Anda di halaman 1dari 3

KEPOLISIAN NEGARA REPUBLIK INDONESIA

SEKTOR YOGYAKARTA

“PRO JUSTITIA“

BERITA ACARA PEMERIKSAAN

(SAKSI 1 )

Pada hari Jum’at tanggal 13 Mei 2022 sekira jam 13.00 WIB, saya :

........................................................FRENDY SUTRISNO ..............................................................

Pangkat AKBP Nrp 66070565 yang ditugaskan selaku penyidik pembantu pada kantor
Kepolisian Resort mengaku bernama Bantul telah melakukan pemeriksaan terhadap seorang laki-
laki yang bernama

.................................................................ROHMAN.........................................................................

Umur 26 tahun, lahir Bantul, 25 Juni 1996, agama islam, pekerjaan Wiraswasta,
kewarganegaraan Indonesia, jenis kelamin laki-laki, alamat Jalan Imogiri Barat KM 4,5,
Bangunharjo, Bantul, Yogyakarta.
…………………………...............................................................................................

Ia diperiksa selaku Saksi dalam perkara , dengan Pasal 45 ayat (3) Undang-Undang Nomor 19
Tahun 2016 dan Pasal 310 ayat (2) KUHP Berdasarkan laporan polisi No. Pol:
LP/543/V/2022/DIY/BTL/SPKT tanggal 5 Mei
2022 :..............................................................................................................................................

Sebelum pemeriksaan dilanjutkan, kepadanya diberitahukan tentang hak-haknya terutama


mengenai bantuan hukum / pengacara ..............................................................................................

Atas pemeriksaan dilakukan dengan tanya jawab seperti dibawah ini..............................................


PERTANYAAN JAWABAN

1. Baik saudara Saksi, apakah saudara mengenal Terdakwa?

- Iya Yang Mulia, saya mengenal saudara terdakwa

2. Apakah hubungan saudara dengan Terdakwa?

- Saya teman dari terdakwa Yang Mulia.

3. Sejak Kapan saudara saksi mengenal Terdakwa?

- Saya mengenal tersangka sejak tahun 2017.

4. Apakah saudara saksi bersama dengan Terdakwa pada saat Terdakwa membuat postingan
tersebut?
- Iya yang Mulia pada saat itu saya sedang berada di warung kopi bersama dengan
terdakwa.
5. Apakah saudara saksi mengetahui apa motif dari Tindakan yang dilakukan oleh
Tersangka?
- Yang saya tahu tersangka melakukan hal tersebut karena merasa sakit hati akibat
dari Syifa Putri memutus hubungan mereka.
6. Apakah saudara saksi mengetahui apa tujuan dari Terdakwa membuat postingan tersebut?

- Yang saya tahu terdakwa melakukan hal tersebut hanya karena emosi sesaat saja.

7. Apakah saudara saksi meyakini bahwa Terdakwa melakukan hal tersebut semata-mata
hanya karena emosi sesaat saja, atau ada maksud lain?
- Iya yang Mulia, saya yakin bahwa terdakwa melakukan hal tersebut hanya karena
emosi sesaat saja tidak ada maksud lain.

Tanda tangan.

yang diperiksa ROHMAN

Demikian berita acara pemeriksaan Saksi 1 ini dibuat dengan sebenar-benarnya mengingat
sumpah dan jabatan kemudian ditutup dan ditandatangani di Yogyakarta pada tanggal 13 Mei
2022
MENGETAHUI

PENYIDIK

MIFYAHUL HUDA, S.H


AKP Nrp 788221005

PENYIDIK PEMBANTU

FRENDY SUTRISNO
AKBP Nrp 66070565

Anda mungkin juga menyukai