Anda di halaman 1dari 2

Program Pascasarjana (S-2) Program Visi

Studi Magister Pendidikan Dasar FKIP


Universitas Bengkulu Visi Program Pascasarjana Prodi Magister Pendidikan
Dasar adalah menghasilkan magister pendidikan dasar
Dalam rangka menghadapi Masyarakat Ekonomi ASEAN yang kompetitif di Asia Tenggara tahun 2025.
(MEA) dan memenuhi tuntutan perkembangan IPTEK dan
globalisasi di segala bidang, perlu dipersiapkan sumber
daya manusia yang mampu mengatasi berbagai Misi
PROGRAM PASCASARJANA (S-2) permasalahan kehidupan termasuk di dalamnya masalah Dalam mewujudkan visi yang dirancang, maka ditetapkan
PROGRAM STUDI MAGISTER pendidikan terutama pendidikan dasar. misi sebagai berikut;

PENDIDIKAN DASAR FKIP Untuk merespon tuntutan tersebut, Universitas Bengkulu 1. Mengembangkan pendidikan dasar berbasis karakter
UNIVERSITAS BENGKULU (Unib) perlu menyiapkan tenaga pendidik pada pendidikan
dasar yang unggul dan mampu bersaing dalam berbagai 2.
yang inovatif.
Mengembangkan penelitian untuk meningkatkan
kompetisi, baik pada tingkat Lokal, Regional, Nasional kemampuan dalam pengelolaan pendidikan dasar.
TERAKREDITASI B maupun Internasional. Sehubungan dengan hal tersebut, 3. Mengembangkan pengabdian masyarakat untuk
pada tahun akademik 2016/2017 telah diselenggarakan meningkatkan kualitas pendidikan dasar.
Program Studi Magister (S-2) Pendidikan Dasar FKIP 4. Menyelenggarakan tata kelola Program Magister
Penerimaan Mahasiswa Baru Unib dengan berlandaskan Keputusan Menteri Riset,
Teknologi, dan Pendidikan Tinggi Republik Indonesia 5.
Pendidikan Dasar yang baik.
Meningkatkan kerjasama dengan lembaga pemerintah
Tahun Akademik 2022/2023 No. 73/KPT/I/2016 tentang pembukaan Program Studi
Pendidikan Dasar Program Magister Pendidikan pada
dan nonpemerintah.
Universitas Bengkulu. Dengan berlandaskan pada Tujuan
keputusan tersebut, Program Pascasarjana (S-2) Pendidikan
Tujuan penyelenggaraan Program Studi Magister
Dasar FKIP Universitas Bengkulu dinyatakan telah
Pendidikan Dasar untuk menghasilkan lulusan Magister
memenuhi persyaratan akreditasi dan telah
Pendidikan Dasar yang profesional, inovatif, dan berdaya
menyelenggarakan perkuliahan 6 angkatan.
saing di tingkat Internasional.
Program Pascasarjana (S-2) Program Studi Magister
Pendidikan Dasar FKIP Unib menawarkan kompetensi Program Studi
kepada mahasiswanya untuk mampu menguasai konsep,
metodologi, dan pembelajaran yang inovatif untuk Penerimaan mahasiswa baru diselenggarakan setiap tahun
memecahkan berbagai permasalahan pembelajaran di ajaran akademik baru. Setelah menyelesaikan studi, lulusan
jenjang pendidikan dasar. Oleh sebab itu, Program memperoleh gelar akademik Magister Pendidikan (M.Pd.)
Pascasarjana (S-2) Program Studi Magister Pendidikan dalam bidang ilmu Pendidikan Dasar sesuai dengan
Dasar FKIP Unib bertujuan untuk menghasilkan magister nomenklatur Ristekdikti.
pendidikan dasar yang profesional, inovatif, kreatif dan
afektif.

