Anda di halaman 1dari 6

UP PPG BK 1 https://quizizz.

com/print/quiz/5f61a1f986485c001bfade3d

NAMA  : 

KELAS  : 
UP PPG BK 1
TANGGAL : 
20 Pertanyaan

1. Suatu proses pemberian bantuan yang terus menerus dan sistematis kepada individu
agar semakin memiliki kemampuan untuk memahami dirinya (self understanding),
kemampuan untuk menerima dirinya (self acceptance),kemampuan untuk mengarahkan
dirinya (self direction) dan kemampuan untuk merealisasikan dirinya (self realization)
sesuai dengan potensinya dalam mencapai penyesuaian diri dengan lingkungan, baik
keluarga, sekolah dan masyarakat. Pernyataan ini merupakan definisi dari… *

A Konsultasi B Need Assement

C Bimbingan D Konseling

2. Serangkaian kegiatan paling pokok dari bimbingan dalam usaha membantu konseli/klien
secara tatap muka dengan tujuan agar klien dapat mengambil tanggung jawab sendiri
terhadap berbagai persoalan atau masalah khusus merupakan definisi dari..

A Konseling B Konsultasi

C Bimbingan D Alih tangan kasus

3. Manakah di antara pernyataan berikut yang menurut anda tepat, mengenai kekhasan
konseling dibandingkan dengan bimbingan...

Ada pertemuan tatap muka dalam situasi


professional untuk membahas
Konseling seharusnya dilakukan di ruang
A B permasalahan konseli secara mendalam
yang tertutup
dan mengarah pada penyelesaian
masalah

Dalam proses konseling sangat mutlak


Konseling hanya terjadi pada dua orang
C bahwa tanggungjawab dan keputusan D
yaitu konseli dan konselor
atas masalah ada di tangan konselor

4. Berikut adalah alasan mengapa perlu belajar landasan sosial budaya, kecuali…

Memperkaya khazanah budaya dan tips


Ada banyak ragam bahasa dan dialek di
A trik mendampingi individu berbeda B
Indonesia
budaya

Supaya perlu juga mengalami Culture Kita hidup di negara dengan beragam
C D
Shock gugusan pulau dan budaya

1 dari 6 31/05/2023, 09.48


UP PPG BK 1 https://quizizz.com/print/quiz/5f61a1f986485c001bfade3d

5. BK menjadi salah satu bagian yang integral dalam pendidikan di sekolah. Manakah
diantara pernyataan berikut yang menurut anda merupakan fungsi dan bentuk layanan
BK di sekolah...

Tenaga BK memberikan pelayanan


Mengadakan sarana dan prasarana yang
kepada siswa secara individual, agar
A B dibutuhkan oleh pihak-pihak yang ada di
siswa berkembang sesuai potensi yang
sekolah
dimilikinya

Tenaga BK membuat kurikulum dan


kebijakan sekolah termasuk masuk kelas
C Membuat kebijakan dan aturan sekolah D
untuk menyampaikan mata pelajaran
tertentu

6. Manakah fenomena berikut yang menurut anda tepat terjadi di sekolah, terkait dengan
peran dan tanggungjawab guru BK dan guru Mata Pelajaran...

Karena guru olah raga tidak hadir


Guru BK menjadi “mandor” pada saat
mengisi kelas yang kosong dan tidak
upacara bendera, yang bertugas
meninggalkan tugas, guru BK berinisiatif
A memberikan sanksi kepada siswa-siswa B
untuk mengisi kelas olahraga dengan
yang melanggar ketertiban dan tidak
memberikan materi mengenai olah raga
disiplin
yang dia pahami

Pada saat guru wali kelas menjumpai


salah satu siswanya seringkali tidak
Ketika ada seorang siswi datang kepada
masuk dan dikeluhkan banyak guru yang
guru BK dan “mengeluhkan” tugas fisika
lain, ketika wali kelas memanggil secara
yang begitu banyak dan sulit, guru BK
personal, siswanya justru semakin
C D menawarkan untuk memberikan
menutup diri dan takut, lalu wali kelas
bimbingan belajar fisika kepada siswa
menyerahkan siswa ini kepada guru BK
tersebut meskipun guru BK mengalami
supaya digali latar belakang perilaku
kesulitan
siswa yang sering membolos dalam
proses konselingn 3

