Anda di halaman 1dari 25

RENCANA PELAKSANAAN PEMBELAJARAN

(RPP) KURIKULUM 2013

Satuan Pendidikan : MI Muhammadiyah 2 Badas


Kelas / Semester : 5 /1
Tema 1 : Organ Gerak Hewan dan Manusia
Sub Tema 3 : Lingkungan dan Manfaatnya
Pembelajaran ke :1-6
Alokasi waktu : (6x35 menit)

A. KOMPETENSI INTI
1. Menghayati dan mengamalkan ajaran agama yang dianutnya.
2. Menghayati dan mengamalkan perilaku jujur, disiplin, santun, peduli (gotong royong,
kerjasama, toleran, damai), bertanggung jawab, responsif dan pro-aktif dalam berinteraksi
secara efektif sesuai dengan perkembangan anak di lingkungan, keluarga, sekolah,
masyarakat dan lingkungan alam sekitar, bangsa, negara, kawasan regional, dan
kawasan internasional.
3. Memahami, menerapkan, menganalisis, dan mengevaluasi pengetahuan faktual,
konseptual, prosedural, dan meta kognitif pada tingkat teknis, spesifik, detail, dan
komplek berdasarkan rasa ingin tahunya tentang ilmu pengetahuan, teknologi, seni,
budaya, dan humaniora dengan wawasan kemanusiaan, kebangsaan, kenegaraan, dan
peradaban terkait penyebab fenomena dan kejadian, serta menerapkan pengetahuan
pada bidang kajian yang spesifik sesuai dengan bakat dan minatnya untuk memecahkan
masalah.
4. Menunjukkan keterampilan menalar, mengolah dan menyaji secara efektif, kreatif,
produktif, kritis, mandiri, kolaboratif, komunikatif, dan solutif dalam ranah konkrit dan
abstrak terkait dengan pengembangan dari yang dipelajari di sekolah serta mampu
menggunakan metode sesuai dengan kaidah keilmuan

B. TUJUAN PEMBELAJARAN
Pembelajaran 1
1. Peserta didik mampu Menjelaskan alat gerak dan fungsinya pada hewan dan manusia
serta cara memelihara kesehatan alat gerak manusia.
2. Peserta didik mampu Menentukan alat gerak dan fungsinya pada hewan dan manusia
serta cara memelihara kesehatan alat gerak manusia.
3. Peserta didik mampu Membuat model sederhana alat gerak manusia dan hewan.
4. Peserta didik mampu Menyimpulkan model sederhana alat gerak manusia dan hewan.
5. Peserta didik mampu Menentukan pokok pikiran dalam teks lisan dan tulis.
6. Peserta didik mampu Mengidentifikasi pokok pikiran dalam teks lisan dan tulis.
7. Peserta didik mampu Menyajikan hasil identifikasi pokok pikiran dalam teks tulis dan
lisan secara lisan, tulis, dan visual.
8. Peserta didik mampu Mengorganisasikan hasil identifikasi pokok pikiran dalam teks
tulis dan lisan secara lisan, tulis, dan visual.

Penguatan Karakter: Beriman bertaqwa, Bersih, Toleransi

Pembelajaran 2
1. Peserta didik mampu Menentukan pokok pikiran dalam teks lisan dan tulis.
2. Peserta didik mampu Menunjukkan pokok pikiran dalam teks lisan dan tulis.
3. Peserta didik mampu Menyajikan hasil identifikasi pokok pikiran dalam teks tulis dan
lisan secara lisan, tulis, dan visual.
4. Peserta didik mampu Menginterpretasikan hasil identifikasi pokok pikiran dalam teks
tulis dan lisan secara lisan, tulis, dan visual.
5. Peserta didik mampu Menjelaskan alat gerak dan fungsinya pada hewan dan manusia
serta cara memelihara kesehatan alat gerak manusia.
6. Peserta didik mampu Memberi contoh alat gerak dan fungsinya pada hewan dan
manusia serta cara memelihara kesehatan alat gerak manusia.
7. Peserta didik mampu Membuat model sederhana alat gerak manusia dan hewan.
8. Peserta didik mampu Membandingkan model sederhana alat gerak manusia dan
hewan.
9. Peserta didik mampu Memahami gambar cerita.
10. Peserta didik mampu Mengonsepkan gambar cerita.
11. Peserta didik mampu Membuat gambar cerita.
12. Peserta didik mampu Mempraktikkan gambar cerita.

Penguatan Karakter:Cinta Lingkungan, Cinta Tanah Air, Semangat Kebangsaan

Pembelajaran 3
1. Peserta didik mampu Mengidentifikasi karakteristik geografis Indonesia sebagai negara
kepulauan/ maritim dan agraris serta pengaruhnya terhadap kehidupan ekonomi,
sosial, budaya, komunikasi serta transportasi.
2. Peserta didik mampu Menuliskan karakteristik geografis Indonesia sebagai negara
kepulauan/ maritim dan agraris serta pengaruhnya terhadap kehidupan ekonomi,
sosial, budaya, komunikasi serta transportasi.
3. Peserta didik mampu Menyajikan hasil identifikasi karakteristik geografis Indonesia
sebagai negara kepulauan/ maritim dan agraris serta pengaruhnya terhadap kehidupan
ekonomi, sosial, budaya, komunikasi serta transportasi.
4. Peserta didik mampu Menggunakan hasil identifikasi karakteristik geografis Indonesia
sebagai negara kepulauan/ maritim dan agraris serta pengaruhnya terhadap kehidupan
ekonomi, sosial, budaya, komunikasi serta transportasi.
5. Peserta didik mampu Menerima kepada Tuhan Yang Maha Esa atas nilai-nilai
Pancasila dalam kehidupan sehari-hari
6. Peserta didik mampu Mengingat kepada Tuhan Yang Maha Esa atas nilai-nilai
Pancasila dalam kehidupan sehari-hari.
7. Peserta didik mampu Bersikap tanggung jawab, cinta tanah air, dan rela berkorban
sesuai nilai-nilai sila Pancasila.
8. Peserta didik mampu Menerapkan tanggung jawab, cinta tanah air, dan rela berkorban
sesuai nilai-nilai sila Pancasila.
9. Peserta didik mampu Mengidentifikasi nilai-nilai Pancasila dalam kehidupan sehari-hari.
10. Peserta didik mampu Mendeteksi nilai-nilai Pancasila dalam kehidupan sehari-hari.
11. Peserta didik mampu Menyajikan hasil identifikasi nilai-nilai Pancasila dalam kehidupan
sehari-hari.
12. Peserta didik mampu Merinci hasil identifikasi nilai-nilai Pancasila dalam kehidupan
sehari-hari.
13. Peserta didik mampu Menentukan pokok pikiran dalam teks lisan dan tulis.
14. Peserta didik mampu Menyebutkan pokok pikiran dalam teks lisan dan tulis.
15. Peserta didik mampu Menyajikan hasil identifikasi pokok pikiran dalam teks tulis dan
lisan secara lisan, tulis, dan visual.
16. Peserta didik mampu Membangun hasil identifikasi pokok pikiran dalam teks tulis dan
lisan secara lisan, tulis, dan visual.

Penguatan Karakter: Kerja keras, Kreatif, Kejujuran

Pembelajaran 4
1. Peserta didik mampu Mengidentifikasi karakteristik geografis Indonesia sebagai negara
kepulauan/ maritim dan agraris serta pengaruhnya terhadap kehidupan ekonomi,
sosial, budaya, komunikasi serta transportasi.
2. Peserta didik mampu Menyebutkan kembali karakteristik geografis Indonesia sebagai
negara kepulauan/ maritim dan agraris serta pengaruhnya terhadap kehidupan
ekonomi, sosial, budaya, komunikasi serta transportasi.
3. Peserta didik mampu Menyajikan hasil identifikasi karakteristik geografis Indonesia
sebagai negara kepulauan/ maritim dan agraris serta pengaruhnya terhadap kehidupan
ekonomi, sosial, budaya, komunikasi serta transportasi.
4. Peserta didik mampu Membandingkan hasil identifikasi karakteristik geografis
Indonesia sebagai negara kepulauan/ maritim dan agraris serta pengaruhnya terhadap
kehidupan ekonomi, sosial, budaya, komunikasi serta transportasi.
5. Peserta didik mampu Menentukan pokok pikiran dalam teks lisan dan tulis.
6. Peserta didik mampu Mempbandingkan pokok pikiran dalam teks lisan dan tulis.
7. Peserta didik mampu Menyajikan hasil identifikasi pokok pikiran dalam teks tulis dan
lisan secara lisan, tulis, dan visual.
8. Peserta didik mampu Membuat hasil identifikasi pokok pikiran dalam teks tulis dan lisan
secara lisan, tulis, dan visual.
9. Peserta didik mampu Menerima kepada Tuhan Yang Maha Esa atas nilai-nilai
Pancasila dalam kehidupan sehari-hari
10. Peserta didik mampu Mengingat kepada Tuhan Yang Maha Esa atas nilai-nilai
Pancasila dalam kehidupan sehari-hari.
11. Peserta didik mampu Bersikap tanggung jawab, cinta tanah air, dan rela berkorban
sesuai nilai-nilai sila Pancasila.
12. Peserta didik mampu Menerapkan tanggung jawab, cinta tanah air, dan rela berkorban
sesuai nilai-nilai sila Pancasila.
13. Peserta didik mampu Mengidentifikasi nilai-nilai Pancasila dalam kehidupan sehari-hari.
14. Peserta didik mampu Menyebutkan nilai-nilai Pancasila dalam kehidupan sehari-hari.
15. Peserta didik mampu Menyajikan hasil identifikasi nilai-nilai Pancasila dalam kehidupan
sehari-hari.
16. Peserta didik mampu Mengaitkan hasil identifikasi nilai-nilai Pancasila dalam kehidupan
sehari-hari.

