Anda di halaman 1dari 9

1.

Suatu komunikasi terbuka antara pendidik dengan peserta didik sehingga siswa termotivasi belajar
yang bermanfaat bagi dirinya melalui contoh-contoh dan kegiatan praktek yang diberikan pendidik
lewat metode yang menyenangkan siswa adalah teori prinsip belajar menurut?
a. Gestalt
b. Moh. Surya
c. Robert H Davies
d. Syah Djanilus
e. Dardiri
Jawaban: C
2. Berikut implikasi prinsip-prinsip belajar bagi pembelajar kecuali?
a. Perhatian dan motivasi
b. Keaktifan
c. Perbedaan individual
d. Kreatifitas
e. Tantangan Jawaban: D
3. Memberitahukan jawaban yang benar setiap kali mengajukan pertanyaan yang telah dijawab
pebelajar merupakan implikasi prinsip belajar bagi pembelajar dalam bagian?
a. Pengulangan
b. Balikan dan penguatan
c. Tantangan
d. Berpengalaman
e. Perhatian dan motivasi
Jawaban: B
4. Pembelajaran merupakan terjemahan dari kata “instruction” yang dalam bahasa Yunani
disebut “instructus” atau “instruere” yang berarti?
a. Menyampaikan pikiran
b. Memberikan pendapat
c. Memberikan kritik
d. Menyampaikan saran
e. Memberikan kesimpulan
Jawaban: A
5. Asas-asas pembelajaran adalah suatu yang dijadikan dasar berpikir dan bertindak untuk
menciptakan proses belajar. Diantaranya kecuali?
a. Asas peragaan
b. Minat dan perhatian
c. Motivasi
d. Kooperatif
e. Bakat
Jawaban : E

1. Sebagai seorang pengajar harus mengetahui dan memahami apa saja prinsip-prinsip belajar untuk
menciptakan kegiatan pembelajaran yang berprestatif dan menyenangkan. Salah satu prinsip
tersebut yaitu...
A. Perhatian
B. Persepsi
C. Kognitif
D. Pembelajaran E. Afektif
2. Seorang guru atau pengajar harus mengimplikasikan prinsip-prinsip belajar untuk menciptakan
kegiatan pembelajaran yang menyenangkan salah satu prinsip tersebut yaitu perhatian, implikasi
prinsip perhatian bagi guru yaitu...
A. Memilih bahan ajar yang sesuai
B. Menggunakan multimetode dan multimedia
C. Mengadakan kuis
D. Mengemukakan pertanyaan-pertanyaan membimbing (direction question).
E. Menspil nilai
3. Untuk mewujudkan proses pembelajaran yang efektif dan efisien, maka terdapat beberapa
ketentuan, kaidah, norma yang terangkum dalam...
A. Prinsip-prinsip pembelajaran B. Asas-asas pembelajaran
C. Konsep dasar pembelajaran D. Analysis pembelajaran
E. Evaluasi pembelajaran
4. Suatu transfer belajar antara pendidik dan peserta didik sehingga mengalami perkembangan
belajar mengajar yang dilakukan secara terus menerus dan diharapkan peserta didik akan mampu
menghadapi permasalahan dengan sendirinya melalui teori-teori dan pengalaman- pengalaman yang
sudah diterimanya merupakan pengertian prinsip belajar menurut...
A. H Davies
B. Gestalt
C. Maslow
D. Edward Wolter

E. Clifford Morgan
5. Di bawah ini cara yang dapat dilakukan seorang guru saat pembelajaran sedang berlangsung agar
suasana di kelas tidak monoton dan menarik perhatian siswa kecuali...
A. Menggunakan media bervariasi sesuai perkembangan dan telah diminati oleh siswa dan tentunya
yang berorientasi pada tujuan pembelajaran
B. Menggunakan metode dan srategi pembelajaran yang bervariasi
C. Tidak memanfaatkan fasilitas yang ada
D. Menggunakan ragam bahasa yang tidak monoton dan membuat siswa terhibur E. Mengemukakan
pertanyaan-pertanyaan yang membimbing/memotivasi siswa
Kunci jawaban
1. A
2. D
3. A
4. B
5. C

