Anda di halaman 1dari 10

AKHLAK BERMASYARAKAT

DALAM KEHIDUPAN KAMPUS

MISBAH S.PD., M.PD


ANGGOTA
ANGGOTA KELOMPOK
KELOMPOK

Annanta Nova Diana Refita Siska Nur


Salsabilla Putri Suhartini Amalia
132210234 132210041 132210061 132210248
Latar Belakang
Akhlak adalah sesuatu yang sangat penting bagi
umat Islam karena Rasulullah mengutusnya ke
muka bumi ini tidak lain adalah
menyempurnakan umatnya dan salah satu akhlak
terbaik adalah akhlak Rasulullah, karena dalam
Al – Qur’an adalah cerminan Akhlak dari Nabi
Muhammad SAW
Rumusan Masalah
Apa yang dimaksud dengan Akhlak ?
Bagaimana Akhlak yang baik di
lingkungan kampus ?
Bagaimana membentuk akhlak dengan
baik ?

Pengertian Akhlak
Akhlak bukan saja merupakan tata
aturan atau norma perilaku yang
mengatur hubungan antar sesama
manusia, tetapi juga norma yang
mengatur hubungan antara manusia
dengan Tuhan dan bahkan dengan alam
semesta sekalipun.
Akhlak yang Baik di Kampus
Akhlak mahasiswa tidak terlepas dari etika dan
moral yang berlaku dalam suatu kelompok
masyarakat.
1. Akhlak mahasiswa terhadap guru atau dosen
2. Akhlak mahasiswa terhadap sesama mahasiswa
3. Akhlak mahasiswa terhadap lingkungan kampus

Membentuk Akhlak
yang Baik
Akhlak yang baik harus ditanamkan sejak dini dalam jiwa yang akan
menjadi kepribadian individu sehingga dapat diimplementasikan
pada sikap dan perilaku sehari-hari tanpa disengaja.
Memberi teladan yang selalu dilakukan
Menggunakan nilai dan budaya yang baik
Rajin berbuat kebaikan
Membiasakan menerapkan akhlak yang baik
Pandai bergaul
Mendengarkan nasihat
Menanamkan rasa takut pada Allah SWT
Kesimpulan
Seseorang dapat dikatakan berakhlak jika timbul dengan sendirinya didorong oleh
motivasi dari dalam diri dan dilakukan tanpa banyak pertimbangan pemikiran apalagi
pertimbangan yang sering diulang-ulang, sehingga terkesan sebagai
keterpaksaan untuk berbuat. Memiliki akhlak yang baik dapat dilakukan dalam
lingkungan kampus mencakup, akhlak mahasiswa terhadap guru, akhlak sesama
mahasiswa dan akhlak dengan lingkungan kampus.
Bertamasya ke
Penangkaran , Jika ada
yang ingin ditanyakan
Ayoo Silahkan >3
Terima kasih

Anda mungkin juga menyukai