Penguatan Karakter: Disiplin, Berani, Pembelajar

Pembelajaran 5
1. Peserta didik mampu Menentukan pokok pikiran dalam teks lisan dan tulis.
2. Peserta didik mampu Menguraikan pokok pikiran dalam teks lisan dan tulis.
3. Peserta didik mampu Menyajikan hasil identifikasi pokok pikiran dalam teks tulis dan
lisan secara lisan, tulis, dan visual.
4. Peserta didik mampu Mengecek hasil identifikasi pokok pikiran dalam teks tulis dan
lisan secara lisan, tulis, dan visual.
5. Peserta didik mampu Memahami gambar cerita.
6. Peserta didik mampu Menelaah gambar cerita.
7. Peserta didik mampu Membuat gambar cerita.
8. Peserta didik mampu Menngkombinasikan gambar cerita.
9. Peserta didik mampu Menjelaskan alat gerak dan fungsinya pada hewan dan manusia
serta cara memelihara kesehatan alat gerak manusia.
10. Peserta didik mampu Merangkum alat gerak dan fungsinya pada hewan dan manusia
serta cara memelihara kesehatan alat gerak manusia.
11. Peserta didik mampu Membuat model sederhana alat gerak manusia dan hewan.
12. Peserta didik mampu Mempraktikkan model sederhana alat gerak manusia dan hewan.

Penguatan Karakter: Menghargai Kebhinekaan, Kerja keras, Solidaritas, Saling


menolong

Pembelajaran 6
1. Peserta didik mampu Menentukan pokok pikiran dalam teks lisan dan tulis.
2. Peserta didik mampu Menyimpulkan pokok pikiran dalam teks lisan dan tulis.
3. Peserta didik mampu Menyajikan hasil identifikasi pokok pikiran dalam teks tulis dan
lisan secara lisan, tulis, dan visual.
4. Peserta didik mampu Merinci hasil identifikasi pokok pikiran dalam teks tulis dan lisan
secara lisan, tulis, dan visual.
5. Peserta didik mampu Memahami gambar cerita.
6. Peserta didik mampu Merancang gambar cerita.
7. Peserta didik mampu Membuat gambar cerita.
8. Peserta didik mampu Menggunakan gambar cerita.
9. Peserta didik mampu Menjelaskan alat gerak dan fungsinya pada hewan dan manusia
serta cara memelihara kesehatan alat gerak manusia.
10. Peserta didik mampu Menyebutkan alat gerak dan fungsinya pada hewan dan manusia
serta cara memelihara kesehatan alat gerak manusia.
11. Peserta didik mampu Membuat model sederhana alat gerak manusia dan hewan.
12. Peserta didik mampu Menentukan model sederhana alat gerak manusia dan hewan.

Penguatan Karakter: Kekeluargaan, Keteladanan, Kesatuan

C. KOMPETENSI DASAR DAN INDIKATOR


PEMBELAJARAN 1

Muatan : IPA
Kompetensi Dasar Indikator
3.1 Menjelaskan alat gerak dan 3.1.1 Menjelaskan alat gerak dan fungsinya
fungsinya pada hewan dan manusia pada hewan dan manusia serta cara
serta cara memelihara kesehatan alat memelihara kesehatan alat
gerak manusia. gerak manusia.
3.1.2 Menentukan alat gerak dan fungsinya
pada hewan dan manusia serta cara
memelihara kesehatan alat
gerak manusia.
4.1 Membuat model sederhana alat 4.1.1 Membuat model sederhana alat gerak
gerak manusia dan hewan. manusia dan hewan.
4.1.2 Menyimpulkan model sederhana alat
gerak manusia dan hewan.

Muatan : Bahasa Indonesia


Kompetensi Dasar Indikator
3.1 Menentukan pokok pikiran dalam 3.1.1 Menentukan pokok pikiran dalam teks
teks lisan dan tulis. lisan dan tulis.
3.1.2 Mengidentifikasi pokok pikiran dalam
teks lisan dan tulis.
4.1 Menyajikan hasil identifikasi pokok 4.1.1 Menyajikan hasil identifikasi pokok
pikiran dalam teks tulis dan lisan pikiran dalam teks tulis dan lisan secara lisan,
secara lisan, tulis, dan visual. tulis, dan visual.
4.1.2 Mengorganisasikan hasil identifikasi
pokok pikiran dalam teks tulis dan lisan secara
lisan, tulis, dan visual.

PEMBELAJARAN 2
Muatan : Bahasa Indonesia
Kompetensi Dasar Indikator
3.1 Menentukan pokok pikiran dalam 3.1.1 Menentukan pokok pikiran dalam teks
teks lisan dan tulis. lisan dan tulis.
3.1.2 Menunjukkan pokok pikiran dalam teks
lisan dan tulis.
4.1 Menyajikan hasil identifikasi pokok 4.1.1 Menyajikan hasil identifikasi pokok
pikiran dalam teks tulis dan lisan pikiran dalam teks tulis dan lisan secara lisan,
secara lisan, tulis, dan visual. tulis, dan visual.
4.1.2 Menginterpretasikan hasil identifikasi
pokok pikiran dalam teks tulis dan lisan secara
lisan, tulis, dan visual.

Muatan : IPA
Kompetensi Dasar Indikator
3.1 Menjelaskan alat gerak dan 3.1.1 Menjelaskan alat gerak dan fungsinya
fungsinya pada hewan dan manusia pada hewan dan manusia serta cara
serta cara memelihara kesehatan alat memelihara kesehatan alat
gerak manusia. gerak manusia.
3.1.2 Memberi contoh alat gerak dan fungsinya
pada hewan dan manusia serta cara
memelihara kesehatan alat
gerak manusia.
4.1 Membuat model sederhana alat 4.1.1 Membuat model sederhana alat gerak
gerak manusia dan hewan. manusia dan hewan.
4.1.2 Membandingkan model sederhana alat
gerak manusia dan hewan.

Muatan : SBdp
Kompetensi Dasar Indikator
3.1 Memahami gambar cerita. 3.1.1 Memahami gambar cerita.
3.1.2 Mengonsepkan gambar cerita.
4.1 Membuat gambar cerita. 4.1.1 Membuat gambar cerita.
4.1.2 Mempraktikkan gambar cerita.

PEMBELAJARAN 3
Muatan : IPS
Kompetensi Dasar Indikator
3.1 Mengidentifikasi karakteristik 3.1.1 Mengidentifikasi karakteristik geografis
geografis Indonesia sebagai negara Indonesia sebagai negara
kepulauan/ maritim dan agraris serta kepulauan/ maritim dan agraris serta
pengaruhnya terhadap kehidupan pengaruhnya terhadap kehidupan
ekonomi, sosial, budaya, komunikasi ekonomi, sosial, budaya, komunikasi serta
serta transportasi. transportasi.
3.1.2 Menuliskan karakteristik geografis
Indonesia sebagai negara
kepulauan/ maritim dan agraris serta
pengaruhnya terhadap kehidupan
ekonomi, sosial, budaya, komunikasi serta
transportasi.

4.1 Menyajikan hasil identifikasi 4.1.1 Menyajikan hasil identifikasi karakteristik


karakteristik geografis Indonesia geografis Indonesia
sebagai negara kepulauan/ maritim sebagai negara kepulauan/ maritim dan agraris
dan agraris serta pengaruhnya serta pengaruhnya terhadap kehidupan
terhadap kehidupan ekonomi, sosial, ekonomi, sosial,
budaya, komunikasi serta budaya, komunikasi serta transportasi.
transportasi. 4.1.2 Menggunakan hasil identifikasi
karakteristik geografis Indonesia
sebagai negara kepulauan/ maritim dan agraris
serta pengaruhnya terhadap kehidupan
ekonomi, sosial,
budaya, komunikasi serta transportasi.