1. Suatu transfer belajar antara pendidik dan peserta didik sehingga mengalami perkembangan
belajar mengajar yang dilakukan secara terus-menerus dan diharapkan peserta didik akan mampu
menghadapi permasalahan dengan sendirinya melalui teori- teori dan pengalaman-pengalaman yang
sudah diterimanya merupakan pengertian prinsip belajar menurut...
A. Gage & Berliner
B. Witherington
C. Gestalt
D. Syah Djanilus
E. Moh. Surya
Jawaban : C
2. Yang termasuk implikasi prinsip-prinsip belajar dibawah ini, kecuali...
A. Perhatian dan motivasi
B. Keaktifan
C. Keterlibatanlangsung/berpengalaman
D. Pengulangan
E. Mengusahakan seluruh materi selesai diajarkan dalam satu tahun ajaran
Jawaban : E
3. Suatu aktivitas atau pengalaman yang menghasilkan perubahan pengetahuan, perilaku dan pribadi
yang bersifat permanen merupakan pengertian dari ... menurut Moh. Surya.
A. Prinsip
B. Belajar
C. prinsipbelajar D. perhatian
E. motivasi
Jawaban : B
4. Suatu proses perubahan perilaku yang muncul karena pengalaman merupakan pengertian belajar
menurut...
A. Gage & Berliner B. Witherington
C. Gestalt
D. Syah Djanilus

E. Wingkel Jawaban : A
5. Prinsip-prinsip umum yang harus dikuasai oleh guru dalam melakukan kegiatan belajar mengajar
atau sesuatu yang dijadikan dasar berpikir dan bertindak untuk menciptakan proses belajar
merupakan pengertian dari...
A. Prinsip belajar
B. Belajar
C. Prinsip
D. Asas-asas pembelajaran E. Asas
Jawaban : D

1. Suatu komunikasi terbuka Antara pendidik dengan peserta didik sehingga siswa termotivasi belajar
yang Bermanfaat bagi dirinya melalui contoh-contoh dan kegiatan praktek yang diberikan pendidik
lewat metode yang menyenangkan siswa adalah pengertian prinsip belajar menurut...
A. Walra
B. Rochmat
C. Robert H Davies D. Witherington
E. Gestalt
2. Landasan berpikir, landasan berpijak, dan sumber motivasi agar proses belajar mengajar dapat
berjalan dengan baik antara pendidik dengan peserta didik yang dijadikan sebagai dasar dalam upaya
pembelajaran, baik bagi siswa maupaun bagi guru dalam upaya mencapai hasil yang diinginkan
merupakan pengertian dari...
A. Prinsip
B. Belajar
C. Pembelajaran D. Prinsip belajar

3.
E. Mengajar
Pembelajaran adalah proses interaksi peserta didik dengan pendidik dan sumber belajar pada suatu
lingkungan belajar.Kegiatan pembelajaran dirancang untuk memberikan pengalaman belajar yang
melibatkan proses mental dan fisik melalui kontraksi para peserta didik, peserta didik dengan guru,
lingkungan dan sumber belajar lainnya dalam rangka mencapai kompetisi dasar terdapat pada....
A. UU No. 20 Tahun 2003 Pasal 1 Ayat 20
B. UU No. 20 Tahun 2003 Pasal 5 Ayat 20 C. UU No. 20 Tahun 2003 Pasal 4 Ayat 20 D. UU No. 20
Tahun 2003 Pasal 3 Ayat 20 E. UU No. 20 Tahun 2003 Pasal 6 Ayat 20
Perhatikan uraian di bawah ini.
1) PerhatiandanMotivasi 2) Tantangan
3) Pembebasan
4) PerbedaanIndividual 5) KeyakinanPenuh
Berdasarkan uraian di atas, yang termasuk dalam implikasi prinsip-prinsip Pembelajaran, yaitu...
A. 1), 2), dan 4)
B. 1),3),dan5) C. 1),4),dan5) D. 2), 3), dan 4) E. 2),3),dan5)
4.

