Anda di halaman 1dari 5

Program Studi S1 Manajemen

Fakultas Ekonomi dan Bisnis

Rencana Pembelajaran Semester (RPS)

Implementasi Pengambilan Keputusan Bisnis

Disusun oleh :

IWAN KUSMAYADI, SE, MM

Tahun 2019
Universitas Mataram Kode Dokumen :

Fakultas Ekonomi dan Bisnis


Program Studi S1 Jurusan Manajemen
Jln Majapahit No. 62 Mataram. Telp (+62370) 631935,
manajemenjurusan@yahoo.com

RENCANA PEMBELAJARAN SEMESTER (RPS)


MATA KULIAH KODE BOBOT (sks) SEMESTER TGL PENYUSUNAN

EKONOMI MANAJERIAL 3096 WN 3 SKS 5 (LIMA) 14 – 08 - 2019


DOSEN PENGAMPU IWAN KUSMAYADI, SE, MM
OTORISASI : KOORDINATOR KOORDINATOR KOORDINATOR PRODI :
PENGEMBANG RPS : BIDANG KEAHLIAN :

(IWAN KUSMAYADI, SE, MM) (DR. H. ZAINAL ABIDIN, M.Si)

DESKRIPSI Mata Kuliah ini menyajikan aplikasi teori ekonomi


MATA KULIAH : (microeconomics) dengan berbagai teknik analisis dalam
pengambilan keputusan bisnis.

CAPAIAN S9
PEMBELAJARAN
MATA KULIAH :
P3

KU Melalui serangkaian kegiatan kuliah tatap muka, pembelajaran


kooperatif, penugasan, dan problem based-learning (Process),
mahasiswa Jurusan Manajemen FEB Unram (Audience), mampu
membuat keputusan bisnis (Behaviour), berdasarkan berbagai
konsep ekonomi manajerial (Degree).

KK Mahasiswa mampu menjelaskan konsep ekonomi manajerial dan


teori perusahaan; mengestimasi permintaan yang dihadapi
perusahaan; mengestimasi jumlah produksi dan menganalisis biaya
produksi, menganalisis tingkat output dan harga optimum dalam
struktur pasar, mengaplikasikan teknik-teknik penetapan harga,
dan membuat keputusan dengan pertimbangan risiko.
Perte Kemampuan Akhir Bahan Indikator Sub Bahan Metode Teknik Bobot Referensi
muan (KA) yg diharapkan Kajian Kajian Pembelajaran Penilaian Nilai
ke- KA
(1) (2) (3) (4) (5) (6) (7) (8) (9)

1&2 K.A-1. Menjelaskan 1. Lingkup 1.1 1.1 Pengertian pembelajaran Observasi 7,14%
Menjelaskan Ekonomi
Lingkup Ekonomi Ekonomi langsung (direct (langsung)
Pengertian Manajerial dan
Manajerial, Teori Manajerial dan Peran Peran Ekonomi learning), tanya
Ekonomi Manajerial
Perusahaan dan dan Teori jawab kooperatif,
Manajerial dalam
Teknik Optimisasi Perusahaan dalam Pengambilan dan problem
Pengambilan Keputusan
based learning.
Keputusan Bisnis,
Bisnis, 1. Merancang
dan memonitor
1.2
Menjelaskan 1.2 proses dan hasil
Teori Teori
belajar kelompok
Perusahaan Perusahaan
dan Teknik Teknik-teknik mahasiswa.
Optimisais Optimisasi

3&4 K.A-2. Mengestimasi 2. Estimasi 2.1 2.1 pembelajaran Penilaian tugas 14,28%
dan Menjelaskan Konsep langsung (direct
Permintaan yang
Peramalan Konsep Permintaan; learning), tanya
dihadapi oleh Permintaan permintaan; jawab kooperatif,
dan problem
Perusahaan
2.2. 2.2. based learning.
Mengestimasi Estimasi
Permintaan Permintaan;
dengan
Analisis
Regresi;
2.3. 2.3.
Meramalkan Peramalan
(forecasting) Permintaan;
Permintaan ;

5-7 K.A-3. Menganalisis 3. Analisis 3.1. 3.1. pembelajaran Penilaian tugas 14,28%
Menjelaskan Fungsi
Biaya Produksi Produksi langsung (direct
Fungsi Produksi;
Produksi; learning), tanya
jawab kooperatif,
3.2. 3.2.
Estimasi Estimasi dan problem
Produksi; Produksi;
based learning.
3.3 3.3
Menganalisis Analisis Biaya
fungsi Biaya Produksi;
Produksi;

UJIAN TENGAH SEMESTER (UTS)


8 & 10 K.A-4. 4. Struktur 4.1 4.1 Pembelajaran Penilaian tugas 21,42%
Pasar Menjelaskan Struktur Pasar; kooperatif, dan
Menganalisis tingkat
Konsep project based
output dan harga Struktur learning;
Pasar; Pemberian tugas
optimum dalam struktur
pasar
4.2 4.2
Menganalisis Optimalisasi
Tingkat Harga dan
output dan Output dalam
harga dalam Struktur Pasar;
struktur
pasar;
11 & K.A-5. 5. Teknik 5.1 5.1 Pembelajaran Penilaian tugas 14,28%
Penetapan Menetapkan Penetapan kooperatif, dan
12 Mengaplikasikan Teknik-
Harga Harga Untuk Harga Multiple project based
teknik Penetapan Harga Beberapa Product learning;
Jenis Produk Pemberian tugas
5.2 5.2
Menetapkan Metode
Harga Melalui Diskriminasi
Diskriminasi Harga;
Harga;

5.3 5.3
Menetapkan Metode Harga
Harga dengan Transfer;
Metode
Transfer;

13 & K.A-6. 6. 6.1 Mengukur 6.1 Pembelajaran Penilaian tugas 7,14%


Pengambila tingkat Pengukuran kooperatif, dan
14 Membuat Keputusan
n risiko; Risiko; project based
Investasi Keputusan learning;
Investasi 6.2 6.2 Pemberian tugas
Mengambil Pengambian
Keputusan Keputusan
Investasi; Investasi;

UJIAN AKHIR SEMESTER (UAS)

Sumber Rujukan :

1. Arsyad, L, (2008). “Ekonomi Manajerial”, Ekonomi Mikro Terapan Untuk Keputusan Bisnis. edisi ke-4, BPFE Yogyakarta.
2. Gaspersz, V. (2008), "Ekonomi Manajerial, Pembuatan Keputusan Bisnis; Cetakan ke Tujuh. Jakarta. Gramedia Pustaka Utama
3. Noor, H, F. (2007), "Ekonomi Manajerial. Jakarta. PT. Raja Grafindo Persada.
4. Salvatore, D. (2002), "Managerial Economics. New York. Fordham Universuty.

Anda mungkin juga menyukai