Anda di halaman 1dari 1

Soal

1. Sebutkan Fungsi Filsafat Pancasila ?


Jawab:
1. Pancasila sebagai Jiwa Bangsa Indonesia.
2. Pancasila sebagai Kepribadian Bangsa Indonesia.
3. Pancasila sebagai sumber dari segala sumber hukum.
4. Pancasila sebagai Pandangan Hidup Bangsa Indonesia
5. Pancasila sebagai Cita-Cita dan Tujuan Bangsa Indosia
2. Pancasila merupakan sistem filsafat karena memenuhi ciri-ciri berpikir kefilsafatan. Yaitu?
Jawab:
1. Bersifat Koheren
Adalah Berhubungan satu sama lain dan tidak mengandung pernyataan yang saling bertentangan.
Meskipun berbeda tetap saling melengkapi dan tiap bagian mempunyai fungsi dan kedudukan tersendiri.
2. Bersifat menyeluruh
Adalah Pancasila dapat mewadahi semua kehidupan dan dinamika masyarakat di Indonesia.
3. Bersifat mendasar
Adalah Pancasila dirumuskan berdasarkan inti mutlak tata kehidupan manusia untuk menghadapi diri
sendiri, sesama manusia, dan Tuhan dalam kehidupan bermasyarakat dan bernegara.
4. Bersifat Spekulatif
Adalah Pancasila sebagai dasar negara pada mulanya merupakan buah pikir dari tokoh-tokoh kenegaraan,
yang kemudian dibuktikan kebenarannya melalui rangkaian diskusi dan dialog panjang dalam sidang
BPUPKI dan PPKI.

Anda mungkin juga menyukai