Anda di halaman 1dari 19

Membuat rekor CPNS dan P3K

TRY OUT PPPK


PERAWAT
Kerjakan dengan cepat dan tepat

TOPSKORCPNS OFFICIAL @topskorcpns


www.topskorcpns.com
www.topskorcpns.com mencetak rekor CPNS

TRY OUT PPPK PERAWAT


SELALU GUNAKAN TEKNIK
YANG DIAJARKAN
Kerjakan dalam 30 menit

TOPSKORCPNS OFFICIAL @topskorcpns


www.topskorcpns.com mencetak rekor CPNS

Soal
1. Seorang perempuan 46 tahun dirawat di RS dengan luka dekubitus pada bokong
sejak 5 hari yg lalu. Hasil pengkajian: luka tampak basah, terdapat banyak jaringan
nekrotik. Perawat sedang melakukan perawatan luka dan telah memasang
handscoon steril. Apakah prosedur tindakan yang tepat dilakukan selanjutnya? *
A. Gunting jaringan nekrotik
B. Lakukan penekanan untuk mengeluarkan pus
C. Bersihkan luka dengan NaCl 0,9 %
D. Amati luka pasien
E. Balut luka dengan kassa lembab kering

2. Seorang laki-laki berusia 50 tahun dirawat karena DM tipe 2 dengan komplikasi


luka ganggren pada punggung kaki hingga ke tumit. Mengeluarkan pus, berongga
dan tampak jaringan nekrotik. Prosedur selanjutnya yang dilakukan perawat setelah
mengirigasi luka dengan NaCl 0,9% adalah... *
A. Menggunting jaringan nekrotik sampai batas jaringan yang sehat
B. Membilas kembali luka dengan NaCl 0,9%
C. Membersihkan daerah di sekitar luka dengan cairan antiseptik
D. Menutup luka dengan kassa lembab
E. Memasang handscoon steril

3. Seorang laki-laki 48 tahun dengan Angina Pectoris Unstable dirawat di RS. Pasien
tiba-tiba mengeluh sesak nafas dan nyeri dada menjalar ke punggung dan tangan
sebelah kiri setelah dari kamar mandi. Nyeri dada bertambah berat meskipun sudah
istirahat selam 20 menit (skala nyeri 9). Perawat segera memberikan terapi ISDN 10
mg via sublingual pada pasien. Apakah karakteristik nyeri yang belum dikaji pada
pasien? *
A. Provoking
B. Region
C. Time
D. Quality
E. Severity

4. Seorang perawat melakukan pengkajian pada pasien baru dengan keluhan demam
sejak 4 hari yang lalu. Pola kebiasaan pasien sebelum sakit dan selama di RS yang
harus dikaji perawat adalah sebagai berikut kecuali... *
A. Pola nutrisi
B. Pola eliminasi
C. Pola komunikasi
D. Pola personal hygiene
E. Pola istirahat dan tidur

5. Sejumlah pasien RSJ dengan diagnosa isolasi sosial akan mengikuti kegiatan Terapi
Aktivitas Kelompok (TAK) sensori : mendengarkan musik. Apakah evaluasi yang
tepat yang dilakukan perawat setelah kegiatan tersebut? *
A. Menanyakan musik yang disukai dan tidak disukai pasien
B. Menanyakan perasaan klien setelah mengikuti TAK dan memberikan pujian atas
pencapaian kelompok
C. Menyepakati kegiatan TAK berikutnya dan menyepakati waktu dan tempat TAK
D. Menganjurkanklien untuk mendengarkan musik-musik yang baik dan yang
bermakna dalam kehidupan
E. Salah semua

TOPSKORCPNS OFFICIAL @topskorcpns


www.topskorcpns.com mencetak rekor CPNS
6. Seseorang perempuan berusia 40 tahun mengalami depresi berat dan dirawat di RSJ.
Saat ini pasien sedang mengandung untuk ketiga kalinya dan saat ini ia belum
memiliki anak karena mengalami keguguran dua kali. Dari hassil pengkajian saat ini
pasien mengeluh sering terjaga dimalam hari, sulit untuk memulai tidur dan gelisah
ketika bangun tidur. Pasien terlihat kontak mata kurang, lebih banyak diam, tidak
fokus serta gelisah.Apakah tujuan intervensi keperawatan yang sesuai pada kasus
tersebut? *
A. Konsep diri positif
B. Pola koping klien adekuat
C. Klien mempunyai harapan
D. Menurunkan tingkat kecemasan
E. Mendapatkan informasi tentang kegugurannya

7. Seorang laki-laki dengan usia 18 tahun diantar keluarganya ke RSJ karena sering
mengamuk, penampilan kotor, serta sering bicara sendiri. Pasien mengalami
gangguan proses pikir karena sulit diajak ngobrol serta tidak nyambung antara
kalimat yang ia sampaikan.Apakah masalah utama pada kasus diatas? *
A. Blocking
B. Tangensial
C. Perseverasi
D. Sirkumtansial
E. Kehilangan asosiasi

8. Seorang perempuan umur 37 tahun dirawat di RSJ merasa letih, lemah, pucat dan
detak jantung cepat. Setelah didiagnose HIV AIDS, sambil terisak menangis dia
mengatakan tidak percaya “ini tidak mungkin terjadi pada saya”.Apakah fase
kehilangan pada kasus diatass? *
A. Acceptance
B. Bergaining
C. Depresi
D. Denial
E. Anger

9. Seorang wanita umur 57btahun dibawa keluarganya ke puskesmas dengan luka pada
telapak kaki kiri sehingga pasien kesulitan untuk berjalan. Setelah dilakukan
pengkajian diperoleh data ulkus pada telapak kaki kiri, p=1cm l=1,3 cm, kedalaman
luka 3 cm. Tampak adanya produksi pus berwarna kuning kemerahan, tepi luka
berwarna kuning. Suhu tubuh 37 0 Celcius dan GDS : 258 mg/dl.Apakah jenis
tindakan yang paling tepat dilakukan pasien? *
A. Mencuci luka
B. Mengkaji derajad luka
C. Mengontrol perdarahan
D. Melakukan debridement
E. Mengobservasi tanda-tanda infeksi

10. Seorang perawat associate yang baru bekerja, menerima tugas untuk merawat
seorang klien selama shift siang dan mengelola tugas yang diperlukan. Perawat
primer meninjau rencana manajemen waktu yang yang telah disusun bersama dan
menyimpulkan bahwa perawat baru tersebut memerlukan bantuan dalam
perencanaan. Manakah rencana kegiatan yang mengindikasikan perlunya bantuan
tersebut? *
A. Memberikan waktu untuk pertanyaan tak terduga
B. Mengumpulkan keperluan sebelum memulai tugas
C. Medokumentasikan pemenuhan tugas pada akhir hari
D. Memprioritaskan kebutuhan klien dan tugas sehari-hari
E. Mengumpulkan data keperawatan klien sebelum menentukan masalah keperawatan

TOPSKORCPNS OFFICIAL @topskorcpns


www.topskorcpns.com mencetak rekor CPNS
11. Seorang perawat yang bertugas dirawat inap RSJ akan melakukan Terapi Aktivitas
Kelompok (TAK) pada pasien dengan gangguan persepsi sensori : halusinasi
pendengran. TAK yang akan dilakukan adalah stimulasi persepsi. Apakah tindakan
sesi 1 yang akan dilakukan pada TAK tersebut? *
A. Perawat mengajarkan cara mengenal halusinasi
B. Perawat mengajarkan cara menghardik halusinasi
C. Perawat menganjurkan minum obat secra teratur
D. Perawat menganjurkan melakukan kegiatan terjadwal
E. Perawat menganjurkan bercakap-cakap dengan orang lain