Muatan : PPkn
Kompetensi Dasar Indikator
1.1 Bersyukur kepada Tuhan Yang 1.1.1 Menerima kepada Tuhan Yang Maha
Maha Esa atas Esa atas nilai-nilai Pancasila dalam kehidupan
nilai-nilai Pancasila dalam kehidupan sehari-hari.
sehari-hari. 1.1.1 Mengingat kepada Tuhan Yang Maha
Esa atas nilai-nilai Pancasila dalam kehidupan
sehari-hari.
2.1 Bersikap tanggung jawab, cinta 2.1.1 Bersikap tanggung jawab, cinta tanah air,
tanah air, dan rela berkorban sesuai dan rela berkorban sesuai nilai-nilai sila
nilai-nilai sila Pancasila. Pancasila.
2.1.1 Menerapkan tanggung jawab, cinta tanah
air, dan rela berkorban sesuai nilai-nilai sila
Pancasila.
3.1 Mengidentifikasi nilai-nilai 3.1.1 Mengidentifikasi nilai-nilai Pancasila
Pancasila dalam kehidupan sehari- dalam kehidupan sehari-hari.
hari. 3.1.2 Mendeteksi nilai-nilai Pancasila dalam
kehidupan sehari-hari.
4.1 Menyajikan hasil identifikasi nilai- 4.1.1 Menyajikan hasil identifikasi nilai-nilai
nilai Pancasila dalam kehidupan Pancasila dalam kehidupan sehari-hari.
sehari-hari. 4.1.2 Merinci hasil identifikasi nilai-nilai
Pancasila dalam kehidupan sehari-hari.

Muatan : Bahasa Indonesia


Kompetensi Dasar Indikator
3.1 Menentukan pokok pikiran dalam 3.1.1 Menentukan pokok pikiran dalam teks
teks lisan dan tulis. lisan dan tulis.
3.1.2 Menyebutkan pokok pikiran dalam teks
lisan dan tulis.
4.1 Menyajikan hasil identifikasi pokok 4.1.1 Menyajikan hasil identifikasi pokok
pikiran dalam teks tulis dan lisan pikiran dalam teks tulis dan lisan secara lisan,
secara lisan, tulis, dan visual. tulis, dan visual.
4.1.2 Membangun hasil identifikasi pokok
pikiran dalam teks tulis dan lisan secara lisan,
tulis, dan visual.

PEMBELAJARAN 4
Muatan : IPS
Kompetensi Dasar Indikator
3.1 Mengidentifikasi karakteristik 3.1.1 Mengidentifikasi karakteristik geografis
geografis Indonesia sebagai negara Indonesia sebagai negara
kepulauan/ maritim dan agraris serta kepulauan/ maritim dan agraris serta
pengaruhnya terhadap kehidupan pengaruhnya terhadap kehidupan
ekonomi, sosial, budaya, komunikasi ekonomi, sosial, budaya, komunikasi serta
serta transportasi. transportasi.
3.1.2 Menyebutkan kembali karakteristik
geografis Indonesia sebagai negara
kepulauan/ maritim dan agraris serta
pengaruhnya terhadap kehidupan
ekonomi, sosial, budaya, komunikasi serta
transportasi.
4.1 Menyajikan hasil identifikasi 4.1.1 Menyajikan hasil identifikasi karakteristik
karakteristik geografis Indonesia geografis Indonesia
sebagai negara kepulauan/ maritim sebagai negara kepulauan/ maritim dan agraris
dan agraris serta pengaruhnya serta pengaruhnya terhadap kehidupan
terhadap kehidupan ekonomi, sosial, ekonomi, sosial,
budaya, komunikasi serta budaya, komunikasi serta transportasi.
transportasi. 4.1.2 Membandingkan hasil identifikasi
karakteristik geografis Indonesia
sebagai negara kepulauan/ maritim dan agraris
serta pengaruhnya terhadap kehidupan
ekonomi, sosial,
budaya, komunikasi serta transportasi.

Muatan : Bahasa Indonesia


Kompetensi Dasar Indikator
3.1 Menentukan pokok pikiran dalam 3.1.1 Menentukan pokok pikiran dalam teks
teks lisan dan tulis. lisan dan tulis.
3.1.2 Mempbandingkan pokok pikiran dalam
teks lisan dan tulis.
4.1 Menyajikan hasil identifikasi pokok 4.1.1 Menyajikan hasil identifikasi pokok
pikiran dalam teks tulis dan lisan pikiran dalam teks tulis dan lisan secara lisan,
secara lisan, tulis, dan visual. tulis, dan visual.
4.1.2 Membuat hasil identifikasi pokok pikiran
dalam teks tulis dan lisan secara lisan, tulis,
dan visual.

Muatan : PPkn
Kompetensi Dasar Indikator
1.1 Bersyukur kepada Tuhan Yang 1.1.1 Menerima kepada Tuhan Yang Maha
Maha Esa atas Esa atas nilai-nilai Pancasila dalam kehidupan
nilai-nilai Pancasila dalam kehidupan sehari-hari.
sehari-hari. 1.1.1 Mengingat kepada Tuhan Yang Maha
Esa atas nilai-nilai Pancasila dalam kehidupan
sehari-hari.
2.1 Bersikap tanggung jawab, cinta 2.1.1 Bersikap tanggung jawab, cinta tanah air,
tanah air, dan rela berkorban sesuai dan rela berkorban sesuai nilai-nilai sila
nilai-nilai sila Pancasila. Pancasila.
2.1.1 Menerapkan tanggung jawab, cinta tanah
air, dan rela berkorban sesuai nilai-nilai sila
Pancasila.
3.1 Mengidentifikasi nilai-nilai 3.1.1 Mengidentifikasi nilai-nilai Pancasila
Pancasila dalam kehidupan sehari- dalam kehidupan sehari-hari.
hari. 3.1.2 Menyebutkan nilai-nilai Pancasila dalam
kehidupan sehari-hari.
4.1 Menyajikan hasil identifikasi nilai- 4.1.1 Menyajikan hasil identifikasi nilai-nilai
nilai Pancasila dalam kehidupan Pancasila dalam kehidupan sehari-hari.
sehari-hari. 4.1.2 Mengaitkan hasil identifikasi nilai-nilai
Pancasila dalam kehidupan sehari-hari.

PEMBELAJARAN 5
Muatan : Bahasa Indonesia
Kompetensi Dasar Indikator
3.1 Menentukan pokok pikiran dalam 3.1.1 Menentukan pokok pikiran dalam teks
teks lisan dan tulis. lisan dan tulis.
3.1.2 Menguraikan pokok pikiran dalam teks
lisan dan tulis.
4.1 Menyajikan hasil identifikasi pokok 4.1.1 Menyajikan hasil identifikasi pokok
pikiran dalam teks tulis dan lisan pikiran dalam teks tulis dan lisan secara lisan,
secara lisan, tulis, dan visual. tulis, dan visual.
4.1.2 Mengecek hasil identifikasi pokok pikiran
dalam teks tulis dan lisan secara lisan, tulis,
dan visual.

Muatan : SBdp
Kompetensi Dasar Indikator
3.1 Memahami gambar cerita. 3.1.1 Memahami gambar cerita.
3.1.2 Menelaah gambar cerita.

4.1 Membuat gambar cerita. 4.1.1 Membuat gambar cerita.


4.1.2 Menngkombinasikan gambar cerita.

Muatan : IPA
Kompetensi Dasar Indikator
3.1 Menjelaskan alat gerak dan 3.1.1 Menjelaskan alat gerak dan fungsinya
fungsinya pada hewan dan manusia pada hewan dan manusia serta cara
serta cara memelihara kesehatan alat memelihara kesehatan alat
gerak manusia. gerak manusia.
3.1.2 Merangkum alat gerak dan fungsinya
pada hewan dan manusia serta cara
memelihara kesehatan alat
gerak manusia.
4.1 Membuat model sederhana alat 4.1.1 Membuat model sederhana alat gerak
gerak manusia dan hewan. manusia dan hewan.
4.1.2 Mempraktikkan model sederhana alat
gerak manusia dan hewan.

PEMBELAJARAN 6
Muatan : Bahasa Indonesia
Kompetensi Dasar Indikator
3.1 Menentukan pokok pikiran dalam 3.1.1 Menentukan pokok pikiran dalam teks
teks lisan dan tulis. lisan dan tulis.
3.1.2 Menyimpulkan pokok pikiran dalam teks
lisan dan tulis.
4.1 Menyajikan hasil identifikasi pokok 4.1.1 Menyajikan hasil identifikasi pokok
pikiran dalam teks tulis dan lisan pikiran dalam teks tulis dan lisan secara lisan,
secara lisan, tulis, dan visual. tulis, dan visual.
4.1.2 Merinci hasil identifikasi pokok pikiran
dalam teks tulis dan lisan secara lisan, tulis,
dan visual.

Muatan : SBdp
Kompetensi Dasar Indikator
3.1 Memahami gambar cerita. 3.1.1 Memahami gambar cerita.
3.1.2 Merancang gambar cerita.

4.1 Membuat gambar cerita. 4.1.1 Membuat gambar cerita.


4.1.2 Menggunakan gambar cerita.

Muatan : IPA
Kompetensi Dasar Indikator
3.1 Menjelaskan alat gerak dan 3.1.1 Menjelaskan alat gerak dan fungsinya
fungsinya pada hewan dan manusia pada hewan dan manusia serta cara
serta cara memelihara kesehatan alat memelihara kesehatan alat
gerak manusia. gerak manusia.
3.1.2 Menyebutkan alat gerak dan fungsinya
pada hewan dan manusia serta cara
memelihara kesehatan alat
gerak manusia.
4.1 Membuat model sederhana alat 4.1.1 Membuat model sederhana alat gerak
gerak manusia dan hewan. manusia dan hewan.
4.1.2 Menentukan model sederhana alat gerak
manusia dan hewan.

