Anda di halaman 1dari 3

SDIT AL MADINAH TANJUNGPINANG

Ringkasan Materi
Pembelajaran IPS
KELAS V

Tema 3
KD : 3.2 Menganalisis bentuk-bentuk interaksi manusia dengan lingkungan dan pengaruhnya terhadap
pembangunan sosial, budaya, dan ekonomi masyarakat Indonesia

Interaksi ( hubungan ) Sosial

Manusia sebagai makhluk sosial : tidak dapat hidup sendiri dan membutuhkan bantuan orang lain

A. Interaksi sosial adalah hubungan sosial yang terjadi antara :


1. individu dengan individu
 bertegur sapa
 berjabat tangan
 berbicara dengan teman
 dokter memeriksa pasien
 pedagang melayani pembeli
 ayah berbincang dengan pak rt
 anak merawat ibunya yang sudah tua

2. individu dengan kelompok


 UAS dengan para jamaah
 guru dengan murid-muridnya
 Shin Tae Yong dengan Timnas
 Ustadz Adi Hidayat dengan jamaahnya

3. kelompok dengan kelompok


 Timnas VS Liverpool
 group band dengan penonton
 dua tim futsal yang bertanding

Contoh interaksi sosial di lingkungan keluarga


 berwisata keluarga
 makan bersama keluarga
 bercerita dengan anggota keluarga
 berpamitan saat berangkat ke sekolah

Contoh interaksi sosial di lingkungan masyarakat


 gotong royong
 silaturrahim ke tetangga
 musyawarah pemilihan RT
B. Interaksi manusia dengan lingkungan hidup / alam adalah interaksi manusia dengan lingkungan yang
terbentuk secara alami contoh :
 nelayan mencari ikan di laut
 manusia menikmati makanan
 petani menanam padi di sawah
 orang mengambil kayu di hutan
 interaksi sosial di lingkungan pasar

C. Menentukan interaksi di lingkungan sekitar


Kegiatan yang dilakukan Interaksi sosial Interaksi dengan
lingkungan hidup
silaturrahim ke tetangga √

Yumna suka buah-buahan √


nelayan berlayar sesuai keadaan

Paman menjemur di terik matahari hari √


petani menyesuaikan waktu tanam dengam musim √
penghujan

Untuk memenuhi kebutuhan hidupnya manusia perlu berinteraksi dengan


 orang lain
 lingkungan sekitar

D. Lingkungan alam
Interaksi manusia dengan lingkungan alam terjadi secara alami setiap perbuatan manusia terhadap alam,
akan berpengaruh pada keadaan alam keadaan alam juga berpengaruh pada kehidupan manusia ada
hubungan yang saling mempengaruhi antara alam dan manusia
Contoh :
Akibat menebang pohon yang berlebihan
 Banjir
 hutan gundul
 tanah longsor
 lingkungan gersang

Akibat menangkap menggunakan bom ikan


 ikan kecil mati
 terumbu karang rusak
 persediaan ikan menipis

E. Pembangunan sosial budaya :


Pembangunan sosial : kegiatan yang terencana untuk meningkatkan kesejahteraan penduduk
Tujuan pembangunan sosial : untuk meningkatkan kesejahteraan sosial
contoh kegiatan masyarakat dalam upaya pembangunan sosial
 penyuluhan agama
 penyuluhan pertanian
 penyuluhan kesehatan
 kegiatan jual beli di pasar
Pembangunan sosial ekonomi : pembangunan yang mencakup kehidupan sosial dan ekonomi
contoh :
 kelompok tani
 desa wisata
 kerajinan perak
 kelompok peternak

Usaha pembangunan sosial ekonomi


 meningkatkan ketrampilan
 mengikuti kegiatan pelatihan
 mengembangkan kegiatan ekonomi

Pembangunan sosial budaya : pembangunan yang mencakup kehidupan sosial dan budaya
contoh :
 bahasa
 kesenian
 olah raga
 pertanian
 kesehatan
 pariwisata
 kependudukan

Usaha pembangunan sosial budaya


 mengikuti sanggar seni
 mengikuti festifal budaya
 melestarikan makanan khas
 menggunakan bahasa daerah

Manfaat pembangunan sosial budaya


 menjaga kelestarian budaya
 meningkatkan kesejahteraan masyarakat
 menumbuhkan kerukunan

Anda mungkin juga menyukai