12. Perawat akan menjelaskan cara pemberian insulin suntik kepada pasien yang akan
pulang dari perawatan RS. Hal apakah mengenai rencana yang akan didiskusikan
perawat dengan keluarga pasien, untuk pemberian suntik insulin pasien saat
dirumah *
A. cara memegang spuit insulin
B. prinsip aseptik dalam penyuntikan
C. menghitung dosis yang tepat
D. cara rotasi penyuntikan
E. cara mencuci alat suntik insulin

13. Seorang pasien perempuan usia 63tahun dirawat di ruang melati. Mengeluh sesak
nafas, batuk tidak berdahak, pusing, sulit tidur dan lemas. Pasien memakai oksigen
dengan nasal kanul dan aktivitasnya selama ini dibantu oleh keluarganya. Berapa
kebutuhan oksigen yang diberikan pada pasien tersebut *
A. 5-8 l/mnt
B. 2-4 l/mnt
C. 1-6 l/mnt
D. 5-10 l/mnt
E. 10-13 l/mnt

14. Seorang laki-laki berusia 55 tahun diruang CVCU terpasang bedsite monitoring,
tiba-tiba pasien mengalami penurunan kesadaran, dan gambaran pada monitor EKG
atrial takikardi. Apakah tindakan yang di prioritaskan pada kasus tersebut.... *
A. memberikan injeksi IV Amiodaron 300 mg
B. melanjutkan RJP sampai 5 siklus
C. melakukan flat line protocol
D. memeriksa nadi karotis
E. melakukan DC shock

15. Seorang perawat prehospital mendapatkan korban dengan keadaan trauma multiple.
Korban tampak tidak sadar, tampak rinorrhea dan masih ada pergerakan dinding
dada serta usaha bernapas. Apakah tindakan prioritas pada kasus tersebut *
A. melakukan suction
B. memanggil bantuan
C. memasang semi-right cervical collar
D. membuka airway dengan teknik jaw trust
E. memasang ORO-Pharingeal Airway

16. Seorang remaja 16 tahun dengan diagnosa apendisitis direncanakan akan dilakukan
tindakan apendiktomi. Perawat shift pagi melakukan persiapan operasi pasien dan
berencana melakukan enema pada pasien tersebut. Apa tindakan keperawatan yang
tepat dalam memberikan posisi pasien tersebut? *
A. Posisi fowler
B. Posisi semi fowler
C. Posisi orthopneic
D. Posisi supine
E. Posisi sims

TOPSKORCPNS OFFICIAL @topskorcpns


www.topskorcpns.com mencetak rekor CPNS

17. Seseorang perempuan berusia 40 tahun mengalami depresi berat dan dirawat di RSJ.
Saat ini pasien sedang mengandung untuk ketiga kalinya dan saat ini ia belum
memiliki anak karena mengalami keguguran dua kali. Dari hassil pengkajian saat ini
pasien mengeluh sering terjaga dimalam hari, sulit untuk memulai tidur dan gelisah
ketika bangun tidur. Pasien terlihat kontak mata kurang, lebih banyak diam, tidak
fokus serta gelisah.Apakah tujuan intervensi keperawatan yang sesuai pada kasus
tersebut? *
A. Konsep diri positif
B. Pola koping klien adekuat
C. Klien mempunyai harapan
D. Menurunkan tingkat kecemasan
E. Mendapatkan informasi tentang kegugurannya

18. Perawat C akan melakukan injeksi pada pasien berinisial Y laki – laki diruang Z
suatu ketika diruangan tersebut yang berinisial Y ada 2 pasien dan diberi tanda Y1
dan Y2 saat itu perawat C akan melakukan injeksi ke pasien Y1 akan tetapi yang
dituju ke pasien Y2 dan sudah melakukan injeksi tanpa memberikan atau penjelasan
ke pasien , perawat C hanya mengucap salam dan langsung melakukan injeksi hal
mendasar apakah yang belum dilakukan perawat C untuk menghindari kesalahan
dalam pemberian obat … *
A. Memastikan tempat injeksi
B. Memastikan kesadaran pasien
C. Menanyakan kepada pasien sudah makan atau belum
D. Mengecek identitas pasien sebelum injeksi
E. Mengecek dosis obat

19. Seorang perawat diruangan akan melakukan pemasangan kateter pada pasien
seorang laki - laki, setelah melakulan persiapan, memasukkan kateter, memfiksasi
dengan menggunakan aquqbides 10 ml. Apakah tindakan selanjutnya pada kasus
tersebut ? *
A. Melepaskan duk bolong
B. Memfiksasi dengan plester
C. Menarik kateter hingga tertahan
D. Angkat penis pada posisi tegak lurus
E. Mengambil specimen untuk pemeriksaan laborat

20. Seorang laki-laki 50 tahun datang ke poli saraf dengan keluhan post stroke lemas di
extremitas kiri. Dari pengkajian awal pasien bicara pelo, berjalan dengan alat bantu.
Tindakan apa yang anda lakukan *
A. Melakukan latihan ROM pada extremitas kiri secara rutin untuk mengembalikan
fungsi otot
B. Melakukan kompres hangat untuk memperlancar peredaran darah
C. Melakukan latihan ROM pada extremitas kiri dan mengajarkan pasien dan keluarga
untuk latihan mandiri dirumah
D. Massage pada area yang lemas dengan babyoil
E. Melakukan ROM bila diperlukan saja

21. Aktifitas lebih dari 50% penduduknya pada sektor non agraris, terutama industri,
perdagangan, dan jasa merupakan salah satu kriteria puskesmas...... ?
A. Kawasan swasta
B. Kawasan terpencil = wilayah yang sulit dijangkau
C. Kawasan perkotaan
D. Kawasan pedesaan = 50% lebih sektor agraris
E. Kawasan padat penduduk

22. Dibawah ini yang bukan kepanjangan dari arti Kata CERDIK adalah ?

TOPSKORCPNS OFFICIAL @topskorcpns


www.topskorcpns.com mencetak rekor CPNS
A. Cek Kesehatan secara rutin
B. Enyahkan Asap Rokok
C. Rajin berolahraga
D. Diet sehat dengan gizi cukup
E. Kelola obat dengan baik

23. Germas secara nasional di mulai dengan berfokus pd 3 kegiatan di bawah ini kecuali ?
A. Melakukan aktivitas fisik 30 menit sehari
B. Mengonsumsi sayuran dan daging
C. Mengonsumsi buah dan sayur
D. Memeriksa kesehatan secara rutin 6 bulan sekali
E. Tidak merokok

24. Salah satu prinsip SDGs harus melibatkan semua pemangku kepentingan, yaitu
prinsip ?
A. Universality
B. No one left behind
C. Absolut
D. Integration
E. Freedom

25. Berikut merupakan salah 1 syarat aborsi boleh dilakukan karena indikasi medis
adalah: ?
A. Usia kehamilan kurang dari 8 minggu
B. Usia ibu kurang dari 20 th
C. Usia kehamilan kurang dari 12 minggu
D. Usia ibu kurang dari 17 th
E. Usia kehamilan kurang dari 6 minggu

