Anda di halaman 1dari 10

Simki-Pedagogia Vol. 01 No.

11 Tahun 2017 ISSN : AAAA-AAAA

JURNAL
PERANAN PERPUSTAKAAN SEKOLAH DALAM MENINGKATKAN
MINAT BACA SISWA SDN NGLUYU KECAMATAN NGLUYU
KABUPATEN NGANJUK TAHUN 2016/2017

THE ROLE OF SCHOOL LIBRARY IN IMPROVING READING


STUDENTS NGLUYU ELEMENTARY SCHOOL NGLUYU
DISTRICTS NGANJUK REGENCY IN THE YEAR OF 2016/2017

Oleh:
FAJAR YULIA ANGGRAENI
13.1.01.10.0197

Dibimbing oleh :
1. Sutrisno Sahari, S.Pd.,M.Pd.
2. Novi Nitya Santi, S.Pd.,M.Pd.

PROGRAM STUDI PENDIDIKAN GURU SEKOLAH DASAR


FAKULTAS KEGURUAN DAN ILMU PENDIDIKAN
UNIVERSITAS NUSANTARA PGRI KEDIRI
TAHUN 2017
Simki-Pedagogia Vol. 01 No. 11 Tahun 2017 ISSN : AAAA-AAAA
Artikel Skripsi
Universitas Nusantara PGRI Kediri

SURAT PERNYATAAN
ARTIKEL SKRIPSI TAHUN 2017

Yang bertanda tangan di bawah ini:


Nama Lengkap : FAJAR YULIA ANGGRAENI
NPM : 13.1.01.10.0197
Telepun/HP : 081239855022
Alamat Surel (Email) : yuliaanggraeni104@gmail.com
Judul Artikel : Peranan Perpustakaan Sekolah Dalam Meningkatkan
Minat Baca Siswa SDN Ngluyu Kecamatan Ngluyu
Kabupaten Nganjuk Tahun 2016/2017
Fakultas – Program Studi : FKIP – PGSD
Nama Perguruan Tinggi : Universistas Nusantara PGRI Kediri
Alamat Perguruan Tinggi : Jl. KH. Ahmad Dahlan No. 76 Kediri

Dengan ini menyatakan bahwa :


a. artikel yang saya tulid merupakan karya saya pribadi (bersama tim penulis) dan
bebas plagiarisme;
b. artikel telah diteliti dan disetujui untuk diterbitkan oleh Dosen Pembimbing I dan II.

Demikian surat pernyataan ini saya buat dengan sesungguhnya. Apabila di kemudian hari
ditemukan ketidaksesuaian data dengan pernyataan ini dan atau ada tuntutan dari pihak lain,
saya bersedia bertanggungjawab dan diproses sesuai dengan ketentuan yang berlaku.

Fajar Yulia Aggraeni| 13.1.01.10.0197 simki.unpkediri.ac.id


FKIP - PGSD || 1||
Simki-Pedagogia Vol. 01 No. 11 Tahun 2017 ISSN : AAAA-AAAA
Artikel Skripsi
Universitas Nusantara PGRI Kediri

PERANAN PERPUSTAKAAN SEKOLAH DALAM MENINGKATKAN


MINAT BACA SISWA SDN NGLUYU KECAMATAN NGLUYU
KABUPATEN NGANJUK TAHUN 2016/2017
FAJAR YULIA ANGGRENI
NPM : 13.1.01.10.0197
FKIP-PGSD
yuliaanggraeni104@gmail.com
Sutrisno Sahari, S.Pd.,M.Pd. dan Novi Nitya Santi, S.Pd.,M.Psi.
UNIVERSITAS NUSANTARA PGRI KEDIRI

