Anda di halaman 1dari 1

Nama : Fatikha Zakiy Mukasyafah

NPM : 222201136
Dosen Pengampu : Dwi Kartika R, M.Kep
Kelas : Keperawatan (B)

Meningkatkan Level Empati dan Altruisme Dalam Diri Sendiri


Oleh Fatikha Zakiy Mukasyafah

Empati adalah kemampuan untuk menempatkan diri sendiri dalam keadaan psikologis orang
lain dan melihat suatu situasi dari sudut pandang orang lain. Altruisme adalah tindakan
sukarela untuk menolong orang lain tanpa mengharapkan imbalan dalam bentuk apapun atau
disebut juga tindakan tanpa pamrih. Hubungan antara empati dan altruisme yaitu Empati
dapat mendorong seseorang untuk memberi bantuan secara ikhlas dan hanya berfokus pada
kebaikan. Altruisme yang mendorong seseorang untuk berbuat kebaikan ini, tidak
mengharapkan imbalan dan atau pamrih dan tidak pernah mempertimbangkan kerugian atau
keuntungan saat berbuat kebaikan.
Maka dari itu kita sebagai perawat perlu meningkatkan empati dan altruisme dalam diri
sendiri dengan berbagai macam cara yaitu seperti, menjadi pendengar yg baik, Kembangkan
rasa ingin tahu yang tinggi tentang hal-hal khusus dari orang-orang sekitar, Alami bagaimana
rasanya tidak dapat melakukan sesuatu atau tidak tahu bagaimana berinteraksi di tempat
asing, Ketika orang merasakan kesedihan yang mendalam atas korban bencana alam mereka
dekat dengan menempatkan diri mereka pada posisi orang lain.

Anda mungkin juga menyukai