7. Berikut adalah tujuan dari pelayanan BK, kecuali...

Mengatasi hambatan dan kesuliatan


Mengembangkan seluruh potensi dan
yang dihadapi dalam studi, penyesuain
A B kekuatan yang dimilikinya seoptimal
dengan lingkungan pendidikan,
mungkin
masyarakat maupun lingkungan kerja

Membantu konseli untuk menyelesaikan Menyesuaikan diri dengan lingkungan


C masalah, termasuk untuk menentukan D pendidikan, lingkungan masyarakat serta
masa depan konseli. lingkungan kerjanya.

2 dari 6 31/05/2023, 09.48


UP PPG BK 1 https://quizizz.com/print/quiz/5f61a1f986485c001bfade3d

8. Ketika membantu siswa di sekolah mengatasi masalah, guru BK juga perlu


mempertimbangkan beberapa hal berikut, diantaranya “apa yang bisa siswa lakukan saat
ini untuk mengatasi masalahnya, apa langkah nyata siswa mengatasi masalahnya saat ini,
bagaimana siswa harus bersikap atas persoalannya saat ini, apa tujuan siswa atas
persoalan yang tengah dihadapi kini dan sebagainya”. Pertimbangan guru BK tersebut
selaras dengan asas BK ....

A Kerahasiaan B Tut wuri handayani

C Keahlian D Kekinian

9. Berikut ini adalah prinsip BK terkait dengan sasaran, kecuali…

BK memperhatikan seepenuhnya tahap BK memberikan perhatian utama kepada


A dan berbagai aspek perkembangan B individual bermasalah yang menjadi
individu orientasi pokok pelayanannya

BK melayani semua individu tanpa BK berurusan dengan pribadi dan


C memandang umur, jenis kelamin, suku, D tingkah laku individu yang unik dan
agama, dan stasus sosial ekonomi dinamis

10. “Keputusan untuk melakukan kegiatan organisasi dalam kurun waktu teretntu agar
penyelenggaraan organisasi itu lebih efektif dan efisien”. Pernyataan tersebut merupakan
penjelasan dari fungsi manajemen……

A Pengorganisasian B Perencanaan

C Pengarahan D Pengawasan

11. BK Komprehensif dikembangkan dari konsep BK perkembangan. Di bawah ini yang


termasuk konsep BK perkembangan adalah…

Memberi perhatian pada semua tahap Menekankan pemberian bantuan kepada


A B
hidup manusia siswa yang mengalami masalah

Bantuan kepada siswa fokus pada


C Layanan yang diberikan bersifat reaktif D
perkembangan pribadi dan belajar.

3 dari 6 31/05/2023, 09.48


UP PPG BK 1 https://quizizz.com/print/quiz/5f61a1f986485c001bfade3d

12. Berikut ini adalah asumsi-asumsi BK Komprehensif, kecuali…

Menekankan kolaborasi yang sinergis Pelayanan BK Komprehensif didasarkan


antara konselor dengan staf lainnya pada upaya pencapaian tugas
A B
(pimpinan, guru, administrasi), orang tua, perkembangan, pengembangan potensi,
pihak lain yg terkait (dokter, psikolog, dll pengentasan masalah

Berorientasi pendekatan kuratif yaitu


mengemmengentaskan masalah-
masalah konseli sehingga konseli BK Komprehensif sejalan dengan tujuan
C D
tumbuh, berkembang, menjadi pribadi pendidikan
mandiri, dan terhindar dari segala
bentuk permasalahan.