5. Asas berarti hukum dasar, suatu kebenaran yang menjadi pokok dasar. Sedangkan prinsip adalah
asas atau dasar yang dijadikan pokok pikiran, bertindak, dan sebagainya. Merupakan perbedaan
antara asas dan prinsip menurut...
A. Berliner
B. KBBI
C. Wingkel
D. Robert H Davies E. Gestalt

1. Suatu proses perubahan dalam kepribadian yang dimanifeskan sebagai pola-pola respons yang
baru berbentuk keterampilan, sikap, kebiasaan, pengetahuan dan kecakapan merupakan pengertian
dari ....
a. Pembelajaran b. Belajar
c. Prinsip belajar d. Pembelajar
e. Pelajar
JAWABAN : B. Belajar
2.
a. b. c. d. e.
Upaya yang dilakukan pelajar secara aktif dengan cara mengulik kembali dalam bentuk lain dari apa
yang telah dipelajarinya, agar dapat membedakan fakta lainnya yang dialaminya dengan variatif
adalah salah satu implikasi prinsip pembelajaran yaitu...
Balikan Penguatan Pengulangan Tantangan Pengulikan
JAWABAN : C. Pengulangan
3. Asas pembelajaran secara yuridis termuat dalam ...
a. UU No. 1 Tahun 2003 tentang Sisdiknas Pasal 1 Ayat 20
b. UU No. 3 Tahun 2003 tentang Sisdiknas Pasal 1 Ayat 20
c. UU No. 20 Tahun 2009 tentang Sisdiknas Pasal 1 Ayat 20
d. UU No. 2 Tahun 2009 tentang Sisdiknas Pasal 1 Ayat 20
e. UU No. 20 Tahun 2003 tentang Sisdiknas Pasal 1 Ayat 20
JAWABAN : E. UU No. 20 Tahun 2003 tentang Sisdiknas Pasal 1 Ayat 20
4. Memberi kesempatan kepada pebelajar agar terlibat penuh dalam proses pembelajaran
merupakan implikasi dari prinsip ...

a. Perhatian
b. Motivasi
c. Keaktifan
d. Pengulangan e. Tantangan
JAWABAN : C. Keaktifan
5. Asas-asas dalam pembelajaran sangat penting untuk dikuasai seorang guru guna untuk...
a. Proses pembelajaran baik dan lancar
b. Proses pembelajaran menegangkan
c. Proses pembelajaran menyenangkan
d. Proses pembelajaran penuh diam
e. Proses pembelajaran penuh persaingan
JAWABAN : A. Proses pembelajaran baik dan lancar
1. “Belajar ialah suatu aktivitas atau pengalaman yang menghasilkan perubahan pengetahuan,
perilaku dan pribadi yang bersifat permanen.” Adalah pengertian belajar menurut...
a. Walra, Rochmat, 1999:24
b. Wingkel, 1987
c. Witherington (1952)
d. Gage & Berliner
Jawaban :
a. Walra, Rochmat, 1999:24
2. "Belajar diartikan sebagai suatu proses yang dilakukan oleh individu untuk memperoleh
perubahan perilaku baru secara keseluruhan, sebagai hasil dari pengalaman individu itu sendiri
dalam berinteraksi dengan lingkungannya." Adalah pengertian belajar menurut...
a. Witherington (1952)
b. Moh. Surya (1997)
c. Wingkel, 1987
d. Walra, Rochmat, 1999:24
Jawaban :
b. Moh. Surya (1997)
3. Asas-asas pembelajaran adalah prinsip-prinsip umum yang harus dikuasai oleh guru dalam
melakukan kegiatan belajar mengajar atau dengan kata lain asas asas pembelajaran adalah...
a. suatu yang dijadikan dasar berpikir dan bertindak untuk menciptakan proses belajar.
b. landasan berpikir jernih
c. suatu yang terjadi jika bertindak
d. proses interaksi peserta didik dengan pendidik dan sumber belajar pada suatu
lingkungan belajar
Jawaban :
a. suatu yang dijadikan dasar berpikir dan bertindak untuk menciptakan proses belajar.
4. Ada beberapa prinsip yang harus dipegang oleh guru dalam rangka memotivasi peserta didik untuk
belajar dibawah ini, kecuali...
a. menggairahkan peserta didik
b. memberikan harapan yang realistis
c. mengarahkan
d. mendukung peserta didik selama proses belajar berlangsung Jawaban :
d. mendukung peserta didik selama proses belajar berlangsung
5. Beberapa prinsip belajar dibawah ini, kecuali...
a. Motivasi
b. Long life education
c. Keaktifan
d. Perbedaan Individu

