Anda di halaman 1dari 13

••

SEKOLAH CALON PERWIRA TNIANGKATAN DARAT


DEPARTEMEN KEPEMIMPINAN DAN KEJUANGAN

LEMBARAN PENUGASAN
Nomor : LP/ 0 I /IX/2022

Program Studi Diktukpa TN! AD Program 0-3 (Ahli Madya) Gel-2


Mata Kuliah Psikologi dan Kepemimpinan
Kelompok Mata Kuliah Mata Kuliah Kompetensi Utama
Bahan Kajian . Kepemimpinan TNI

1. Casar.

a. Renopsdik Diktukpa TNI AD Gel-2 TA 2022.


b. RPT Diktukpa TN I AD Gel-2 TJf2022.
c. Jadwal Pelajaran Capa Diktukpa TNI AD Gel-2 TA 2022.

2. Tujuan. Agar Capa TNI AD mampu mengemukakan dan menerapkan


Kepemimpinan TNI.

3. Sasaran yang ingin dicapai. Capa TN! AD mampu menerapkan Kepemimpinan TNI
dengan tepat.

4. Referensi.

a. Keputusan Kasad Nomor Kep/1024/Xll/2020 tanggal 21 Desember 2020


tentang Doktrin TNI AD Kartika Eka Paksi.

b. Keputusan Kasad Nomor Kep/989/Xll/2016 tanggal 2 Desember 2017 tentang


Doktrin lnduk Kepemimpinan TN I AD.

c. Prof. Dr. Sondang P. Siagian, M.P.A (2003) Teori dan Praktik Kepemimpinan,
penerbit Rineka Cipta.

d. Prof. Dr. venhzat Rivai, M.B.A (2000) Kepemimpinan dan Perilaku


Organisasi, edisi kedua PT. Raja Grafindo Persada Jakarta.

5. Tempat.

a.. :,. Kelas Achmad Yani.


b. Kelas Gatot Subroto.
2

6. Waktu.

a. Alokasi waktu praktik Kepemimpinan 14 Jam Perkuliahan.


b. Pembagian waktu pelaksanaan:

1) Pertemuan Pertama 1-7 (350') dari 14 JP, dengan uraian sebagai


berikut:

a) Jam 1-3 (150') praktik terbimbing (mengerjakan produk


. kepemimpinan):
(1)
(2)
Kepala (Kopstuk dan judul)
lsi:
= 10'

(a) Pendahulan = 1 O'


(b) Maksud dan tujuan = 10'
(c) Ruang lingkup = 1 O'
(d) Pokok masalah
(e) Langkah-langkah pemecahan masalah
= 10'
= 20'
(f) Analisa data dan fakta = 15'
(g) Pemecahan masalah = 15'
(h) Kesimpulan dan saran = 15'

(3) Penutup (tajuk tanda tangan) = 10'


(4) Pembuatan produk dan slide = 25'

b) Jam 4-7 (200') Diskusi:


(1) Capa membuat produk diskusi
(2) Pembukaan
(3) Penyajian
(4) Tanggapan
(5) Evaluasi/kaji ulang

2) Pertemuan Kedua 8-14 (350') dari 14 JP.


a) Pembukaan = 20'
b) Penyajian = 25'
c) Tanggapan = 245'
d) Evaluasi/kaji ulang = 30'

7. Guru Pembimbing dan pendukung:

a. Gu mil Pembimbing/Penilai.

1) Letkol Inf Denes Sandy, S. Psi.


2) Letkol Inf lrwahyudi Sigit
3) Letkol Inf Kasim.
4) Letkol Inf Yamin.
5) Letkol Inf Venus.
6) Letkol Inf Suhardi.
7) Mayor Inf Dany Kurnia lnajatudin, S.Sos.
. ;;. 8) Mayor Inf Agus Widodo.
· 9) Mayor Inf Beni Maradona.
3

10) Mayor Inf Maisyamsurijal.


