Anda di halaman 1dari 1

1.

Jawab :
a. Penjamin mutu adalah seluruh rencana dan tindakan sistematis yang pennting untuk
menyediakan kepercayaan yang digunakan untuk memuaskan kebutuhan tertentu dari
kualitas. Penjamin mutu ini mencakup penjaminan kualitas secara keseluruhan. Apabil
dilihat dari perkembangan penjamin kualitas/mutu adalah perkembangan dari pengendalian
kualitas yang merupakan pencegahan terhadap kesalahan. Dari kasus PT SL setelah
mengimplementasikan system penjamin kualitas mendapatkan keuntungan yaitu:
- Sejak tahun 2015 permintaan terhadap produk meningkat, sehingga tidak dapat hanya
mengandalkan hasil dari nelayan Kota Sukabumi saja. Dengan menerapkan Sistem
penjamin kualitas memudahkan PTSL untuk mendapatkan bantuan bahan baku hasil
dari bekerja sama dengan nelayan dan pengumpul dari seluruh Indonesia. Dari
kerjasama tersebut, PTSL dapat memenuhi permintaan produk. Selain itu, pemasok
juga diharuskan untuk menyukseskan system manajemen kualitas yang diterapkan
perusahaan yang dikelola oleh unit Pengadaan dan Penyimpanan dalam menyediakan
seluruh bahan baku secara jumlah, jenis dan kualitas dibantu dengan Unit Produksi,
Distribusi dan Penjualan
- Memudahkan tugas-tugas manajemen karena dalam pengelolaan sumber daya
manusia dalam proses produksi, karena PTSL telah menyusun berbagai prosedur dalam
menjalankan tugas dan tanggung jawab masing-masing bidang pekerjaan dan
departemen. sehingga komunikasi antar manajemen dan departemen meningkat.
b. Dampak kontaminasi pada produk PTSL yaitu sangat berdampak pada kesehatan konsumen
apabila mengonsumsi produk tersebut seperti kram, mual, kerusakan saraf dan alergi. Hal
ini dapat menyebabkan reputasi sarden PTSL menjadi turun dan terganggu apabila tidak
segera ditangani dengan menarik produk pada tanggal yang sama dengan produk yang
terkontaminasi dari peredaran kemudian lebih memperketat proses seleksi bahan baku
yang akan digunakan dalam produk sarden.

Anda mungkin juga menyukai