13. Di bawah ini adalah tujuan BK Komprehensif yang sejalan dengan tujuan pendidikan,
kecuali…

Membantu peserta didik mengentaskan


masalah sehingga siswa tumbuh,
Membantu peserta didik pencapaian
A berkembang, menjadi pribadi mandiri, B
tugas perkembangan,
dan terhindar dari segala bentuk
permasalahan

Membantu peserta didik yang


Membantu peserta didik
C D menghadapi masalah yang dengan solusi
mengembangkan potensinya
praktis

14. Berikut ini yang bukan merupakan prinsip-prinsip BK perkembangan sebagai dasar BK
komprehensif adalah…

semua fungsi dalam diri manusia


Perkembangan individu dari tahap ke
A B memiliki kemungkinan berkembangan
tahap terjadi karena bawaan dan gen
paling optimal

Perkembangan berkesinambungan Masa peka adalah rentangan waktu


C merupakan perkembangan individu D tertentu dalam masa perkembangan
terjadi secara bertahap individu saat

15. Mengikuti seminar dan workshop mengenai fenomena BK di dunia Nasional maupun
internasional, menjadi salah satu sarana guru BK untuk mengembangkan keilmuan dan
kompetensi. Termasuk dalam komponen BK komprehensif manakah kegiatan yang
dilaksanakan guru BK tersebut?

A Perencanaan Individual. B Dukungan Sistem

C Layanan Responsif D Layanan Dasar

4 dari 6 31/05/2023, 09.48


UP PPG BK 1 https://quizizz.com/print/quiz/5f61a1f986485c001bfade3d

16. Pada saat Masa Orientasi Sekolah, seringkali guru BK diberi peran yang sangat banyak
oleh kepala sekolah untuk menjadi coordinator kegiatan MOS. Hal ini tentu saja
dimanfaatkan guru BK untuk melaksanakan salah satu komponen layanan BK
komprehensif yaitu...

A Layanan Dasar B Layanan Responsif

C Layanan Perencanaan individual D Bimbingan Kelompok

17. BK komprehensif memiliki empat komponen program yaitu layanan dasar, perencanaan
individual, layanan responsif, dan dukungan sistem. Porsi waktu untuk masing-masing
komponen program tersebut berbeda untuk setiap jenjang pendidikan. Porsi waktu
masing-masing komponen program tersebut untuk tingkat pendidikan SMA adalah….

Layanan dasar: 15-25%,


Layanan dasar: 10-20%, perencanaan dukungan
perencanaan individual:
A individual: 25-35%, layanan responsif: B sistem:
10-20%, layanan responsif:
15-25%, dukungan sistem: 15-20%. 10-15%
30-40%,

Layanan dasar: 20-30%, perencanaan Layanan dasar: 25-35%, perencanaan


C individual: 15-20%, layanan responsif: D individual: 25-35%, layanan responsif:
15-30%, dukungan sistem: 10-20%. 30-40%, dukungan sistem: 10-15%.

18. Berikut ini yang bukan strategi layanan responsif adalah…

A Alih tangan kasus B Konseling Krisis

C Kolaborasi D Konseling Individual

19. Manfaat mengikuti organisasi profesi BK antara lain adalah….

Guru BK semakin mengenal kurikulum ke


Guru BK semakin memahami kebutuhan
BK an maupun issue-isue BK yang
peserta didik sesuai dengan
terbaru, meningkatkan keterampilan diri
A perkembangan jaman, mengenal B
Guru BK terkait dengan profesinya, ajang
kurikulum ke-BK-an maupun isue-isue BK
menjalin relasi untuk mengembangkan
yang terbaru, menjadi media
proyek-proyek di luar tugas sekolah.

Menambahkan pergaulan Guru BK,


Guru BK untuk melakukan konferensi
mengenal kurikulum ke BK an maupun
kasus tertentu, dan sehingga
C issue-isue BK yang terbaru, D
meningkatkan keterampilan Guru BK
memudahkan Guru BK dalam
dalam bidang profesinya
mensosialisasikan program BK sekolah.

5 dari 6 31/05/2023, 09.48


UP PPG BK 1 https://quizizz.com/print/quiz/5f61a1f986485c001bfade3d

20. Untuk menunjang terlaksananya Bimbingan Konseling komprehensif di sekolah, dalam


memonitoring perkembangan prestasi belajar siswa, maka dibutuhkan kerjasama antara
Guru BK dan……

A Kepala Sekolah B Wali Kelas

C Staff Administrasi D Guru Bidang Studi

1.c 2.a 3.b 4.c

5.a 6.c 7.c 8.d

9.b 10.b 11.d 12.c

13.d 14.a 15.b 16.a

17.d 18.c 19.a 20.d

6 dari 6 31/05/2023, 09.48

Anda mungkin juga menyukai