Anda di halaman 1dari 1

RSIA.

PERMATA HATI MENERIMA PASIEN RUJUKAN


DARI INSTANSI / FASILITAS KESEHATAN LAIN

NO. DOKUMEN NO. REVISI HALAMAN


012/UGD/SPO/RSIA-PH 0 1/1

Ditetapkan oleh,
Tanggal Direktur,
STANDAR
30 Agustus 2018
PROSEDUR
OPERASIONAL
dr. Pramushinto

Suatu prosedur penerimaan pasien rujukan dari Rumah Sakit lain, Balai Pengobatan, Rumah
PENGERTIAN Bersalin, Puskesmas ke RS melalui UGD RS dengan / tanpa konfirmasi terlebih dahulu
sebelum pasien berangkat ke RS.
Sebagai acuan penerapan langkah – langkah untuk :
1. Menjamin kesinambungan pelayanan pasien mulai dari Rumah Sakit, Balai Pengobatan,
TUJUAN
Rumah Bersalin, Puskesmas perujuk sampai ke perawatan lanjutan di RS.
2. Memastikan bahwa pasien dapat ditangani dan dirawat di RS.
Setiap penanganan pasien yang periksa di Unit Gawat Darurat RSIA. Permata Hati sesuai
KEBIJAKAN dengan SK Direktur RSIA. Permata Hati Nomor 071/SK/RSIA-PH/VIII/2018 tentang Kebijakan
Pelayanan Unit Gawat Darurat (UGD).
1. Apabila Rumah Sakit yang akan merujuk pasien tersebut sebelumnya melakukan
konfirmasi terlebih dahulu ke RS, maka tanyakan tentang : identitas pasien, kondisi
pasien, alasan kenapa dirujuk, tanyakan juga apakah memerlukan ruang perawatan
Intensif atau tidak serta tanyakan alat – alat yang diperlukan. Jika rujukan tersebut tanpa
konfirmasi terlebih dahulu, maka lakukan triage seperti biasa saat tiba di Unit Gawat
Darurat.
PROSEDUR
2. Setelah pasien Rujukan tersebut tiba di Unit Gawat Darurat lakukan Triage untuk
memenuhi apa yang dibutuhkan pasien tersebut.
3. Lakukan pemindahan dari brankart ambulan perujuk ke brankart Unit Gawat Darurat
4. Lakukan anamnesa / pengkajian pada pasien tersebut sesuai kebutuhan.
5. Lakukan serah terima dengan perawat perujuk tersebut.
6. Dokumentasikan dengan benar.
1. UGD
UNIT TERKAIT
2. Fasilitas Kesehatan Lain

Anda mungkin juga menyukai