MANAJERIAL
26. Saya ditugaskan untuk memimpin tim kerja dengan batas waktu yang sangat ketat.
Anggota tim kerja memperlihatkan sikap tidak peduli dengan tugas yang diemban.
Sikap saya
A. Bekerja sendiri yang penting tugas selesai (1)
B. Melaporkan mereka pada pimpinan agar diberi sanksi (2)
C. Membagi tugas secara adil dan memotivasi anggota untuk menyelesaikannya (4)
D. Menasehati mereka agar sadar akan penyelesaian tugas yang diembannya (3)

27. Sebagai seorang atasan, Anda tidak hanya bertanggung jawab atas kesalahan Anda
sendiri, tetapi juga milik anggota tim Anda. Ya, setiap orang memang pasti
melakukan kesalahan. Namun, di lingkungan profesional di mana setiap orang
dituntut untuk memberikan performa terbaik mereka, munculnya kesalahan harus
dapat diminimalisir. Ketika proyek kerja yang saya pimpin tidak memberikan hasil
optimal gara-gara ada satu anak buah saya yang melakukan kesalahan, maka:
A. Itu tidak termasuk dalam tanggung jawab saya, karena saya tidak terlibat dalam
melakukan kesalahan secara langsung sehingga merupakan tanggungjawab
masing-masing anak buah 1
B. Anak buah itu harus bertanggung jawab atas semuanya, karena meskipun kita tim,
namun ada tugas dan kewenangan yang merupakan tanggungjawab individu 2
C. Bagaimanapun juga, sebagai pimpinan proyek saya pun ikut bertanggung jawab,
karena pekerjaan yang dilakukan adalah pekerjaan tim bukan hanya 1 orang saja
4
D. Hal itu menjadi kekeliruan anak buah saya semata, naumu saya akan tetap
mendampingi dalam menyelesaikan masalah yang diharapi sampai selesai 3

TOPSKORCPNS OFFICIAL @topskorcpns


www.topskorcpns.com mencetak rekor CPNS
28. Perusahaan startup yang baru berdiri, biasanya belum memiliki keuangan yang stabil,
di mana mereka akan mengalami penjualan dan pendapatan yang naik turun. Bukan
hanya itu, terkadang, perusahaan startup juga harus mengeluarkan biaya di luar daftar
pengeluaran yang ada.Organisasi sedang mengalami permasalahan internal seputar
manajemen keuangan. Pendapat saya terhadap kondisi ini:
A. Pastikan bahwa kepala keuangan bertanggung jawab penuh terhadap masalah ini
1
B. Saya akan menjaga kerahasiaan permasalahan yang terjadi dan mencoba
memberikan alternatif solusi kepada pimpinan 4
C. Seharusnya pimpinan puncak dapat menindak tegas yang terlibat dalam masalah
ini 3
D. Tidak mempersoalkan masalah tersebut karena bukan bagian tugas saya 2

29. Dalam hidup tidak terlepas dari tantangan dan masalah. Hampir setiap manusia akan
mengalaminya baik tantangan kecil atau besar. Seringkali masalah atau tantangan ini
membuat kita depresi sehingga mengambil keputusan yang salah. Saya berhasil
mengatasi tantangan terutama karena:
A. Saya mendapat bantuan dari lingkungan dengan hal tersebut saya merasa ada
energi lebih dalam menyelesaikan setiap tantangan atau masalah yang ada 2
B. Saya tidak putus asa menghadapi kegagalan, saya memegang prinsip badai pasti
berlalu, dan setiap tantangan pasti ada solusinya 4
C. Nasib baik ada ditangan saya, karena saya memiliki Tuhan yang selalu bisa saya
andalkan dalam setiap masalah, meskipun saya jarang berdoa 1
D. Saya berani mencoba dengan segala risikonya, karena tanpa melangkahkan kaki
dalam mengambil resiko semua hanya akan berhenti di titik yang sama 3

30. Jarak dari rumah ke tempat kerja 30 menit dengan bus. Tanpa ada pemberitahuan
sebelumnya, kendaraan umum melakukan aksi mogok. Dalam kejadian ini saya:
A. Saya tetap menunggu siapa tahu seseorang yang akan memberi tumpangan 1
B. Saya berusaha menyetop kendaraan yang lewat untuk mendapat tumpangan 4
C. Saya akan berjalan kaki sedapat mungkin 2
D. Saya akan berjalan kaki sambil berusaha mencari tumpangan 3

SOSIAL KULTURAL
31. Komunikasi sangat berperan dalam menentukan keberhasilan pelaksanaan suatu
pekerjaan. Tak ada satu pekerjaan pun yang tak membutuhkan proses komunikasi.
Ketika bekerja disitu ada interaksi diantara karyawan dan antara karyawan dengan
atasan atau sebaliknya. Ada instruksi maka ada yang harus dikerjakan. Dan ada yang
harus dikoordinasi. Begitu pula ketika dilakukan evaluasi pekerjaan dalam rangka
membuat perencanaan kerja. Terjadi pertukaran gagasan berbasis visi, misi dan tujuan
perusahaan. Kemudian disusunlah strategi dan kebijakan pencapaian tujuan. Ketika
saya mengalami kesalahpahaman dengan teman sejawat, maka saya:
A. Bingung sehingga saya tidak dapat tidur, namun saya tetap masuk kerja agar
dianggap tidak ada masalah (1)
B. Merasa takut akan kehilangan teman, karena saya hidup sendirian (3)
C. Berusaha mencari informasi permasalahan yang sebenarnya, lalu mencoba
menyelesaikannya, meskipun hasilnya belum tentu sesuai keinginan saya (5)
D. Mengabulkannya hal itu hanya masalah kecil, tidak perlu dipikirkan semua akan
hilang pada waktunya (2)
E. Tetap tenang dan yakin menyelesaikannya, pelan-pelan perlu dilakukan
komunikasi lebih lanjut agar masalah tidak melebar, meskipun dengan cara yang
rumit (4)

32. Saya mengerjakan tugas koreksi laporan kantor yang harus selesai besok pagi. Tiba-
tiba sahabat datang dengan muka cemberut dan tampaknya ingin curhat (mencurahkan
isi hati) kepada saya. Beberapa hari yang lalu sesudah pernah cerita bahwa

TOPSKORCPNS OFFICIAL @topskorcpns


www.topskorcpns.com mencetak rekor CPNS
saudaranya terkena Covid-19, namun keluarganya enggan menggunakan prokes,
sehingga dia sangat khawatir atas kondisi kesehatannya. Atas kejadian itu saya:
A. Mendengarkan ceritanya dengan penuh perhatian, meskipun pekerjaan akan
terhambat, dan membuat perusahaan rugi, karena teman lebih penting (2)
B. Dengan menyesal tidak dapat mendengarkan keluhannya, karena ceritanya
adalah cerita pribadi yang tidak terlalu penting(1)
C. Terus mengoreksi laporan sambil sesekali mendengarkan ceritanya, karena yang
yang paling utama adalah menyelesaikan tugas kantor, namun juga sesekali
memberikan perhatian kepada teman (5)
D. Menanggapi dan memberi berbagai alternatif penyelesaiannya, serta tetap
bekerja dengan porsi yang 50 : 50, karena bagi saya teman juga sangat penting
(4)
E. Meneruskan koreksi laporan dan tidak memperdulikan keinginan teman saya,
karena bagi saya itu masalah pribadi yang tidak ada hubungannya dengan saya,
sehingga saya berhak untuk tidak memperhatikannya, meskipun efeknya kurang
baik bagi pertemanan saya (3)

