Anda di halaman 1dari 30

RESUME SKILL LAB STATISTIKA 2

Window dalam spss ada dua yaitu :

a. Data view
b. Variabel view: untuk mendiefinisikan variabel, gunakan underscore sebagai spasi

Label adalah definisi dari k_s yaitu kita isi kecepatan sembuh

Keuntungan sendiri kalau pakai numerik. Nominal dilabelkan numerik. Tapi di value di definisikan

Untuk menampilkan definisi View>>values labels

Syarat independent test

1. Membandingkan dua variabel yang dipenden


2. Skala rasio
3. Bisa menunjukan kecepatan sembuh pasien obat baru mengikuti distribusi normal
Bisa menunjukan kecepatan sembuh pasien obat standar mengikuti distribusi normal
Normalitas diketahui dengan
a. Histogram: bentuknya harus lonceng, dilipat sama. Sulit menentukan kesimetrisan
b. Box plot
c. Stanley plot
d. Normal probability plot / P-P plot: dikatakan normal jika titik mengikuti/ disekitar garis
diagonal. Jika ada titik yang diluar garis normal. Lihat jaraknya jauh atau dekat.
Kelemahannya tidak objektif menentukan jauh atau dekat (Kalau jauh artinya data tidak
normal, kalau dekat artinya data normal)
e. Kolmogorov-Smirnov test (mengatasi kelemahan p-p plot)
Indikasi: tergantung ukuran sample. Jika sampel > 50
Data dikatakan normal jika p>0,05
f. Saphiro-Wilk test (mengatasi kelemahan p-p plot)
Indikasi: jumlah sampel<50
Data dikatakan normal jika p>0,05

Minda Anita Page 1


RESUME SKILL LAB STATISTIKA 2

A. STATISTIK PARAMETRIK (INDEPENDEN T-TEST)


a. Uji normalitas data:
1. Analize>>Descriptive statistic>>explore

2. Dipilih saphiro wilk karena ukuran sampel 40 dan 20. Sig > 0,05 maka artinya syarat
independent t test terpenuhi dan data dikatakan normal.

Minda Anita Page 2


RESUME SKILL LAB STATISTIKA 2

b. Uji hipotesis
Cara menjalankan independen sampel t test
1. Analyze>> compare mean> independent t test

Minda Anita Page 3


RESUME SKILL LAB STATISTIKA 2

Outputnya adalah sebagai berikut

2. Interpretasi: Lihat tabel Group statistic


Rata rata kescepatan sembuh 30 orang rata rata 35,9
Rata rata kecepatan sembuh 40 orang rata rata 39,075
Maka perbedaan meannya adalah 3,175
P value dilihat dari kolom kirinya persis tapi dipilih apakah variansinya sama atau
tidak
Cara menentukan variansinya sama atau tidak lihat tabel nilai sig pada kolom ketiga
dari kiri
Kalau nilainya >0,05 artinya tidak signifikan, bedanya sedikit berarti homogen, dan
variansnya sama. MAKA PILIH YANG 0,009 BUKAN YANG 0,01 (WALAU ARTINYA
SAMA)
JIKA DATA TIDAK NORMAL GUNAKAN MAN WHITNEY

Minda Anita Page 4


RESUME SKILL LAB STATISTIKA 2

B. STATISTIK NON PARAMETRIK (MAN WHITNEY)

Minda Anita Page 5


RESUME SKILL LAB STATISTIKA 2

Outputnya adalah sebagai berikut:

Minda Anita Page 6


RESUME SKILL LAB STATISTIKA 2

C. UJI PARAMETRIK DEPENDEN (PAIRED SAMPLE T-TEST)


Syarat:
 Orang yang sama diuukur dua kali yaitu pre dan post (dependen)
 Skala rasio
 Mengikuti distribusi normal. Untuk mentukan nya perlu delta yaitu selisih
kadar kolesterol sebelum dan sesudah. Caranya
a. Menentukan delta
1. Transform>>Compute variable>> target variabel isi delta, di numeric expression
masukan rumus>> OK

Factor list : tidak perlu diisi hanya mau menunjukan delta


b. Uji normalitas:
1. Analize>>Descriptive statistic>>explore

Minda Anita Page 7


RESUME SKILL LAB STATISTIKA 2

2. Lihat outpunya yang saphiro wilk karena data 10<50

Minda Anita Page 8


RESUME SKILL LAB STATISTIKA 2

c. Uji hipotesis (PAIRED SAMPLE T-TEST)


1. Bandingkan variabel sebelum dan sesudah>> oke

2. Outputnya sebagai berikut

bedanya adalah 14,9. apakah signifikan apa tidak? dilihat dari signifikansi atau p value sebesar
0,046 < 0,05 artinya signifikan berarti program diet mempengaruhi kadar kolesterol total

JIKA DATA TIDAK NORMAL GUNAKAN WIL COXON

Minda Anita Page 9


RESUME SKILL LAB STATISTIKA 2

D. STATISTIK NON PARAMETRIK DEPENDEN (WIL COXON)


Analyze>> Nonparametrik >> 2 Related Sample

Outputnya adalah sebagai berikut

Minda Anita Page 10


RESUME SKILL LAB STATISTIKA 2

JIKA MEMBANDINGKAN 3 JENIS OBAT

BISA INDEPENDENT SAMPLE T TEST TAPI KELEMEHANNYA 3 KALI INDEPENDENT SAMPLE T TEST.
A DAN B, B DAN C, A DAN C.

