Anda di halaman 1dari 2

Revolusi Amerika - XI IPS 3

Anggota Kelompok :
1. Alyaa Hisaanah (05)
2. Ardia Noviana (9)
3. Bunga Lorenza (11)
4. Dwi Halimatu (14)
5. Naila Rosa (26)
REVOLUSI AMERIKA
A. Awal mula terbentuknya koloni
Kedatangan bangsa Eropa yang berlomba - lomba ke benua Amerika
membuat pembentukan wilayah koloni dipercepat, setiap negara Eropa
mengklaim tanah yang ada di benua itu untuk koloninya. Inggris mendirikan
koloninya di wilayah pesisir timur dari New England sampai Georgia, dimulai
dari Koloni Virginia tahun 1607 dan yang terakhir koloni Georgia tahun 1732.
Koloni Inggris di Amerika yaitu meliputi: Connecticut, Delaware, Georgia,
Maryland, Massachusets, New Hampshire, New Jersey, New York, North
Carolina, Pennsylvania, Rhode Island, South Carolina, Virginia.
.

B. Peraturan pajak diterapkan Inggris

terhadap koloni Amerika Serikat


1) Sugar Act atau Undang-Undang 3) Townshend Act atau Undang-
Gula (1764), aturan pajak yang Undang Townshend, aturan pajak
dikenakan pada berbagai jenis gula yang dikenakan pada timah, cat
yang masuk ke koloni. kertas, gelas, dan teh impor.

2) Stamp Act atau Undang-Undang 4) Tea Act atau Undang-Undang Teh


Meterai (1765), aturan bea meterai (1773), aturan yang memberi
yang dikenakan pada dokumen proteksi pada EIC dalam
resmi dan barang cetakan lainnya perdagangan teh di koloni sehingga
yang beredar di koloni. mematikan usaha pedagang
setempat.

C. Boston Massacre & Boston Tea Party


Peristiwa pembantaian Boston Peristiwa Boston Tea Party 16
(The Boston Massacre) 5 Maret Desember 1773 adalah sebuah
1770 berawal dari berkumpulnya protes yang dilakukan oleh
sejumlah rakyat koloni di Custom penduduk Amerika dengan cara
House Boston yang merupakan menyerang kapal-kapal Inggris
tempat perpajakan. Rakyat koloni dan membuang ratusan peti kayu
tersebut memprotes penetapan yang berisi teh karena mereka
pajak yang disahkan tanpa harus membeli teh dari Britania
adanya perwakilan dari koloni. Raya dan harus membayar pajak.

D. Slogan "No taxation without

representation"
Slogan No Taxation Without Representation lahir

akibat pemerintah Inggris menerapkan berbagai

jenis pajak bagi rakyat koloni, tetapi tidak diiringi

oleh perwakilan. Rakyat Amerika menolak semua

bentuk pajak yang sewenang-wenang dan

melanggar hak kebebasan rakyat koloni Amerika.

E. Pemikiran-pemikiran yg melandasi

Revolusi Amerika
1) Paham Kebebasan dalam Perdagangan 2) Paham kebebasan dalam Politik
(Ekonomi) Koloni Inggris di Amerika tidak
Rakyat Amerika atau kaum koloni menganut didirikan oleh pemerintah Inggris,
paham kebebasan dalam perdagangan. melainkan diciptakan oleh
Mereka bebas menjual dan membeli barang pelarian-pelarian agama yang
dagangan dengan siapa saja dengan harga tidak tahan hidup tertekan di
Inggris, karena agamanya dilarang
yang disepakati bersama tanpa tekanan. Hal
oleh pemerintah Inggris. Kaum
ini bertentangan dengan kehendak Inggris
koloni ini menyatakan bahwa
yang memerintahkan orang-orang di Amerika
mereka adalah manusia merdeka
hanya menjual barang dan membeli barang yang membangun koloni di dunia
kepada Inggris. baru.

Anda mungkin juga menyukai