33. Promosi Jabatan adalah pemindahan karyawan dari suatu posisi atau jabatan, ke posisi
atau jabatan lebih tinggi dengan gaji, fasilitas, tanggung jawab, dan peluang lebih
besar. Biasanya kesempatan untuk promosi pada waktu suatu organisasi mengadakan
perluasan kegiatan, atau bila ada karyawan yang mencapai usia pensiun, atau
mengundurkan diri. Namun kadang-kadang ada pula karyawan yang dipromosikan ke
jabatan yang sengaja diciptakan, karena kemampuan khusus yang dimilikinya. Salah
seorang rekan kerja saya mendapat promosi sedangkan menurut penilaian saya
kemampuannya tidak lebih baik dari saya. Respon saya:
A. Menerima keadaan tersebut tetapi tidak akan mengikuti perintah rekan tersebut,
karena penilaian yang diberikan tidak objektif sehingga dikhawatirkan membuat
perusahaan mundur (3)
B. Menggunakan berbagai cara agar dapat menggeserkan posisi rekan tersebut (1)
C. Menghadap pimpinan dan memprotes promosi tersebut, mempertanyakan
kebijakannya, dengan tetap menghormati dan menerima semua keputusan setelah
di jelaskan (2)
D. Bekerja lebih giat dan menunjukkan kinerja terbaik saya, karena suatu saat
mungkin sayalah yang akan dipromosikan(5)
E. Tetap bekerja seperti biasa, dengan menambah skill yang dimiliki sekarang
sehingga nilai saya akan bertambah dan suatu saat dapat di promosikan (4)

34. Pungutan liar adalah perbuatan yang dilakukan oleh seseorang atau pegawai Negeri
atau pejabat Negara dengan cara meminta pembayaran sejumlah uang yang tidak
sesuai atau tidak berdasarkan peraturan yang berkaitan dengan pembayaran tersebut.
Hal ini sering disamakan dengan perbuatan pemerasan, penipuan atau korupsi.Hampir
semua pegawai dikantor instansi saya meminta uang tanda terimakasih atas
pengurusan surat ijin tertentu. Namun menurut peraturan kantor, hal itu tidak
diperbolehkan, maka saya:
A. Ikut melakukannya karena kawan-kawan kantor juga melakukannya, 1
B. Melakukannya hanya jika terpaksa membutuhkan uang tambahan untuk keperluan
keluarga, sebab gaji kantor memang kecil 3
C. Terkadang saya melakukan hal tersebut, untuk menutup kebutuhan yang semakin
mahal, karena pimpinan tidak memperhatikan kami 2
D. Berusaha semampunya untuk tidak melakukannya, karena kita tidak pernah tau
kapan kita akan terpeleset dalam suatu masalah 4
E. Tidak ingin melakukannya sama sekali, meskipun gaji saya kecil, tapi berbuatan
tersebut bertentangan dengan norma yang berlaku5

35. Saya diutus mengikuti suatu diklat. Oleh panitia penyelenggara saya ditempatkan
sekamar dengan orang yang tidak saya kenal yang berasal dari kota lain. Orang
tersebut berbeda suku dengan saya, saya sudah berusaha untuk meminta kamar

TOPSKORCPNS OFFICIAL @topskorcpns


www.topskorcpns.com mencetak rekor CPNS
sendiri, namun karena kamar terbatas saya akhirnya bersedia sekamar dengan orang
yang belum saya kenal. Sikap saya menghadapi masala tersebut adalah.
A. Mengajukan keberatan dan minta ditempatkan dengan minimal orang yang
dikenal 2
B. Menerima aturan panitia dan berusaha mengenal dan memahami teman sekamar,
karena saya tidak boleh menilai orang dari luarnya saja atau dari suku mana dia
berasal, belum tentu misal kita sekamar dengan orang yang satu suku dengan kita,
kita akan merasa nyaman. 5
C. Mengajukan keberatan tetapi akhirnya menerima aturan panitia, karena
bagaimanapun ini adalah acara yang melibatkan orang banyak, kita tidak boelh
egois dalam bersikap3
D. Protes keras dan minta ditempatkan sendiri saja, karena privasi merupakan hal
yang saya jaga, sehingga saya tidak suka sekamar dengan orang yang tidak saya
kenal. 1
E. Menerima aturan panitia, namun berpesan jika ada kamar yang kosong untuk di
hubungi karena khawatir saya mengganggu orang yang sekamar dengan saya dan
jika ternyata kamar itu tetap tidak ada saya tetap akan sekamar dengan orang yang
dipilihkan panitia 4

WAWANCARA
36. Setiap harinya, teknologi terus berkembang dan semakin canggih. Manusia pun tidak
bisa dipisahkan dari pemanfaatan atau penggunaan teknologi. Banyak teknologi yang
bisa dimanfaatkan untuk menunjang aktivitas manusia. Contoh paling mudahnya ialah
kehadiran gadget sebagai sarana komunikasi dan pencarian informasi. Apa pendapat
Anda tentang hal ini dihubungkan dengan kinerja Anda ........
A. Saya akan membatasi diri dari perkembangan teknologi yang ada, sehingga saya akan
fokus bekerja.1
B. Saya akan memilih bekerja daripada memainkan teknologi yang tidak berguna bagi
saya 2
C. Saya akan menggunakan teknologi yang positif untuk menunjang kerja saya sehingga
lebih cepat, efisien dengan biaya yang lenih murah 3

37. Marak kita lihat akhir-akhir ini ada yang berusaha membenturkan antara Agama dan
Pancasila. Apa yang Anda pilih agama atau Pancasila jika di tanya demikian ?
A. Tidak memilih kedua-duanya karena hal tersebut tidak untuk dipilih tapi diamalkan 2
B. Memilih kedua-duanya karena agama atau Pancasila dapat dijalankan secara
berdampingan, bahkan nilai agama sangat berhubungan erat dengan sila pertama dari
Pancasila 3
C. Pancasila karena pancasila merupakan dasar bernegara sehingga setiap perilaku yang
kita lakukan haruslah mencerminkan hal ini.1

38. Setiap orang pasti memiliki mimpi, mimpi tersebut digunakan sebagai motivasi dalam
menjalani hidup. Apa mimpi terbesar Anda ketika telah menjadi ASN
A. Mendapatkan gaji yang besar, kehidupan yang lebih layak, dan kemudahan dalam
hidup 1
B. Bermanfaat untuk masyarakat banyak melalui pekerjaan yang saya lakukan 3
C. Menjadi seorang pejabat yang baik dan dapat memimpin tim yang hebat 2

39. Komplain tidak bisa dihindari, banyak yang sudah diberikan pelayanan yang baik,
namun karena satu hal misalnya antri, seringkali terjadi konflik dan kemudian adanya
komplain, bahkan di angkat ke medsos, apa pendapat Anda jika Anda mengalami hal
ini ?
A. Saya tetap akan memberikan pelayanan sesuai SOP yang ada 1
B. Saya akan berkoordinasi dengan pimpinan dalam menghadapi komplain masyarakat 2
C. Saya tetap akan memberikan pelayanan yang baik, komplain akan diselesaikan
secepatnya, dan dijadikan masukan 3

TOPSKORCPNS OFFICIAL @topskorcpns


www.topskorcpns.com mencetak rekor CPNS
40. Selama menjadi Calon ASN gaji Anda kecil, apakah pendapat Anda tentang hal
tersebut ?
A. Saya akan mencari tambahan penghasilan, meskipun harus bekerja lebih ekstra. 2
B. Saya akan berhutang ke teman atau saudara jika gaji saya tidak cukup, agar saya tetap
bisa berkonsentrasi dalam bekerja. 1
C. Tidak masalah karena menjadi ASN merupakan tujuan utama yang sudah lama saya
idam-idamkan, saya akan berhemat. 3