Jawaban :
b. Long life education

1. "prinsip adalah sesuatu kebenaran yang kebenarannya sudah terbukti dengan sendirinya."
dari pernyataan diatas siapakah yang mengemukakan pendapat mengenai pengertian prinsip
tersebut...
A. Witherington B. Wingkel
C. Syah Djanilus D. Dardiri
E. KBBI jawaban: C
2. Berikut ini yang termasuk dalam cara seorang pembelajar dapat menyajikan informasi
pembelajaran dengan menarik yaitu,kecuali...
A. Menggunakan strategi pembelajaran yang bervariasi B. Menggunakan media bervariasi
C. Menggunakan ragam bahasa yang monoton
D. Mengemukakan pertanyaan-pertanyaan yang membimbing/ memotivasi berprestasi pebelajar
E. Sering memberikan reinforcement pada pebelajar yang membangkitkan keinginan secara
belajarnya.
jawaban : C
3. "Pembelajaran adalah proses interaksi peserta didik dengan pendidik dan sumber belajar pada
suatu lingkungan belajar" kalimat tersebut terdapat dalam ...
A. UU No. 20 Tahun 2003 tentang Sisdiknas Pasal 1 Ayat 20

B. UU No. 20 Tahun 2003 tentang Sisdiknas Pasal 1 Ayat 21 C. UU No. 24 Tahun 2003 tentang
Sisdiknas Pasal 1 Ayat 20 D. UU No. 20 Tahun 2003 tentang Sisdiknas Pasal 9 Ayat 20 E. UU No. 21
Tahun 2003 tentang Sisdiknas Pasal 1 Ayat 22 Jawaban: C
4. Implikasi prinsip prinsip belajar ada... A. 6
B. 7
C. 8
D. 9
E. 10 Jawaban: B

1. Dibawah ini yang bukan termasuk prinsip-prinsip belajar menurut teori Gestalt adalah...
a. Belajar berdasarkan keseluruhan
b. Belajar pola-pola respon
c. Belajar dengan insight
d. Belajar berlangsung terus-menerus
e. Belajar adalah suatu proses perkembangan materi
Jawab: b. Belajar pola-pola respon
2. Belajar ialah suatu aktivitas atau pengalaman yang menghasilkan perubahan pengetahuan,
perilaku dan pribadi yang bersifat permanen merupakan pengertian belajar menurut...
a. Syah Djanilus
b. Witherington
c. Walra, Rochmat
d. Winkel
e. Fonata
Jawab: c. Walra, Rochmat
3. Yang bukan merupakan Implikasi perbedaan pembelajar berwujud perilaku-perilaku iyalah...
a. Mengembangkan alat evaluasi kegiatan
b. Mentukan penggunaan berbagai metode dan strategi pembelajar
c. Memberikan remidiasi atau pertanyaan-pertanyaan bagi yang membutuhkan
d. Merancang medianya
e. Mengenali karakteristik pebelajar
Jawab: a. Mengembangkan alat evaluasi kegiatan
4. Pembelajaran merupakan terjemahan dari kata “instruction” yang dalam bahasa Yunani disebut
“instructus” atau “instruere” yang berarti...
a. Menyampaikan intruksi b. Bertindak
c. Perintah
d. Menyampaikan pikiran

e. Instruksional
Jawab: d. Menyampaikan pikiran
5. Perhatikan pernyataan berikut!
1) Fokusmemperhatikanpelajaranyanggurujelaskan
2) Mengganggu teman lainnya pada saat pelajar
3) Menanyakan kepada guru jika ada materi yang tidak dipahami
4) Tidakmencatatmateripembelajaran
5) Mengerjakantugasatausoallatihanyangguruberikan
Berdasarkan pernyataan di atas manakah yang termasuk contoh sikap baik pada saat belajar...
a. 1),2),3),4),dan 5)
b. 3),4),dan 5)
c. 2),3),4),dan 5)
d. 1),3),dan 4)
e. 1),3),dan 5)
Jawab: e. 1),3),dan 5)

