Anda di halaman 1dari 11

GANGGUAN KESEHATAN

MENTAL PADA IBU pasca


bersalin
kurniasari pratiwi,
s.pSI., MA
Kelompok 2:
Aneta Pradita Ayu (22341002)~Charolina Sahara (22341004)
Dila Inayatu Syarifa (22341009)~Eva Elya Sari (22341010)
Opi Choerlen (22341015)~Putri Ayu Prabandari (22341016)
Fakta membuktikan bahwa 1 dari 5
ibu mengalami depresi pada saat
kehamilan & melahirkan
Post Partum Depression
(Depresi Pasca Melahirkan)
Dampak masalah kondisi mental terhadap diri sendiri dan
peran sebagai ibu
contoh kasus 1:
Ibu dengan kelainan bipolar dapat berdampak
dirinya maupun perannya sebagai ibu sulit untuk
mengontrol dirinya terutama saat relapse atau
kambuh
contoh kasus 2:
seorang wanita atau ibu setelah melahirkan
dapat mengalami baby blues yang menimbulkan
ibu merasa stress, depresi, dan menyalahkan
bayinya terhadap apa yang terjadi
Solusi untuk bertahan atas kondisi mental yang terjadi :
Konsultaisi ke dokter / psikolog
Rajin minum obat sesuai resep
Memberikan waktu untuk diri sendiri (me time), misalnya:
mendengarkan musik, mempercantik diri, shopping, dll
Memotivasi diri
Support system dari orang terdekat
Menambah pengetahuan
Curhat atau berbagi cerita maupunbertukar pikiran
APA KETAKUTAN
TERBESAR IBU?
DAN BANTUAN APA YANG
DIBUTUHKAN DARI
LINGKUNGAN SEKITAR?
KETAKUTAN :
Larut dalam depresi
Kondisi tidak stabil (kambuh) saat
berada dilingkungan masyarakat
Trauma

BANTUAN:
Support system dari orang terdekat
Pesan dari ibu yang inggin disampaikan:
Jangan sepelekan kelelahan yang dialami baik fisik
maupun mental
Meminta bantuan profesional
Jangan membandingkan seorang ibu berdasarkan
keadaannya
Jangan takut, minder atau malu untuk meminta bantuan
orang lain
Saling berbagi cerita antar sesama ibu dan tidak
merendahkan kondisi satu sama lain
Faktor Penyebab Depresi
Faktor Resiko Biologis: kehamilan yang tidak
direncanakan
Psikologis: gangguan kecemasan terutama pasca
melahirkan, adannya riwayat kekerasan terhadap
ib, dan kesiapan mental yang kurang.
Sosial: tidak terikat status pernikahan, kualitas
pernikahan kurang baik, dukungan sosial yang
rendah, dan masalah ekonomi
Cara Mencegah Gangguan Mental:
biolgis
~Kehamialn yng direncanakan dengan waktu yang
diupayakan
~Menghindari penggunaan rokok, alkohol, narkotika, dan
zat adiktif lainnya
~Pemeriksaan kehamilan dan persiapan persalinan
Psikologis
~Persiapan mental ibu untuk menjalani kehamilan dan
persalinan
Sosial
~Dukungan sosial, Support system, dan
Menjalankan relasi sosial
PESAN UNTUK IBU YANG SEDANG
BERJUAN DENGAN KESEHATAN
MENTAL

"Merawat diri sendiri adalah bagian


cara untuk merawat anak-anaknya"
Thank
you!!

Anda mungkin juga menyukai