JAWABAN
1. Seorang perempuan 46 tahun dirawat di RS dengan luka dekubitus pada bokong
sejak 5 hari yg lalu. Hasil pengkajian: luka tampak basah, terdapat banyak jaringan
nekrotik. Perawat sedang melakukan perawatan luka dan telah memasang
handscoon steril. Apakah prosedur tindakan yang tepat dilakukan selanjutnya? *
A. Gunting jaringan nekrotik
B. Lakukan penekanan untuk mengeluarkan pus
C. Bersihkan luka dengan NaCl 0,9 %
D. Amati luka pasien
E. Balut luka dengan kassa lembab kering

2. Seorang laki-laki berusia 50 tahun dirawat karena DM tipe 2 dengan komplikasi


luka ganggren pada punggung kaki hingga ke tumit. Mengeluarkan pus, berongga
dan tampak jaringan nekrotik. Prosedur selanjutnya yang dilakukan perawat setelah
mengirigasi luka dengan NaCl 0,9% adalah... *
A. Menggunting jaringan nekrotik sampai batas jaringan yang sehat
B. Membilas kembali luka dengan NaCl 0,9%
C. Membersihkan daerah di sekitar luka dengan cairan antiseptik
D. Menutup luka dengan kassa lembab
E. Memasang handscoon steril

3. Seorang laki-laki 48 tahun dengan Angina Pectoris Unstable dirawat di RS. Pasien
tiba-tiba mengeluh sesak nafas dan nyeri dada menjalar ke punggung dan tangan
sebelah kiri setelah dari kamar mandi. Nyeri dada bertambah berat meskipun sudah
istirahat selam 20 menit (skala nyeri 9). Perawat segera memberikan terapi ISDN 10
mg via sublingual pada pasien. Apakah karakteristik nyeri yang belum dikaji pada
pasien? *
A. Provoking
B. Region
C. Time
D. Quality
E. Severity

4. Seorang perawat melakukan pengkajian pada pasien baru dengan keluhan demam
sejak 4 hari yang lalu. Pola kebiasaan pasien sebelum sakit dan selama di RS yang
harus dikaji perawat adalah sebagai berikut kecuali... *
F. Pola nutrisi
G. Pola eliminasi
H. Pola komunikasi
I. Pola personal hygiene

TOPSKORCPNS OFFICIAL @topskorcpns


www.topskorcpns.com mencetak rekor CPNS
J. Pola istirahat dan tidur

5. Sejumlah pasien RSJ dengan diagnosa isolasi sosial akan mengikuti kegiatan Terapi
Aktivitas Kelompok (TAK) sensori : mendengarkan musik. Apakah evaluasi yang
tepat yang dilakukan perawat setelah kegiatan tersebut? *
A. Menanyakan musik yang disukai dan tidak disukai pasien
B. Menanyakan perasaan klien setelah mengikuti TAK dan memberikan pujian atas
pencapaian kelompok
C. Menyepakati kegiatan TAK berikutnya dan menyepakati waktu dan tempat TAK
D. Menganjurkanklien untuk mendengarkan musik-musik yang baik dan yang
bermakna dalam kehidupan
E. Salah semua

6. Seseorang perempuan berusia 40 tahun mengalami depresi berat dan dirawat di RSJ.
Saat ini pasien sedang mengandung untuk ketiga kalinya dan saat ini ia belum
memiliki anak karena mengalami keguguran dua kali. Dari hassil pengkajian saat ini
pasien mengeluh sering terjaga dimalam hari, sulit untuk memulai tidur dan gelisah
ketika bangun tidur. Pasien terlihat kontak mata kurang, lebih banyak diam, tidak
fokus serta gelisah.Apakah tujuan intervensi keperawatan yang sesuai pada kasus
tersebut? *
A. Konsep diri positif
B. Pola koping klien adekuat
C. Klien mempunyai harapan
D. Menurunkan tingkat kecemasan
E. Mendapatkan informasi tentang kegugurannya

7. Seorang laki-laki dengan usia 18 tahun diantar keluarganya ke RSJ karena sering
mengamuk, penampilan kotor, serta sering bicara sendiri. Pasien mengalami
gangguan proses pikir karena sulit diajak ngobrol serta tidak nyambung antara
kalimat yang ia sampaikan.Apakah masalah utama pada kasus diatas? *
A. Blocking
B. Tangensial
C. Perseverasi
D. Sirkumtansial
E. Kehilangan asosiasi

8. Seorang perempuan umur 37 tahun dirawat di RSJ merasa letih, lemah, pucat dan
detak jantung cepat. Setelah didiagnose HIV AIDS, sambil terisak menangis dia
mengatakan tidak percaya “ini tidak mungkin terjadi pada saya”.Apakah fase
kehilangan pada kasus diatass? *
A. Acceptance
B. Bergaining
C. Depresi
D. Denial
E. Anger

9. Seorang wanita umur 57btahun dibawa keluarganya ke puskesmas dengan luka pada
telapak kaki kiri sehingga pasien kesulitan untuk berjalan. Setelah dilakukan
pengkajian diperoleh data ulkus pada telapak kaki kiri, p=1cm l=1,3 cm, kedalaman
luka 3 cm. Tampak adanya produksi pus berwarna kuning kemerahan, tepi luka
berwarna kuning. Suhu tubuh 37 0 Celcius dan GDS : 258 mg/dl.Apakah jenis
tindakan yang paling tepat dilakukan pasien? *
A. Mencuci luka
B. Mengkaji derajad luka
C. Mengontrol perdarahan
D. Melakukan debridement
E. Mengobservasi tanda-tanda infeksi

TOPSKORCPNS OFFICIAL @topskorcpns


www.topskorcpns.com mencetak rekor CPNS

10. Seorang perawat associate yang baru bekerja, menerima tugas untuk merawat
seorang klien selama shift siang dan mengelola tugas yang diperlukan. Perawat
primer meninjau rencana manajemen waktu yang yang telah disusun bersama dan
menyimpulkan bahwa perawat baru tersebut memerlukan bantuan dalam
perencanaan. Manakah rencana kegiatan yang mengindikasikan perlunya bantuan
tersebut? *
A. Memberikan waktu untuk pertanyaan tak terduga
B. Mengumpulkan keperluan sebelum memulai tugas
C. Medokumentasikan pemenuhan tugas pada akhir hari
D. Memprioritaskan kebutuhan klien dan tugas sehari-hari
E. Mengumpulkan data keperawatan klien sebelum menentukan masalah keperawatan

11. Seorang perawat yang bertugas dirawat inap RSJ akan melakukan Terapi Aktivitas
Kelompok (TAK) pada pasien dengan gangguan persepsi sensori : halusinasi
pendengran. TAK yang akan dilakukan adalah stimulasi persepsi. Apakah tindakan
sesi 1 yang akan dilakukan pada TAK tersebut? *
A. Perawat mengajarkan cara mengenal halusinasi
B. Perawat mengajarkan cara menghardik halusinasi
C. Perawat menganjurkan minum obat secra teratur
D. Perawat menganjurkan melakukan kegiatan terjadwal
E. Perawat menganjurkan bercakap-cakap dengan orang lain

