dapat
menjadi simpul – simpul unt uk memulai proses penyadart ahuan t ent ang  perilaku
hidup bersih sehat  :

PHBS di Rumah t angga


PHBS di Sekolah
PHBS di Tempat kerja
PHBS di Sarana kesehat an
PHBS di Tempat umum

Manfaat PHBS
Manfaat PHBS secara umum adalah meningkat kan kesadaran masyarakat unt uk mau
menjalankan hidup bersih dan sehat . Hal t ersebut agar masyarakat bisa mencegah
dan menanggulangi masalah kesehat an. Selain it u, dengan menerapkan PHBS
masyarakat mampu mencipt akan lingkungan yang sehat dan meningkat kan kualit as
hidup.

Manfaat PHBS Di Sekolah

PHBS di sekolah merupakan kegiat an memberdayakan siswa,guru dan masyarakat


lingkungan sekolah unt uk mau melakukan pola hidup sehat unt uk mencipt akan
sekolah sehat . Manfaat PHBS di Sekolah mampu mencipt akan lingkungan yang
bersih dan sehat , meningkat kan proses belajarmengajar dan para siswa, guru hingga
masyarakat lingkungan sekolah menjadi sehat .

Manfaat PHBS Di Rumah Tangga

Menerapkan PHBS di rumah tangga t ent u akan mencipt akan keluarga sehat dan
mampu meminimalisir masalah kesehat an. Manfaat PHBS di Rumah t angga ant ara
lain, set iap anggot a keluarga mampu meningkat kan kesejaht eraan dan t idak mudah
t erkena penyakit , rumah t angga sehat mampu meningkat kan produkt ifit as anggot a
rumah t angga dan manfaat phbs rumah t angga selanjut nya adalah anggot a keluarga
t erbiasa unt uk menerapkan pola hidup sehat dan anak dpt t umbuh sehat dan
t ercukupi gizi

Manfaat PHBS Di Tempat Kerja

PHBS di Tempat kerja adalah kegiat an unt uk memberdayakan para pekerja agar t ahu
dan mau unt uk melakukan perilaku hidup bersih dan sehat dan berperan dalam
mencipt akan t empat kerja yang sehat . manfaat PHBS di t empat kerja yait u para
pekerja mampu meningkat kan kesehat annya dan t idak mudah sakit , meningkat kan
produkt ivit as kerja dan meningkat kan cit ra t empat kerja yang posit if .

Manfaat PHBS di Masyarakat

Manfaat PHBS di masyarakat adalah masyarakat mampu mencipt akan lingkungan


yang sehat , mencegah penyebaran penyakit , masyarakat memanfaat kan pelayanan
fasilit as kesehat an dan mampu mengembangkan kesehat an yang bersumber dari
masyarakat .

Indikator PHBS Di Sekolah


PHBS Di Sekolah merupakan langkah unt uk memberdayakan siswa,guru dan
masyarakat lingkungan sekolah agar bisa dan mau melakukan perilaku hidup bersih
dan sehat dalam mencipt akan sekolah yang sehat .

Contoh phbs di sekolah

Mencuci t angan dengan sabun sebelum dan sesudah makan,


Mengkonsumsi jajanan sehat ,
Menggunakan jamban bersih dan sehat
Olahraga yang t erat ur
Memberant as jent ik nyamuk
Tidak merokok di lingkungan sekolah
Membuang sampah pada t empat nya, dan
Melakukan kerja bakt i bersama warga lingkungan sekolah unt uk mencipt akan
lingkungan yang sehat .

Tatanan PHBS Rumah Tangga


Salah sat u t at anan  PHBS  yang ut ama adalah  PHBS rumah t angga  yang bert ujuan
memberdayakan anggot a sebuah rumah t angga unt uk t ahu, mau dan mampu
menjalankan perilaku kehidupan yang bersih dan sehat sert a memiliki peran yang akt if
pada gerakan di t ingkat masyarakat . Tujuan ut ama dari t at anan  PHBS  di t ingkat
rumah t angga adalah t ercapainya rumah t angga yang sehat .

Terdapat beberapa  indikator PHBS  pada t ingkat an rumah t angga yang dapat
dijadikan acuan unt uk mengenali keberhasilan dari prakt ek perilaku hidup bersih dan
sehat pada t ingkat an rumah t angga. Berikut ini 10  indikator PHBS  pada t ingkat an
rumah t angga :

1. Persalinan yang ditolong oleh t enaga kesehat an.


Persalinan yang mendapat pertolongan dari pihak t enaga kesehat an baik it u
dokt er, bidan at aupun paramedis memiliki st andar dalam penggunaan peralat an
yang bersih, st eril dan juga aman. Langkah t ersebut dapat mencegah infeksi
dan bahaya lain yang beresiko bagi keselamat an ibu dan bayi yang dilahirkan.

2. Pemberian ASI eksklusif


Kesadaran mengenai pent ingnya ASI bagi anak di usia 0 hingga 6 bulan menjadi
bagian pent ing dari indikator keberhasilan prakt ek perilaku hidup bersih dan
sehat pada t ingkat rumah t angga.

3. Menimbang bayi dan balit a secara berkala


Prakt ek t ersebut dapat memudahkan pemant auan pert umbuhan bayi.
Penimbangan dapat dilakukan di Posyandu sejak bayi berusia 1 bulan hingga 5
t ahun. Posyandu dapat menjadi t empat memant au pert umbuhan anak dan
menyediakan kelengkapan imunisasi. Penimbangan secara t erat ur juga dapat
memudahkan det eksi dini kasus gizi buruk.

