Anda di halaman 1dari 16

LUMUT TANDUK

ANTHOCEROTOPHYTA

Keanekaragaman Cryptogamae
Anthocerotophyta
Kelas Anthocerotopsida
• Biasa disebut hornworts

• Berukuran kecil, thalus hijau bentuk agak lobus,


dengan sejumlah rizoid

• habitat di daerah yg mempunyai kelembaban


tinggi, dijumpai di tepi-tepi sungai atau danau
dan seringkali di sepanjang selokan, di tepi jalan
yang basah atau lembab.
Anthocerotopsida

Gametofit
• Protonema hanya sebagai buluh yg pendek
• Mempunyai fase gametofit paling sederhana
• Gametofit selalu berbentuk talus
• talus berbentuk cakram dengan tepi bertoreh (mirip
lumut hati)
• Struktur anatomi talus homogen, tiap sel
mengandung satu kloroplas dengan satu pirenoid
yang besar
Anthocerotopsida

• Bentuk anteridia sangat mirip Hepaticopsida

•Anteridia terkumpul pada suatu lekukan sisi


dorsal talus, berbentuk bulat dan berpenyangga

•Arkegonia juga terkumpul pada suatu lekukan


pada sisi dorsal talus, terpisah dari anteridia
Anthocerotopsida

Sporofit

• Sporofit berbeda dengan Hepaticopsida

• Sporogonium berbentuk pipa memanjang ke atas,


seperti tanduk (10-15 cm)
 Di dalam “tanduk” dihasilkan spora

• sporogonium terdiri atas kaki dan kapsul saja

• Kaki tsb berfungsi sebagai alat penghisap (haustorium)


Anthocerotopsida
Sporofit

• Sporogonium terdiri atas kapsul, tidak ada seta/tangkai

• Kapsul terdiri atas beberapa deretan sel steril yang dinamakan kolumela

• Kolumela diselubungi oleh jaringan yang kemudian akan menghasilkan spora,


disebut arkespora

• Arkespora juga menghasilkan sel-sel steril yang disebut elatera


Pada hornwort terdapat pseudoelaters
Anthocerotopsida

• Pemasakan kapsul spora tidak bersama-sama,


kapsul terbuka secara bertahap (asynchronous),
berturut-turut dari ujung/apeks sampai ke
dasar

• Terbukanya kapsul melalui 2 katup

Capsules split longitudinally and peel backward


from the tip.
SPOROFIT

GAMETOFIT
Anthocerotopsida

Perbedaan hornworts dari lumut lain, yaitu:


• Dalam satu sel hanya mempunyai satu
kloroplas besar, jarang mengandung 2-4
kloroplas
• Kloroplas mengandung pirenoid
• Tidak terdapat oil bodies

Bryopsida dan Hepaticopsida tidak mempunyai


pirenoid, satu sel mengandung banyak kloroplas
Anthocerotopsida

Terdiri 1 ordo yaitu Ordo Anthocerotales

Contoh-contoh spesies : Anthoceros leavis


Anthoceros fusiformis
Anthoceros bulbicosus
Notothylus valvata
Notoyhylus orbicularis
Phaeceros oreganus
Megaceros sp.
Denroceros sp.
Anthoceros
bulbicosus
Notothylus orbicularis
Phaeoceros sp.
Phaeoceros oreganus
Phaeoceros oreganus
sporophytes showing the splitting tip
Phaeoceros
carolinianus

showing yellow
color near tips of
sporophyte due
to
mature spores

Anda mungkin juga menyukai