Anda di halaman 1dari 3

LEMBAR KEGIATAN PESERTA DIDIK

KONSEP HIDROLISIS GARAM

KELAS :

KELOMPOK :

ANGGOTA KELOMPOK :

Setelah kalian mempelajari dan sharing konsep hidrolisis dari PPT yang ibu
berikan , berdiskusilah secara berkelompok untuk menyelesaikan permasalahan
dalam LKPD berikut sehingga tingkat pemahaman kalian terhadap konsep hidrolisis
semakin baik. Kalian juga dapat menggunakan sumber lainnya seperti buku cetak,
BSE, serta internet

Sifat Larutan Garam dan Konsep Hidrolisis

A. Sifat Larutan Garam


♣ Tentukan sifat dari larutan garam pada tabel berikut dengan melihat
kekuatan asam basa pembentuknya

No Rumus Basa Pembentuk Asam pembentuk Sifat larutan pH


kimia asam, basa,
Rumus Jenis Rumus Jenis
Garam netral

1. K2S KOH Basa H2 S Asam Basa pH>7


kuat lemah

2. NH4NO3

3. NH4F

4. NaCN

5. MgCl2

6. (NH4)2SO4

7. KI

8. CaSO4
9. NaHCO3

10 NaC7H5O2

♣ Adakah hubungan antara sifat garam(asam,basa,netral) dengan sifat


komponen asam dan basa pembentuknya?

♣ Kesimpulan apakah yang dapat diambil dari kegiatan ini?

B. Konsep Hidrolisis
Dari kegiatan diatas kalian mengetahui bahwa garam bisa bersifat asam,
basa, maupun netral.Sifat larutan garam ini dapat dijelaskan dengan konsep
hidrolisis. Oleh karena itu lakukan kegiatan berikut:

♣ Tuliskan reaksi ionisasi dan reaksi hidrolisis (jika ada) untuk 10 larutan
garam pada tabel diatas.

No Larutan Persamaan Reaksi Persamaan Reaksi Hidrolisis dan Jenis


garam Ionisasi Hidrolisis

1 K2S K2S(aq) 2K+(aq) + S2- 2K+(aq) + H2O(l)


(aq)
S2-(aq) + 2H2O(l) H2S(aq) + 2OH-(aq)

Hidrolisis Anion

2 NH4NO3

3 NH4F

4 NaCN
5 MgCl2

6 (NH4)2SO4

7 KI

8 CaSO4

9 NaHCO3

10 NaC7H5O2

♣ Dari kegiatan diatas kesimpulan yang dapat diambil?

Anda mungkin juga menyukai