Anda di halaman 1dari 4

1. Berikut ini disajikan fungsi/kegunaannya Menu Home pada Excel.

MENU HOME SUB MENU FUNGSI/KEGUNAANNYA

Cut berfungsi untuk memindahkan data atau objek pilihan


Cut
ke daerah lain dengan banuan perintah paste.
Clipboard
Paste berfungsi untuk menempelkan objek atau teks yang
Paste
telah di cut atau di copy.

Bold berfungsi untuk membuat sebuah teks menjadi lebih


Bold
tebal agar terlihat lebih jelas di bandingkan teks lainnya.

Italic Italic berfungsi untuk membuat sebuah teks menjadi miring.

Underline berfungsi untuk menandai sebuah teks dengan


Font Underline
cara menggaris bawahi sebuah teks agar terihat bahwa teks.

Fill Color Fill Color berfungsi unuk memberi warnah pada satu sel penuh.

Font Color berfungsi untuk mewarnai tulisan atau teks yang


Font Color
ingin sesuai keinginan.

Comma Style Comma Style berfungsi sebagai pemisah angka ribuan.

Increse Decimal berfungsi untuk menambah jumlah digit


Increse Decimal
Number setelah koma dalam bilangan angka desimal.

Decrease Decimal berfungsi untuk mengurangi jumlah digit


Decrease Decimal
setelah koma dalam angka desimal.

Format berfungsi untuk mengatur penulisan data dalam


Cells Format
sel berdasarkan Horisontal atau vertical.

Clear berfungsi agar kita dapat menghapus pemformatan


Clear
teks yang kita pilih sebelumnya.
Editing
AutoSum berfungsi unuk menjumlah angka pada kolom atau
AutoSum
baris Excel dengan cepat.
2. Berikut ini disajikan fungsi/kegunaannya Menu Insert pada Excel.

MENU INSERT SUB MENU FUNGSI/KEGUNAANNYA

Berfungsi menyisipkan gambar dari komputer lokal (dari


Pictures
harddisk/flashdisk)

Online Pictures Berfungsi untuk memasukkan gambar dari internet seperti clip art
dari Office.com, Bing, atau OneDrive (sebelumnya SkyDrive).

Berfungsi untuk menyiyisipkan bentuk-bentuk geomatris tersebut


Illustration Shapes
kedalam lembar kerja.

Berfungsi untuk menyisipkan objek hierarkis kedalam lembar


Smartart kerja berdasarkan data yang telah di input, bentuk-bentuknya
sudah ditetukan.

Berfungsi untuk merekam gambar dari screen atau layar monitor


Screenshot
yang sedang aktif.

Column Berungsi untuk memasukkan grafik kolom.

Line Berfungsi untuk memasukkan grafik garis.

Pie Berfungsi untuk memasukkan grafik lingkaran.

Charts Bar Berungsi untuk memasukkan grafik batang.

Area Berfungsi untuk memasukkan grafik area.

Scatter Berfungsi untuk memasukkan grafik distribusi.

Other Chat Berfungsi untuk memasukkan grafik lainnya.


3. Berikut ini disajikan fungsi/kegunaannya Menu Page Layout pada Excel.

MENU PAGE
SUB MENU FUNGSI/KEGUNAANNYA
LAYOUT

Margins Berfungsi untuk menambah atau menentukan batas lembar kertas.

Orientation Berfungsi untuk mengatur posisi kertas yang akan dicetak, apakah
vertikal / tegak, atau horizontal.

Size Berfungsi memilih dan menentukan serta membuat sendiri besarnya


kertas seperti A4, atau A3.
Berfungsi untuk menentukan area mana yang akan muncul ketika
Page Setup Print Area dicetak, atau menghapus area yang seharusnya tidak tampil saat
dicetak.
Breaks Berfungsi untuk memutuskan halaman/mengosongkan halaman
bawah sehingga berada pada halaman berikutnya.
Background Berfungsi untukmemberi background gambar pada lembar kerja.
Print Titles Berfungsi untuk menentukan baris yang akan dicetak berulang -
ulang.
Widht Berfungsi untuk menentukan skala lembar kerja pada hasil printout
(berdasarkan lembarnya)
Scale To Fit Berfungsi untuk menentukan skala lembar kerja pada hasil printout
Height
(berdasarkan tingginya)
Scale Berfungsi untuk menentukan skala lembar kerja pada hasil printout.
4. Berikut ini disajikan fungsi/kegunaannya Menu Formulas pada Excel.

MENU
SUB MENU FUNGSI/KEGUNAANNYA
FORMULAS

Insert Funcion Berfungsi untuk menambakan fungsi formula pada cell yang dipilih.
Autosum Berfungsi untuk menambahkan perhitungan cepat secara otomatis.
Recently Used Berfungsi untuk membuka kembali formula yang bar saja digunakan.
Berfungsi untuk menambahkan rumus yang berkaitan dengan
Financial
keuangan.
Berfungsi untuk menambahkan rumus yang berkaitan dengan
Logical
logika/analisa.
Function Library Text Berfungsi untuk menambahkan rumus yang berkaitan dengan teks.
Date &Time Berfungsi untuk menambahkan rumus yang berkaitan dengan tanggal
dan waktu.
Lookup & Berfungsi untuk menambahkan rumus yang berkaitan dengan data dan
Reference referensi.

Math & Ting Berfungsi untuk menambahkan rumus yang berkaitan dengan ilmu
pasti dan trigonometri.
More Function Berfungsi untuk menambahkan rumus/fungsi lainnya.

Anda mungkin juga menyukai