Anda di halaman 1dari 9

KISI-KISI PENULISAN SOAL

Jenis Sekolah : SMP


Mata Pelajaran : PPKn
Kurikulum : K-13/Merdeka
Alokasi waktu : 120 Menit
Jumlah Soal : 50
Tahun Ajaran : 2022 / 2023

No. Kompetensi Dasar/Tujuan Kelas/ Materi Level Kognitif Indikator Soal Nomor
Pembelajaran Semester Soal
1 3.1 Menganalisis proses VII/1 Proses perumusan dan Penalaran Disajikan kesepakatan para anggota 1.
perumusan dan penetapan penetapan Pancasila PPKI untuk merubah sila pertama
Pancasila sebagai Dasar Negara dalam Piagam Jakarta, peserta didik
dapat menerapkan gagasan komitmen
bersama dalam peristiwa tersebut.
2 3.2 Memahami norma-norma VII/1 Norma-norma dalam Pengetahuan Disajikan tentang pentingnya norma 2
yang berlaku dalam kehidupan masyarakat dan Pemahaman dalam masyarakat, peserta didik dapat
bermasyarakat untuk mewujudkan mengidentifikasi jenis norma
keadilan
berdasarkan sumbernya.
3 3.3 Menganalisis kesejarahan VII/1 Proses perumusan dan Pengetahuan Disajikan narasi persidangan PPKI, 3
perumusan dan pengesahan pengesahan UUD NRI dan Pemahaman peserta didik dapat menyebutkan hasil
Undang-undang Dasar Negara Tahun 1945 sidang PPKI.
Republik Indonesia Tahun 1945
4 3.5 Menganalisis bentuk bentuk VII/2 Kerjasama dalam berbagai Pengetahuan Disajikan narasi pengertian sikap 4
kerja sama dalam berbagai bidang bidang dan Pemahaman gotong royong, peserta didik dapat
kehidupan di masyarakat menyebutkan istilah gotong royong dari
berbagai daerah.
5 3.6 Mengasosiasikan VII/2 Daerah dalam kerangka Pengetahuan Disajikan narasi tentang pengertian 5
karakteristik daerah dalam NKRI dan Pemahaman pemerintah daerah , peserta didik dapat
kerangka Negara Kesatuan menyebutkan dasar hukum tentang
Republik Indonesia
pemerintahan daerah.
6 3.1 Menelaah Pancasila sebagai VIII/1 Makna pancasila sebagai Penalaran Disajikan pernyataan tentang pancasila 6
dasar negara dan pandangan hidup Dasar Negara dan sebagai Dasar Negara dan pandangan
No. Kompetensi Dasar/Tujuan Kelas/ Materi Level Kognitif Indikator Soal Nomor
Pembelajaran Semester Soal
bangsa pandangan hidup hidup bangsa Indonesia, peserta didik
dapat menerapkan perilaku yang
mencerminkan penerapan sila-sila
pancasila dalam kehidupan masyarakat
7 3.2 Menelaah makna, kedudukan VIII/1 Makna Pembukaan UUD Pengetahuan 7
dan fungsi Undang-Undang Dasar Disajikan kutipan bunyi alinea
NRI Tahun 1945 dan Pemahaman Pembukaan UUD NRI Tahun 1945,
Negara Republik Indonesia Tahun
1945, serta peratuan perundangan- peserta didik dapat menjelaskan makna
undangan lainnya dalam sistem alinea Pembukaan UUD NRI Tahun
hukum nasional 1945
8 3.2 Menelaah makna, kedudukan VIII/1 Kedudukan UUD Pengetahuan Disajikan pernyataan tentang 8
dan fungsi Undang-Undang Dasar dan Pemahaman kedudukan UUD NRI Tahun 1945
Negara Republik Indonesia Tahun peserta didik dapat mengidentifikasi
1945, serta peratuan perundangan- fungsi UUD NRI Tahun 1945
undangan lainnya dalam sistem
hukum nasional
9 3.3 Memahami tata urutan VIII/1 Tata urutan peraturan Aplikasi Disajikan peraturan perundang – 9
peraturan perundang-undangan perundang-undangan dalam undangan, peserta didik dapat
dalam sistem hukum nasional sistem hukum nasional mengurutkan peraturan perundang-
nasional di Indonesia undangan berdasarkan sistematika UU
No. 12 Tahun 2011.