1. Melibatkan langsung peserta didik dalam


merangkum atau menyimpulkan informasi/pesan pembelajaran merupakan prinsip belajar bagi
pengajar dalam aspek.... a. Keterlibatan langsung/berpengalaman
b. Keaktifan
c. Perhatian dan Motivasi d. Pengulangan
e. Tantangan
Jawaban: A
2. Memberikan kesempatan untuk mengemukakan pendapatnya dalam diskusi merupakan prinsip
belajar bagi pengajar dalam aspek ...
a. Keaktifan
b. Keterlibatanlangsung/berpengalaman
c. Perhatian dan Motivasi
d. Pengulangan
e. Tantangan
Jawaban: A
c. KBBI
d. Robert H. Davies
e. Gestalt
Jawaban: E
5. Suatu komunikasi terbuka antara pendidik dengan peserta didik sehingga siswa termotivasi belajar
yang bermanfaat bagi dirinya melalui contoh-contoh dan kegiatan praktek yang diberikan pendidik
lewat metode yang menyenangkan siswa adalah pengertian prinsip belajar menurut...
a. Gestalt b. Walra
c. Rochmat d. KBBI
e. Robert H. Davies
Jawaban: E
pengalaman yang menghasilkan perubahan pengetahuan, perilaku dan pribadi yang bersifat
permanen
adalah pengertian belajar menurut... a. KBBI
b. Robert H. Davies
c. Gestalt
d. Gage
e. Walra, Rochmat Jawaban: E
4. Suatu transfer belajar antara pendidik dan peserta didik sehingga mengalami perkembangan
belajar mengajar yang dilakukan secara terus menerus dan diharapkan peserta didik akan mampu
menghadapi permasalahan dengan sendirinya melalui teori-teori dan pengalaman- pengalaman yang
sudah diterimanya adalah pengertian prinsip belajar menurut...
a. Walra
b. Rochmat
c. KBBI
d. Robert H. Davies
e. Gestalt
Jawaban: E

1. Pebelajar diupayakan memahami apa yang akan dikehendaki dari tujuan yang akan dicapai setelah
proses pembelajaran berakhir. Merupakan implikasi prinsip prinsip belajar bagi pebelajar yaitu
metode...
a. Perhatian dan Motivasi
b. Keaktifan
c. Keterlibatan langsung atau berpengalaman
d. Pengulangan
e. Tantangan
Kunci Jawaban: a. Perhatian dan Motivasi
2. Pada implikasi prinsip-prinsip belajar bagi pembelajar terdapat metode balikan dan penguatan,
Apa yang dimaksud dengan metode tersebut...
a. Pembelajar dituntut untuk memperhatikan karakteristik pebelajar yang berbeda-beda
b. Menugaskan pada pebelajar untuk memecahkan masalah
c. Memberitahukan jawaban yang benar setiap pebelajar bertanya
d. Pembelajar hendaknya jeli dalam informasi yang disampaikan dan perlu pengulangan
e. Merancang kegiatan pembelajaran yang lebih banyak pada kegiatan individual dan kelompok Kunci
Jawaban: c. Memberitahukan jawaban yang benar setiap pebelajar bertanya
3. Prinsip-prinsip umum yang harus dikuasai oleh guru dalam melakukan kegiatan belajar mengajar
adalah pengertian dari...
a. Belajar
b. Prinsip
c. Prinsip-prinsip pembelajaran
d. Asas
e. Asas-asas pembelajaran
Kunci Jawaban: e. Asas-asas pembelajaran
Soal Nomor 4 dan 5 di buat oleh: Fadiyah Septi Alfiyahni 2210118320013
4).sebutkan prinsip-prinsip belajar menurut teori Gestalt,kecuali.... a. Belajar berlangsung terus-
menerus.
b. Siswa sebagai organisme keseluruhan
c. Belajar adalah suatu proses perkembangan Materi
d.Belajar sebuah motivasi
e. Belajar berdasarkan keseluruhan kunci jawaban:d.Belajar sebuah motivasi