11) Mayor Inf Rubiyanta.
12) Mayor Inf Rokid Mualim.
13) Mayor Inf Rikwang.
14) Mayor Inf Sultani.
15) Mayor Inf Helmi Muchtar.
16) Mayor Inf Hajid Mahmudi
17) Mayor Chb Indra Gumilar.
18) Mayor Cba Ismail
19) Mayor Inf Ali Hanapinq.
20) Mayor Inf Huddin.
21) Mayor Inf Mega Exsa.
22) Kapten Cku lin Sholihin.
23) Kapten Inf Ahmad Haerudin.
24) Lettu Kav Supriyanto.
25) Lettu Ckm Sarono.
26) Letda Chb Ali Muntoro
27) Letda Inf Asep K.

b. Operator.

1) PNSAyu Rahayu.
2) PNSSri Haryati.
3) PNS Yustikasari Arum Syafitri, S. E

8. Metode.

a. Utama : Ceramah, Diskusi dan Audio Visual.

b. Penunjang : Studi kasus, tanya jawab, kerja kelompok I sindikat, dan


pemberian tugas

9. PenugasanUntuk CapaTNIAD. Kerjakan persoalan (terlampir) dengan baik


dan benar, dengan ketentuan sebagai berikut:

a. Produk Capa TN I AD dibuat secara kelompok, diketik dengan rapi


sesuai contoh format jawaban (langkah-langkah pemecahan persoalan), sebagai
berikut:

1) Tentukan pokok-pokok masalah yang dibahas dalam diskusi;


2) Tentukan pokok-pokok pemecahan permasalahan, dan:
3) Uraikan secara rinci pemecahan permasalahan yang dilakukan.

b. Produk Capa TNI AD dibuat perkelompok:

1) Kelas kecil dibuat 5 (lima) kelompok dan masing-masing


kelompok membuat produk sebanyak 8 {delapan) rangkap jawaban LP:

a) 1 {satu) rangkap untuk Deppimjuang/Gadik;


b) 1 (satu) rangkap untuk moderator;
c) 1 (satu) rangkap untuk penyaji, dan;
d) 5 (lima) rangkap untuk kelompok peserta diskusi.
4

2) Kelas sedang dibuat 7 (tujuh) kelompok dan masing-


masingkelompok membuat produk sebanyak10 (sepuluh)rangkap:
a) 1 (satu)rangkapuntuk Deppimjuang/Gadik;
b) 1 (satu)rangkapuntuk moderator;
c) 1 (satu)rangkapuntuk penyaji, dan;
d) 7 (tujuh)rangkap untuk kelompok pesertadiskusi.

c. Produk Capa TNI AD Oawabanpersoalan) di!<etik 1,5 spasi menggunakan


huruf Bookman Old Style ukuran 12, menggunakan kertas A4, selanjutnya untuk
produk yang dikumpulkan/diserahkan ke Deppimjuang/Gadik,menggunakansampul
kertas HVS warna sesuai Batalyonmasing-masing (merah atau kuning).

d. Produk Capa TNI AD dikumpulkan/diserahkankepada Gadik


pengawas/penilai pada saat materi pelajaran diskusi dilaksanakandi kelas (saat
diskusiakan dimulai).

e. Setelah selesai melaksanakandiskusi, semua kelompokyang


tergabungdalam "Sindikat" (tiap kelas), membuat produk hasil diskusi sebanyak 2
(dua) rangkap, 1 (satu) untuk Capa dan 1 (satu) diserahkan ke Deppimjuang
(Gadik Kepemimpinan TNI).