ABSTRAK

Fajar Yulia Anggraeni: Peranan Perpustakaan Sekolah Dalam Meningkatkan Minat Baca
Siswa SDN Ngluyu Kecamatan Ngluyu Kabupaten Nganjuk, Skripsi, PGSD, FKIP UN PGRI
Kediri, 2017.
Penelitian ini di latar belakangi hasil pengamatan dan pengalaman peneliti bahwa, minat
membaca pada siswa saat ini masih rendah, membaca pada anak sekolah yang harus dibiasakan sejak
dini, untuk menumbuhkan minat baca mereka maka dibutuhkan dorongan, bimbingan dan pembinaan
dengan motivasi yang jelas dan disediakannya bahan pustaka yang lengkap dan bervariasi. Sekolah
sebagai lingkungan belajar bagi anak berperan menyediakan sumber belajar yang sesuai dengan minat
anak lewat perpustakaan sekolah, bagaimana peranan perpustakaan sekolah dalam meningkatkan
minat baca siswa?
Penelitian ini menggunakan pendekatan deskriptif kualitatif dengan subyek penelitian
pengelola perpustkaan, kepala sekolah, guru kelas dan siswa SDN Ngluyu. Teknik pengumpulan data
menggunakan metode observasi, wawancara dan dokumentasi. Teknik analisis data yang digunakan
adalah reduksi data, display data dan penarikan kesimpulan. Untuk menguji keabsahan data digunakan
uji kredibilitas dengan triangulasi sumber.
Kesimpulan hasil penelitian ini (1) dari hasil wawancara serta observasi menunjukkan bahwa
perpustakaan SDN Ngluyu melakukan peranannya dengan cukup baik dibuktikan dengan, penyediaan
koleksi yang cukup memadai untuk memenuhi kebutuhan membaca siswa, kondisi ruangan
perpustakaan yang nyaman dan bersih, adanya program pemberian hadiah pada siswa yang sering
berkunjung ke perpustakaan, pemberikan motivasi melalui tulisan atau poster bertuliskan kata-kata
bijak yang ditempel di dinding perpustakaan, diadakannya jadwal piket mingguan untuk setiap kelas
yang bertujuan untuk membiasakan siswa merawat kebersihan di perpustakaan, perpustakaan
dimanfaatkan oleh guru dengan menugasi siswa untuk mengerjakan tugas yang sumber jawabannya
ada dalam koleksi perpustakaan (2) faktor penghambat perpustakaan dalam meningkatkan minat baca
siswa adalah rendahnya minat siswa itu sendiri untuk membaca dan berkunjung ke perpustakaan tidak
adanya tenaga ahli yang memenuhi kualifikasi sebagai pustakawan hal ini menyebabkan sulit
berkembangnya mutu perpustakaan dan pelayanan menjadi kurang maksimal.

KATA KUNCI : Peran perpustakaan, minat baca siswa.

Fajar Yulia Aggraeni| 13.1.01.10.0197 simki.unpkediri.ac.id


FKIP - PGSD || 2||
Simki-Pedagogia Vol. 01 No. 11 Tahun 2017 ISSN : AAAA-AAAA
Artikel Skripsi
Universitas Nusantara PGRI Kediri

I. LATAR BELAKANG radio, menyebabkan masyarakat


Pentingnya membaca semakin lebih senang melihat dan mendengar
terasa saat ini yang ditandai dengan daripada membaca.” Ini
ledakan informasi secara besar- membuktikan bahawa budaya
besaran karena pengaruh membaca pada masyarakat masih
perkembangan ilmu pengetahuan dan dikatakan rendah. , rendahnya minat
teknologi. Keadaan ini akhirnya baca masyarakat Indonesia
menempatkan informasi sebagai dibuktikan dari data yang
suatu komoditas strategi dalam dikeluarkan oleh United Nations
berbagai bidang kehidupan, sehingga Development Programme (UNDP)
tidaklah mengherankan jika orang dalam (jurnal penelitian terdahulu
berlomba-lomba memperkaya oleh Savira Anchatya putri tentang
dirinya dengan berbagai informasi, peningkatan minat baca) yaitu:
karena mereka akan ketinggalan posisi minat baca Indonesia
pada tingkat dunia berada
informasi dan kalah bersaing dalam
pada peringkat ke-96,
segala hal dengan orang-orang yang sejajar dengan Bahrain,
Malta, dan Suriname. Untuk
menguasai lebih banyak informasi.
kawasan Asia Tenggara,
Salah satu sarana dalam upaya hanya ada dua negara
dengan peringkat dibawah
meningkatkan pengetahuan dalam
Indonesia, yakni Kamboja
rangka menguasai informasi dan dan Laos. Menurut
penelitian lembaga dunia
perkembangan teknologi adalah
terhadap daya baca di 41
kegiatan membaca. Di era yang negara Indonesia berada di
peringkat ke-39. Saat ini
semakin berkembang ini masyarakat
masyarakat Indonesia belum
khususnya para pelajar belum menganggap bahwa
membaca buku sebagai
menjadikan membaca sebagai
kebutuhan primer (Kompas
sumber utama mendapatkan Cyber Media, 17 Mei
2004).Data statistik
informasi, mereka lebih memilih
UNESCO tahun 2012
menonton TV dan mendengarkan merilis data bahwa indeks
minat baca Tahun 2012
radio untuk mendapatkan informasi.
menunjukan masyarakat
Menurut Mudjito (2001 : 104) Indonesia hanya 0,001.
Artinya, dari seribu (1000)
“derasnya arus hiburan melalui
penduduk hanya satu warga
pandang dengar, misalnya televisi,

