Anda di halaman 1dari 2

Saat ini no.

NPWP berubah menjadi menggunakan NIK

Seseorang yang mempunyai pekerjaan belum tentu wajib membayar pajak

Kecuali jika gajinya sudah melewati 4,5jt/bulan maka wajib membayar pajak

Ketika istri memutuskan berkewajiban pajaknya (pelaporan pajaknya) bergabung dengan suami.

Walaupun jika sebelumnya istri sudah memiliki NPWP namun setelah nikah memutuskan untuk
digabung dengan suami, maka NPWP istri harus diajukan untuk penghapusan

- a.n. suami melaporkan harta, penghasilan, hutang suami dan istri

Ketika istri memutuskan berkewajiban pajaknya (pelaporan pajaknya) terpisah dengan suami

- a.n. suami dan istri masing-masing melaporkan harta, penghasilan, hutang masing-masing

untuk kewajiban melaporkan pajaknya itu lebih efektif dan lebih baik mana untuk menyampaikan
kewajiban pajaknya apakah gabung dengan suami atau terpisah ?

Jawab: untuk secara umum, akan lebih nyaman/efektif bila npwp istri digabung dengan suami yang
dimana penghasilan, harta, hutang suami & istri digabung lalu cukup dilaporkan 1 spt saja

Namun bila suami & istri kedua2nya sama2 pengusaha, maka lebih efektif untuk istri pisah npwp
untuk kepentingan bisnis

Dan ketika suami istri yang sebelumnya telah bergabung npwp namun sedang dalam proses
perceraian, maka npwp istri harus pisah dengan suami

Contoh final

- penghasilan penyewaan rumah

- hadiah undian

Contoh penghasilan non final

- penghasilan gaji pekerjaan

Contoh BOP
- warisan

Harta yang masih ada (diperoleh tahun ini ataupun diperoleh tahun sebelumnya) hingga 31
desember pada saat tahun ini yang sedang berlangsung

Contoh yang disebut harta ialah:

Ketika seseorang mempunyai gaji Rp10jt, kemudian untuk Rp5jt dipergunakan untuk konsumsi
sementara Rp5jt lainnya disimpan ke dalam rekening. Maka uang Rp5jt ini termasuk harta.

Yang kode tax spt-nya “2” yaitu npwp wajib pajak pribadi yang penghasilannya (selain usaha) tidak
lebih dari Rp60jt

Anda mungkin juga menyukai