10. Pelaksanaan.

a. Baca dan pahami secara teliti persoalan-persoalan yang diberikan/


disajikan oleh Deppimjuang (Gumil Kepemimpinan TNI) dan pada pertemuan
pertama pembuatan produk dilaksanakan secara terbimbing di kelas selanjutnya
pertemuan kedua Capa membuat produk tiap kelompok di barak sebagai bahan
diskusi (pada saat praktik tetap membawa Modul).
b. Tiap kelas disebut sindikat dan setiap sindikat dibentuk menjadi 5 (lima}
kelompok beranggotakan4-5 orang (untuk kelas kecil), dan 7 (tujuh)
kelompok(untuk kelas sedang),jumlah masing-masingkelompok
beranggotakanantara 7-8 orang.
c. Dalam 1 (satu) sindikat (kelas) dibentuk organisasinya, terdiri · dari
MODERATOR, PENULIS, PENYIMPULdan
PENYAJI,
d. Tiap · Sindikat (kelas) rnembuat pa-pan nama/tulisan _(dari mika), yakni
bertuliskan; NARASUMBER, PENYAJI, MODERATOR, PENULIS dan
PENYIMPUL serta tulisan; KELOMPOK1 s.d. KELOMPOK-5 (kelas kecil 10 buah
papan mika dan kelas sedang 12 buah papan mika (KELOMPOK-1 s.d. KELOMPOK-
7).
e. Masing-masing kelompok membuai produk dalam bentuk slide
(menggunakan
power point) di kelas untuk
didiskusikan.
f. Tiap kegiatan Diskusi KepemimpinanTNI Capa wajib membawa Laptop dan
printer 1 (satu) unit ke kelasdan tiap kelas (sindikat}pada saat diskusimasing-masing
kelompok slap menjadi penyaji serta setiap Capa siap untuk ditunjuk menjadi
perangkatdiskusi.
g. Tempat praktikdiskusidi kelas Gatot Subroto dan AchmadYani,
sesuaijadwal
Pertwliahan
KepemimpinanTNI.
5

11. Penutup.

a. Hal-hal yang belum tercantum dalam lembar penugasan ini akan disampaikan
kemudian sesuai keper1uan.

b. Demikian Lembar Penugasan ini untuk dipedomani dan dilaksanakan oleh


Capa TNI AD Gel-2 TA. 2022.

Bandung, 5 September 2022


Kaoepp: · ang,

Agus Joko Mulyono


Letnan Kolonel Inf NRP 573566
Lampiran:
1. Lampiran I Formatjawaban.
2. Lampiran II Persoalan diskusi.
SEKOLAH CAL ON PERWIRA TNI ANGKA TAN DARAT
DEPARTEMEN KEPEMIMPINANDAN KEJUANGAN

PERSOALAN DISKUSI

1. KEADAAN UMUM.

a. Yonif 031!Wiradhika merupakan satuan Batalyon di bawah kendali Korem


131/Wira Sakti Utama yang berkedudukan di Kota Pancawana selain tupoknya juga
membantu Polri dalam menjaga stabilitas keamanan wilayahnya.

b. Yonif 031/WD adalah Yonif sesuai TOP berjumlah 744 orang terdiri dari 3
Kompi Senapan, 1 Kompi Bantuan dan 1 Kompi Markas. Dislokasi Mayon, Kompi
Mark.as, Kipan A dan Kompi Bantuan berada di Kota Pancawana, sedangkan
kedudukan Kipan B dan C terpisah dari Mayon, Kipan B di Kabupaten Sukawana dan
Kipan C di Kabupaten Sukahaji.

c. Kipan A Yonif 031M'D dipimpin Kapten Inf Rusman NRP 21980077110880,


dengan Danton 4 orang yaitu Danton 1 Lettu Inf Tatang, Danton 2 Letda Inf Dadang,
Danton 3 Letda Inf Dasep dan Danton Bant Lettu Inf Erwin.

d. Kipan B Yonif 031/WD berada di kabupaten Sukawana berjarak 73 km dari


Mayonif 031/WD dan berjarak 3 Km dari pusat kota Kabupaten yang dipimpin oleh
Komandan Kompi bernama Kapten Inf Ogah NRP 11051111110696.

e. Kipan C Yonif 031/WD berada di Kabupaten Sukahaji berjarak 50 km dari


Mayonif 031/WD dan berjarak 5 km dari pusat kota Kabupaten yang dipimpin oleh
Komandan Kompi Kapten Inf Usrok NRP 11061111220297.

f. Kabupaten Sukawana merupakan kota Wisata berpenduduk cukup padat,


berpenghasilan menengah keatas, mata pencaharian mayoritas pedagang, roda
pemerintahan berjalan dengan baik, terdapat tempat untuk nongkrong anak-anak
muda seperti kafe dan tempat karaoke.