D. MATERI PEMBELAJARAN
Pembelajaran 1
1. Ide pokok setiap paragraf dalam bacaan. (terlampir)
2. Ide pokok menjadi sebuah paragraf. (terlampir)

Pembelajaran 2
1. Gambar berbagai kelainan tulang sebagai salah satu organ gerak manusia. (terlampir)
2. Informasi dari bacaan dan menentukan ide pokok dari setiap paragraf. (terlampir)
3. Berbagai jenis tulang sebagai organ gerak pada manusia. (terlampir)
4. Model penderita kelainan tulang. (terlampir)

Pembelajaran 3
1. Potensi kekayaan alam bangsa Indonesia. (terlampir)
2. Pengaruh kondisi geografis bangsa Indonesia sebagai negara maritim dan kepulauan
terhadap kondisi sosial dan ekonomi masyarakat. (terlampir)
3. Kliping pengaruh kondisi geografis bangsa Indonesia sebagai negara maritim dan
kepulauan terhadap kondisi sosial dan ekonomi masyarakat. (terlampir)
4. Dan menulis, serta menentukan ide pokok dari bacaan. (terlampir)
5. Laporan tentang perilaku yang seusai dengan nilai-nilai Pancasila. (terlampir)

Pembelajaran 4
1. Asal daerah beberapa identitas budaya. (terlampir)
2. Nama bandara dan pelabuhan yang ada di indonesia. (terlampir)
3. Pengaruh kondisi geografis indonesia terhadap budaya masyarakat. (terlampir)
4. Perilaku yang sesuai dan tidak sesuai dengan nilai-nilai pancasila. (terlampir)
5. Ide pokok bacaan. (terlampir)

Pembelajaran 5
1. Macam-macam kelainan, gangguan, atau penyakit pada otot. (terlampir)
2. Ide pokok dari masing-masing paragraf. (terlampir)
3. Membuat komik. (terlampir)

Pembelajaran 6
1. Macam-macam gerak otot. (terlampir)
2. Ide pokok masing-masing paragraf. (terlampir)
3. Gambar cerita. (terlampir)
4. Komik sesuai teks. (terlampir)

E. PENDEKATAN & METODE PEMBELAJARAN


Pendekatan : Scientific, Construktivistic
Metode : Ceramah, Bernyanyi, Membaca, Mengamati, Bermain Peran, dan
Bercerita

F. MEDIA, BAHAN & SUMBER BELAJAR


Pembelajaran 1
1. Buku
2. teks bacaan
3. gambar tentang aktivitas yang memanfaatkan kerja organ gerak manusia.

Pembelajaran 2
1. Buku
2. Gambar tentang kelainan tulang manusia
3. Teks
4. Peralatan menggambar.
Pembelajaran 3
1. Buku
2. Gambar
3. Teks
4. Peta Indonesia
5. Atlas.

Pembelajaran 4
1. Buku
2. Gambar
3. Teks
4. Peta geografis pulau-pulau di Indonesia
5. Atlas.

Pembelajaran 5
1. Buku
2. Materi
3. Bacaan
4. Gambar
5. Peralatan menggambar.

Pembelajaran 6
1. Buku
2. Buku gambar
3. Gambar
4. Peralatan gambar
5. Tanah liat.

SUMBER BELAJAR
1. Buku Peserta didik Tematik Terpadu kelas 5 Kurikulum 2013 Kementerian Pendidikan
dan Kebudayaan Republik Indonesia 2017
2. Buku Tenaga Pendidik Tematik Terpadu kelas 5 Kurikulum 2013 Kementerian
Pendidikan dan Kebudayaan Republik Indonesia 2017
3. Lembar Kerja Peserta didik
4. Perpustakaan Madrasah
5. Lingkungan Madrasah

G. KEGIATAN PEMBELAJARAN
Pembelajaran 1
Alokasi
Kegiatan Deskripsi Kegiatan
Waktu
Pendahuluan 1. Kelas dimulai dengan dibuka dengan salam, 15 Menit
menanyakan kabar dan mengecek kehadiran
peserta didik.
2. Kelas dilanjutkan dengan do’a dipimpin oleh salah
seorang peserta didik. Peserta didik yang diminta
membaca do’a adalah peserta didik yang hari ini
datang paling awal.
3. Tenaga pendidik mengingatkan peserta didik untuk
selalu mengutamakan sikap disiplin setiap saat
dan mafaatnya bagi tercapainya cita-cita.
4. Menyanyikan lagu Garuda Pancasila atau lagu
nasional lainnya. Tenaga pendidik memberikan
penguatan tentang pentingnya menanamkan
semangat nasionalisme.
5. Tenaga pendidik menyampaikan kompetensi
pembelajaran dengan memberikan contoh secara
lokal, nasional dan internasional melalui cerita
inspirasi dan motivasi .
6. Tenaga pendidik menyampaikan sistem dan
kriteria penilaian dalam pembelajaran
Inti 110 Menit

1. Tenaga pendidik sebelum memulai pelajaran


mengajak peserta didik untuk bersyukur dan
berdoa kepada Tuhan YME agar selalu beriman
bertaqwa
2. Peserta didik secara seksama mengamati
rangkaian gambar.
3. Tenaga pendidik mengajak peserta didik berfikir
kritis
4. Peserta didik dibiarkan mengembangkan daya
imajinasi kreatifitas terhadap gambar.
5. Tenaga pendidik mentoleransi peserta didik
yang mengalami kesulitan untuk
mengembangkan daya imajinasinya
6. Selesai mengamati, arahkan Peserta didik untuk
menyajikan hasil pengamatan gambarnya
menjadi ide-ide pokok
7. Peserta didik menyimpulkan ide-ide pokok dari
hasil pengamatannya
8. Setelah berhasil menentukan ide-ide pokok,
Peserta didik mengembangkannya menjadi
sebuah bacaan.
9. Peserta didik secara kolaboratif mengkreasikan
ide-ide pokok tersebut agar menjadi sebuah
bacaan
10. Peserta didik menciptakan bacaan terkait
dengan ide- ide pokok tersebut
11. Tenaga pendidik mengkritisi hasil peserta didik
12. Peserta didik membacakan bacaannya. Untuk
kemudian diberikan apresiasi dan penguatan.

1. Tenaga pendidik menjelaskan secara


komunikatif kepada peserta didik untuk
menceritakannya kembali di depan kelas secara
singkat
2. Peserta didik membaca bacaan berjudul
"Gerabah Dari Pulau Madura".
3. Peserta didik mengamati teks yang dibaca
tersebut
4. Peserta didik menganalisa teks tersebut
5. Peserta didik menuliskan ide pokok dari tiap-tiap
paragraf.
6. peserta didik menyebutkan ide-ide pokok dalam
teks tersebut
7. peserta didik mengkreasikan ide-ide pokok yang
ada diteks tersebut
8. peserta didik menyimpulkan ide-ide pokok yang
ada di teks tersbut secara komunikatif
9. tenaga pendidik mengecek dan mengkritisi hasil
peserta didik

1. Peserta didik selesai membaca, dan mencari


serta menentukan ide pokok tiap paragraf dari
bacaan yang telah dibacanya.
2. Peserta didik megkreasikan untuk menulis
bacaan berdasarkan ide-ide pokok yang ada
pada buku Peserta didik.
3. Tenaga pendidik mentoleransi peserta didik
yang masih mengalami kesulitan
4. Peserta didik menyimpulkan bacaan
berdasarkan ide-ide pokok yang ada pada buku
Peserta didik.
5. Peserta didik mengkolaborasi dan
mendemonstrasikan bacaan berdasarkan ide-
ide pokok yang ada pada buku Peserta didik.
6. Tenaga pendidik mengkritisi hasil bacaan
berdasarkan ide-ide pokok yang ada pada buku
Peserta didik.
7. Peserta didik menilai hasil bacaan berdasarkan
ide-ide pokok yang ada pada buku Peserta
didik.
8. Tenaga pendidik meminta peserta didik untuk
menciptakan paragraf baru terkait dengan ide-
ide pokok yang ada dibuku.

1. Peserta didik mengisi tabel mengenai


kompetensi yang sudah dipelajari berkaitan
dengan bacaan tentang gerabah.
2. Peserta didik meningkatkan kegiatan belajarnya
sesuai dengan tingkat pencapaian yang
dicapainya
3. Peserta didik dengan kreatif menyimpulkan
kegiatan pembelajaran hari ini kemudian
mereview kembali
4. Peserta didik diharapkan mengikuti semua
proses pembelajaran dikelas
5. Peserta didik membersihkan kelas dan
merapikan meja kursi dengan tertib dan tanpa
mengeluarkan suara

1. Peserta didik meminta orang tuanya


untukmenceritakan tentang profesinya.
2. Peserta didik menyusun bacaan berdasarkan
cerita orang tuanya secara menarik.
3. Pesert didik menyimpulkan hasil cerita orang tua
4. Peserta didik mengumpulkan di meja tenaga
pendidik dalam pertemuan berikutnya
Penutup 1. Peserta didik diajak mengambil plajaran dengan 15 Menit
menjawab pertanyaan yang termampu dalam buku
peserta didik.
2. Tenaga pendidik mampu menambahkan kegiatan
untuk menyimpulkan materi pembelajaran
berdasarkan panduan yang termampu pada
lampiran buku tenaga pendidik untuk mengetahui
manfaat langsung pembelajaran
3. Peserta didik diajak menyimpulkan materi dengan
kegiatan sesuai materi pembelajaran.
4. Tenaga pendidik menyampaikan materi yang akan
dipelajari pada pertemuan berikutnya.
5. Menyanyikan salah satu lagu daerah untuk
menumbuhkan nasionalisme, persatuan, dan
toleransi.
6. Salah satu peserta didik memimpin do’a penutup
pembelajaran.
7. Tenaga pendidik memberi salam.