KALAU ADA 4 JENIS OBAT, 6 KALI

AB, AC, AD, BC,BD, CD

KALAU OBAT 5 MAKA, 10 KALI

MAKA LEBIH BAIK MENGGUNAKAN ANOVA

Syaratnya ANOVA:

1. Membandingkan lebih dari dua kelompok yang independen


2. Variabel interest diuukur dengan skala rasio
3. Kecepatan sembuh pasien yang minum obat A harus bisa ditunjukan mengikuti distribusi
normal
Kecepatan sembuh pasien yang minum obat B harus bisa ditunjukan mengikuti distribusi
normal
Kecepatan sembuh pasien yang minum obat C harus bisa ditunjukan mengikuti distribusi
normal
Yaitu dengan uji normalitas sebagai berikut

Anova persis t test yang 0,009 tapi variansinya kecepatan minum obat a= variansinya
kecepatan minum obat b= variansinya kecepatan minum obat c harus sama (anova harus
pake nilai p yang variansnya sama)
PR masukan data set ke SPSS
2 variabel yaitu jenis obat(valuenya 1,2,3) dan kecepatan reaksi

Minda Anita Page 11


RESUME SKILL LAB STATISTIKA 2

Sebetulnya jumlah sample tiap jenis obat boleh berbeda jumlahnya, sama juga boleh. Misal
Obat A; 4, Obat B:3, Obat C: 5.
a. Uji normalitas
Analize>>descriptive statistic>> exlplore
Hasil analisa normalitas saphiro wilk (ukuran sampel kurang dari 50)

P value> o,o5 semuanya maka semua data normal


b. Uji hipotesis dengan anova
Analyze>> compare mean>> anova

Outputnya sebagai berikut

Minda Anita Page 12


RESUME SKILL LAB STATISTIKA 2

Sig > o,o5 tidak signifikan. Maka data homogen. Semua syarat ANOVA terpenuhi.
Hasil anova menunjukan ada perubahan efektifitas sig<0,05
Kemudian untuk cek mana yang paling efektif

Minda Anita Page 13


RESUME SKILL LAB STATISTIKA 2

Hasilnya adalah

Minda Anita Page 14


RESUME SKILL LAB STATISTIKA 2

Hubungan kerja dalam tekanan dengan kejadian PJK/CHD (CHI SQUARE)


1. Input data
Dengan menambah variable baru frekuensi

Minda Anita Page 15


RESUME SKILL LAB STATISTIKA 2

Outputnya 1 1 1 seperti dibawah ini

Bilang spss bikinkan 1 sebanyak 97, dst

Minda Anita Page 16


RESUME SKILL LAB STATISTIKA 2

Analize lagi
Analize>> descriptive statistic>> crosstab

Hasilnya adalah

Minda Anita Page 17


RESUME SKILL LAB STATISTIKA 2

Ditunjukkan expected value dan abcd nya


Sig <0,05 maka cukup pakai pearson tidak perlu pakai fisher

OUTPUT dari CA servix

Minda Anita Page 18


RESUME SKILL LAB STATISTIKA 2

REGRESI LINIER
BERAT BADAN UMUR
1. Masukkan data
2. Tentukan mana yang y, yaitu berat badan

Minda Anita Page 19


RESUME SKILL LAB STATISTIKA 2

Scater plot tampak garis lurus


Maka pakai rumus yang linier

Minda Anita Page 20


RESUME SKILL LAB STATISTIKA 2

Minda Anita Page 21


RESUME SKILL LAB STATISTIKA 2

Y= a+bx
a=3,025
b= 0,507
x=umur
Y= berat badan
Jika umur 18 bulan maka berat anak adalah 12,151kg

KORELASI

R mendekati 1 maka semakin naik umur semakin naik berat badan

Minda Anita Page 22


RESUME SKILL LAB STATISTIKA 2

Minda Anita Page 23


RESUME SKILL LAB STATISTIKA 2

0,956 hasilnya sama dengan hasil regresi


Syarat Pearson:
1. X rasio y rasio
2. X harus normal, y normal (ditunjukan sebelum korelate)
Jika tidak normal maka diganti SPEARMAN

Minda Anita Page 24


RESUME SKILL LAB STATISTIKA 2

MULTIPLE LINIER REGRESSION

Minda Anita Page 25


RESUME SKILL LAB STATISTIKA 2

Karena kita ingin melihat koefisien lihat nilai:


B0= -4,534
B1= -0,859
B2= 0,815
B= -10, 360
Masukan ke rumus yang dibawah ini;

X1; number previous admission


X2: age
X3: sex
Nilai perempuan dan laki laki kmudian dibandingkan

Minda Anita Page 26


RESUME SKILL LAB STATISTIKA 2

Perempuan lebih lama 10,36 hari dari laki laki

Jika kode sex diganti 1 (perempuan) dan 2(laki laki) pun hasilnya sama, beda lama laki-laki
dan perempuan 10,36 hari.

Minda Anita Page 27


RESUME SKILL LAB STATISTIKA 2

Konstanta dirubah apapun hasilnya tetap sama 10,36 hari.

Minda Anita Page 28


RESUME SKILL LAB STATISTIKA 2

Number of previous admission > 0,05 artinya tidak terlalu besar kontribusinya
Yang paling berkontribusi adalah usia.

REGRESI LOGISTIK
Tujuannya sama dengan regresi linier
Bedanya:
1. Rumusnya beda, peluang kalau logistik. Dalam regresi logistik y nya 1 atau 0.
1=BBLR, 0=normal
2. Akan diketahu jika karakteristik umur gizi dll maka peluangnya BBLR berapa
3. Yang kontribusinya besar adalah yang sig<0,05

Model regresi linier

Minda Anita Page 29


RESUME SKILL LAB STATISTIKA 2

Masukkan data ke rumus

Yang kontribusinya besar adalah yang sig<0,05

Zulaela.staff.ugm.ac.id

zulaela@ugm.ac.id

Minda Anita Page 30

Anda mungkin juga menyukai