g. Kabupaten Sukahaji mempunyai karakteristik alam beriklim tropis, tanah subur,


berpenduduk cukup padat, berpenghasilan menengah- keatas, roda pemerintahan
berjalan dengan baik, termasuk kategori kota industri dimana banyak perusahaan kecil
maupun besar dan terdapat tempat-tempat hiburan malam (diskotik, kafe, karaoke &
tempat prostitusi).

h. Penduduk Kota Pancawana, memiliki tingkat pendidikan yang rata-rata lulusan


Sekolah Lanjutan Tingkat Atas, dengan kondisi ekonomi menengah kebawah dengan
tingk:at solldaritas dan kepedl!lian masyarakat cukup tinggi terhadap kepentingan•
kepentingan umum serta masih menjunjung tinggi adat istiadat setempat.

2. KEADAAN KHUSUS.

a. Kipan A Yonif 031/WD berkekuatan 98 % dari TOP/DSPP Kornpi dan


seluruhnya tinggal didalam asrama, 50 % sudah berkeluarga dan 50 % masih remaja
ditem~atkan di barak-barak Kompi.
2

b. Fasilitas barak Kipan A Yonif 031/WD masih per1u pembenahan karena tempat
mandi remaja sudah banyak yang tidal< layak pakai dan per1u pembenahan serta Air
tidak lancar.

c. Masih adanya pelanggaran anggota yang berkaitan dengan kehidupan dibarak


antara junior dengan senior yang disebabkan oleh hal-hal yang sebenamya sepele.

d. Danton 3 Kompi A Letda Inf Dasep jarang sekali mengunjungi anggotanya yang
tinggal di barak, padahal sudah sering diingatkan oleh Danton lainnya, alasannya
belum sempat karena sibuk.

e. Letda Inf Dasep mempunyai hoby memelihara burung kicau, jam-jam istirahat
dimanfaatkan untuk merawat peliharaanya sehingga jarang sekali mengontrol anak
buahnya yang dibarak.

f. Anggota Kipan B Yonif 031/WD terdiri dari 5 Perwira, 31 Bintara dan sisanya
Tamtama, Danton 1 Lettu Inf Parjo, Danton 2 Letda Inf Topo, Danton 3 Letda Inf
Sutan dan Danton Sant lettu Inf Ramadan.

g. Anggota Kompi B banyak yang pandai pertukangan, baik bangunan maupun


kayu, namun dari sekian banyak anggotanya yang pandai pertukangan mayoritas ada
di Pleton 1 yang dipimpin oleh Lettu Inf Parjo, pleton yang lain hanya ada beberapa
orang saja.

h. Kompi B mendapat tugas melaksanakan TMMD di Kecamatan Cisarua, dengan


dislokasi pasukan Pleton 1 di Desa Padamara, Pleton 2 ditempatkan di Desa Girang,
Pleton 3 di Desa Padasuka dan Dankipan B Yonif 031/WD berada di desa Padamara.

i. Kondisi lnfrastruktur yang terdapat di kecamatan Cisarua banyak yang tidak


layak diantaranya kondisi jembatan, sekolah SD serta tempat ibadah yang
memerlukan perbaikan dengan segera untuk kepentingan masyarakat Cisarua.

j. Dari sekian Desa yang ditempati untuk TMMD Kondisi lnfrastruktur yang
banyak perlu perbaikan adalah di Desa Girang, selain Jembatan ada sekolah SD dan
Mushola, sementara anggota yang pandai tukang terbatas.

k. Desa Padamara kondisi lnfrastruktur yang perlu perbaikan hanya 1 yaitu


Sekolah Dasar, sementara kemampuan anggota yang memahami pertukangan
banyak dan didukung masyarakat yang par.dai pertukangan.