Sekretariat: Untuk tahun akademik 2022/2023, Program Pascasarjana


(S-2) Pendidikan Dasar FKIP Unib mengundang saudara
Gedung Laboratorium Pembelajaran FKIP
untuk bergabung menjadi mahasiswa baru angkatan VI.
Universitas Bengkulu
Jl. W.R. Supratman Bengkulu 38371A
Laman : s2dikdas.fkip.unib.ac.id | Email: s2pendas@unib.ac.id
Kurikulum dan Lama Studi Pendaftaran Pengelola Program
Semester 1
No. Matakuliah Sks Persyaratan pendaftaran Penangung Jawab : Dr. Alexon, M.Pd.
1. Filsafat Ilmu 2 (2-0)
2. Matematika Pendidikan Dasar 2 (2-0)
1. Melakukan pendaftaran di Prodi S2, (Dekan FKIP Universitas Bengkulu)
3. Ilmu Pengetahuan Alam Pendidikan Dasar 2 (2-0) 2. Menyerahkan fotocopy ijazah dan transkrip nilai S- Koordinator Program : Drs. Irwan Koto, M.A., Ph.D
4. Bahasa Indonesia Pendidikan Dasar 2 (2-0) 1 program kependidikan yang terakreditasi dan
5. Ilmu Pengetahuan Sosial Pendidikan Dasar 2 (2-0) dilegalisir (IPK minimal 2.75)
6. Pendidikan Kewarganegaraan Pend. Dasar 2 (2-0) 3. Fotocopy KTP 1 lembar,
Jumlah 12
4. Pas foto terbaru berwarna ukuran 2x3, 3x4, dan
Semester 2 Dosen Program Studi (Epsbed)
4x6 masing-masing dua (2) lembar,
No. Matakuliah Sks
5. Membayar biaya pendaftaran sebesar Rp 400.000,- 1. Prof. Dr. Endang Widi Winarni, M.Pd.
1. Psikologi Perkembangan 2 (2-0)
2. Evaluasi Pembelajaran 2 (2-0) 6. Map kertas 1 lembar. 2. Dr. Bambang Permadie, M.Sn
3. Statistik Pendidikan 2 (2-0) - Map merah untuk lulusan S1-PGSD 3. Drs. Irwan Koto, M.A., Ph.D.
4. Metodologi Penelitian 2 (2-0) - Map biru untuk lulusan S1- Non PGSD 4. Dr. Abdul Muktadir, M.Si.
5. Pengembangan Pembelajaran Pend. Dasar 2 (2-0)
5. Drs. Agus Susanta, M.Ed., Ph.D.
6. TIK dalam Pendidikan
Jumlah
3 (3-0)
13
Waktu dan Tempat pendaftaran 6. Dr. Puspa Juwita, M.Pd.
Semester 3 Pendaftaran dilayani setiap hari kerja pada jam 08.00 –
No. Matakuliah Sks 16.00 WIB, di Sekretariat Program Pascasarjana (S2) Dosen Luar Program Studi (Luar Epsbed)
1. Perencanaan Pembelajaran* 4 (4-0) Pendidikan Dasar, Gedung Laboratorium Pembelajaran,
1.1. Matematika di SD Lantai, FKIP Universitas Bengkulu. 1.Prof. Dr. Sudarwan Danim, M.Pd.
1.2. Ilmu Pengetahuan Alam di SD
1.3. Bahasa Indonesia di SD 2. Prof. Dr. Badeni, M.A.
1.4. Pendidikan Kewarganegaraan di SD Periode Waktu Pendaftaran Waktu Ujian 3. Dr. Osa Juarsa, M.Pd.
1.5. Ilmu Pengetahuan Sosial di SD 4. Dr. Alexon, M.Pd.
Periode Ganjil 1 Januari – 31 Juli 2022 7 Agustus 2022
2. Praktik Pembelajaran di SD 3 (0-3) 5. Dr. I. Wayan Dharmayana, M.Psi.
3. Bahasa Inggris 2 (2-0) September 2022 – 31
Periode Genap
Januari 2023
2-3 Februari 2023 6. Dr. Hadiwinarno, M.Psi.
Jumlah 9
7. Dr. Wisma Yunita, M.Pd
Semester 4
No. Matakuliah Sks Kelulusan : diumumkan melalui telefon atau whatsapp,
1. Tesis 8(0-8) maksimal 1 s/d 2 minggu setelah dilaksanakan ujian masuk Dosen Tamu
Seminar Proposal (0-1)
Seminar Hasil
Tesis
(0-1)
(0-6)
Kontak person Guru besar Pendidikan dari UNP, UNJ, UNS, UNY, dan
Jumlah 8 Pengurud Himpunan Dosen PGSD Indonesia.
*matakuliah konsentrasi dan peminatan wajib ambil satu Randu Anugerah Utama Hp. 0822-8896-7476
Dr. Abdul Muktadir, M.Si. Hp. 0878-9475-0804
Beban studi sebanyak 42 SKS yang terdiri atas 34 SKS Drs. Irwan Koto, M.A., Ph.D. Hp. 0812-7442-7332
perkuliahan dan 8 SKS Tesis dan dapat diselesaikan dalam
waktu 1,5 – 2,0 tahun. Registrasi
Bagi calon mahasiswa yang lulus seleksi diwajibkan :
Biaya Studi 1. Registrasi ulang
2. Membayar biaya studi semester satu
1. Biaya Pendaftaran Rp. 400.000,-. 3. Mengisi Kartu Rencana Studi (KRS) secara online
2. Biaya SPP Per Semester Terlampir.** 4. Mengisi formulir biodata diri
5. Kuliah perdana
**Menyesuaikan dengan kebijakan Universitas

Anda mungkin juga menyukai