Anda di halaman 1dari 12

Aksi Nyata

Topik 3

Sri Kusmiati, S.Pd


SDN Dawuan Tengah II
.Pengertian Alur Tujuan Pembelajaran (ATP)
Berdasarkan modul tentang perangkat ajar yang dirilis
Kementerian Pendidikan dan Kebudayaan, alur pembelajaran
adalah rangkaian tujuan pembelajaran yang disusun secara logis
menurut urutan pembelajaran sejak awal hingga akhir suatu fase.
Alur ini disusun secara linear sebagaimana urutan kegiatan
pembelajaran yang dilakukan dari hari ke hari.
Alur tujuan pembelajaran ditetapkan seiring dengan mendukung
adanya Profil Pelajar Pancasila. Pelajar Indonesia diharapkan
menjadi pelajar sepanjang hayat, yang bisa kompeten dan
memiliki karakter sesuai dengan nilai-nilai Pancasila. Melalui profil
pelajar Pancasila, siswa diharapkan memiliki budi pekerti luhur
sesuai dengan tujuan dan cita-cita Pancasila.
Tujuan Satuan Pendidikan
Meningkatkan pengetahuan siswa
untuk melanjutkan pendidikan
pada jenjang yang lebih tingg
i dan mengembangkan diri
sejalan dengan perkembangan I
lmu Pengetahuan dan Teknologi.
Terima Kasih

Anda mungkin juga menyukai