l. Kipan C Yonif 031/WD berkekuatan 98 % dari TOP/DSPP Kompi, 88 % tinggal


di dalam Asrama dan 12 % tinggal diluar Asrama (8% sudah berkeluarga), Kompi C
mempunyai tiga orang Danton yaitu Danton 1 Letda Inf Upin NRP 21950012441077,
Danton 2 Letda Inf Tito NRP 219800122221085, dan Danton Bantuan Lettu Inf
lskandar NRP 21960012441180.

m. Pembinaan Satuan di Kipan C Yonif 031/WD kurang maksimal, dimungkinkan


karena jarak relatif jauh dari Mayon sehingga kurang pengawasan dan be!um
terpenuhinya pejabat Danton sesuai TOP/DSPP .
. ...
3

n 8anyak pelanggaran yang dilakukan anggota Kompi C terutama platon 1


diantaranya yaitu backing, tenaga pengamanan di tempat hiburan, calo tanah,
perjudian, bisnis minuman keras serta obat-obat terlarang dan lain-lain, namun
terkesan ada pembiaran dari unsur pimpinannya.

o. Latar belakang anggota Kompi C beragam, ada yang pendidikannya SLTA dan
ada yang SMP dengan tingkat kedewasaan yang bervariasi karena dipengaruhi oleh
lntelegensi, jasmani dan rohani yang berbeda-beda.

3. KEADAAN KHUSUS LANJUTAN-1.

a. Pada tanggal 20 Januari 2028 Praka Paulus anggota Kompi A Pleton 3


memukul Prada Dominggus hanya karena berebut mandi Pagi yang mengakibatkan
Prada Dominggus terluka dibagian pelipis dan di bawa ke Kesehatan Batalyon.

b. Pada tanggal 22 Pebruari 2028 Pratu Tono Kornpi A Pleton 3 menindak Prada
Sitorus yang saat itu sedang kurang sehat berlari mengelilingi lapangan Kompi hingga
mengakibatkan Prada Sitorus pingsan dan dilarikan ke Kesehatan Batalyon.

c. Pada tanggal 21 Maret 2028 Pratu Ratam Kompi A Pleton 3 menindak Prada
Evin merayap mengelilingi barak dengan hanya berpakaian celana dalam yang
mengakibatkan Prada Evin mengalami Iuka-Iuka hanya gara-gara Prada Evin saat
dinas dalam jaga barak saat hujan tidak mengamankan pakaian sehingga jemuran
Pratu Ratam basah semua.

4. PERSOALAN-1. Capa sebagai Danton 1, 2, dan Danton Bant Kompi A


Batalyon
031/\NDR, diminta memberikan saran/masukan kepada Danki tentang apakah penerapan
llmu Kepemimpinan dan Gaya Kepemimpinan yang dilakukan oleh Danton 3 Letda Dasep
sudah tepat, bagaimana penerapan Gaya Kepemimpinan yang seharusnya diterapkan oleh
Danton 3 Letda Inf Dasep, agar soliditas anggotanya te~aga dan mampu melaksanakan
tugasnya dengan baik. Para Danton cukup membuat satu produk hasil diskusl para Danton
sebagai saran/bahan masukan kepada Danki.

5. KEADAAN KHUSUS LANJUTA~-11.

a. Pada tanggal 1 O Januari 2028 terjadi keributan antara anggota Pratu Poltak
Kompi B dengan Parta penduduk setempat dikarenakan saat mengembalikan alat
mesin ketam kayu yang dipinjam saat TMMD rusak, padahal alat tersebut menjadi
andalannya untuk mencari nafkah.

b. Pada tanggai 15 Januari 2028 Danton 3 Kompi B atas saran dari Baton untuk
berkoordinasi dengan Danton 1 agar beberapa anggota Pleton 1 yang pandai
pertukangan untuk diperbantukan ke Pleton 3, namun Danton 3 justru marah dan tidak
mau menerima saran dari Batonnya.

c. Pada tanggal 25 Januari 2028 ada masyarakat yang menghadap Danton 3


Kompi B melaporlan atas perbuatan Pratu Jarjit yang melakukan tindakan tidak
senon,Ph/ pencabulan terhadap putri dari pak Rt yang bernama Sari, namun
penyelesaiannya tidak tuntas.
4

d. Pada tanggal 30 Januari 2028 pak Rt dari Desa Girang melaporkan kejadian
yang dialami anaknya pada Danki Kapten Inf Ogah NRP 11051111110696 yang ada
di Kee Cisarua desa Padamara, karena Pak Rt tidak puas atas penyelesaian yang
dilakukan oleh Danton.