10 3.3 Memahami tata urutan VIII/1 Sikap sesuai peraturan Penalaran Disajikan pernyataan tentang sikap 10
peraturan perundang-undangan perundang - undangan positif terhadap peraturan perundang –
dalam sistem hukum nasional undangan, peserta didik dapat
nasional di Indonesia menerapkan dalam berbagai lingkungan
11 3.4 Menganalisa makna dan arti VIII/2 Kondisi Bangsa Indonesia Pengetahuan Disajikan narasi tentang awal 11
Kebangkitan nasional 1908 dalam Sebelum Tahun 1908 dan Pemahaman dimulainya penjajahan Belanda di
perjuangan kemerdekaan Indonesia, peserta didik dapat
Republik Indonesia
menyebutkan tindakan yang
dilaksanakan VOC
12 3.4 Menganalisa makna dan arti VIII/2 Semangat Kebangkitan Pengetahuan Disajikan narasi hubungan kelahiran 12
Kebangkitan nasional 1908 dalam nasional 1908 dan Pemahaman Budi Utomo dengan penetapan Hari
perjuangan kemerdekaan Republik Kebangkitan Nasional, peserta didik
No. Kompetensi Dasar/Tujuan Kelas/ Materi Level Kognitif Indikator Soal Nomor
Pembelajaran Semester Soal
Indonesia dapat menyebutkan tanggal penetapan
Hari Kebangkitan nasional.
13 3.5 Memproyeksikan nilai dan VIII/2 Memaknai semangat Aplikasi Disajikan pernyataan hasil kesepakatan 13
semangat Sumpah Pemuda tahun kejuangan pemuda dalam kerapatan Konggres Pemuda, peserta
1928 dalam bingkai Bhinneka perjuangan kemerdekaan didik dapat mengenal salah satu tokoh
Tunggal Ika
republik indonesia penting dalam peristiwa Sumpah
Pemuda.
14 3.5 Memproyeksikan nilai dan VIII/2 Arti dan makna sumpah Pengetahuan Disajikan gambaan ilustrasi para 14
semangat Sumpah Pemuda tahun pemuda dalam perjuangan dan Pemahaman pahlawan pejuang nasional yang yang
1928 dalam bingkai Bhinneka kemerdekaan republik mempunyai semangat untuk
Tunggal Ika Indonesia kemerdekaan republik indonesia.
Peserta didik dapat memahami arti
penting sumpah pemuda bagi bangsa
Indonesia.
15 3.5 Memproyeksikan nilai dan VIII/2 Arti dan makna sumpah Pengetahuan Disajikan pernyataan hasil kesepakatan 15
semangat Sumpah Pemuda tahun pemuda dalam perjuangan dan Pemahaman kerapatan Konggres Pemuda, peserta
1928 dalam bingkai Bhinneka kemerdekaan republik didik dapat mengidentifikasi simbol –
Tunggal Ika Indonesia simbol pemersatu bangsa.
16 3.6 Menginterpretasikan VIII/2 Semangat Kebangkitan Aplikasi Disajikan narasi sebuah gagasan dari 16
semangat dan komitmen nasional 1908 pendiri bangsa, peserta didik diharapkan
kebangsaan kolektif untuk dapat menghubungkan gagasan tersebut
memperkuat Negara Kesatuan
Republik Indonesia dalam kontek dengan peneladanan dan penerapan
kehidupan siswa pada saat ini.