12. Perawat akan menjelaskan cara pemberian insulin suntik kepada pasien yang akan
pulang dari perawatan RS. Hal apakah mengenai rencana yang akan didiskusikan
perawat dengan keluarga pasien, untuk pemberian suntik insulin pasien saat
dirumah *
A. cara memegang spuit insulin
B. prinsip aseptik dalam penyuntikan
C. menghitung dosis yang tepat
D. cara rotasi penyuntikan
E. cara mencuci alat suntik insulin

13. Seorang pasien perempuan usia 63tahun dirawat di ruang melati. Mengeluh sesak
nafas, batuk tidak berdahak, pusing, sulit tidur dan lemas. Pasien memakai oksigen
dengan nasal kanul dan aktivitasnya selama ini dibantu oleh keluarganya. Berapa
kebutuhan oksigen yang diberikan pada pasien tersebut *
A. 5-8 l/mnt
B. 2-4 l/mnt
C. 1-6 l/mnt
D. 5-10 l/mnt
E. 10-13 l/mnt

14. Seorang laki-laki berusia 55 tahun diruang CVCU terpasang bedsite monitoring,
tiba-tiba pasien mengalami penurunan kesadaran, dan gambaran pada monitor EKG
atrial takikardi. Apakah tindakan yang di prioritaskan pada kasus tersebut.... *
A. memberikan injeksi IV Amiodaron 300 mg
B. melanjutkan RJP sampai 5 siklus
C. melakukan flat line protocol
D. memeriksa nadi karotis
E. melakukan DC shock

15. Seorang perawat prehospital mendapatkan korban dengan keadaan trauma multiple.
Korban tampak tidak sadar, tampak rinorrhea dan masih ada pergerakan dinding
dada serta usaha bernapas. Apakah tindakan prioritas pada kasus tersebut *
A. melakukan suction
B. memanggil bantuan

TOPSKORCPNS OFFICIAL @topskorcpns


www.topskorcpns.com mencetak rekor CPNS
C. memasang semi-right cervical collar
D. membuka airway dengan teknik jaw trust
E. memasang ORO-Pharingeal Airway

16. Seorang remaja 16 tahun dengan diagnosa apendisitis direncanakan akan dilakukan
tindakan apendiktomi. Perawat shift pagi melakukan persiapan operasi pasien dan
berencana melakukan enema pada pasien tersebut. Apa tindakan keperawatan yang
tepat dalam memberikan posisi pasien tersebut? *
A. Posisi fowler
B. Posisi semi fowler
C. Posisi orthopneic
D. Posisi supine
E. Posisi sims

17. Seseorang perempuan berusia 40 tahun mengalami depresi berat dan dirawat di RSJ.
Saat ini pasien sedang mengandung untuk ketiga kalinya dan saat ini ia belum
memiliki anak karena mengalami keguguran dua kali. Dari hassil pengkajian saat ini
pasien mengeluh sering terjaga dimalam hari, sulit untuk memulai tidur dan gelisah
ketika bangun tidur. Pasien terlihat kontak mata kurang, lebih banyak diam, tidak
fokus serta gelisah.Apakah tujuan intervensi keperawatan yang sesuai pada kasus
tersebut? *
A. Konsep diri positif
B. Pola koping klien adekuat
C. Klien mempunyai harapan
D. Menurunkan tingkat kecemasan
E. Mendapatkan informasi tentang kegugurannya

18. Perawat C akan melakukan injeksi pada pasien berinisial Y laki – laki diruang Z
suatu ketika diruangan tersebut yang berinisial Y ada 2 pasien dan diberi tanda Y1
dan Y2 saat itu perawat C akan melakukan injeksi ke pasien Y1 akan tetapi yang
dituju ke pasien Y2 dan sudah melakukan injeksi tanpa memberikan atau penjelasan
ke pasien , perawat C hanya mengucap salam dan langsung melakukan injeksi hal
mendasar apakah yang belum dilakukan perawat C untuk menghindari kesalahan
dalam pemberian obat … *
A. Memastikan tempat injeksi
B. Memastikan kesadaran pasien
C. Menanyakan kepada pasien sudah makan atau belum
D. Mengecek identitas pasien sebelum injeksi
E. Mengecek dosis obat

19. Seorang perawat diruangan akan melakukan pemasangan kateter pada pasien
seorang laki - laki, setelah melakulan persiapan, memasukkan kateter, memfiksasi
dengan menggunakan aquqbides 10 ml. Apakah tindakan selanjutnya pada kasus
tersebut ? *
A. Melepaskan duk bolong
B. Memfiksasi dengan plester
C. Menarik kateter hingga tertahan
D. Angkat penis pada posisi tegak lurus
E. Mengambil specimen untuk pemeriksaan laborat

20. Seorang laki-laki 50 tahun datang ke poli saraf dengan keluhan post stroke lemas di
extremitas kiri. Dari pengkajian awal pasien bicara pelo, berjalan dengan alat bantu.
Tindakan apa yang anda lakukan *
A. Melakukan latihan ROM pada extremitas kiri secara rutin untuk mengembalikan
fungsi otot
B. Melakukan kompres hangat untuk memperlancar peredaran darah

TOPSKORCPNS OFFICIAL @topskorcpns


www.topskorcpns.com mencetak rekor CPNS
C. Melakukan latihan ROM pada extremitas kiri dan mengajarkan pasien dan keluarga
untuk latihan mandiri dirumah
D. Massage pada area yang lemas dengan babyoil
E. Melakukan ROM bila diperlukan saja

21. Aktifitas lebih dari 50% penduduknya pada sektor non agraris, terutama industri,
perdagangan, dan jasa merupakan salah satu kriteria puskesmas...... ?
A. Kawasan swasta
B. Kawasan terpencil = wilayah yang sulit dijangkau
C. Kawasan perkotaan
D. Kawasan pedesaan = 50% lebih sektor agraris
E. Kawasan padat penduduk

22. Dibawah ini yang bukan kepanjangan dari arti Kata CERDIK adalah ?
A. Cek Kesehatan secara rutin
B. Enyahkan Asap Rokok
C. Rajin berolahraga
D. Diet sehat dengan gizi cukup
E. Kelola obat dengan baik

23. Germas secara nasional di mulai dengan berfokus pd 3 kegiatan di bawah ini kecuali ?
A. Melakukan aktivitas fisik 30 menit sehari
B. Mengonsumsi sayuran dan daging
C. Mengonsumsi buah dan sayur
D. Memeriksa kesehatan secara rutin 6 bulan sekali
E. Tidak merokok

24. Salah satu prinsip SDGs harus melibatkan semua pemangku kepentingan, yaitu
prinsip ?
A. Universality
B. No one left behind
C. Absolut
D. Integration
E. Freedom

25. Berikut merupakan salah 1 syarat aborsi boleh dilakukan karena indikasi medis
adalah: ?
A. Usia kehamilan kurang dari 8 minggu
B. Usia ibu kurang dari 20 th
C. Usia kehamilan kurang dari 12 minggu
D. Usia ibu kurang dari 17 th
E. Usia kehamilan kurang dari 6 minggu

MANAJERIAL
26. Saya ditugaskan untuk memimpin tim kerja dengan batas waktu yang sangat ketat.
Anggota tim kerja memperlihatkan sikap tidak peduli dengan tugas yang diemban.
Sikap saya
A. Bekerja sendiri yang penting tugas selesai (1)
B. Melaporkan mereka pada pimpinan agar diberi sanksi (2)
C. Membagi tugas secara adil dan memotivasi anggota untuk menyelesaikannya (4)
D. Menasehati mereka agar sadar akan penyelesaian tugas yang diembannya (3)