Pembelajaran 2
Alokasi
Kegiatan Deskripsi Kegiatan
Waktu
Pendahuluan 1. Kelas dimulai dengan dibuka dengan salam, 15 menit
menanyakan kabar dan mengecek kehadiran
peserta didik.
2. Kelas dilanjutkan dengan do’a dipimpin oleh salah
seorang peserta didik. Peserta didik yang diminta
membaca do’a adalah peserta didik yang hari ini
datang paling awal.
3. Tenaga pendidik mengingatkan peserta didik untuk
selalu mengutamakan sikap disiplin setiap saat
dan mafaatnya bagi tercapainya cita-cita.
4. Menyanyikan lagu Garuda Pancasila atau lagu
nasional lainnya. Tenaga pendidik memberikan
penguatan tentang pentingnya menanamkan
semangat nasionalisme.
5. Tenaga pendidik menyampaikan kompetensi
pembelajaran dengan memberikan contoh secara
lokal, nasional dan internasional melalui cerita
inspirasi dan motivasi .
6. Tenaga pendidik menyampaikan sistem dan
kriteria penilaian dalam pembelajaran
Inti 110
Menit
1. Tenaga pendidik memberikan motivasi tentang
bagaimana cara kita cinta tanah air dan cinta
lingkungan dengan mempunyai semangat
kebangsaan
2. Tenaga Pendidik membimbing dan mengawasi
Peserta didik menciptakan model sederhana
gangguan atau kelainan organ gerak manusia
dari bahan tanah liat.
3. Tenaga Pendidik menjelaskan secara
komunikatif untuk selalu menekankan
kebersihan, kerapian, dan keselamatan kerja
selama kegiatan berlangsung. Meskipun model
sederhana, namun kelainan kerangka organ
gerak manusia ini harus dibuat dengan
memperhatikan proporsi dan anatominya.
4. Peserta didik mengkolaborasi hasil ciptaan
model yang dibuat oleh peserta didik
5. Peserta didik menjelaskan hasil model yang
tekah diciptakan didepan kelas dengan disiplin
dan bergantian
6. Peserta didik menyampaikan kesulitan materi
secara komunikasi
7. Tenaga pendidik menganalisa dan mengkritisi
hasil peserta didik
8. Peserta didik menyimpulkan setiap penjelasan
yang disampaikan oleh peserta didik lainnya
dan tenaga pendidik.

1. Peserta didik diminta untuk membaca teks


tentang "Posisi dan Sikap Duduk yang Benar
dan Sehat".
2. Peserta didik dengan kreatif menuliskan ide
pokok dari masing masing paragraf.
3. Peserta didik menyimpulkan ide pokok dari
masingmasing paragraf.
4. Peserta didik dengan kritis membedakan ide
pokok dari masing masing paragraf
5. Peserta didik mengkreasikan ide pokok dari
masingmasing paragraf dan menciptakannya
dalam bentuk paragraf baru
6. Tenaga pendidik mengamati dan mengkritisi
hasil peserta didik
1. Secara mandiri Peserta didik mengamati
contoh gambar cerita (komik) berdasarkan
bacaan.
2. Biarkan kekreatifan dan rasa ingin tahu Peserta
didik terhadap komik berkembang dengan
sendirinya terlebih dahulu.
3. Tenaga Pendidik menstimulus Peserta didik
untuk menarik kesimpulan tentang gambar
komik berdasarkan hasil pengamatannya
terhadap contoh.
4. Tenaga Pendidik dengan Peserta didik
merumuskan pengertian komik secara bersama
- sama
5. Setelah Peserta didik kerja keras memahami
pengertian komik
6. Peserta didik mencoba menciptakan dengan
memilih salah satu tema yang telah ditentukan
pada buku Peserta didik.
- Mengetahui gambar cerita (komik).
- Membuat gambar cerita (komik).
-Mengembangkan imajinasi sekaligus
menuangkannya kedalam bentuk
gambar.
7. Peserta didik secara kolaboratif membuat komik
terkait dengan pilihan tema yang ditentukan
8. peserta didik mendemonstrasikan hasilnya
didepan tenaga pendidik
9. tenaga pendidik menganalisa dan mengkritisi
komik yang dibuat peserta didik
10. tenaga pendidik mengapresiasi hasil karya
peserta didik dengan memberikan nilai dan
feedback yang positif.

1. Secara mandiri Peserta didik diminta untuk


mengemukakan pendapatnya berdasarkan
pemahaman yang sudah dimampukannya
selama kegiatan pembelajaran berlangsung.
2. Tenaga Pendidik mengidentifikasi dan
menganalisa jawaban masing-masing Peserta
didik untuk mengetahui sejauh mana tingkat
keterampilan mengungkapkan caranya menjaga
organ gerak.
3. Tenaga pendidik mentoleransi hasil jawaban-
jawaban peserta didik yang dinilai kurang tepat.
4. Tenaga pendidik mengecek Peserta didik untuk
mengetahui sejauh mana tingkat keterampilan
mengungkapkan caranya menjaga organ gerak.
5. Peserta didik mengkreasikan untuk
mengungkapkan caranya menjaga organ gerak
6. Peserta didik mengkolaborasi dan menjelaskan
caranya menjaga organ gerak
7. Peserta didik dengan kreatif menyimpulkan
kegiatan pembelajaran hari ini kemudian
mereview kembali
8. Peserta didik diharapkan mengikuti semua
proses pembelajaran dikelas
9. Peserta didik membersihkan kelas dan
merapikan meja kursi dengan tertib dan tanpa
mengeluarkan suara
1. Bersama orang tuanya, Peserta didik membuat
gambar cerita berdasarkan perilaku-perilaku
keseharian anggota keluarganya.
2. Untuk mengoptimalkan kerja sama, Peserta
didik mampu berbagai peran dan tugas dengan
orang tuanya.
3. Pesert didik menyimpulkan gambar cerita
berdasarkan perilaku-perilaku keseharian
anggota keluarganya.
4. Peserta didik mendemonstrasikan hasil
kesimpulan di pertemuan berikutnya
Penutup 1. Peserta didik diajak mengambil plajaran dengan 15 Menit
menjawab pertanyaan yang termampu dalam buku
peserta didik.
2. Tenaga pendidik mampu menambahkan kegiatan
untuk menyimpulkan materi pembelajaran
berdasarkan panduan yang termampu pada
lampiran buku tenaga pendidik untuk mengetahui
manfaat langsung pembelajaran
3. Peserta didik diajak menyimpulkan materi dengan
kegiatan sesuai materi pembelajaran.
4. Tenaga pendidik menyampaikan materi yang akan
dipelajari pada pertemuan berikutnya.
5. Menyanyikan salah satu lagu daerah untuk
menumbuhkan nasionalisme, persatuan, dan
toleransi.
6. Salah satu peserta didik memimpin do’a penutup
pembelajaran.
7. Tenaga pendidik memberi salam.

Pembelajaran 3
Alokasi
Kegiatan Deskripsi Kegiatan
Waktu
Pendahuluan 1. Kelas dimulai dengan dibuka dengan salam, 15 Menit
menanyakan kabar dan mengecek kehadiran
peserta didik.
2. Kelas dilanjutkan dengan do’a dipimpin oleh salah
seorang peserta didik. Peserta didik yang diminta
membaca do’a adalah peserta didik yang hari ini
datang paling awal.
3. Tenaga pendidik mengingatkan peserta didik untuk
selalu mengutamakan sikap disiplin setiap saat
dan mafaatnya bagi tercapainya cita-cita.
4. Menyanyikan lagu Garuda Pancasila atau lagu
nasional lainnya. Tenaga pendidik memberikan
penguatan tentang pentingnya menanamkan
semangat nasionalisme.
5. Tenaga pendidik menyampaikan kompetensi
pembelajaran dengan memberikan contoh secara
lokal, nasional dan internasional melalui cerita
inspirasi dan motivasi .
6. Tenaga pendidik menyampaikan sistem dan
kriteria penilaian dalam pembelajaran
Inti 110
Menit
1. Tenaga pendidik menjelaskan secara
komunikatif manfaat dari sifat kejujuran agar
mereka bisa menanamkan sikap kejujuran sejak
dini
2. Peserta didik secara mandiri mengkritis manfaat
bersikap jujur
3. Peserta didik menyampaikan pertanyaan yang
tidak diketahuinya
4. Peserta didik memahami penjelasan yang
diberikan tenaga pendidik
5. Tenaga Pendidik memberikan penjelasan
mengenai kekayaan sumber daya alam dan
manusia yang dimiliki oleh bangsa Indonesia
serta pengaruh kondisi geografis Indonesia
sebagai negara maritim terhadap kehidupan
ekonomi masyarakat.
6. Peserta didik mengamati penjelasan peserta
didik
7. Tenaga Pendidik memberikan kesempatan
kepada Peserta didik untuk berani bertanya dan
memberikan pendapatnya
8. Peserta didik kerja keras mengkritisi setiap
penjelasan yang diberikan tenaga pendidik
terkait dengan mengenai kekayaan sumber
daya alam dan manusia yang dimiliki oleh
bangsa Indonesia serta pengaruh kondisi
geografis Indonesia sebagai negara maritim
terhadap kehidupan ekonomi masyarakat.
9. Peserta didik menyimpulkan dan
mengkreasikan penjelasan terkait dengan
kekayaan sumber daya alam dan manusia yang
dimiliki oleh bangsa Indonesia serta pengaruh
kondisi geografis Indonesia sebagai negara
maritim terhadap kehidupan ekonomi
masyarakat.
10. Tenaga pendidik mengkritisi hasil kesimpulan
peserta didik kemudian memberikan fedback