17 3.1 Membandingkan antara IX/1 Dinamika penerapan Pengetahuan Disajikan narasi tentang contoh 17
peristiwa dan dinamika yang praktek ideal pancasila dan Pemahaman berbagai upaya mengganti Pancasila
terjadi dimasyarakat dengan sebagai dasar negara dan pada masa awal kemerdekaan, peserta
praktik ideal Pancasila sebagai
dasar negara dan pandangan hidup pandangan hidup di didik dapat mengidentifikasi tanggal
bangsa masyarakat terjadinya peristiwa tersebut
18 3.1 Membandingkan antara IX/1 Dinamika penerapan Aplikasi Disajikan fungsi Pancasila , peserta 18
peristiwa dan dinamika yang praktek ideal pancasila didik dapat menentukan kedudukan
terjadi dimasyarakat dengan sebagai dasar negara dan Pancasila
praktik ideal Pancasila sebagai pandangan hidup di
dasar negara dan pandangan hidup masyarakat
No. Kompetensi Dasar/Tujuan Kelas/ Materi Level Kognitif Indikator Soal Nomor
Pembelajaran Semester Soal
bangsa
19 3.1 Membandingkan antara IX/1 Penerapan Pancasila dari Penalaran Disajikan pernyataan tentang tantangan 19
peristiwa dan dinamika yang masa ke masa yang harus dihadapi era reformasi
terjadi dimasyarakat dengan dalam melaksanakan Pancasila sebagai
praktik ideal Pancasila sebagai dasar negara dan pandangan hidup
dasar negara dan pandangan hidup bangsa, peserta didik dapat
bangsa menunjukkan contoh tantangan yang
harus dihadapi di era reformasi
20 3.1 Membandingkan antara IX/1 Dinamika perwujudan Penalaran Disajikan isi alinea pembukaan UUD 20
peristiwa dan dinamika yang Pancasila Sebagai Dasar NRI Tahun 1945, peserta didik dapat
terjadi dimasyarakat dengan Negara dan pandangan menganalisis kandungan makna isi
praktik ideal Pancasila sebagai hidup Bangsa alinea pembukaan UUD NRI Tahun
dasar negara dan pandangan hidup 1945
bangsa
21 3.1 Membandingkan antara IX/1 Dinamika Nilai nilai Aplikasi 21
peristiwa dan dinamika yang Pancasila Disajikan narasi tentang tiga dimensi
terjadi dimasyarakat dengan Pancasila sebagai ideologi terbuka,
praktik ideal Pancasila sebagai peserta didik dapat menentukan
dasar negara dan pandangan hidup penjabaran dimensi idealisme Pancasila
bangsa
22 3.2 Mensintesiskan isi alinea dan IX/1 Makna alinea dalam Penalaran Disajikan isi alinea pembukaan UUD 22
pokok pikiran yang terkandung pembukaan UUD NRI NRI Tahun 1945, peserta didik dapat
dalam Pembukaan Undang-Undang Tahun 1945 menganalisis kandungan makna isi
Dasar Negara Republik Indonesia
tahun 1945 alinea pembukaan UUD NRI Tahun
1945
23 3.2 Mensintesiskan isi alinea dan IX/1 Pokok pikiran dalam Pengetahuan Disajikan pernyatan tentang pokok – 23
pokok pikiran yang terkandung pembukaan UUD NRI dan Pemahaman pokok pikiran yang terkandung dalam
dalam Pembukaan Undang- Tahun 1945 Pembukaan UUD NRI Tahun 1945,
Undang Dasar Negara Republik peserta didik dapat mengidentifikasi
Indonesia tahun 1945 pokok-pokok pikiran dalam Pembukaan
UUD NRI Tahun 1945.
24 3.2 Mensintesiskan isi alinea dan IX/1 Arti penting Pokok pikiran Pengetahuan Disajikan pernyatan tentang pokok – 24
pokok pikiran yang terkandung Pembukaan UUD Negara dan pokok pikiran yang terkandung dalam
No. Kompetensi Dasar/Tujuan Kelas/ Materi Level Kognitif Indikator Soal Nomor
Pembelajaran Semester Soal
dalam Pembukaan Undang- Republik Indonesia Tahun Pemahaman. Pembukaan UUD NRI Tahun 1945,
Undang Dasar Negara Republik 1945 peserta didik dapat mengidentifikasi
Indonesia tahun 1945 Arti penting pokok pikiran dalam
Pembukaan UUD NRI Tahun 1945.