27. Sebagai seorang atasan, Anda tidak hanya bertanggung jawab atas kesalahan Anda
sendiri, tetapi juga milik anggota tim Anda. Ya, setiap orang memang pasti
melakukan kesalahan. Namun, di lingkungan profesional di mana setiap orang
dituntut untuk memberikan performa terbaik mereka, munculnya kesalahan harus

TOPSKORCPNS OFFICIAL @topskorcpns


www.topskorcpns.com mencetak rekor CPNS
dapat diminimalisir. Ketika proyek kerja yang saya pimpin tidak memberikan hasil
optimal gara-gara ada satu anak buah saya yang melakukan kesalahan, maka:
A. Itu tidak termasuk dalam tanggung jawab saya, karena saya tidak terlibat dalam
melakukan kesalahan secara langsung sehingga merupakan tanggungjawab
masing-masing anak buah 1
B. Anak buah itu harus bertanggung jawab atas semuanya, karena meskipun kita tim,
namun ada tugas dan kewenangan yang merupakan tanggungjawab individu 2
C. Bagaimanapun juga, sebagai pimpinan proyek saya pun ikut bertanggung jawab,
karena pekerjaan yang dilakukan adalah pekerjaan tim bukan hanya 1 orang saja
4
D. Hal itu menjadi kekeliruan anak buah saya semata, naumu saya akan tetap
mendampingi dalam menyelesaikan masalah yang diharapi sampai selesai 3

28. Perusahaan startup yang baru berdiri, biasanya belum memiliki keuangan yang stabil,
di mana mereka akan mengalami penjualan dan pendapatan yang naik turun. Bukan
hanya itu, terkadang, perusahaan startup juga harus mengeluarkan biaya di luar daftar
pengeluaran yang ada.Organisasi sedang mengalami permasalahan internal seputar
manajemen keuangan. Pendapat saya terhadap kondisi ini:
A. Pastikan bahwa kepala keuangan bertanggung jawab penuh terhadap masalah ini 1
B. Saya akan menjaga kerahasiaan permasalahan yang terjadi dan mencoba
memberikan alternatif solusi kepada pimpinan 4
C. Seharusnya pimpinan puncak dapat menindak tegas yang terlibat dalam masalah
ini 3
D. Tidak mempersoalkan masalah tersebut karena bukan bagian tugas saya 2

29. Dalam hidup tidak terlepas dari tantangan dan masalah. Hampir setiap manusia akan
mengalaminya baik tantangan kecil atau besar. Seringkali masalah atau tantangan ini
membuat kita depresi sehingga mengambil keputusan yang salah. Saya berhasil
mengatasi tantangan terutama karena:
A. Saya mendapat bantuan dari lingkungan dengan hal tersebut saya merasa ada
energi lebih dalam menyelesaikan setiap tantangan atau masalah yang ada 2
B. Saya tidak putus asa menghadapi kegagalan, saya memegang prinsip badai pasti
berlalu, dan setiap tantangan pasti ada solusinya 4
C. Nasib baik ada ditangan saya, karena saya memiliki Tuhan yang selalu bisa saya
andalkan dalam setiap masalah, meskipun saya jarang berdoa 1
D. Saya berani mencoba dengan segala risikonya, karena tanpa melangkahkan kaki
dalam mengambil resiko semua hanya akan berhenti di titik yang sama 3

30. Jarak dari rumah ke tempat kerja 30 menit dengan bus. Tanpa ada pemberitahuan
sebelumnya, kendaraan umum melakukan aksi mogok. Dalam kejadian ini saya:
A. Saya tetap menunggu siapa tahu seseorang yang akan memberi tumpangan 1
B. Saya berusaha menyetop kendaraan yang lewat untuk mendapat tumpangan 4
C. Saya akan berjalan kaki sedapat mungkin 2
D. Saya akan berjalan kaki sambil berusaha mencari tumpangan 3

SOSIAL KULTURAL
31. Komunikasi sangat berperan dalam menentukan keberhasilan pelaksanaan suatu
pekerjaan. Tak ada satu pekerjaan pun yang tak membutuhkan proses komunikasi.
Ketika bekerja disitu ada interaksi diantara karyawan dan antara karyawan dengan
atasan atau sebaliknya. Ada instruksi maka ada yang harus dikerjakan. Dan ada yang
harus dikoordinasi. Begitu pula ketika dilakukan evaluasi pekerjaan dalam rangka
membuat perencanaan kerja. Terjadi pertukaran gagasan berbasis visi, misi dan tujuan
perusahaan. Kemudian disusunlah strategi dan kebijakan pencapaian tujuan. Ketika
saya mengalami kesalahpahaman dengan teman sejawat, maka saya:
A. Bingung sehingga saya tidak dapat tidur, namun saya tetap masuk kerja agar
dianggap tidak ada masalah (1)

TOPSKORCPNS OFFICIAL @topskorcpns


www.topskorcpns.com mencetak rekor CPNS
B. Merasa takut akan kehilangan teman, karena saya hidup sendirian (3)
C. Berusaha mencari informasi permasalahan yang sebenarnya, lalu mencoba
menyelesaikannya, meskipun hasilnya belum tentu sesuai keinginan saya (5)
D. Mengabulkannya hal itu hanya masalah kecil, tidak perlu dipikirkan semua akan
hilang pada waktunya (2)
E. Tetap tenang dan yakin menyelesaikannya, pelan-pelan perlu dilakukan
komunikasi lebih lanjut agar masalah tidak melebar, meskipun dengan cara yang
rumit (4)

32. Saya mengerjakan tugas koreksi laporan kantor yang harus selesai besok pagi. Tiba-
tiba sahabat datang dengan muka cemberut dan tampaknya ingin curhat (mencurahkan
isi hati) kepada saya. Beberapa hari yang lalu sesudah pernah cerita bahwa
saudaranya terkena Covid-19, namun keluarganya enggan menggunakan prokes,
sehingga dia sangat khawatir atas kondisi kesehatannya. Atas kejadian itu saya:
A. Mendengarkan ceritanya dengan penuh perhatian, meskipun pekerjaan akan
terhambat, dan membuat perusahaan rugi, karena teman lebih penting (2)
B. Dengan menyesal tidak dapat mendengarkan keluhannya, karena ceritanya adalah
cerita pribadi yang tidak terlalu penting(1)
C. Terus mengoreksi laporan sambil sesekali mendengarkan ceritanya, karena yang
yang paling utama adalah menyelesaikan tugas kantor, namun juga sesekali
memberikan perhatian kepada teman (5)
D. Menanggapi dan memberi berbagai alternatif penyelesaiannya, serta tetap bekerja
dengan porsi yang 50 : 50, karena bagi saya teman juga sangat penting (4)
E. Meneruskan koreksi laporan dan tidak memperdulikan keinginan teman saya,
karena bagi saya itu masalah pribadi yang tidak ada hubungannya dengan saya,
sehingga saya berhak untuk tidak memperhatikannya, meskipun efeknya kurang
baik bagi pertemanan saya (3)