Fajar Yulia Aggraeni| 13.1.01.10.0197 simki.unpkediri.ac.id


FKIP - PGSD || 1||
Simki-Pedagogia Vol. 01 No. 11 Tahun 2017 ISSN : AAAA-AAAA
Artikel Skripsi
Universitas Nusantara PGRI Kediri

yang tertarik untuk perpustakaan sekolah


membaca Republika, 26 Februari
sesungguhnya merupakan “sarana
2015).
penunjang pendidikan di sekolah,
Data di atas menunjukkan
yang berupa kumpulan bahan
bahawa masih rendahnya minat
pustaka, baik berupa buku-buku
baca dikalangan masyarakat
maupun bukan buku”.
Indonesia dibandingkan negara
Perpustakaan diorganisasikan
lain, untuk membangun kebiasaan
secara sistematis dalam satu ruang
membaca harus dimulai dari
sehingga dapat membantu murid-
membangun kebiasaan tiap
murid dan para guru dalam proses
individu serta mengarahkan
pembelajaran, sehingga keberadaan
individu itu untuk gemar membaca,
perpustakaan sekolah turut serta
dalam membaca dibutuhkan minat.
dalam menyukseskan pencapaian
Minat baca diperoleh dari hasil
tujuan lembaga pendidikan yang
belajar yang ditumbuh kembangkan
dinaunginya. Perpustakaan sekolah
dari kegiatan sehari-hari dan dari
yang telah banyak meningkatkan
kebiasaan-kebiasaan yang
konsep-konsep pendidikan
ditanamkan oleh lingkungan
merupakan pusat informasi yang
keluarga, sekolah dan masyarakat,
dapat membangkitkan minat baca.
dan tidak kalah pentingnya adalah
Oleh sebab itu, segala bahan
dorongan dari diri sendiri. Minat
pustaka yang dimiliki perpustakaan
dan kebiasaan membaca harus
sekolah harus dapat menunjang
melalui pembinaan, bimbingan,
proses belajar mengajar, dalam
dorongan dengan motivasi yang
pengadaan bahan pustaka harus
jelas, dan diadakannya sarana yang
mempertimbangkan kurikulum
lengkap berupa bahan pustaka
sekolah serta selera para pembaca
lengkap dan bahan pustaka yang
dalam hal ini adalah siswa. untuk
cukup bervariasi, sekolah sebagai
mengoptimalkan tujuan serta fungsi
lingkungan terdekat bagi anak
perpustakaan dalam meningkatkan
berperan menyediakan bahan-
minat membaca, perpustakaan
bahan yang sesuai dengan minat
dapat menyediakan bahan pustaka
anak lewat perpustakaan sekolah.
yang memadai untuk kebutuhan
Menurut Andi prastowo (2012 : 76)
Fajar Yulia Aggraeni| 13.1.01.10.0197 simki.unpkediri.ac.id
FKIP - PGSD || 2||
Simki-Pedagogia Vol. 01 No. 11 Tahun 2017 ISSN : AAAA-AAAA
Artikel Skripsi
Universitas Nusantara PGRI Kediri

