Anda di halaman 1dari 5

ACARA I

PENGENALAN ALAT UKUR DASAR

1.1. DASAR TEORI


Pengukuran adalah pekerjaan yang sangat penting untuk mengetahui data
secara pasti. Dalam fisika, pengukuran memegang peranan yang amat penting.
Pengukuran adalah kunci kemajuan ilmu pengetahuan dan teknologi. Teori
apapun yang dikembangkan dalam fisika maupun bidang ilmu lain harus dapat
dibuktikan dengan pengukuran. Pengukuran pada dasar nya adalah
membandingkan nilai besaran fisis yang dimiliki benda dengan nilai besaran
fisis alat ukur yang sesuai.Dengan menggunakan pengukuraan ini dapat kita
peroleh besaran yang kita inginkan. Pengukuran besaran panjang memerlukan
alat ukur panjang seperti penggaris, jangka sorong, micrometer sekrup dan
meteran. Pengukuran besaran massa memerlukan alat ukur seperti neraca dan
timbangan. Dan pengukuran besaran waktu memerlukan alat ukur seperti arloji
dan stopwatch.
Semua pengukuran sedikit banyak dipengaruhi oleh kesalahan
eksperimental kerena ketidaksempurnaan yang tak terelakkan dalam alat ukur
atau karena batasan yang ada pada indera kita. Oleh karena itu seorang fisikawan
merancang suatu teknik pengukuran sedemikian rupa, sehingga gangguan pada
besaran yang diukur lebih kecil dari kesalahan eksperimental. Meskipun
demikian keadaan nya sangat berbeda jika kita mengukur sifat-sifat atomik
secara individual, misalnya gerak sebuah elektron.
Kita tidak memiliki pilihan untuk menggunakan alat ukur yang
menghasilkan antaraksi yang lebih kecil dibandingkan dengan besaran yang akan
diukur karena kita tidak memiliki alat yang kecil. Karena itu harus dibedakan
antara pengukuran besaran macroskopis dan pengukuran besaran-besaran
atomik.
(Marcelo)
1.1.1. JangkaSorong
Jangkasorongmerupakanalatukur yang lebihtelitidarimistarukur.
Alatukurinimempunyaibanyaksebutanmisalnyajangkasorong,
jangkageser, mistarsorong, mistargeser, schuifmaatatauvernier
caliper.Padabatangukurnyaterdapatskalautamadengancarapembacaansam
asepertimistarukur. Padaujung yang lain
dilengkapidenganduarahangukuryaiturahangukurtetapdanrahangukurgera
k.
Denganadanyarahangukurtetapdanrahangukurgerakmakajangkasorongda
patdigunakanuntukmengukurdimensiluar, dimensidalam,
kedalamandanketinggiandaribendaukur.
Ketelitianjangkasorongbisamencapai 0.001 inchiatau 0.05 milimeter.
Untukskalapembacaandengansistemmetrik,
terdapatjangkasorongdenganpanjangskalautama 150 mm, 200 mm, 250
mm, 300 mm, danbahkanadajuga yang 1000 mm.
Ada pula jangkasorong yang tidakdilengkapidenganskalanonius.
Sebagaipenggantinyamakadibuat jam ukur yang
dipasangkansedemikianrupasehinggabesarnyapengukurandapatdilihatpad
a jam ukurtersebut.Ada yang tingkatkecermatannya 0.10 mm, 0.05 mm
danada pula yang sampai 0.02 milimeter.
Sedangkanuntukpembacaandalaminchi, tingkatkecermatannyaada yang
0.10 inchidanada yang 0.001 inchi. Untuk yang tingkatkecermatan 0.10
mm, satuputaranjarumpenunjukdibagidalam 100 bagian yang sama.
Agar
pemakaianjangkasorongberjalanbaikdantidakmenimbulkankemungkinank
emungkinan yang dapatmenyebabkankerusakan, adabeberapahal yang
harusdiperhatikan, yaitu :
1. Gerakanrahangukurgerak (jalan) harusdapatmeluncurdengankelicinan