1. Peserta didik mengisi kolom tentang berbagai


jenis pekerjaan yang berkaitan dengan
pemanfaatan sumber daya laut.
2. Peserta didik secara kolaboratif mencari
pemanfaatan sumber daya laut beserta
gambarnya untuk pertemuan selanjutnya.
3. Tenaga Pendidik berkeliling dan mentoleransi
Peserta didik yang mengalami kesulitan.
Pembelajaran ini mampu juga dilakukan dengan
diskusi.
4. Tenaga Pendidik memberikan penjelasan
mengenai pengaruh kondisi geografis Indonesia
sebagai negara maritim terhadap kehidupan
sosial masyarakat.
5. Peserta didik menganalisa penjelasan yang
diberikan tenaga pendidik
6. Tenaga Pendidik memberikan kesempatan
kepada Peserta didik untuk berani bertanya dan
memberikan pendapatnya
7. Peserta didik mengkritisi penjelasan yang
dberikan tenaga pendidik
8. Tenaga pendidik meminta peserta didik untuk
menyimpulkan setiap penjelasan tenaga
pendidik
9. Peserta didik mendemonstrasikan hasil
kesimpulan didepan kelas dengan tertib dan
disiplin
10. Tenaga pendidik mengamati dan mengkritisi
hasil peserta didik kemudian memberikan nilai.

1. Peserta didik secara mandiri mengisi kolom


pada buku Peserta didik tentang dampak positif
dan negatif letak dan kondisi geografis bangsa
Indonesia sebagai negara maritim dan
kepulauan.
2. Tenaga Pendidik berkeliling dan memandu
Peserta didik yang mengalami kesulitan.
3. Peserta didik mampu menyebutkan dampak
posiitif dan negatif sebagai akibat dari letak dan
kondisi geografis bangsa Indonesia sebagai
negara maritim dan kepulauan.
4. Peserta didik mengkreasikan dan meuliskan
dampak posiitif dan negatif sebagai akibat dari
letak dan kondisi geografis bangsa Indonesia
sebagai negara maritim dan kepulauan
5. Peserta diidk menyimpulkan dampak posiitif dan
negatif sebagai akibat dari letak dan kondisi
geografis bangsa Indonesia sebagai negara
maritim dan kepulauan
6. Tenaga pendidik mengkritisi hasil kesimpulan
yang dibuat oleh peserta didik

1. Peserta didik secara kolaboratif menyebutkan


dan mencontohkan perilaku-perilaku yang
mencerminkan kesatuan sila-sila Pancasila
2. Tenaga Pendidik berkeliling dan memandu
Peserta didik yang mengalami kesulitan.
3. Tenaga Pendidik mengkritisi dan mengapresiasi
setiap jawaban Peserta didik.
4. Peseta didik menyimpulkan perilaku-perilaku
yang mencerminkan kesatuan sila-sila
Pancasila
5. Peserta didik menciptakan cerita terkait degan
perilaku-perilaku yang mencerminkan kesatuan
sila-sila Pancasila
6. Peserta didik secara kelompok
mengkolaborasikan ceritanya terkait dengan
perilaku-perilaku yang mencerminkan kesatuan
sila-sila Pancasila

1. Secara mandiri Peserta didik diminta untuk


mengemukakan pendapatnya berdasarkan
pemahaman yang sudah dimampukannya
selama kegiatan pembelajaran berlangsung.
2. Peserta didik menunjukkan pendapatnya sesuai
dengan perilaku kesehariannya berkaitan
dengan kompetensi-kompetensi yang sudah
dipelajari.
3. Peserta didik dengan kreatif menyimpulkan
kegiatan pembelajaran hari ini kemudian
mereview kembali
4. Peserta didik diharapkan mengikuti semua
proses pembelajaran dikelas
5. Peserta didik membersihkan kelas dan
merapikan meja kursi dengan tertib dan tanpa
mengeluarkan suara

1. Bersama dengan orang tua Peserta didik


mengamati dan mengidentifikasi kondisi perilaku
orang-orang di sekitar tempat tinggalnya
berkaitan dengan perilaku yang sesuai dengan
nilai-nilai dalam Pancasila
2. Untuk mengoptimalkan kerja sama, Peserta
didik mampu berbagi peran dan tugas dengan
orang tuanya.
3. Peserta didik menyimpulkan kondisi perilaku
orang-orang di sekitar tempat tinggalnya
berkaitan dengan perilaku yang sesuai dengan
nilai-nilai dalam Pancasila
Penutup 1. Peserta didik diajak mengambil plajaran dengan 15 Menit
menjawab pertanyaan yang termampu dalam buku
peserta didik.
2. Tenaga pendidik mampu menambahkan kegiatan
untuk menyimpulkan materi pembelajaran
berdasarkan panduan yang termampu pada
lampiran buku tenaga pendidik untuk mengetahui
manfaat langsung pembelajaran
3. Peserta didik diajak menyimpulkan materi dengan
kegiatan sesuai materi pembelajaran.
4. Tenaga pendidik menyampaikan materi yang akan
dipelajari pada pertemuan berikutnya.
5. Menyanyikan salah satu lagu daerah untuk
menumbuhkan nasionalisme, persatuan, dan
toleransi.
6. Salah satu peserta didik memimpin do’a penutup
pembelajaran.
7. Tenaga pendidik memberi salam.

Pembelajaran 4
Alokasi
Kegiatan Deskripsi Kegiatan
Waktu
Pendahuluan 1. Kelas dimulai dengan dibuka dengan salam, 15 Menit
menanyakan kabar dan mengecek kehadiran
peserta didik.
2. Kelas dilanjutkan dengan do’a dipimpin oleh salah
seorang peserta didik. Peserta didik yang diminta
membaca do’a adalah peserta didik yang hari ini
datang paling awal.
3. Tenaga pendidik mengingatkan peserta didik untuk
selalu mengutamakan sikap disiplin setiap saat
dan mafaatnya bagi tercapainya cita-cita.
4. Menyanyikan lagu Garuda Pancasila atau lagu
nasional lainnya. Tenaga pendidik memberikan
penguatan tentang pentingnya menanamkan
semangat nasionalisme.
5. Tenaga pendidik menyampaikan kompetensi
pembelajaran dengan memberikan contoh secara
lokal, nasional dan internasional melalui cerita
inspirasi dan motivasi .
6. Tenaga pendidik menyampaikan sistem dan
kriteria penilaian dalam pembelajaran
Inti 110
Menit
1. Peserta didik diminta untuk membaca teks
tentang "Kapal Phinisi, Kapal Penjelajah Dunia"
Dengan disiplin.
2. Selesai membaca, secara mandiri Peserta didik
menuliskan ide pokok dari masing-masing
paragraf.
3. Peserta didik meyebutkan ide pokok dari
masing-masing paragraf.
4. Peserta didik menyimpulkan ide pokok dari
masing-masing paragraf.
5. Peserta didik membaca bacaan berjudul
"Pengaruh Kondisi Geografis Indonesia sebagai
Negara Maritim terhadap Budaya Masyarakat'.
6. Peserta didik menganalisa hasil dari teks
tersebut
7. Peserta didik mengkritsi hasil bacaan tersebut
8. Peserta didik menyimpulkan isi bacaan teks
tersebut
9. Tenaga pendidik mengamati hasil peserta didik
kemudian memberikan nilai

1. Peserta didik mengamati gambar-gambar pada


buku Peserta didik.
2. Peserta didik mengidentifikasi gambar-gambar
tersebut ke dalam budaya asli Indonesia dan
budaya hasil percampuran dari negara lain.
3. Peserta didik mengklasifikasikan gambar-
gambar tersebut ke dalam budaya asli
Indonesia dan budaya hasil percampuran dari
negara lain.
4. Peserta didik menjelaskan secara komunikatif
gambar-gambar tersebut ke dalam budaya asli
Indonesia dan budaya hasil percampuran dari
negara lain.
5. Peserta didik menyimpulkan penjelasan budaya
asli Indonesia dan budaya hasil percampuran
dari negara lain.
6. Tenaga pendidik mengkritisi hasil peserta didik
7. Tenaga pendidik meminta peserta didik untuk
mendemonstrasikan hasilnya didepan kelas
8. Peserta didik lainnya mengamati dan menelaah
tentang penjelasan peserta didik

