Anda di halaman 1dari 42

Internet

DALAM KEHIDUPAN BERMASYARAKAT


Sosialisasi
Manfaat internet bisa digunakan sebagai sarana
komunikasi dan sosialisasi antar manusia.

Kini kita tak perlu betatapan muka secara langsung untuk


bisa melakukan percakapan. Terdapat teknologi
perpesanan secara online
2009-2014
WhatsApp dibuat oleh Brian Acton dan 
Jan Koum
INSTAGRAM
Instagram bermula dari aplikasi Burbn yang diciptakan oleh Kevin Systrom bersama seorang rekannya, Mike Krieger.

Burbn merupakan sebuah layanan check-in dengan menggunakan bahasa HTML5. Aplikasi Burn itulah yang menjadi cikal
bakal Instagram.
Dua penemu Instagram Kevin Systrom dan
Mike Krieger Tahun 2010
TikTok (juga dikenal sebagai Douyin di China) (Hanzi: 抖
音 ) adalah

sebuah jaringan sosial dan platform video musik asal


Tiongkok yang dluncurkan pada September 2016
oleh Zhang Yiming, pendiri Toutiao. Aplikasi tersebut
membolehkan para pemakai untuk membuat video musik
pendek mereka sendiri.
bisnis
Peran bisnis dalam masyarakat, dengan adanya bisnis
dalam masyarakat, ini akan membantu masyarakat
untuk mendapatkan pekerjaan karena suatu bisnis
akan memerlukan faktor produksi, seperti tenaga
kerja, mesin, dan alat faktor produksi lainnya.
Pengetahuan
Internet adalah gudang dari ilmu pengetahuan.
Dengan internet, manusia dapat mengakses
informasi yang dibutuhkan. Informasi yang tersedia
pun sangat lengkap, mencakup edukasi, bisnis,
hingga hiburan
gadget

gadget” adalah kata yang diserap dari


bahasa Inggris yang artinya perangkat
elektronik berukuran kecil dan memiliki
fungsi khusus.

Anda mungkin juga menyukai