Anda di halaman 1dari 2

Nama : Sainal Basri Harlindong

Nim : D011191081
Pengantar Persamaan Diferensial
Persamaan Diferensial adalah persamaan persamaan yang memuat satu atau lebih variabel tak
bebas beserta turunannya terhadap variabel-variabel bebas. Secara umum, persamaan diferensial
dibagi menjadi dua, yaitu:
1. Persamaan Diferensial Biasa (Ordinary Differential Equation)
Persamaan diferensial di mana fungsi yang tidak diketahui (variabel terikat) adalah fungsi
dari variabel bebas tunggal. Atau dalam Bahasa sederhana dapat kita artikan bahwa PDB
adalah persamaan yang mempunyai fungsi satu variable bebas. Persamaan diferensial biasa
muncul dalam berbagai keadaan, termasuk geometri, mekanika, astronomi dan pemodelan
populasi.

2. Persamaan Diferensial Parsial (Partial Differential Equation)


Persamaan yang di dalamnya terdapat suku-suku diferensial parsial, yang
dalam matematika diartikan sebagai suatu hubungan yang mengaitkan suatu fungsi yang
tidak diketahui, yang merupakan fungsi dari beberapa variabel bebas, dengan turunan-
turunannya melalui variabel-variabel yang dimaksud.
Contoh:

1. = + sin ; PDB orde satu derajat satu

2. + 2 = 0 ; PDB orde satu derajat dua


3. = ; Persamaan diferensial parsial orde dua derajat satu

4. + = ; Persamaan diferensial parsial orde dua derajat satu


5. + + = 0 ; Persamaan diferensial parsial orde satu derajat satu
6. ( ) +( ) − = 0 ; PDB orde dua derajat tiga
7. 1 + =3 ; PDB orde dua derajat satu

*Orde ialah tingkat turunan tertinggi persamaan diferensial


*Derajat ialah pangkat dari turunan yang tertinggi dalam persamaan diferensial
Perbedaan:
 Secara Umum
Setelah melihat pengertian dari persamaan diferensial biasa dan persamaan diferensial
parsial, kita dapat menarik kesimpulan tentang perbedaan mencolok dari kedua PD ini
ialah dengan melihat apakah fungsi yang tak diketahui bergantung pada satu atau lebih.
Bila hanya satu disebut Persamaan Diferensial Biasa, jika fungsi yang tak diketahui
bergantung pada lebih dari satu peubah bebas, disebut Persamaan Diferensial Parsial.

 Penulisan Notasi
Persamaan diferensial yang memuat suatu variabel tak bebas y dan variabel bebas x
biasa dinotasikan dengan:

Untuk Persamaan Diferensial Biasa, cukup dengan menggunakan , ,


sedangkan untuk persamaan diferensial parsial, biasanya digunakan notasi
! , ! , ! dsb.

" , , = 0 $ $% ; Bentuk implisit


= &( , ) $ $% ; Bentuk Eksplisit

Keduanya dibaca "Turunan Pertama Variabel Tak Bebas y terhadap variabel bebas x"

Anda mungkin juga menyukai