1. Tenaga pendidik menjelaskan secara


komunikatif cara mengerjakan tugas
2. Dengan peta, Peserta didik menghubungkan
dan mengkreasikan identitas budaya dengan
daerah asalnya dengan menarik garis.
3. Peserta didik mengisi tabel nama-nama bandara
dan pelabuhan yang ada di Indoenesia.
4. Tenaga Pendidik mempersilahkan Peserta didik
untuk melakukan studi pustaka dengan mencari
informasi dan data dari berbagai sumber buku
dan artikel serta majalah dan surat kabar.
5. Peserta didik menyimpulkan informasi terkait
dengan nama-nama bandara dan pelabuhan
yang ada di Indoenesia.
6. Peserta didik secara kolaboratif menuliskan
secara urut informasi yang didapatkan
7. Tenaga Pendidik berkeliling dan mentoleransi
Peserta didik yang mengalami kesulitan.
Pembelajaran ini mampu juga dilakukan dengan
diskusi.
8. Peserta didik dengan berani menanyakan hal-
hal yang belum mereka ketahui
9. Tenaga pendidik mengkritisi hasil jawaban
peserta didik
10. Tenaga pendidik memberikan apresiasi kepada
peserta didik

1. Secara mandiri dan cermat Peserta didik


mengamati perilaku orang-orang di sekitarnya
yang menujukkan perilaku orang-orang yang
sesuai dengan nilai-nilai Pancasila
2. Tenaga Pendidik memberikan penjelasan
pancingan terhadap perilaku yang diamati
Peserta didik
3. Peserta didik mengkomunikasikan materi yang
tidak diketahunya kepada tenaga pendidik
4. Tenaga Pendidik memberikan kesempatan
seluas-luasnya kepada Peserta didik untuk
berani bertanya dan memberikan tanggapan
terhadap penjelasan Tenaga Pendidik.
5. Peserta didik mengidentifikasi perilaku yang
sesuai dengan nilai-nilai Pancasila.
6. Peserta didik mengklasifikasikan perilaku yang
sesuai dengan nilai-nilai Pancasila.
7. Peserta didik menyimpulkan perilaku yang
sesuai dengan nilai-nilai Pancasila.
8. Peserta didik menciptakan sebuah bacaan
terkait dengan perilaku yang sesuai dengan
nilai-nilai Pancasila secara kolaboratif.
9. Tenaga pendidik mengkritisi hasil peserta didik
kemudian memberikan nilai

1. Secara mandiri Peserta didik diminta untuk


mengemukakan pendapatnya berdasarkan
pemahaman yang sudah dimampukannya
selama kegiatan pembelajaran berlangsung.
2. Peserta didik menunjukkan pendapatnya sesuai
dengan pegamatannya tentang kondisi budaya
tradisional yang ada di wilayah tempat
tinggalnya.
3. Peserta didik mengkondepkan kondisi budaya
tradisional di wilayah tempat tinggalnya
4. Peserta didik menyimpulkan kegiatan
pembelajaran hari ini kemudian mereview
kembali
5. Tenaga pendidik mengkritisi hasil peserta didik
6. Peserta didik diharapkan mengikuti semua
proses pembelajaran dikelas
7. Peserta didik membersihkan kelas dan
merapikan meja kursi dengan tertib dan tanpa
mengeluarkan suara

Penutup 1. Peserta didik diajak mengambil plajaran dengan 15 Menit


menjawab pertanyaan yang termampu dalam buku
peserta didik.
2. Tenaga pendidik mampu menambahkan kegiatan
untuk menyimpulkan materi pembelajaran
berdasarkan panduan yang termampu pada
lampiran buku tenaga pendidik untuk mengetahui
manfaat langsung pembelajaran
3. Peserta didik diajak menyimpulkan materi dengan
kegiatan sesuai materi pembelajaran.
4. Tenaga pendidik menyampaikan materi yang akan
dipelajari pada pertemuan berikutnya.
5. Menyanyikan salah satu lagu daerah untuk
menumbuhkan nasionalisme, persatuan, dan
toleransi.
6. Salah satu peserta didik memimpin do’a penutup
pembelajaran.
7. Tenaga pendidik memberi salam.

Pembelajaran 5
Alokasi
Kegiatan Deskripsi Kegiatan
Waktu
Pendahuluan 1. Kelas dimulai dengan dibuka dengan salam, 15 Menit
menanyakan kabar dan mengecek kehadiran
peserta didik.
2. Kelas dilanjutkan dengan do’a dipimpin oleh salah
seorang peserta didik. Peserta didik yang diminta
membaca do’a adalah peserta didik yang hari ini
datang paling awal.
3. Tenaga pendidik mengingatkan peserta didik untuk
selalu mengutamakan sikap disiplin setiap saat
dan mafaatnya bagi tercapainya cita-cita.
4. Menyanyikan lagu Garuda Pancasila atau lagu
nasional lainnya. Tenaga pendidik memberikan
penguatan tentang pentingnya menanamkan
semangat nasionalisme.
5. Tenaga pendidik menyampaikan kompetensi
pembelajaran dengan memberikan contoh secara
lokal, nasional dan internasional melalui cerita
inspirasi dan motivasi .
6. Tenaga pendidik menyampaikan sistem dan
kriteria penilaian dalam pembelajaran
Inti 110
Menit
1. Tenaga pendidik menjelaskan secara
komunikatif tentang pentingnya menghargai
kebhinekaan sejak dini agar para peserta didik
selalu menghargai satu sama lain
2. Pserta didik dengan disiplin mendengarkan
penjelasan tenaga pendidik
3. Peserta didik menjelaskan tentang kelainan otot
rangka sebagai salah satu organ gerak
manusia.
4. Peserta didik kerja keras mengamati kelainan
otot rangka sebagai salah satu organ gerak
manusia.
5. Tenaga Pendidik menjelaskan kembali tentang
macam-macam kelainan, gangguan, dan jenis-
jenis penyakit otot yang ada pada rangka tubuh
manusia.
6. Tenaga Pendidik dan peserta didik secara
mengkolaborasi menggunakan media gambar,
patung torso, maupun video untuk menjelaskan
materi tentang otot.
7. Tenaga Pendidik memberikan kesempatan
kepada Peserta didik untuk berani bertanya dan
memberikan pendapatnya.
8. Peserta didik menyimpukan penjelasan macam-
macam kelainan, gangguan, dan jenis-jenis
penyakit otot yang ada pada rangka tubuh
manusia.

1. Tenaga pendidik menjelaskan akan pentingnya


rasa solidaritas tiap teman guna membangkitkan
rasa kekeluargaan dan kompak sejak dini
2. Peserta didik secara kreatif menciptakan model
sederhana gangguan atau kelainan organ gerak
manusia dari bahan tanah liat.
3. Tenaga Pendidik selalu menekankan
kebersihan, kerapian, dan keselamatan kerja
selama kegiatan berlangsung. Meskipun model
sederhana, namun kerangka organ gerak
manusia iniharus dibuat dengan memperhatikan
proporsi dan anatominya.
4. Peserta didik mendemonstrasikan dan
mengkolaborasikan hasil model sederhana
gangguan atau kelainan organ gerak manusia
dari bahan tanah liat.
5. Tenaga pendidik mengkritisi hasil peserta didik
kemudian mengapresiasi dengan memberi
feedback

1. Tenaga pendidik mengklasifikasikan akan


pentingnya saling menolong antar teman guna
untuk mempererat tali persaudaraan
2. Tenaga Pendidik menjelaskan secara interaktif
mengenai ciri-ciri komik.
3. Tenaga Pendidik memberikan kesempatan
kepada Peserta didik untuk aktif dan berani
bertanya secara komunikatif
4. Tenaga Pendidik memastikan Peserta didik
memahami ciri-ciri komik.
5. Peserta didik menciptakan komik tentang
gerakangerakan yang mampu menyebabkan
gangguan atau kelainan pada otot manusia
sesuai dengan imajinasi dan kreativitas masing-
masing.
6. Peserta didik mengkreasikan hasil komik yang
telah diciptakan
7. Tenaga pendidik mengkritisi hasil komik peserta
didik
8. Peserta didik menjelaskan dan menyimpulkan
arti komik yang telah dibuat

1. Peserta didik dengan berani menceritakan


gambar yang telah dibuatnya di hadapan
Tenaga Pendidik dan temanteman.
2. Tenaga Pendidik mempersilahkan kepada
Peserta didik secara mandiri dan sukarela atau
yang bersedia untuk bercerita.
3. Tenaga Pendidik menunjuk beberapa Peserta
didik secara acak untuk menceritakan
gambarnya.
4. Tenaga pendidik meminta peserta didik untuk
mengkreasikan cerita mereka
5. Tenaga Pendidik meminta Peserta didik untuk
bercerita satu per satu secara bergiliran.
6. Tenaga Pendidik membangun suasana belajar
yang menyenangkan dan menantang dengan
pendekatan interaktif.
7. Peserta didik mengkolaborasi setiap cerita yang
disampaikan didepan kelas
8. Tenaga pendidik mengkritisi hasil peserta didik
9. Tenaga pendidik memberi nilai peserta didik