25 3.2 Mensintesiskan isi alinea dan IX/1 Sikap positif terhadap Pengetahuan Disajikan pernyataan tentang sikap 25
pokok pikiran yang terkandung pokok pikiran dalam dan positif terhadap pokok pikiran dalam
dalam Pembukaan Undang- pembukaan UUD NRI Pemahaman. pembukaan UUD NRI 1945
Undang Dasar Negara Republik 1945.
Indonesia tahun 1945
26 3.2 Mensintesiskan isi alinea dan IX/1 Isi alinea dan pokok pikiran Penalaran Disajikan isi alinea Pembukaan UUD 26
pokok pikiran yang terkandung dalam pembukaan UUD NRI Tahun 1945, peserta didik dapat
dalam Pembukaan Undang- NRI Tahun 1945 menganalisis kandungan makna isi
Undang Dasar Negara Republik alinea Pembukaan UUD NRI Tahun
Indonesia tahun 1945 1945.

27 3.2 Mensintesiskan isi alinea dan IX/1 Sikap positif terhadap Pengetahuan Disajikan pernyataan tentang sikap 27
pokok pikiran yang terkandung pokok pikiran dalam dan positif terhadap pokok pikiran dalam
dalam Pembukaan Undang- pembukaan UUD NRI Pemahaman. pembukaan UUD NRI 1945
Undang Dasar Negara Republik 1945.
Indonesia tahun 1945
28 3.3 Memahami ketentuan IX/1 Bentuk dan Prinsip Penalaran Disajikan tentang prinsip – prinsip 28
tentang bentuk dan kedaualatan Kedaulatan Negara kedaulatan, peserta didik dapat
negara sesuai Undang-Undang Republik Indonesia menyimpulkan sifat kedaulatan
Dasar Negara Republik Indonesia
tahun 1945 Negara Republik Indonesia
29 3.3 Memahami ketentuan tentang IX/1 Bentuk dan Prinsip Penalaran Disajikan tentang prinsip – prinsip 29
bentuk dan kedaualatan negara Kedaulatan Negara kedaulatan, peserta didik dapat
sesuai Undang-Undang Dasar Republik Indonesia menunjukkan ciri - ciri kedaulatan
Negara Republik Indonesia tahun Negara Republik Indonesia
1945
30 3.1 Membandingkan antara IX/1 Perwujudan Nilai nilai Pengetahuan Disajikan narasi pengertian demokrasi 30
peristiwa dan dinamika yang Demokrasi Pancasila dan pemahaman pancasila, peserta didik dapat
terjadi dimasyarakat dengan menjelaskan penerapan demokrasi
praktik ideal Pancasila sebagai pancasila.
No. Kompetensi Dasar/Tujuan Kelas/ Materi Level Kognitif Indikator Soal Nomor
Pembelajaran Semester Soal
dasar negara dan pandangan hidup
bangsa
31 3.3 Memahami ketentuan tentang IX/1 Bentuk dan Prinsip Penalaran Disajikan tentang prinsip – prinsip 31
bentuk dan kedaualatan negara Kedaulatan Negara kedaulatan, peserta didik dapat
sesuai Undang-Undang Dasar Republik Indonesia mengidentifikasi prinsip - prinsip
Negara Republik Indonesia tahun kedaulatan Negara Republik Indonesia
1945
32 3.3 Memahami ketentuan tentang IX/1 Bentuk dan Prinsip Penalaran Disajikan gambar pelaksanaan pemilu, 32
bentuk dan kedaualatan negara Kedaulatan Negara peserta didik dapat menunjukkan
sesuai Undang-Undang Dasar Republik Indonesia hubungan dengan penerapan wujud
Negara Republik Indonesia tahun kedaulatan rakyat.
1945
33 3.3 Memahami ketentuan tentang IX/1 Bentuk dan Prinsip Penalaran Disajikan narasi Pengertian demokrasi 33
bentuk dan kedaualatan negara Kedaulatan Negara Pancasila peserta didik dapat
sesuai Undang-Undang Dasar Republik Indonesia menjelaskan asas pemilu
Negara Republik Indonesia tahun
1945
34 3.3 Memahami ketentuan tentang IX/1 Bentuk dan Prinsip Aplikasi Disajikan tentang pelaksanaan prinsip – 34
bentuk dan kedaualatan negara Kedaulatan Negara prinsip kedaulatan, peserta didik dapat
sesuai Undang-Undang Dasar Republik Indonesia mengidentifikasi kewenangan lembaga
Negara Republik Indonesia tahun negara
1945
35 3.3 Memahami ketentuan tentang IX/1 Bentuk dan Prinsip Aplikasi Disajikan gambar pelaksanaan pemilu, 35
bentuk dan kedaualatan negara Kedaulatan Negara peserta didik dapat menunjukkan
sesuai Undang-Undang Dasar Republik Indonesia hubungan dengan penerapan wujud
Negara Republik Indonesia tahun kedaulatan rakyat.
