Anda di halaman 1dari 3

PT.GREAT GIANT PINEAPPLE Doc.No : F/PP/5R.

10
PRODUCTION PRODUCTIVITY DEPARTMENT Rev.No :1
1 of 3
Page :
FORM PENILAIAN 5R LABORATORIUM Date : 01 April 2023

Tanggal penilaian : …………………………….. Area / Seksi : ………………………………


Periode Penilaian : …………s/d...…………….. Department : ………………………………
Group Penilaian : …………………………….. Ka. Bagian : ………………………………
No Butir Periksa Kriteria Evaulasi Nilai Keterangan
0 1 2 3 4 Target pencapaian.
R1-R I N G K A S
01 Di seluruh tempat sudah ada Terdapat perencanaan dan jadwal
pembedahan area dan pelaksanaan kegiatan.
Pembedahan area /
pemilahan, mesin, alat bantu,
pemilahan
spare part, bahan baku, locker
karyawan, dokumen tempat
scrap/sampah.
02 Peringkasan barang
Tidak ada mesin, alat bantu,
Pemilahan barang Tidak ada barang / alat, mesin,
spare-part, bahan baku, locker
tidak di perlukan doc, locker, yang tidak sedang
karyawan, dokumen-dokumen,
yang tidak di perlukan di area. dipakai diarea kerja.

03 Tidak di temukan ada proses


pemindahan mesin, alat bantu,
spare part, bahan baku, bahan Proses pemindahan ke TPS
Proses pemindahan ke
kimia, document, locker setelah dilakukan pemilahan
TPS
karyawan, yang tidak di
perlukan ke TPS

04
Tidak ada sampah yang tidak
Sampah dan Limbah
terbuang dan Standar Sampah dan limbah dibuang
B3
pembuangan limbah B3
ditetapkan dengan jelas.
05 Standar R1 Ada Aturan penetapan standar
Ada standart ( R1) di tetapkan
secara jelas, mengenai barang,
serta di laksanakan dengan
alat, mesin yang di perlukan dan
baik, dan konsisten di
tidak diperlukan di area kerja.
Seluruh area.
R2 - R A P I
01 Ada denah lokasi,
Denah lokasi, Setiap ruangan beridentitas
Identitas area dengan jelas.
& Acsesoris dan dekorasi
Dekorasi ruangan tertata rapi.

02 Semua Rak , loker, lemari


diberi identitas dengan jelas.
Ada kesesuaian antara
identitas rak dengan isi Penataan barang dan file
RAK DAN TEMPAT
barang. Penyimpanan barang
SIMPAN
sesuai jenisnya, dan terdapat
pemisahan antara bahan
kimia yang expired dan yang
belum (masih berlaku).
03 Ada penunjukan yang jelas
mengenai batas stok minimal
Indikator Stok
dan maksimal (peralatan, Penentuan jumlah stok barang
( batas maksimal dan
barang-barang, bahan yang di perlukan sesuai kebutuhan.
minimal)
kimia,stok form, kertas, alat-
alat tulis dll)
04 Penempatan barang Penempatan barang dalam
kondisi rapi, didalam marka Labeling marka / Pen. jawab
dan terdapat keterangan jelas
mengenai status barang.

05 Pemasangan alat dan pemasangan dan penempatan Kerpihan dan kemamanan dalam
mesin peralatan dalam kondisi rapi setiap penempatan serta
(Alat analisa, komputer, Pemasangan alat dan mesin.
printer, telepon, kabel-kabel
dll)
Tidak ada peluang K3.
PT.GREAT GIANT PINEAPPLE Doc.No : F/PP/5R.10
PRODUCTION PRODUCTIVITY DEPARTMENT Rev.No :1
2 of 3
Page :
FORM PENILAIAN 5R LABORATORIUM Date : 01 April 2023

R3 – R E S I K Target penerapan R3
01 Ruang & Bangunan Langit-langit, lantai, dinding
ruangan, wastafel dll dalam Memastikan bangunan, mesin, alat
kondisi bersih. kerja, tempat simpan dan barang
dalam kondisi bersih