1. Peserta didik diminta untuk mengingat kegiatan
pembelajaran hari ini dan kembali mengaitkan
dengan tema yang sedang mereka pelajari.
2. Peserta didik diminta untuk merefleksikan
penguasaan mereka tentang pembelajaran
untuk kemudian diberikan catatan dan komentar
orang tua. Merupakan media untuk mengukur
seberapa banyak materi yang sudah dipelajari
dan dipahami Peserta didik.
3. Pada aktivitas ini lebih ditekankan pada sikap
Peserta didik setelah mempelajari materi.
4. Sebagai tindaklanjut dari kegiatan ini, Tenaga
Pendidik mampu memberikan Remedial dan
Pengayaan sesuai dengan tingkat pencapaian
masing-masing Peserta didik.
5. Peserta didik dengan kreatif menyimpulkan
kegiatan pembelajaran hari ini kemudian
mereview kembali
6. Peserta didik diharapkan mengikuti semua
proses pembelajaran dikelas
7. Peserta didik membersihkan kelas dan
merapikan meja kursi dengan tertib dan tanpa
mengeluarkan suara

Penutup 1. Peserta didik diajak mengambil plajaran dengan 15 Menit


menjawab pertanyaan yang termampu dalam buku
peserta didik.
2. Tenaga pendidik mampu menambahkan kegiatan
untuk menyimpulkan materi pembelajaran
berdasarkan panduan yang termampu pada
lampiran buku tenaga pendidik untuk mengetahui
manfaat langsung pembelajaran
3. Peserta didik diajak menyimpulkan materi dengan
kegiatan sesuai materi pembelajaran.
4. Tenaga pendidik menyampaikan materi yang akan
dipelajari pada pertemuan berikutnya.
5. Menyanyikan salah satu lagu daerah untuk
menumbuhkan nasionalisme, persatuan, dan
toleransi.
6. Salah satu peserta didik memimpin do’a penutup
pembelajaran.
7. Tenaga pendidik memberi salam.

Pembelajaran 6
Alokasi
Kegiatan Deskripsi Kegiatan
Waktu
Pendahuluan 1. Kelas dimulai dengan dibuka dengan salam, 15 Menit
menanyakan kabar dan mengecek kehadiran
peserta didik.
2. Kelas dilanjutkan dengan do’a dipimpin oleh salah
seorang peserta didik. Peserta didik yang diminta
membaca do’a adalah peserta didik yang hari ini
datang paling awal.
3. Tenaga pendidik mengingatkan peserta didik untuk
selalu mengutamakan sikap disiplin setiap saat
dan mafaatnya bagi tercapainya cita-cita.
4. Menyanyikan lagu Garuda Pancasila atau lagu
nasional lainnya. Tenaga pendidik memberikan
penguatan tentang pentingnya menanamkan
semangat nasionalisme.
5. Tenaga pendidik menyampaikan kompetensi
pembelajaran dengan memberikan contoh
persatuan secara lokal, nasional dan internasional
melalui cerita inspirasi dan motivasi .
6. Tenaga pendidik menyampaikan sistem dan
kriteria penilaian dalam pembelajaran
Inti 110
Menit
1. Tenaga pendidik menanamkan rasa kesatuan,
keteladanan dan kekeluargaan terhadap peserta
didik sejak dini guna untuk membantu peserta
didik dimasa yang akan datang
2. Tenaga Pendidik berinteraksi dua arah dengan
Peserta didik mengenai pengalaman-
pengalaman Peserta didik berkaitan dengan
kelainan atau gangguan pada organ gerak dan
cara menjaga serta merawatnya.
3. Peserta didik menggambar konsep yang ada di
buku tentang organ gerak secara kreatif
4. Tenaga Pendidik memberikan kesempatan
kepada masing-masing peserta didik dalam
kelompok untuk menceritakan dan
mengolaborasi pengalamanya sendiri-sendiri.
5. Peserta didik mengkreasikan setiap cerita yang
mereka sampaikan didepan kelas
6. Tenaga pendidik mengkritisi setiap cerita
peserta didik
7. Peserta didik lainnya dengan berani
menanyakan hal-hal yang belum mereka
ketahui di peserta didik yang bercerita didepan
8. Tenaga pendidik meminta peserta didik untuk
menyimpulkan hasil pertanyaan dan jawaban
dari peserta didik kemudian dikumpulkkan
dimeja peserta didik

1. Peserta didik mengamati gambar dan


mengidentifikasi akibat-akibat yang timbul
karena melakukan gerakan-gerakan yang
nampak seperti pada gambar.
2. Peserta didik menggali informasi gambar dan
mengidentifikasi akibat-akibat yang timbul
karena melakukan gerakan-gerakan yang
nampak seperti pada gambar.
3. Peserta didik menyebutkan dan mengkolaborasi
informasi terkait dengan gambar dan
mengidentifikasi akibat-akibat yang timbul
karena melakukan gerakan-gerakan yang
nampak seperti pada gambar.
4. Peserta didik menyimpulkan informasi terikait
dengan gambar dan mengidentifikasi akibat-
akibat yang timbul karena melakukan gerakan-
gerakan yang nampak seperti pada gambar.
5. Tenaga pendidik mengkritisi hasil diskusi
peserta didik

1. Peserta didik menjelaskan secara komunikatif


agar peserta didik kembali mengingat materi
pada pertemuan sebelumnya
2. Peserta didik kembali mengingat arti, unsur, dan
ragam desain gambar komik.
3. Tenaga Pendidik mampu menunjuk Peserta
didik secara spontan dan acak untuk
menjelaskan arti, unsur, dan ragam desain
gambar komik.
4. Tenaga Pendidik memastikan bahwa Peserta
didik benarbenar memahami pengertian, dan
ciri-ciri gambar komik.
5. Selesai mengingat, Peserta didik menciptakan
gambar komik berdasarkan bacaan yang
berjudul "Bocah Terkuat di Dunia Pecahkan
Rekor" secara kreatif
6. Tenaga pendidik mengkritisi hail peserta didik
kemudian meminta peseta diidk untuk menbuat
kesimpulan
1. Berdasarkan pertanyaan pada buku Peserta
didik, secara mandiri mengemukakan
pendapatnya berdasarkan pemahaman yang
sudah dimampukannya selama kegiatan
pembelajaran berlangsung.
2. Peserta didik menjelaskan pendapatnya sesuai
dengan perilaku kesehariannya berkaitan
dengan kompetensi-kompetensi yang sudah
dipelajari.
3. Peserta didik menindaklanjuti semua
kompetensi yang sudah dipelajari dengan
menerapkannya dalam kehidupan sehari-
harinya.
4. Peserta didik dengan kritis menyimpulkan
kegiatan pembelajaran hari ini kemudian
mereview kembali
5. Peserta didik diharapkan mengikuti semua
proses pembelajaran dikelas
6. Peserta didik membersihkan kelas dan
merapikan meja kursi dengan tertib dan tanpa
mengeluarkan suara

1. Peserta didik diminta untuk bertanya kepada


orang tuanya mengenai pengalamannya
berkaitan dengan gangguan pada organ gerak.
2. Peserta didik secara kolaboratif bersama orang
tua mencari informasi mengenai gangguan pada
organ gerak
3. Peserta didik menuliskan cerita pengalaman
orang tuanya dan mempresentasikan di kelas.
4. Peserta didik menyimpulkan pengalaman yang
telah dipresentasikan.
Penutup 1. Peserta didik diajak mengambil plajaran dengan 15 Menit
menjawab pertanyaan yang termampu dalam buku
peserta didik.
2. Tenaga pendidik mampu menambahkan kegiatan
untuk menyimpulkan materi pembelajaran
berdasarkan panduan yang termampu pada
lampiran buku tenaga pendidik untuk mengetahui
manfaat langsung pembelajaran
3. Peserta didik diajak menyimpulkan materi dengan
kegiatan sesuai materi pembelajaran.
4. Tenaga pendidik menyampaikan materi yang akan
dipelajari pada pertemuan berikutnya.
5. Menyanyikan salah satu lagu daerah untuk
menumbuhkan nasionalisme, persatuan, dan
toleransi.
6. Salah satu peserta didik memimpin do’a penutup
pembelajaran.
7. Tenaga pendidik memberi salam.

H. PENILAIAN
Penilaian dilakukan dengan menggunakan pengamatan sikap, tes pengetahuan dan
keterampilan dengan rubrik dan instrumen penilaian sebagaimana terlampir.

I. PEMBELAJARAN REMEDIAL
Peserta didik yang belum tuntas dalam memahami materi yang sudah disampaikan
dilakukan pembelajaran remedial dengan teknik bimbingan perorangan dan atau
kelompok.
J. PEMBELAJARAN PENGAYAAN
Peserta didik yang telah tuntas disilahkan membaca buku, melakukan kegiatan pengayaan
dan mengerjakan soal latihan.

Mengetahui Kediri,
Kepala Madrasah, Guru ,

LUKY FAJARIANTO, S.Pd ZULI ASMAWATI, S.Pd.I

Anda mungkin juga menyukai