pemustaka serta menyediakan atau informan yang dapat diteliti dan


bahan pustaka yang bervariasi dipercaya. Peneliti akan
untuk menarik minat siswa mendiskripsikan secara menyeluruh
dalam membaca melalui dengan menganalisis peranan
perpustakaan sekolah. Dari ulasan perpustakaan dalam meningkatkan
latar belakang di atas maka peneliti minat baca siswa baik data yang
tertarik untuk meneliti “Peranan diperoleh dari data observasi,
Perpustakaan Sekolah dalam wawancara maupun dokumentasi,
Meningkatkan Minat Baca Siswa peneliti mendeskripsikan aktivitas di
SDN Ngluyu, Kecamatan Ngluyu, perpustakaan , kegiatan belajar
Kabupaten Nganjuk” mengajar yang berkaitan dengan
perpustakaan, serta program-program
II. METODE yang ada di perpustakaan.
Penelitian ini menggunakan Berdasarkan deskripsi yang
pendekatan kualitatif. Menurut Idrus ditemukan di lapangan digunakan
(2009) secara sederhana penelitian untuk menemukan penjelasan yang
kualitatif adalah meneliti informan mengarah pada penyimpulan yang
sebagai subjek penelitian dalam berkaitan dengan peranan
lingkungan hidup kesehariannya. perpustakaan dalam meningkatkan
Untuk itu, para peneliti kualitatif minat baca di SDN Ngluyu. Dalam
sedapat mungkin berinteraksi secara penelitian ini menggunakan jenis
dekat dengan informan, mengenal penelitian kualitatif diskriptif,
secara dekat dunia mereka, peneliti menggunakan penelitian
mengamati dan mengamati alur kualitatif deskriptif karena ingin
kehidupan informan secara apa memberikan gambaran yang cermat
adanya (wajar). Peneliti dan lengkap tentang objek yang
menggunakan pendekatan kualitatif diteliti.
karena dalam penelitian ini data-data
yang dihasilkan berupa data III. HASIL DAN KESIMPULAN
deskriptif yang diperoleh dari data- Pembahasan
data berupa tulisan, kata-kata dan Peran perpustakaan sangat
gambar yang berasal dari sumber sentral dalam membina dan

Fajar Yulia Aggraeni| 13.1.01.10.0197 simki.unpkediri.ac.id


FKIP - PGSD || 3||
Simki-Pedagogia Vol. 01 No. 11 Tahun 2017 ISSN : AAAA-AAAA
Artikel Skripsi
Universitas Nusantara PGRI Kediri

menumbuhkan kesadaran membaca. oleh siswa, selain itu perpustakaan


Kegiatan membaca tidak dapat juga terlihat memberikan motivasi
dilepaskan dari keberadaan dan melalui tulisan atau poster
ketersediaan bahan baca yang bertuliskan kata-kata bijak yang
memadai baik dari segi jumlah ditempel di dinding perpustakaan.
maupun dalam kualitas bacaan. Hal ini didukung dengan pendapat
Perpustakaan dapat berperan aktif Darmono (2007: 220) peran yang
dalam pencarian atau menelusuri dapat dilakukan oleh perpustakaan
membina dan mengembangkan serta dalam menciptakan tumbuhnya
menyalurkan hobi atau kegemaran kondisi minat membaca
minat dan bakat membaca yang dilingkungan sekolah adalah sebagai
dimiliki oleh siswa, berbagai berikut antara lain
kegiatan yang dapat diselenggarakan a. Memilih bahan bacaan yang
oleh perpustakaan dapat bermacam- menarik bagi pengguna
macam untuk menarik minat siswa perpustakaan
datang ke perpustakaan. b. Perpustakaan perlu dikelola
Dalam upaya meningkatkan dengan baik agar pengguna
minat baca perpustakaan SDN merasa betah dan kerasan
Ngluyu sudah melakukan berkunjung ke perpustakaan
perannannya dengan cukup baik, c. Menanamkan kesadaran dalam
terbukti dengan penyediaan koleksi diri pemakai perpustakaan
yang cukup memadai untuk bahawa membaca sangat penting
memenuhi kebutuhan membaca dalam kehidupan terutama dalam
siswa, kondisi ruangan yang nyaman mencapai keberhasilan
dan bersih serta program yang perputakaan sekolah
dilakukan oleh perpustakaan dalam d. Memberikan penghargaan kepada
meningkatkan minat baca juga sudah siswa yang paling banyak
berjalan tentang pemberian hadiah meminjam buku di perpustakaan
pada siswa yang sering berkunjung dalam kurun waktu tertentu
keperpustakaan, adanya jadwal piket mislanya sekali dalam setahun
mingguan untuk setiap kelas dan Faktor penghambat dalam
juga pembuatan meajalah dinding meningkatkan minat baca melalui

