Anda di halaman 1dari 3

AKUPRESUR

No. Dokumen :
No. Revisi :
SOP Tanggal Terbit : 01/07/2022
Halaman : 1/2
UPT PUSKESMAS dr. SUNARSONO
KAMPAK NIP. 197202122002121007

Pengertian Akupresur merupakan terapi yang berasal dari Cina dengan


memberikan penekanan dan pemijatan pada titik tertentu pada
tubuh yang didasarkan pada prinsip ilmu akupunktur dapat
digunakan untuk menurunkan nyeri dan mengobati penyakit
tertentu.
Tujuan Sebagai acuan petugas dalam melaksanakan terapi akupresur
terhadap pasien.
Kebijakan 1. Keputusan Kepala Puskesmas Kampak Nomor :
SK/01/ADM/ 01/2017 tentang pedoman penyelengaraan
pelayanan Puskesmas Kampak.
2. Keputusan Kepala Puskesmas Kampak Nomor :
SK/02/ADM/ 01/2017 tentang pedoman identifikasi kebutuhan
dan harapan masyarakat.
3. Keputusan Kepala Puskesmas Kampak Nomor :
SK/04/ADM/01/2017 tentang penyelenggaraan upaya
kesehatan perorangan.
4. Keputusan Kepala Puskesmas Kampak Nomor :
SK/05/ADM/01/2017 tentang pemberlakuan SOP Puskesmas
Kampak.
Referensi Ikhsan, Muhamad N. (2019). Dasar Ilmu Akupresur Dan
Moksibasi.
5. Prosedur/ Langkah- Tahap Orientasi:
langkah 1. Berika salam dan perkenalkan nama perawat;
2. Menjelaskan tujuan dan prosedur tindakan pada klien dan
keluarga;
3. Berikan kesempatan pada klien dan keluarga untuk
bertanya sebelum dilakukan tindakan.
Tahap Kerja:
1. Jaga privasi dan posisikan klien senyaman mungkin;
2. Cuci tangan sebelum tindakan;
3. Mengkaji keluhan klien;
4. Mencari titik akupresur yang akan dilakukan penekanan;
5. Lakukan penekanan titik akupresur sebanyak 30 kali;
6. Penekanan dilakukan sampai keluhan pasien berkurang .
Tahan Evaluasi:
1. Menanyakan kondisi pasien pasca akupresur;
2. Mengamati ekspresi wajah wajah pasien;
3. Mengamati bekas pijatan.
Bagan Alir
Hal-hal yang perlu 1. Perhatiakan kebersihan tangan .
diperhatikan 2. Penekanan dilakukan sesuai dengan kondisi pasien.
3. Titik-titik penakan harus diperhatikan.
Unit terkait Poli Umum

Rekaman Historis Perubahan


No Yang Diubah Isi Perubahan Tanggal Mulai Diberlakukan
No :
Dokumen

DAFTAR No Revisi :
TILIK
Tanggal : 01/07/2022

Halaman : 1/1

UPT dr. SUNARSONO


PUSKESMAS
KAMPAK NIP. 19720212200212 1 007

Unit :
Nama Petugas :
Tanggal Pelaksanaan :

Tidak
No Langkah - Langkah Kegiatan Ya Tidak
Berlaku

1 Apakah petugas menjelakan tentang tujuan akupresur?

2 Apakah petugas mengkaji keluhan pasien?

3 Apakah mencari titik akupresur yang akan dilakukan penekanan?

4 Apakah penekanan titik akupresur sebanyak 30 kali?

5 Apakah menanyakan kondisi pasien pasca akupresur?

Compliance Rate (CR):.............% Kampak,….......................2022

∑ Ya x 100% Pelaksana / Auditor

∑ Ya + Tidak
................................

Anda mungkin juga menyukai