6. PERSOALAN-11. Capa sebagai Danton 1, 2 dan Danton Sant Kompi B Batalyon


031/WDR, diminta memberikan saran/masukan kepada Danki tentang penerapan
llmu Kepemimpinan dan Gaya Kepemimpinan yang dilakukan oleh Danton 3 Letda Inf
Sutan sudah tepat, bagaimana penerapan Gaya Kepemimpinan yang seharusnya
diterapkan oleh Danton 3 sehingga anggota respek dan dapat menyelesaikan tugas
dengan baik. Para Danton cukup membuat satu produk hasil diskusi para Danton
sebagai saran/bahan masukan kepada Danki.

7. KEADAAN KHUSUS LANJUTAN-111.

a. Pleton 1 Kompi C yang dipimpin oleh Letda inf Upin memiliki anggota 35
orang,
4 orang diantaranya tinggal di pusat kota Kabupaten Sukahaji yaitu Kopda Aliansyah,
Praka Joni, Pratu Sugiarto dan Pratu Febri.

b. Danton 1 Letda Inf Upin selalu memberikan tindakan bila ada kesalahan
anggotanya walaupun kesalahan itu sangat kecil, tindakan tersebut sangat tidak
sepadan dengan kesalahanya tetapi pada anggota yang sering diajak mancing atau
anggota yang sering memberikan hadiah kepadanya cenderung membiarkanya
walaupun terjadi pelanggaran.

c. Pada tanggal 27 Maret 2028 pukul 07.00 Wib Praka Joni tidak hadir mengikuti
apel karena ketiduran, Danru 1 melaporkan ke Danton 1 dan Danton memaklumi hal
itu sehingga Praka Joni hanya mendapat tindakan phus up 10 kali.

d. Pada tanggal 28 Maret 2028 pukul 06.30 Wib Pratu Sugiarto menghubungi
Danru 2 melalui HP untuk tidak mengikuti kegiatan kompi dengan alasan
mengantarkan istri konsul ke dokter kandungan karena sedang hamil 5 bulan, Danru 2
memberikan ijin, selanjutnya melaporkan kepada Danton 1, namun Danton 1 tidak
mau menerima laporan bahkan memaki-maki Danrunya, menganggap bahwa Danru
tersebut terlalu lemah dalam memimpin, Danrupun terkena tendangan Danton 1.

e. Pada tanggal 29 Maret 2028 pukul 07.00 Wib saat apel pagi yang di ambil oleh
Danton 1, Pratu Sugiarto tanpa ditanya, langsung di pukul dan diberikan tindakan
berupa merayap mengelilingi lapangan Kompi menggunakan celana pendek tanpa
baju dan alas kaki, sampai ada perintah berhenti dari Danton 1 sedangkan Danru 2
menyarankan diberikan tindakan korve pembersihan kamar mandi Kompi namun
saran tersebut tidak diterima oleh Danton 1 .

f. Danton 2 melihat kejadian tersebut diatas sebagai sesama unsur pimpinan


memberikan saran untuk lebih bijak dalam mengambil tindakan terhadap anggota
yang melakukan pelanggaran sehingga tercipta situasi yang kondusif di Kompi, tetapi
Danton 1 tidak rnau menerima saran tersebul
5

g. Pada tanggal 31 Maret 2028 pukul 16.00 Wib saudara Edi (manajer Diskotik
Alaska) mendatangi Piket Kompi C dengan maksud bertamu kepada Pratu Sugiarto,
oleh Tamtama Piket diberi alamat rumahnya di luar asrama yaitu di Pusat Kota
Sukahaji.

