Anda di halaman 1dari 2

KUESIONER

POSYANDU LANSIA DI DESA RANULOGONG


WILAYAH KERJA PUSKESMAS TUNJUNG LUMAJANG

A. Identitas
Nama :
Umur :
Jenis Kelamin :
Tgl :

Ket :
Berilah tanda ceklis () pada pertanyaan yang anda anggap paling sesuai.
Ada 2 alternatif jawaban yaitu :
Ya : Jika pertanyaan tersebut diketahui lansia
Tidak : Jika pertanyaan tersebut tidak diketahui lansia

B. Aspek Kuesioner
No Pertanyaan Ya Tidak
1 Bapak/Ibu mengikuti kegiatan senam lansia yang diadakan oleh
posyandu lansia?
2 Bapak/Ibu mengkonsumsi obat-obatan dari posyandu lansia?
3 Bapak/ibu mengikuti saran tenaga kesehatan di posyandu lansia
tentang anjuran konsumsi makanan yang kurang sehat (makanan
asin, manis) yang berlebihan?
4 Bapak/Ibu rutin melaksanakan sosialisasi posyandu lansia?
5 Bapak/Ibu mengikuti posyandu lansia perlu didampingi keluarga
karena lemah berjalan?
6 Bapak/Ibu memeriksakan kesehatan ke posyandu lansia atas dasar
kemauan sendiri?
7 Apakah memeriksakan kesehatan bukan merupakan
prioritas/kebutuhan utama bagi bapak/ibu?
8 Meski sudah tua saya harus tetap sehat agar tidak bergantung pada
keluarga?
9 Apakah dengan mengikuti kegiatan posyandu lansia memberikan
manfaat yang baik bagi kesehatan?
10 Apakah kegiatan posyandu lansia dapat memantau kesehatan para
lansia?
11 Bapak/Ibu aktif mengikuti kegiatan posyandu lansia meskipun
keadaan sehat?
12 Bapak/Ibu memeriksakan kesehatan ke posyandu lansia hanya jika
dalam keadaan sakit?
13 Bapak/Ibu lebih memeriksakan diri ke puskesmas daripada
mengikuti posyandu lansia?
14 Obat-obatan di posyandu lansia kurang memadai?
15 Mengikuti posyandu lansia ketika diingatkan oleh keluarga?
16 Apakah jarak rumah ke tempat posyandu lansia jauh ≥ 200 meter?
17 Apakah jarak rumah ke tempat posyandu lansia memerlukan
waktu ≥ 15 menit?
18 Apakah kondisi akses jalan ke posyandu lansia yang dilalui baik?
19 Bapak/Ibu menggunakan alat transportasi sendiri saat ke posyandu
lansia?
20 Apakah biaya transportasi ke tempat posyandu lansia murah?
21 Apakah pelayanan (pemeriksaan berkala) yang diberikan oleh
petugas kesehatan di posyandu lansia baik?
22 Apakah informasi kesehatan yang diberikan oleh petugas
kesehatan posyandu lansia sudah sesuai harapan Bapak/Ibu?
23 Apakah perlakuan petugas kesehatan/kader posyandu lansia baik
terhadap Bapak/Ibu?
24 Apakah petugas kader/tenaga kesehatan posyandu lansia tepat
waktu dalam melaksanakan kegiatan posyandu?
25 Sebelum melakukan pemeriksaan, kader posyandu selalu
menanyakan kondisi kesehatan?

Anda mungkin juga menyukai