Anda di halaman 1dari 2

NO Judul Jurnal Nama Jurnal Penulis Desan Hasil/Temuan baru

ISBN/ ISSN Penelitian


Tahun
penerbitan
1. Dukungan Jurnal Majorty 1.Efendi,H., Tujuan : 1.Dukungan keluarga
Keluarga Mengetahui merupakan suatu
dalam Vol : 6 2.T. A. pengaruh yang esensial untuk
Manajemen Larasati. dukungan pasien dalam
Penyakit No : 1 keluarga mengontrol peyakit,
Hipertensi dalam keluarga merupakan
Hal : 34-40 mengontrol / dukungn utama bagi
manajemen pasien hipertensi
SSN : penyakit dalam
SBN : hipertensi. mempertahankan
kesehatan.
Tahun : 2017 Desain
Penelitian : 2.Dukungan keluarga
Desain sendiri memiliki
penelitiaan dasar sebagai
deskribtif menghambat
progresvitas penyakit
Variable : hipertensi, di
Manajemen karenakan dukungan
penyakit keluarga memiliki
hipertensi hubungan yang erat
dengan kepatuhan
Subjek minum obat sehingga
Penelitian : dukungan keluarga
Masyarakat di harapkan dapat di
Indonesian tingkatkan untuk
dengan menunjang
penyakit keberhasilan terapi
hipertensi, hipertensi.
Survei proyek
WHO pada 3. Pasien yang
data memiliki dukungan
Riskesdes dari keluarga,
(2013) angka mereka
prevalensi menunjukkan
hipertensi di perbaikan perawatan
Indonesia dari pada yang tidak
sebesar mendapat dukungan
25,8%. dari keluarga.
Dukungan keluarga
dapat berupa
perhatian mengenai
penyakit mereka atau
mengingatkan untuk
minum obat.

4. Anggota keluarga
juga memberikan
dukungan emosional
yang membantu
pasien untuk
menangani stres
akibat penyakitnya.
Ketika keluarga
memberikan
dukungan kepada
pasien, maka
keadaan pasien akan
membaik. Dukungan
keluarga yang
meningkat akan
berhubungan dengan
kontrol tekanan
darah yang lebih
baik pada pasien
hipertensi.

Anda mungkin juga menyukai