Anda di halaman 1dari 2

HASIL TELAAH KEGIATAN POKJA AKREDITASI

DALAM RANGKA AKSELERASI AKREDITASI SNARS EDISI 1


RSUD TELUK KUANTAN

No. Input Sumber Data Kondisi


A IPKP
1 - Belum ada Tim Kordik Rekomendasi Sursim Rumah sakit belum
- Ada berbagai kebutuhan Timeline Pokja IPKP menetapkan tim Koordinator
diklat internal dan Pendidikan
eksternal
- Menjadi lahan praktik
untuk beberapa
pendidikan
- Sejumlah elemen
penilaian belum
terpenuhi
B MKE
1 - Pemberian informasi Rekomendasi Sursim Pelaksanaan komunikasi dan
yang terbatas kepada Timeline Pokja MKE edukasi kepada pasien masih
pasien lemah
- PPA belum terampil
memberikan edukasi
- Bukti pelaksanaan
asesmen kebutuhan
edukasi yang meliputi
kebutuhan asuhan medis
dan keperawatan, serta
kebutuhan asuhan
berkesinambungan
belum terdokumentasi
baik.

- Tim PKRS belum Tim PKRS belum memiliki


2 berfungsi baik program dan belum berfungsi
- Bukti pelaksanaan baik
edukasi belum ada
- Perencanaan kebutuhan
edukasi belum ada
C PKPO
1 - Belum ada pelaporan Rekomendasi Sursim Belum terlaksana pelaporan
kesalahan penggunaan Timeline Pokja PKPO medication error sesuai
obat. peraturan perundang-
undangan (Pokja terkait
PMKP)

2 - Belum terlaksana Regulasi yang ada belum


manajemen rantai memadai untuk pengadaan
pengadaan (supply chain sediaan farmasi, alat
management) sesuai kesehatan, dan bahan medis
perundang-undangan. habis pakai yang aman,
bermutu, bermanfaat, serta
berkhasiat. (Pokja terkait
TKRS)

Teluk Kuantan, 29 Oktober 2018


REKOMENDASI PELAKSANAAN AKREDITASI

No. Kondisi Standar Rekomendasi


1 IPKP
Rumah sakit belum Pelaksanaan pelayanan dalam 1) Penuhi regulasi tentang
menetapkan tim pendidikan klinis yang pengelolaan dan
Koordinator Pendidikan diselenggarakan di rumah pengawasan
sakit mempunyai akuntabilitas pelaksananaan
manajemen, koordinasi, dan pendidikan klinis untuk
prosedur yang jelas (IPKP 2) semua peserta
pendidikan klinis.
2) Tetapkan Tim Kordik
2 MKE
Pelaksanaan komunikasi Ada komunikasi efektif untuk Penetapan tentang
dan edukasi kepada pasien menyampaikan informasi yang komunikasi efektif (lihat
masih lemah akurat dan tepat waktu di MKE 1 EP 1) berisi juga
seluruh rumah sakit termasuk tentang informasi yang
yang “urgent” (MKE 4) akurat dan tepat waktu ke
seluruh RS termasuk
informasi terkait code blue,
code red dan code black.
3 Tim PKRS belum memiliki Rumah sakit menyediakan Dorong peran Tim PKRS
program dan belum edukasi untuk menunjang lebih aktif.
berfungsi baik partisipasi pasien dan keluarga
dalam proses asuhan
4 PKPO
Belum terlaksana Terlaksananya pelaporan
pelaporan medication error kesalahan penggunaan obat
sesuai peraturan sesuai peraturan
perundang-undangan perundangundangan.
(Pokja terkait PMKP)
5 Regulasi yang ada belum
memadai untuk pengadaan
sediaan farmasi, alat
kesehatan, dan bahan
medis habis pakai yang
aman, bermutu,
bermanfaat, serta
berkhasiat.
(Pokja terkait TKRS)

Anda mungkin juga menyukai