Anda di halaman 1dari 3

KISI-KISI PENILAIAN AKHIR SEMESTER GENAP

TAHUN AJARAN 2022/2023

Mata Pelajaran : Matematika Peminatan

Kelas/ Semester : X/ Semester 2

Program : IPA

Kurikulum : Kurikulum 2013

Satuan Kerja : SMAN 15 Kabupaten Tangerang

SOAL LINGKUP
NO KOMPETENSI DASAR MATERI INDIKATOR
NOMOR BENTUK RANAH MATERI
1 Menjelaskan vektor, operasi vektor, panjang vektor, Vektor Disajikan sebuah grafik. Peserta didik dapat menentukan 1 PG L1 Aljabar
sudut antar vektor dakam ruang dimensi dua (bidang) nilai vektor.
dan berdimensi tiga. Diketahui dua titik koordinat. Peserta didik dapat 2 PG L2 Aljabar
menentukan vektor dalam bentuk kolom.
Diketahui vektor . Peserta didik dapat menentukan nilai 3 PG L2 Aljabar
.
Diberikan tiga buah vektor , , , jika 4 PG L2 Aljabar
. Peserta didik dapat menentukan nilai .
Diketahui tiga buah vektor , , dan . Peserta didik dapat 5 PG L2 Aljabar
menentukan hasil dari
Diketahui koordinat dua titik. Peserta didik dapat 6 PG L2 Aljabar
menentukan nilai suatu vektor.
Diketahui dua buah vektor dan perbandingannya. Peserta 7 PG L2 Aljabar
didik dapat menentukan vektor posisi.
Peserta didik dapat menentukan perbandingan vektor. 8 PG L2 Aljabar
Peserta didik dapat menentukan panjang vektor di ruang 9 PG L2 Aljabar
dimensi dua.
Peserta didik dapat menentukan panjang vektor di ruang 10 PG L2 Aljabar
dimensi tiga.
Peserta didik dapat menentuka penjumlahan panjang 11 PG L2 Aljabar
vektor di ruang dimensi tiga,
Peserta didik dapat menentukan satu elemen dari 12 PG L2 Aljabar
penjumlahan dua vektor di ruang dimensi dua.
Peserta didik dapat menentukan panjang vektor. 13 PG L2 Aljabar
16
Peserta didik dapat menentukan jarak dua titik 14 PG L2 Aljabar

Diberikan dua buah vektor. Peserta didik dapat 15 PG L2 Aljabar


menentukan besar sudut. 20
Peserta didik dapat menentukan satu elemen dari 17 PG L2 Aljabar
penjumlahan panjang vektor.
Peserta didik dapat menentukan salah satu elemen dari 18 PG L2 Aljabar
vektor yang diketahui dua vektor saling tegak lurus.
Peserta didik dapat menentukan vektor satuan. 19 PG L2 Aljabar

Peserta didik dapat menentukan nilai kosinus besar sudut. 21 PG L2 Aljabar

Peserta didik dapat menentukan hasil kali skalar dua 22 PG L2 Aljabar


vektor. 23
Peserta didik dapat menentukan proyeksi vektor 24 PG L2 Aljabar
orthogonal. 25
26
28
Peserta didik dapat menentukan salah satu elemen dari 27 PG L2 Aljabar
proyeksi vektor, jika diketahui panjang proyeksi vektor
diketahui.
Peserta didik dapat menentukan nilai bilangan P agar 29 PG L2 Aljabar
panjang proyeksi vektor sama dengan 8.
Peserta didik dapat menentukan proyeksi skalar ortogonal. 30 PG L2 Aljabar
Tangerang, 29 Mei 2023

Mengetahui,

Kepala SMAN 15 Kabupaten Tangerang Guru Mata Pelajaran

RADEN TANDJUNG SEKARTIANI Y, S.Pd RIZKI AMALIA, S.Pd

Pembina Ivb

NIP. 19670903 199003 2 007

Anda mungkin juga menyukai