5). bentuk tugas atau latihan dapat dilakukan pebelajar secara aktif. Pengulangan diupayakan dalam
bentuk lain dari apa yang telah dipelajarinya, agar dapat membedakan fakta lainnya yang dialaminya
dengan variatif.Merupakan Implikasi prinsip-prinsip belajar bagi pebelajar yaitu metode...
a.pengulangan
b.keaktifan
c.Balikan dan penguatan d.perhatian dan motivasi e.perbedaan individual
kunci jawaban:a.pengulangan

1. "belajar adalah suatu proses perubahan prilaku yang muncul karena pengalaman" Definisi diatas
merupakan pengertian belajar menurut...
a. Walra,Rochmat
b. Moh. Surya
c. Gege dan Berliner
d. Syah Janilus
e. Dardiri
2. Ada berapa cara yang dapat menyajikan informasi/pesan pembelajaran agar menarik dan
memotivasi pelajar?
a. 5
b. 6
c. 9 d. 7 e. 8
3. Prinsip belajar menurut Gestalt yaitu...
a. suatu transfer belajar antara pendidik dan peserta didik sehingga mengalami
perkembangan belajar mengajar yang dilakukan secara terus menerus dan diharapkan peserta didik
akan mampu menghadapi permasalahan dengan sendirinya melalui teori- teori dan pengalaman-
pengalaman yang sudah diterimanya
b. belajar adalah suatu aktivitas atau pengalaman yang menghasilkan perubahan
pengetahuan,prilaku dan pribadi yang bersifat permanen
c. belajar adalah suatu proses perubahan prilaku yang muncul karena pengalaman
d. suatu yang dipegang sebagai panutan utama
e. sesuatu yang menjadi dasar dari pokok berpikir dan berpijak
4. “Merancang dan mengelola kegiatan eksperimen yang diberikan kepada pebelajar untuk dilakukan
secara berkelompok maupun individual” merupakan implikasi prinsip-prinsip belajar bagi pembelajar
yaitu...
a. Perhatian dan Motivasi
b. Keterlibatan langsung/pengalaman
c. Pengulangan
d. Tantangan
e. Perbedaan individual
5. Di bawah ini merupakan pengertian pembelajaran menurut UU No. 20 Tahun 2003 yang benar
adalah...
a. Menyampaikan pikiran atau ide yang telah diolah secara bermakna.

b. Proses interaksi peserta didik dengan pendidik dan sumber belajar pada suatu lingkungan belajar
c. Usaha mengelola lingkungan dengan sengaja agar seseorang membentuk diri secara positif dalam
kondisi tertentu
d. Upaya yang dilakukan oleh pendidik agar terjadi proses belajar pada diri peserta didik
e. Suatu proses yang dilakukan oleh individu untuk memperoleh perubahan perilaku baru secara
keseluruhan, sebagai hasil dari pengalaman individu itu sendiri dalam
berinteraksi dengan lingkungannya
jawaban
1. C. Gege dan Berliner
2. E. 8
3. A. suatu transfer belajar antara pendidik dan peserta didik sehingga mengalami
perkembangan belajar mengajar yang dilakukan secara terus menerus dan diharapkan peserta didik
akan mampu menghadapi permasalahan dengan sendirinya melalui teori-teori dan pengalaman-
pengalaman yang sudah diterimanya.
4. D. Tantangan
5. B. Proses interaksi peserta didik dengan pendidik dan sumber belajar pada suatu lingkungan
Belajar

Anda mungkin juga menyukai