1945
36 3.4 Menganalisis prinsip IX/2 Makna persatuan dalam Pemahaman Disajikan narasi tentang keberagaman 36
persatuan dalam keberagaman kebangsaan masuyarakat Indonesia, peserta didik
suku, agama, ras, dan dapat menjelaskan prinsip persatuan
antargolongan (SARA), sosial,
budaya, ekonomi, dan gender dalam keberagaman suku, agama, ras,
dalam bingkai Bhinneka Tunggal dan antargolongan
Ika
No. Kompetensi Dasar/Tujuan Kelas/ Materi Level Kognitif Indikator Soal Nomor
Pembelajaran Semester Soal
37 3.4 Menganalisis prinsip IX/2 Makna persatuan dalam Pemahaman Disajikan narasi tentang keberagaman 37
persatuan dalam keberagaman kebangsaan masyarakat Indonesia,peserta didik
suku, agama, ras, dan dapat menjelaskan contoh sikap warga
antargolongan (SARA), sosial, Negara terhadap pelestarian kekayaan
budaya, ekonomi, dan gender budaya Indonesia
dalam bingkai Bhinneka Tunggal
Ika
38 3.4 Menganalisis prinsip IX/2 Prinsip Persatuan dalam Aplikasi Disajikan narasi tentang keberagaman 38
persatuan dalam keberagaman keberagaman Suku, masyarakat Indonesia,peserta didik
suku, agama, ras, dan Agama, Ras, dan dapat menjelaskan prinsip persatuan
antargolongan (SARA), sosial, Antargolongan dalam keberagaman suku,agama,ras,dan
budaya, ekonomi, dan gender golongan
dalam bingkai Bhinneka Tunggal
Ika
39 3.4 Menganalisis prinsip IX/2 Prinsip Persatuan dalam Pemahaman Disajikan contoh wujud nyata 39
persatuan dalam keberagaman keberagaman Suku, penerapan Pancasila, peserta didik dapat
suku, agama, ras, dan Agama, Ras, dan mendeskripsikan nilai-nilai yang
antargolongan (SARA), sosial, Antargolongan terkandung dalam Pancasila
budaya, ekonomi, dan gender
dalam bingkai Bhinneka Tunggal
Ika
40 3.4 Menganalisis prinsip IX/2 Makna persatuan dalam Aplikasi Disajikan narasi tentang keberagaman 40
persatuan dalam keberagaman kebangsaan masyarakat Indonesia, peserta didik
suku, agama, ras, dan dapat menjelaskan prinsip persatuan
antargolongan (SARA), sosial, dalam keberagaman suku, agama, ras,
budaya, ekonomi, dan gender dan antargolongan
dalam bingkai Bhinneka Tunggal
Ika
41 3.5 Menganalisis prinsip harmoni IX/2 Upaya pencegahan konflik Aplikasi Disajikan narasi tentang upaya 41
dalam keberagaman suku, agama, yang bersifat sara pencegahan konflik, peserta didik dapat
ras, dan antargolongan (SARA) menentukan salah satu bentuk upaya
sosial, budaya, ekonomi, dan
gender dalam bingkai Bhinneka pencegahan konflik
Tunggal Ika
No. Kompetensi Dasar/Tujuan Kelas/ Materi Level Kognitif Indikator Soal Nomor
Pembelajaran Semester Soal
42 3.5 Menganalisis prinsip harmoni IX/2 Makna Harmoni dalam Pengetahuan Disajikan narasi tentang makna harmoni 42
dalam keberagaman suku, agama, Keberagaman Sosial dan Pemahaman dalam berbagai bidang, peserta didik
ras, dan antargolongan (SARA) Budaya, Ekonomi dan dapat menjelaskan harmoni
sosial, budaya, ekonomi, dan Gender dalam Bhinneka keberagaman dalam berbagai bidang
gender dalam bingkai Bhinneka Tunggal Ika