h. Pada tanggal 1 April 2028 pada pukul 02.00 WIB informasi dari masyarakat
bahwa Pratu Sugiarto anggota regu 2 pleton 1 Kompi C melakukan minum-minuman
keras yang mengakibatkan mabuk di diskotik alaska.

i. Pada tanggal 20 April 2028 pada pukul 01.00 WIB Pratu Sugiarto tertangkap
oleh Razia Polda Jabar dihotel Melaway dan barang bukf satu paket sabu-sabu
setelah dites urine temyata positif pengguna narkoba.

j. Pada tanggal 24 April 2028 istri dari Pratu Sugiarto melaporkan kepada Danru
2 bahwa Pratu Sugiarto tidak pernah memberikan nafkah, ekonominya berantakan
karena gajinya habis untuk membeli barang-barang haram narkoba.

8. PERSOALAN • Ill. Capa sebagai Danton 2 dan Danton Bant Kornpi C Batalyon
031/VVDR, diminta memberikan saran/masukan kepada Danki tentang penerapan llmu
Kepemimpinan dan Gaya Kepemimpinan yang dilakukan olen Danton 1 Letda Inf Upin sudah
tepat, bagaimana penerapan Gaya Kepemimpinan yang seharusnya diterapkan oleh Danton
1 sehingga anggota respek dan dapat menyelesaikan tugas dengan baik. Para Danton
cukup membuat satu produk hasil diskusi para Danton sebagai saran/bahan masukan
kepada Danki.

Bandun tember 2022


oordinator M~teri

Agus Widodo
Mayor Inf NRP 2920099740670
KOPSTUK SATUAN SESUAI LP

FORMATJAWABAN
(UNTUK LP/PERSOALAN DISKUSI KEPEMIMPINAN TNI)

1. Pendahuluan.

a Pengawasan secara terus menerus .


b. . .
c. Ost.

2. Maksuddanti.Jjuan.

a. Maksud.
b. Tujuan.

3. Ruanglingkup.

a. Pendahuluan.
b. Pokok masalah.
c. Langkah-langkah pernecahan masalah.
d. Analisa data dan fakta.
e. Pemecahan masalah.
f. Kesimpulan dan Saran

4. Pokok masalah.

5. Langkah-langkah pemecahan masalah.

a. Mengenali masalah/identifikasi masalah.

1) ........................................................ .......................................
2) ..................................................................................................
3) Ost.

b. Pengumpulan data dan fakta.

1) Data.

a)
b}
c) Ost.

2) Fakta.

a) --··························--··································-- .,.;.. .
b)
c) Ost.
2

6. Analisadatadanfakta.

a. . . b.
. . c.
Ost.

7. Pemecahanmasalah.

a. . . b.
. . c.
Ost.

8. Kesimpulandan Saran.

a. Kesimpulan.

1) ······································· ·················· ························ .


2) ····················· ·················· .
3) Ost.

b. Saran.
1) ............................................... .............................. ······ .
2) ... ·······-···· ··············· ······ .
3) Ost.

Bandung, September 2022

Ketua Kelompok ... (berapa?)

Nama Ketua Kelompok


Nomor Capa

. _;.
FORMAT
COVER DEPAN PRODUK DISKUSI
(WARNA COVER SESUAI YONSIS M'ASlNG~ASING (MERAH/KUNING))

KOPSTUK SATUAN SESUAI LP


(Huruf Bookman Old Style 12)

JAWABAN PERSOALAN DISKUSI


KEPEMIMPINAN TNI (PERTEMUAN
PERTAMA)
(Huruf Bookman Old Style20)

Tentang

PENERAPAN GAYA KEPEMIMPINAN DIKAITKAN


DENGAN FAKTOR PSIKOLOGI SOSIAL
(Huruf Bookman Old Style 20)

Disusun Oleh:
Kelompok ..... (Berapa?)
(Huruf Bookman Old Style16)

1. . . Nosis 0
2. . . Nosis 00
3. . . Nosis 00
4. . . Nosis 00
5 . Nosis 00
Bandung, September 2022
(Huruf Bookman Old Style 12)
. :..

Anda mungkin juga menyukai