33. Promosi Jabatan adalah pemindahan karyawan dari suatu posisi atau jabatan, ke posisi
atau jabatan lebih tinggi dengan gaji, fasilitas, tanggung jawab, dan peluang lebih
besar. Biasanya kesempatan untuk promosi pada waktu suatu organisasi mengadakan
perluasan kegiatan, atau bila ada karyawan yang mencapai usia pensiun, atau
mengundurkan diri. Namun kadang-kadang ada pula karyawan yang dipromosikan ke
jabatan yang sengaja diciptakan, karena kemampuan khusus yang dimilikinya. Salah
seorang rekan kerja saya mendapat promosi sedangkan menurut penilaian saya
kemampuannya tidak lebih baik dari saya. Respon saya:
A. Menerima keadaan tersebut tetapi tidak akan mengikuti perintah rekan tersebut,
karena penilaian yang diberikan tidak objektif sehingga dikhawatirkan membuat
perusahaan mundur (3)
B. Menggunakan berbagai cara agar dapat menggeserkan posisi rekan tersebut (1)
C. Menghadap pimpinan dan memprotes promosi tersebut, mempertanyakan
kebijakannya, dengan tetap menghormati dan menerima semua keputusan setelah
di jelaskan (2)
D. Bekerja lebih giat dan menunjukkan kinerja terbaik saya, karena suatu saat
mungkin sayalah yang akan dipromosikan(5)
E. Tetap bekerja seperti biasa, dengan menambah skill yang dimiliki sekarang
sehingga nilai saya akan bertambah dan suatu saat dapat di promosikan (4)

34. Pungutan liar adalah perbuatan yang dilakukan oleh seseorang atau pegawai Negeri
atau pejabat Negara dengan cara meminta pembayaran sejumlah uang yang tidak
sesuai atau tidak berdasarkan peraturan yang berkaitan dengan pembayaran tersebut.
Hal ini sering disamakan dengan perbuatan pemerasan, penipuan atau korupsi.Hampir
semua pegawai dikantor instansi saya meminta uang tanda terimakasih atas
pengurusan surat ijin tertentu. Namun menurut peraturan kantor, hal itu tidak
diperbolehkan, maka saya:
A. Ikut melakukannya karena kawan-kawan kantor juga melakukannya, 1

TOPSKORCPNS OFFICIAL @topskorcpns


www.topskorcpns.com mencetak rekor CPNS
B. Melakukannya hanya jika terpaksa membutuhkan uang tambahan untuk keperluan
keluarga, sebab gaji kantor memang kecil 3
C. Terkadang saya melakukan hal tersebut, untuk menutup kebutuhan yang semakin
mahal, karena pimpinan tidak memperhatikan kami 2
D. Berusaha semampunya untuk tidak melakukannya, karena kita tidak pernah tau
kapan kita akan terpeleset dalam suatu masalah 4
E. Tidak ingin melakukannya sama sekali, meskipun gaji saya kecil, tapi berbuatan
tersebut bertentangan dengan norma yang berlaku5

35. Saya diutus mengikuti suatu diklat. Oleh panitia penyelenggara saya ditempatkan
sekamar dengan orang yang tidak saya kenal yang berasal dari kota lain. Orang
tersebut berbeda suku dengan saya, saya sudah berusaha untuk meminta kamar
sendiri, namun karena kamar terbatas saya akhirnya bersedia sekamar dengan orang
yang belum saya kenal. Sikap saya menghadapi masala tersebut adalah.
A. Mengajukan keberatan dan minta ditempatkan dengan minimal orang yang
dikenal 2
B. Menerima aturan panitia dan berusaha mengenal dan memahami teman sekamar,
karena saya tidak boleh menilai orang dari luarnya saja atau dari suku mana dia
berasal, belum tentu misal kita sekamar dengan orang yang satu suku dengan kita,
kita akan merasa nyaman. 5
C. Mengajukan keberatan tetapi akhirnya menerima aturan panitia, karena
bagaimanapun ini adalah acara yang melibatkan orang banyak, kita tidak boelh
egois dalam bersikap3
D. Protes keras dan minta ditempatkan sendiri saja, karena privasi merupakan hal
yang saya jaga, sehingga saya tidak suka sekamar dengan orang yang tidak saya
kenal. 1
E. Menerima aturan panitia, namun berpesan jika ada kamar yang kosong untuk di
hubungi karena khawatir saya mengganggu orang yang sekamar dengan saya dan
jika ternyata kamar itu tetap tidak ada saya tetap akan sekamar dengan orang yang
dipilihkan panitia 4

WAWANCARA
36. Setiap harinya, teknologi terus berkembang dan semakin canggih. Manusia pun tidak
bisa dipisahkan dari pemanfaatan atau penggunaan teknologi. Banyak teknologi yang
bisa dimanfaatkan untuk menunjang aktivitas manusia. Contoh paling mudahnya ialah
kehadiran gadget sebagai sarana komunikasi dan pencarian informasi. Apa pendapat
Anda tentang hal ini dihubungkan dengan kinerja Anda ........
A. Saya akan membatasi diri dari perkembangan teknologi yang ada, sehingga saya akan
fokus bekerja.1
B. Saya akan memilih bekerja daripada memainkan teknologi yang tidak berguna bagi
saya 2
C. Saya akan menggunakan teknologi yang positif untuk menunjang kerja saya sehingga
lebih cepat, efisien dengan biaya yang lenih murah 3

37. Marak kita lihat akhir-akhir ini ada yang berusaha membenturkan antara Agama dan
Pancasila. Apa yang Anda pilih agama atau Pancasila jika di tanya demikian ?
A. Tidak memilih kedua-duanya karena hal tersebut tidak untuk dipilih tapi diamalkan 2
B. Memilih kedua-duanya karena agama atau Pancasila dapat dijalankan secara
berdampingan, bahkan nilai agama sangat berhubungan erat dengan sila pertama dari
Pancasila 3
C. Pancasila karena pancasila merupakan dasar bernegara sehingga setiap perilaku yang
kita lakukan haruslah mencerminkan hal ini.1

38. Setiap orang pasti memiliki mimpi, mimpi tersebut digunakan sebagai motivasi dalam
menjalani hidup. Apa mimpi terbesar Anda ketika telah menjadi ASN
A. Mendapatkan gaji yang besar, kehidupan yang lebih layak, dan kemudahan dalam
hidup 1

TOPSKORCPNS OFFICIAL @topskorcpns


www.topskorcpns.com mencetak rekor CPNS
B. Bermanfaat untuk masyarakat banyak melalui pekerjaan yang saya lakukan 3
C. Menjadi seorang pejabat yang baik dan dapat memimpin tim yang hebat 2

39. Komplain tidak bisa dihindari, banyak yang sudah diberikan pelayanan yang baik,
namun karena satu hal misalnya antri, seringkali terjadi konflik dan kemudian adanya
komplain, bahkan di angkat ke medsos, apa pendapat Anda jika Anda mengalami hal
ini ?
A. Saya tetap akan memberikan pelayanan sesuai SOP yang ada 1
B. Saya akan berkoordinasi dengan pimpinan dalam menghadapi komplain masyarakat 2
C. Saya tetap akan memberikan pelayanan yang baik, komplain akan diselesaikan
secepatnya, dan dijadikan masukan 3

40. Selama menjadi Calon ASN gaji Anda kecil, apakah pendapat Anda tentang hal
tersebut ?
A. Saya akan mencari tambahan penghasilan, meskipun harus bekerja lebih ekstra. 2
B. Saya akan berhutang ke teman atau saudara jika gaji saya tidak cukup, agar saya tetap
bisa berkonsentrasi dalam bekerja. 1
C. Tidak masalah karena menjadi ASN merupakan tujuan utama yang sudah lama saya
idam-idamkan, saya akan berhemat. 3

TOPSKORCPNS OFFICIAL @topskorcpns

Anda mungkin juga menyukai