Anda di halaman 1dari 3

ANALISA BAHAN AJAR

A. Nama : SAEDAH ACHMAD


B. Judul Modul : Perkembangan Peserta Didik
C. Kegiatan Belajar : Generasi Alpha – Tumbuh Dengan Gadget Dalam Genggaman (KB 4)
D. Refleksi

No Butir Refleksi Respon/Jawaban

1 Tuliskan minimal 3 (tiga) GENERASI ALPHA – TUMBUH DENGAN


konsep beserta GADGET DALAM GENGGAMAN
deskripsinya yang anda A. Pengertian Generasi Alpha
temukan dalam bahan Yang dimaksud dengan generasi alpha
ajar adalah mereka yang terlahir sejak tahun 2010.
Generasi ini juga disebut generasi millennial.
Istilah generasi alpha ini menurut Yeni
pertama kali dikemukakan oleh Mark Mc
Crindle, seorang peneliti sosial. Ia
mengemukakan bahwa Generasi Alpha (Gen
A) adalah lanjutan dari generasi Z. Mereka
adalah anak-anak yang lahir setelah tahun
2010 dan menjadi generasi yang paling akrab
dengan internet sepanjang masa.
Anak generasi alpha berada pada usia
keemasan di mana periode ini perkembangan
anak terjadi sangat pesat dan tak akan
terulang lagi pada periode berikutnya.

B. Gambaran intensitas waktu bermain


gadget pada anak generasi alpha
Berdasarkan hasil penelitian, dapat
ditarik kesimpulan Penggunaan gadget
ditinjau dari aspek durasi atau intensitas waktu
bermain gadget pada anak generasi alpha
berada pada kategori sedang. Hal tersebut
diketahui dari hasil persentase dimana
sebanyak 60 anak (64%) berada pada
kategori sedang dalam menggunakannya.
Dari hasil penelitian diperoleh data
bahwa anak yang selalu menggunakan
gadget lebih dari 10 jam sehari ada 21,3%
yang menyatakan sering, 51,1% yang
menyatakan
kadang-kadang, 12,8% yang menyatakan
hampir tidak pernah dan 9,6% yang
menyatakan tidak pernah menggunakan
gadge.

C. Gambaran Jenis Media Sosial Yang


Digunakan Pada Anak Generasi Alpha

Pada jenis media sosial yang digunakan


pada anak generasi alpha ada sebanyak 12
anak (78%) berada pada kategori tinggi. Jenis
media sosial yang paling banyak digunakan
adalah whatsapp. Penggunaan media sosial
berjenis Whatsapp ada 42,6% anak yang
selalu menggunakan, 40,4% sering, 17,0%
kadang-kadang, 0,0% hampir tidak pernah
dan 0% tidak pernah menggunakan.
2 Lakukan kontestualisasi Dalam kehidupan anak generasi Alpha
atas pemaparan materi memang sudah akrab dengan Alpha. Hal ini akan
dalam bahan ajar berdampak positif terhadap mereka, seperti
dengan realitas sosial
banyak peremainan-permainan edukatif, aplikasi-
aplikasi pembelajaran, kamus, buku-buku
elektonek dan sebagainya. Namun banyak juga
dampak negatifnya seperti kurang menjaga
kesehatan, kurang bersosial dengan teman-teman
dekatnya, akan masuk pada aplikassi-aplikasi yang
tak cocok untuk kehidpan anak, dan lain
sebagainya.

3 Mereflesikan hasil Perlu kita merefleksikan hasil dari


kontekstualisasi materi kontekstualisasi materi ini dalam pembelajaaran.
bahan ajar dalam utamanya sebagai pendidik kita tak boleh gaptek,
pembelajaran yang
dan perlu juga tidak ketinggalan dari dunia gadged,
agar bisa memberikan pengawasan atau kontrol
bermakna kepada anak dalam menggunakan gadget berjenis
smartphone. dan juga perlu adanya sosialisasi dan
pembelajaran pada pihak yang berkepentingan
seperti sekolah dan guru kepada anak dalam
penggunaan gadget agar lebih bijaksana dan
pembelajarana lebih bermakna.

Anda mungkin juga menyukai