Tunggal Ika
43 3.5 Menganalisis prinsip harmoni IX/2 Makna Harmoni dalam Pengetahuan Disajikan narasi tentang permasalahan 43
dalam keberagaman suku, agama, Keberagaman Sosial dan Pemahaman keberagaman gender, peserta didik
ras, dan antargolongan (SARA) Budaya, Ekonomi dan dapat menyebutkan kebijakan
sosial, budaya, ekonomi, dan Gender dalam Bhinneka pemerintah dalam pembangunan
gender dalam bingkai Bhinneka Tunggal Ika
Tunggal Ika
44 3.5 Menganalisis prinsip harmoni IX/2 Makna Harmoni dalam Pengetahuan Disajikan narasi tentang makna harmoni 44
dalam keberagaman suku, agama, Keberagaman Sosial dan Pemahaman dalam berbagai bidang, peserta didik
ras, dan antargolongan (SARA) Budaya, Ekonomi dan dapat menyebutkan faktor penyebab
sosial, budaya, ekonomi, dan Gender dalam Bhinneka masalah sosial
gender dalam bingkai Bhinneka Tunggal Ika
Tunggal Ika
45 3.5 Menganalisis prinsip harmoni IX/2 Harmoni dalam Pengetahuan Disajikan narasi tentang permasalahan 45
dalam keberagaman suku, agama, Keberagaman Sosial dan Pemahaman keberagaman gender, peserta didik
ras, dan antargolongan (SARA) Budaya dapat mengidentifikasi pengertian
sosial, budaya, ekonomi, dan makhluk sosial
gender dalam bingkai Bhinneka
Tunggal Ika
46 3.6 Mengkreasikan konsep cinta IX/2 Cinta tanah air dan bela Pengetahuan Disajikan pernyataan tentang 46
tanah air/bela negara dalam negara dan Pemahaman pentingnya bela negara, peserta didik
konteks Negara Kesatuan Republik dapat menyebutkan salah satu dasar
Indonesia hukum bela negara yang ada pada pasal
– pasal UUD NRI Tahun 1945.
47 3.6 Mengkreasikan konsep cinta IX/2 Cinta tanah air dan bela Pengetahuan Disajikan pernyataan tentang upaya bela 47
tanah air/bela negara dalam negara dan Pemahaman negara, peserta didik dapat
konteks Negara Kesatuan Republik menyebutkan salah satu bentuk upaya
Indonesia bela negara oleh pelajar.
No. Kompetensi Dasar/Tujuan Kelas/ Materi Level Kognitif Indikator Soal Nomor
Pembelajaran Semester Soal
48 3.6 Mengkreasikan konsep cinta IX/2 Cinta tanah air dan bela Pengetahuan Disajikan pernyataan tentang upaya bela 48
tanah air/bela negara dalam negara dan Pemahaman negara, peserta didik dapat menjelaskan
konteks Negara Kesatuan Republik pengertian upaya bela negara.
Indonesia
49 3.6 Mengkreasikan konsep cinta IX/2 Cinta tanah air dan bela Pengetahuan Disajikan table beberapa bentuk upaya 49
tanah air/bela negara dalam negara dan Pemahaman bela negara, peserta didik dapat
konteks Negara Kesatuan Republik menentukan kumpulan bentuk bela
Indonesia negara untuk mempertahankan
kemerdekaan.
50 3.6 Mengkreasikan konsep cinta IX/2 Cinta tanah air dan bela Pengetahuan Disajikan pernyataan tentang bentuk 50
tanah air/bela negara dalam negara dan Pemahaman bela negara, peserta didik dapat
konteks Negara Kesatuan Republik menunjukkan salah satu bentuk nyata
Indonesia upaya bela Negara sesuai kapasitasnya
sebagai pelajar.

Anda mungkin juga menyukai