Fajar Yulia Aggraeni| 13.1.01.10.0197 simki.unpkediri.ac.id


FKIP - PGSD || 4||
Simki-Pedagogia Vol. 01 No. 11 Tahun 2017 ISSN : AAAA-AAAA
Artikel Skripsi
Universitas Nusantara PGRI Kediri

peran perpustakaan diantaranya baik dari segi koleksi maupun


kurangnya minat siswa untuk sistem pelayanan.
berkunjung ke perpustakaan untuk
Simpulan
membaca atau minat siswa untuk
Kesimpulan hasil penelitian ini (1)
membaca rendah, pihak petugas
dari hasil wawancara serta
perpustakaan yang belum cukup
observasi menunjukkan bahwa
ahli dibidang perpustakaan, di
perpustakaan SDN Ngluyu
mana petugas perpustakaan di SDN
melakukan peranannya dengan
Ngluyu bukan lulusan dari Ilmu
cukup baik dibuktikan dengan,
Perpustakaan dan pengelola perpus
penyediaan koleksi yang cukup
masih merangkap menjadi guru
memadai untuk memenuhi
kelas, Berdasarkan hasil wawancara
kebutuhan membaca siswa, kondisi
dengan petugas perpustakaan.
ruangan perpustakaan yang nyaman
Berdasarkan pemaparan di atas,
dan bersih, adanya program
maka dapat diambil kesimpulan
pemberian hadiah pada siswa yang
bahwa faktor penghambat
sering berkunjung keperpustakaan,
perpustakaan dalam meningkatkan
pemberikan motivasi melalui
minat baca diantaranya kurangnya
tulisan atau poster bertuliskan kata-
minat siswa untuk berkunjung ke
kata bijak yang ditempel di dinding
perpustakaan untuk membaca atau
perpustakaan, diadakannya jadwal
minat baca siswa masih rendah,
piket mingguan untuk setiap kelas
pengelola perpustakaan tidak
yang bertujuan untuk membiasakan
berasal dari lulusan yang sesuai
siswa merawat kebersihan di
dengan bidangnya hal ini
perpustakaan, perpustakaan
menyebabkan sulit berkembangnya
dimanfaatkan oleh guru dengan
mutu perpustakaan dan pelayanan
menugasi siswa untuk mengerjakan
menjadi kurang maksimal, hal
tugas yang sumber jawabannya ada
tersebut sesuai pendapat Mudjito
dalam koleksi perpustakaan (2)
(2001: 104), faktor penghambat
faktor penghambat perpustakaan
minat baca siswa diantaranya
dalam meningkatkan minat baca
disebabkan karena kurang
siswa adalah rendahnya minat
meningkatnya mutu perpustakaan,
siswa itu sendiri untuk membaca
Fajar Yulia Aggraeni| 13.1.01.10.0197 simki.unpkediri.ac.id
FKIP - PGSD || 5||
Simki-Pedagogia Vol. 01 No. 11 Tahun 2017 ISSN : AAAA-AAAA
Artikel Skripsi
Universitas Nusantara PGRI Kediri

dan berkunjung ke perpustakaan Mudjito. 2001. Pembinaan Minat Baca.


Jakarta: Universistas Terbuka.
tidak adanya tenaga ahli yang
memenuhi kualifikasi sebagai Noerhayati. 1988. Pengelolaan
Perpustakaan Jilid II. Jakarta: Penerbit
pustakawan hal ini menyebabkan
Alumni Bandung.
sulit berkembangnya mutu
NS, Sutarno. 2005. Tanggung Jawab
perpustakaan dan pelayanan
Perpustakaan Dalam Mengembangkan
menjadi kurang maksimal Masyarakat Informasi. Jakarta: Pantai Rei.

