Anda di halaman 1dari 2

PEDOMAN WAWANCARA TERHADAP GURU

Nama Guru :
Sekolah :
Hari/Tanggal :
NO. PERTANYAAN JAWABAN
1. Apakah Bapak/Ibu mempersiapkan Rencana Pokok
Pembelajaran (RPP) Sebelum mengajar?
2. Apakah acuan yang Bapak/Ibu gunakan dalam
menentukan materi pembelajaran yang akan digunakan
dalam kegiatan pembelajaran dikelas?
3. Bagaimana Bapak/Ibu menyusun materi pembelajaran
yang akan digunakan dalam pembelajaran dikelas?
4. Bagaimana Bapak/Ibu mengembangkan materi
pembelajaran yang akan disajikan dikelas?
5. Apakah Bapak/Ibu selalu menggunakan media
pembelajaran dalam kegiatan belajar mengajar?
6 Media pembelajaran apa yang sering bapak/ibu
gunakan dalam kegiatan belajar mengajar?
7. Apakah terdapat kesulitan yang Bapak/Ibu alami
dalam menyampaikan materi pembelajaran?
8. Materi apa yang Bapak/Ibu rasa sulit diterima atau
difahami oleh siswa saat melakukan kegiatan belajar
mengajar?
9. Apakah terdapat kesulitan yang Bapak/Ibu alami
dalam menggunakan media pembelajaran?
10. Apakah Bapak/Ibu selalu melakukan evaluasi
pembelajaran saat akhir kegiatan belajar mengajar?
11. Apakah bapak/Ibu menggunakan Instrumen Penilaian
saat melakukan evaluasi?
12. Apakah saat melakukan evaluasi pembelajaran soal
yang Bapak/Ibu gunakan merupakan Soal yang
berbasis HOTS?
13. Apakah Bapak/Ibu sudah menggunakan media Quizziz
dalam melakukan evaluasi pembelajaran?
14. Menurut Bapak/Ibu apakah perlu dikembangkan
sebuah Instrumen evaluasi untuk memfasilitasi
kegiatan belajar mengajar yang dilakukan?

Anda mungkin juga menyukai