Anda di halaman 1dari 3

Nama : Putri Kharisma Sari

NIM : 202199991110

Asal : Universitas Muhammadiyah Gresik

TUGAS TIME VALUE OF MONEY

22 September 2021

1. Tiga tahun (3 tahun) lagi saudara akan membuka sebuah usaha yang diperkirakan memerlukan biaya
sebesar Rp. 50.000.000,- Tingkat bunga dianggap konstan yaitu 10 % per tahun. Berapa jumlah uang
yang harus saudara tabung sekarang?

2. Saudara mempunyai uang sebesar Rp 55.000.000 dan berencana akan disimpan di bank dengan bunga
simpanan 12% pa, maka berapa uang saudara 10 tahun yang akan datang?

3. Selamat, anda terpilih menjadi mahasiswa berprestasi dan anda diminta untuk memilih salah satu
diantara hadiah berikut.
a. Sekarang menerima uang tunai sebesar Rp 12.000.000,-
b. Menerima beasiswa sebesar Rp 2.000.000,- setiap akhir tahun selama 3 tahun .
c. Menerima tabungan pendidikan sebesar Rp 2.500.000,- setiap awal tahun selama 3 tahun.
Diasumsikan uang tersebut disimpan dan tingkat suku bunga adalah 8% pa. Maka pilihan alternatif
manakah yang paling menguntungkan bagi Saudara?

Jawab :

1. Mencari Present Value

PV? i = 10% n = 3th = 50.000.000?

Dit : PV?

�� 50.000.000
 PV = = = 37.565.740,05
(1+� )� (1+0,1 )3

Jadi Uang yang harus ditabung sekarang adalah Rp. 37.565.740,05


2. Mencari Future Value

55.000.000 i= 12% n=10 th


CF = Cash Flow

Dit = FV?
 FV= CF (1 + �)�
= 55.000.000 (1 + 0,12)10
= 55.000.000 (1,12)10
= 170.821.651,5

Maka uang yang akan didapat pada 10 tahun mendatang adalah Rp. 170.821.651,5

3. a. Mencari Future Value

Diketahui :

 P0 = Rp. 12.000.000
 i = 8%
 n = 1 Th/ Sekarang

Ditanya = FV?

12.000.000 i= 8% n=3 th

CF = Cash Flow

 FV= CF (1 + �)�
= 12.000.000 (1 + 0,8)1
= 12.000.000 (1,08)1
= 12.960.000
b. Mencari Future Value Annuity Ordinary

(1+�)� −1
FV ��,� = CF x

2.000.000 ×(1+0,08)3 −1
FV �8%,3 =
0,08

2.000.000 ×0,259712
=
0,08

= 6. 492.800

c. Mencari Future Value Annuity Due

(1+�)� −1 ×(1+�)
FV ���� �,� = CF x

2.500.000 ×(1+0,08)3 −1 ×(1+0,08)


FV ���� 8%,3 =
0,08

2.500.000 ×0,259712×1,08
=
0,08

= 8.765.280

 Maka Pilihan alternative yang paling menguntungkan menurut saya adalah Opsi (a) Karena memiliki
nilai nominal tertinggi yaitu sebesar Rp. 12.960.000

Anda mungkin juga menyukai