Prastowo, Andi. 2012. Manajemen


VI. DAFTAR PUSTAKA Perpustakaan Sekolah Profesional.
Yogyakarta: Diva Press.
Bafadal, Ibrahim. 2014. Pengelolaan
Perpustakaan Sekolah. Jakarta: Bumi
Qalyubi, Syihabuddin. 2007. Dasar-dasar
Aksara.
Ilmu Perpustakaan dan Informasi.
Yogyakarta: Graha Ilmu.
Bunanta. 2004. Mendongeng dan Minat
Membaca. Jakarta: Raja Grafindo Persada.
Rahayuningsih. 2007. Pengelolan
Perpustakaan. Yogyakarta: Graha Ilmu.
Dakir. 1993. Dasar-dasar Psikologi.
Yogyakarta: FIP IKIP Yogyakarta.
Rahim Farida. 2009. Pengajaran Membaca
Sekolah Dasar. Jakarta: Bumi Aksara.
Darmono. 2007. Manajemen dan Tata
Kerja Perpustakaan Sekolah. Jakarta:
Ratnaningsih. 1998. Reformasi
Grasindo.
Pemasyarakatan Budaya Baca. Bandung.
Remaja Rosdakarya.
Endarmoko, Eko. 2009. Tesaurus Bahasa
Indonesia. Jakarta: Pustaka Utama.
Rianse, Usman. 2008. Metodologi Sosisal
dan Ekonomi. Bandung: Alfabeta.
Hasan, Alwi. 2001. Kamus Besar Bahasa
Indonesia. Jakarta: Balai Pustaka.
Rimbarawa, Kosam. 2006. Peranan
Perpustakaan dalam Pembinaan Minat
Hasanah. 2011. Membaca Ekstensif, Teori,
Baca dan Menulis. Jakarta: Kencana.
Praktik dan Pembelajaran. Malang:
Pustaka Kaiswaran.
Rusiana. 2000. Pengelolaan Perpustakaan
Sekolah. Jakarta: Djambatan.
Idrus M. 2009. Metode Penelitian Ilmu
Sosial Pendekatan Kualitatif dan
Sinaga, Dian. 2011. Mengelola
Kuantitatif. Jakarta: Erlangga.
Perpustakaan Sekolah. Bandung: Benjana.
Soetimah. 1992. Perpustakaan,
Lasa HS. 2008. Pedoman Perpustakaan
Kepustakaan dan Pustakawan.
Madrasah. Yogyakarta: Pinus Book.
Yogyakarta: Kanisius.
Meleong, LJ. 2007. Metodologi Penelitian
Sugiyono. 2014. Metode Penelitian
Edisi Revisi. Bandung: Remaja
Kualitatif, Kuantitatif dan R&D. Bandung:
Rosdakarya.
Alfabeta.
Fajar Yulia Aggraeni| 13.1.01.10.0197 simki.unpkediri.ac.id
FKIP - PGSD || 6||
Simki-Pedagogia Vol. 01 No. 11 Tahun 2017 ISSN : AAAA-AAAA
Artikel Skripsi
Universitas Nusantara PGRI Kediri

Suharsaputra, Uhar. 2012. Metodologi


Penelitian Kuantitatif, Kualitatif dan
Tindakan. Bandung: Refika Aditama.
Sulistyo. 1992. Pengantar Ilmu
Perpustakaan. Jakarta: Universitas
Terbuka.

Supriyadi. 2002. Pengantar Pengelolaan


Perpustakaan Sekolah. Malang: IKIP
Malang.

Sutarno. 2003. Perpustakaan dan


Masyarakat. Jakarta: Sagung Seto.

Suwarno, Wiji. 2011. Pengetahuan Dasar


Perpustakaan, Sisi Penting Perpustkaan
dan Pustakawan. Bogor: Ghalia Indonesia.

Yulitimor. 2008. Pembinaan dan


Pengembangan Minat Baca di Sekolah.
Probolinggo: Perguruan Taman Siswa.

Yusuf, Pawit M. 2010. Pedoman


Penyelenggaraan Perpustakaan Sekolah.
Jakarta: Kencana Prenada Media Grup.

Zuriah, N. 2009. Metodologi Sosial dan


Pendidikan. Jakarta: Bumi Aksara.

Putri, Anchatya Savira. 2010. Peningkatan


Minat dan Budaya Baca. Depok: Ilmu
Perpustakaan Universitas Indonesia.

Hidayat, Rakhmat Arif. 2015. Peranan


Warga Sekolah Dalam Memanfaatkan
Perpustakaan Untuk Meningkatkan Minat
Baca Siswa Di SD Negeri Gembongan.
Skripsi. Yogyakarta: PGSD UNY.

Undang-undang RI No. 43 Tahun 2007


tentang Perpustakaan. (Online), tersedia:
http://www.bpkp.go.id., diunduh 24
Desember 2016

Fajar Yulia Aggraeni| 13.1.01.10.0197 simki.unpkediri.ac.id


FKIP - PGSD || 7||

Anda mungkin juga menyukai