02 Barang Barang-barang laboratorium


dalam kondisi bersih. (kursi,
meja, dll)
03 Mesin & Peralatan Semua mesin dan peralatan
kerja Lab dalam kondisi
bersih, termasuk peralatan
kebersihannya.
04 Loker, Lemari, Rak, filling
Tempat
kabinet dan barang yang di
penyimpanan
simpan dalam kondisi bersih.
(jerigen bahan kimia, dll)
05 Tempat sampah Box sampah dalam kondisi
bersih, dan terdapat sistem
pemisahan sampah dalam
pembuangannya.
Target penerapan R4 R4 - R A W A T
01 Ruang & Bangunan Langit-langit, lantai, dinding,
tidak ada yang rusak. Melakukan perawan bangunan dan
Intensitas cahaya tepat / tidak penerangan dalam kondisi baik.
ada lokasi kerja yang gelap,
atau tidak ada lampu yang
rusak/mati.
02 Barang, Mesin & Semua mesin (komputer, Memastikan semua barang, mesin
Peralatan printer, telephone ) dan dan alat yang di pakai tidak ada
peralatan kerja laboratorium yang rusak dan terawat.
berfungsi dengan baik tidak
ada yang rusak. termasuk alat
kebersihannya.
03 Program kerja / Ada visualisasi pada alat ukur, Visualisasi, papan informasi dll
evaluasi dan Visual sarana kerja, proses -proses,
laporan hasil, pencapaian
kinerja unit dan individu
terpampang di papan aktifitas
board dan di letakan di area
yang strategis.
04 Audit Internal dan Ada jadual dan audit internal Semua lokasi kerja dikontrol
Cechlist Kebersihan 5R dan seluruh jadual telah di dengan ceklist.
lakukan dengan baik
05 Ada alat peringatan tanda Di temukan seluruh area ada rambu
bahaya (sirine alarm, indikator tanda bahaya sehingga kecelakaan
asap dll) Ada simbol bahaya menjadi nihil
Rambu tanda bahaya
pada tempat-tempat strategis
K3
Serta terdapat petunjuk jalur
evakuasi bila terjadi kondisi
darutat.
Terpasang Alat keselamatan
(Eye Washer, APAR).
Target penerapan R5 R-5 R A J I N
01 Semua Tenaga kerja mentaati
GMP-K3 tata kerja dan aturan GMP Penerapan cara kerja yang benar
dan memakai APD sesuai
standart K3 yang ditetapkan.
02 Prosedur pemakaian Ada prosedur pemakaian
mesin dan alat mesin dan alat seperti Setiap karyawan mengetahui tata
komputer, printer, alat-alat cara penggunaan alat atau mesin
analisa dll. (Manual operation).
03 Penerapan budaya seluruh Tenaga kerja Di temukan seluruh karyawan sudah
5R melaksanakan budaya 5R melaksanakan budaya 5R dalam
dalam merencanakan, merencanakan,
melaksanakan,mengendalikan melaksanakan,mengendalikan,serta
,serta menindaklanjuti
masalah
menindaklanjuti masalah.
04 Perbaikan sisdur / Banyak Di temukan karyawan Di temukan seluruh karyawan ada
Standart tidak ada perbaikan / perbaikan / peningkatan terhadap
peningkatan terhadap standart standart kegiatan ( proses dan hasil )
PT.GREAT GIANT PINEAPPLE Doc.No : F/PP/5R.10
PRODUCTION PRODUCTIVITY DEPARTMENT Rev.No :1
3 of 3
Page :
FORM PENILAIAN 5R LABORATORIUM Date : 01 April 2023

kegiatan ( proses dan hasil ).


05 Zero Defect Tidak di temukan kesalahan Tidak ada kesalahan dalam
produk hasil kerja , kerusakan pekerjaan (sesuai WI) yg dapat
peralatan kerja dan menimbulkan kecacatan produk,
pendukung, lingkungan , serta kerusakan alat, dan adanya
kecelakaan kerja atau target kecelakaan kerja.
tercapai ( 91 - 100% )

Jumlah Nilai
Periksa penyebaran nilai
(jumlah setiap Kolom)

Auditor Penanggung Jawab Area

Anda mungkin juga menyukai