Anda di halaman 1dari 4

RENCANA PEMBELAJARAN / RP

1.Nama Pelatihan : Pelatihan fasilitator kader posyandu


2.Mata Ajar : Edukasi bahaya merokok
3.Alokasi Waktu : 3 menit microteaching

4.Deskripsi Singkat : mata ajar ini membahas tentang informasi bahaya merokok

5.Tujuan Pembelajaran :
a. Indikator Belajar : setelah mengikuti materi ini diharapkan peserta mampu memahami bahaya
merokok.
b. Indikator Hasil Belajar : setelah mengikuti pembelajaran ini peserta mampu:
1. Menyebutkan zat-zat yang terkandung di dalam rokok
2. Menjelaskan zat-zat berbahaya yang terkandung dalam rokok
3. Mempunyai motivasi untuk berhenti merokok

6.Materi Pokok dan Sub Pokok Bahasan:


a. Materi Pokok :
1. Apa itu rokok dan bahayanya
2. Kandungan apa saja yang ada di dalam rokok
3. Dampak merokok bagi kesehatan
b. Sub Materi Pokok :
1. Apa itu rokok dan bahayanya
2. Zat karsinogen yang terdapat dalam satu batang rokok
3. Penyakit akibat merokok
4. Tips berhenti merokok
7.KEGIATAN BELAJAR MENGAJAR:

NO TAHAPAN METODE MEDIA/ALAT ALOKASI


KEGIATAN FASILITATOR PESERTA BANTU WAKTU
1 Pendahuluan - Memberi salam - Penyiapan
- Memperkenalkan diri perhatian
- Menyampaikan ruang lingkup bahasan - Mendengarkan
fasilitator ceramah mic 2 detik
- Bertanya dan
menjawab bila
diperlukan

2 Penyajian - Apa itu rokok dan bahayanya


- Zat karsinogen yang terdapat dalam - Mengajukan
satu batang rokok pertanyaan jika
- Penyakit akibat merokok kurang mengerti
- Tips berhenti merokok dari penjelasan
fasilitator Ceramah Mic 2 menit
- Mendengar dan Dan Leaflet
mencatat yang diskusi Laptop
diperlukan
- Memberi jawaban
jika fasilitator
mengajukan
pertanyaan
3 Penutup - Menyimpulkan isi penyajian - Mendengarkan
- Tutup sesi dengan permohonan maaf kesimpulan yang
atas segala yang telah disampaikan disampaikan ceramah mic 30 detik
- Salam perpisahan fasilitator
- Menjawab salam

8 EVALUASI PEMBELAJARAN: Lebih bisa menguasai peserta supaya suasana lebih kondusif dan apa yang
disampaikan dapat lebih dipahami oleh peserta .

9 REFFERENSI :
- http://p2ptm.kemkes.go.id/infografhic/kandungan-dalam-sebatang-rokok
- https://www.academia.edu/31367757/Materi_Penyuluhan_Bahaya_Merokok

Maluku tenggara, 19 Agustus 2022


Nama : Celline Oktiani
NIP : 199510222022032004

Tanda Tangan : ………………………………………..

Anda mungkin juga menyukai