4. Cuci t angan dengan sabun dan air bersih


Prakt ek ini merupakan langkah yang berkait an dengan kebersihan diri sekaligus
langkah pencegahan penularan berbagai jenis penyakit berkat t angan yang
bersih dan bebas dari kuman.

5. Menggunakan air bersih


Air bersih merupakan kebut uhan dasar unt uk menjalani hidup sehat .

. Menggunakan jamban sehat


Jamban merupakan infrast rukt ur sanit asi pent ing yang berkait an dengan unit
pembuangan kotoran dan air unt uk keperluan pembersihan.

7. Memberant as jent ik nyamuk


Nyamuk merupakan vektor berbagai jenis penyakit dan memut us siklus hidup
makhluk t ersebut menjadi bagian pent ing dalam pencegahan berbagai
penyakit .

. Konsumsi buah dan sayur


Buah dan sayur dapat memenuhi kebut uhan vit amin dan mineral sert a serat
yang dibut uhkan t ubuh unt uk t umbuh opt imal dan sehat .

9. Melakukan akt ivit as fisik set iap hari


Akt ivit as fisik dapat berupa kegiat an olahraga at aupun akt ivit as bekerja yang
melibat kan gerakan dan keluarnya t enaga.

10. Tidak merokok di dalam rumah


Perokok akt if dapat menjadi sumber berbagai penyakit dan masalah kesehat an
bagi perokok pasif. Berhent i merokok at au set idaknya t idak merokok di dalam
rumah dapat menghindarkan keluarga dari berbagai masalah kesehat an.

Salah Satu Aktivitas PHBS - Cuci Tangan Pakai Sabun

Pentingnya Materi PHBS Di Setiap Tatanan


Selain  PHBS  dalam t at anan rumah t angga,  masih t erdapat t at anan lain yang t idak
kalah pent ing sepert i  PHBS di sekolah dan juga PHBS di t empat kerja. Keseluruhan
dari  mat eri PHBS  bert ujuan unt uk meningkat kan kualit as kesehat an individu dan
masyarakat yang t erlibat pada set iap t at anan.

Sekolah yang sehat dengan anggot a komunit as t ingkat sekolah yang berperilaku
hidup bersih dan sehat dapat mencegah sekolah menjadi t it ik penularan at au sumber
berbagai penyakit . Demikian pula dengan  PHBS di t empat kerja  dimana keamanan
dan kesehat an menjadi sesuat u yang t idak kalah pent ing.

Perilaku hidup bersih dan sehat yang berasal dari implementasi materi PHBS  dapat
menjadi kunci unt uk meningkat kan kualit as kesehat an masyarakat . Menjalankan
prakt ek indikator –  indikator PHBS  di berbagai t at anan dapat menjadi sebuah
gerakan unt uk memasyarakat kan perilaku hidup bersih dan sehat dimanapun dan juga
kapanpun.

KUMPULAN DOWNLOAD MATERI PHBS


BUKU PHBS
 

File
No Nama Media File Type Size #

1 Buku : Adobe Port able 13,05 DOWNLOAD


Pedoman Document Format MB
PHBS

MATERI PHBS
 

Nama File
No Media File Type Size #

1 Mat eri : Microsoft Office - OOXML - 6,76 DOWNLOAD


PHBS Present at ion MB

 Art ikel Sebelumnya Art ikel Selanjut nya 


Pemberdayaan Masyarakat , Sarat akan Promosi Kesehat an
Makna

Artikel Terkait
Yuk Dirumah saja
Pasien TBC Harus Lebih Waspadai Corona
Slider Hari TBC 2020
5 Langkah Cegah Covid
Hari Air Sedunia 2020

INOVASI & LAYANAN


SISTEM DUNIA USAHA KEMITRAAN ONLINE PETUALANGAN CITA

EDUPRO

PROGRAM KERJA LINK TERKAIT NEWSLETTER


 CEGAH ST UNT ING  KEMENT ERIAN KESEHATAN Tetap terhubung dengan kami
 DESA SIAGA  DITJEN KESMAS untuk Update info terbaru
melalui fasilitas newsletter,
 GERMAS  BANK DATA KESEHATAN
masukan alamat email anda
DIREKTORAT PROMOSI  PHBS  KESEHATAN KELUARGA
KESEHATAN &
 RADIO KESEHATAN
PEMBERDAYAAN INFORMASI Tulis alamat email anda dis
MASYARAKAT  SEHAT NEGERIKU
 KEGIATAN  LPSE
 PROFIL DIREKT ORAT
 KALENDER KESEHATAN Subscribe
 VISI DAN MISI
 JALUR EVAKUASI
 CAPAIAN KINERJA /
 PENERIMAAN CALON PEGAWAI
AKUNTABILITAS
 PENERIMAAN CALON PESERTA
 T UPOKSI
DIDIK

Direktorat Promosi Kesehatan dan Pemberdayaan Masyarakat Kementerian Kesehatan RI


 Gedung dr. Adhyatma Lt. 6, Jl. H.R. Rasuna Said Blok X5 Kav. 4-9 Jakarta Selatan, DKI Jakarta
Tel: (021) 5221224 Fax: (021) 5203873

Kritik & Saran


 Kontak Kami

Ⓒ 2020 DIREKTO RAT PRO MO SI KESEHATAN DAN PEMBERDAYAAN MASYARAKAT KEMENTERIAN


RSS | FAQ | SITEMAP
| KESEHATAN RI

Anda mungkin juga menyukai