(gesekan) tertentusesuaidengastandar yang
diijinkandanjalannyarahangukurharustidakbergoyang.
2. Sebaiknyajanganmengukurbendaukurdenganhanyabagianujungdariked
uarahangukurtetapisedapatmungkinharusmasukagakkedalam.
3. Harusdipastikanbahwaposisinoldariskalaukurdankesejajaranmukaraha
ngukurbetulbetultepat.
4. Padawaktumelakukanpenekanankeduarahangukurpadabendaukurharus
diperhatikangayapenekannya.
5. Sebaiknyajanganmembacaskalaukurpadawaktujangkasorongmasihbera
dapadabendaukur.
6. Janganlupa,
setelahjangkasorongtidakdigunakanlagidanakandisimpanditempatnya.
(Budi)
1.1.2. MikrometerSekrub
Mikrometersekrupmerupakansalahsatualatukurpanjang.
Mikrometersekrupadalahalatukurpanjang yang
memilikitingkatketelitiantertinggi. Tingkat
ketelitianmikrometersekrupmencapai 0,01 mm atau 0,001 cm.
Mikrometersekrupdigunakansebagaialatukurdalamteknikmesinelektrount
ukmengukurketebalansecaratepatdariblok-blok,
luardangaristengahdarikerendahandanbatang-batang slot.
Mikrometersekrupterdiriatasrahangutamasebagaiskalautamadanrah
angputarsebagaiskalanonius. Skalanoniusterdiridari 50 skala. Setiap kali
skalanoniusdiputar 1 kali,
makaskalanoniusbergerakmajuataumundursejauh 0,5 mm.
Satuskalanoniusmemilikinilai 0,01 mm. Hal
inidapatdiketahuiketikakitamemutarselubungbagianluarsebanyaksatu kali
putaranpenuh, akandiperolehnilai 0,5 mm skalautama. Olehkarenaitu,
nilaisatuskalanonius adalah0,5/50mm = 0,01 mm.
Berikutadalahlangkah-langkahcaramenggunakanalatukur
micrometer sekrub:
1. Memutarbidal (pemutar) berlawananarahdenganarahjarum jam
sehingggaruangantarakeduarahang  cukupuntukditempatibenda yang
akandiukur.
2. Meletakkanbendadiantarakeduarahang,
yaiturahangtetapdanrahanggeser.
3. Memutarbidal (pemutarbesar) searahjarum  jam  sehinggabenda yang
akandiukurterjepitolehrahangtetapdanrahanggeser.
4. Memutarpemutarkecil(rodabergerigi) searahjarum jam
sehinggaskalanoniuspadapemutarbesarsudahtidakbergeserlagi.
5. Membacahasilpengukuranpadaskalautamadanskalanonius.
1.1.3. KetidakpastianDalamPengukuran
Suatupengukuranselaludisertaiolehketidakpastian.
Beberapapenyebabketidakpastiantersebutantara lain
adanyaNilaiSkalaTerkecil (NST), kesalahankalibrasi, kesalahantitiknol,
kesalahanpegas, kesalahanparalaks, fluktuasi parameter pengukuran,
danlingkungan yang mempengaruhihasilpengukuran, dankarenahal-
halsepertiinipengukuranmengalamigangguan.
Dengandemikiansangatsulituntukmendapatkannilaisebenarnyasuatubesar
anmelaluipengukuran. Olehsebabitu,
setiappengukuranharusdilaporkandenganketidakpastiannya.
Ketidakpastiandibedakanmenjadidua,yaitu:
1. KetidakpastianMutlak
Suatunilaiketidakpastia yang
disebabkankarenaketerbatasanalatukuritusendiri.
2. KetidakpastianRelatif
KetidakpastianRelatifadalahketidakpastian yang
dibandingkandenganhasilpengukuran.
DAFTAR PUSTAKA

Marcelo, 1990,Dasar-dasarFisikaUniversitas : Jakarta.


Budi, 2003, PenggunaanAlat-alatUkurMetrologiIndustri: Yogyakarta.
Rikadiantoro, 2018, MakalahMikrometerSekrub,
(https://rikadiantoro.wordpress.com/2013/05/27/makalah-mikrometer-
sekrup/).Diaksespadatanggal 25 Sebtember 2018 pukul 00:26 WITA.

Anda mungkin juga menyukai