Anda di halaman 1dari 16

YAYASAN ISLAMIC CENTRE

SEKOLAH DASAR ISLAM TERPADU HARAPAN UMAT


GANG ISLAMIC CENTRE JALAN DANAU TOBA, TEGAL GEDE
KEC SUMBERSARI, KAB JEMBER

LESSON PLAN – RENCANA PEMBELAJARAN


TAHUN PELAJARAN 2017/2018

Mata Pelajaran Kelas / semester Alokasi waktu Guru mapel


TEMA 8/SUBTEMA 1 V / Genap 3 x pertemuan ( 3 X 30 menit ) David Saptian L
Pembelajaran 3
KONSEP ISLAM
‫ظهر الفساد في البر و البحر بما كسبت أيدي الناس ليذيقهم بعض الذي عملوا لعلهم يرجعون‬

Telah nampak (nyata) kerusakan di darat dan di laut disebabkan perbuatan tangan manusia, supaya Allah merasakan kepada mereka sebagian dari (akibat) perbuatan
mereka, agar mereka kembali (ke jalan yang lurus). (QS. Ar-Rum: 41

‫سخر لكم ما في السماوات و ما في األرض جميعا منه إن في ذلك آلياتلقوم يتف ّكرون‬
ّ ‫و‬

Dan Dia menundukkan untukmu apa yang ada di langit dan apa yang ada di bumi semuanya (sebagai rahmat) dari padanya. Sesungguhnya pada yang demikian itu
benar-benar terdapat tanda-tanda (kekuasaan Allah) bagi kaum yang berpikir. (QS. al-Jatsiyah: 13)
StandarKompetensi Kompetensi Dasar
KI 1 : Menerima dan menjalankan ajaran Agama yang dianutnya. .
KI 2 : Memiliki perilaku jujur, disiplin, tanggung jawab, santun, peduli, Bahasa Indonesia
dan percaya diri dalam berinteraksi dengan keluarga, teman dan 3.8 Menguraikan urutan peristiwa atau tindakan yang terdapat pada teks nonfiksi
guru. 4.8 Menyajikan kembali peristiwa atau tindakan dengan memperhatikan latar cerita yang
KI 3 : Memahami pengetahuan faktual dengan cara mengamati terdapat pada teks fiksi
[mendengar, melihat, membaca] dan menanya berdasarkan rasa IPA
ingin tahu tentang dirinya, makhluk ciptaan Tuhan dan
kegiatannya, dan benda-benda yang dijumpainya di rumah, 3.8 Menganalisis siklus air dan dampaknya pada peristiwa di bumi serta kelangsungan
sekolah. makhluk hidup
KI 4 : Menyajikan pengetahuan faktual dalam bahasa yang jelas dan 4.8 Membuat karya tentang skema siklus air berdasarkan informasi dari berbagai sumber
logis dan sistematis, dalam karya yang estetis dalam gerakan
yang mencerminkan anak sehat, dan dalam tindakan yang
mencerminkan perilaku anak beriman dan berakhlak mulia.
Materi Pokok Pertanyaan Inti

 Makna teks tentang peristiwa kedatangan bangsa barat di Indonesia
 peta pikiran, mengenai manfaat air bagi manusia, hewan, dan tanaman
 teks, tentang mengenai manfaat air bagi manusia, hewan, dan tanaman)..

INDIKATOR
Konsep ( pengetahuan ) Skill ( ketrampilan ) Spiritual Attitude ( sikap )
 Membaca teks narasi peristiwa  Menceritakan kembali peristiwa atau  • Percaya diri, peduli, tanggung jawab
atau tindakan yang terdapat tindakan dengan memperhatikan latar dan disiplin.
pada teks nonfiksi cerita
 Melakukan percobaan tahap-  Mendiskusikan siklus air dan
tahap dalam siklus air seperti dampaknya bagi peristiwa di bumi
evaporasi, kondensasi, dan serta kelangsungan makhluk hidup
presipitasi
TUJUAN PEMBELAJARAN ( Audience, Behaviour, Condition, dan Degree )
 Melalui kegiatan membaca ayat Al Qur`an dan artinya, refleksidiri, serta menyimak penjelasan guru tentang ayat yang berhubungan dengan besaran, siswa dapat memahami dan
mengamalkan kandungan Al Qur`an (QS. Ar-Rum: 41dan QS. al-Jatsiyah: 13) dengan tepat.
 Melalui kegiatan mengamati dan berdiskusi, siswa mampu menyebutkan peristiwa-peristiwa atau tindakan pada teks nonfiksi dengan benar.
 Melalui kegiatan melakukan pengamatan, siswa mampu mengidentifikasi manfaat air bagi manusia, hewan, dan tanaman dengan baik.
 Melalui kegiatan berdiskusi, siswa mampu membuat peta pikiran mengenai manfaat air bagi manusia, hewan, dan tanaman dengan benar.

LANGKAH – LANGKAH PEMBELAJARAN


KEGIATAN PEMBUKA
1. Guru memberikan salam
2. Kelas menjawab dengan salam, menanyakan kabar, dan mengecek kehadiran siswa.
3. Kelas dilanjutkan dengan doa dipimpin oleh salah seorang siswa.
4. Siswa difasilitasi untuk bertanya jawab pentingnya mengawali setiap kegiatan dengan doa. Selain berdoa, guru dapat memberikan penguatan tentang sikap syukur.
5. Siswa diajak menyanyikan Lagu Indonesia Raya. Guru memberikan penguatan tentang pentingnya menanamkan semangat kebangsaan.
6. Siswa menyimak penjelasan guru tentang pentingnya sikap disiplin yang akan dikembangkan dalam pembelajaran.
7. Pembiasaan membaca. Siswa dan guru mendiskusikan perkembangan kegiatan literasi yang telah dilakukan.
8. Menginformasikan tema yang akan dibelajarkan yaitu tentang ” Siklus Air”.
9. Guru menyampaikan tahapan kegiatan yang meliputi kegiatan Telaah, Eksplorasi, Rumuskan,Presentasikan.
KEGIATAN INTI (TERP)
LANGKAH
KEGIATAN BELAJAR SKENARIO PEMBELAJARAN METODE, PENILAIANdan MEDIA/ALAT PERAGA
PEMBELAJARAN
WAKTU
 Membaca Al Qur`an beserta Kegiatan 1 Dialog dan ceramah LKS, Al Qur`an dan
artinya yaitu Dan Dia Ayo Mengamati tafsirnya
menundukkan untukmu apa • Siswa mengamati jenis-jenis usaha di Waktu = 10 menit
yang ada di langit dan apa yang lingkungan sekitar yang mengolah

T
ada di bumi semuanya (sebagai sumber daya alam. Dalam melaksanakan
rahmat) dari padanya. kegiatan ini siswa dapat dibagi menjadi
Sesungguhnya pada yang beberapa kelompok berdasarkan daerah
demikian itu benar-benar tempat tinggal. Setiap kelompok
ELAAH terdapat tanda-tanda
menuliskan jenis-jenis usaha yang
(kekuasaan Allah) bagi kaum
terdapat di daerah tempat tinggalnya.
yang berpikir.
 Memberikan gambaran bentuk dan
manfaat tabel dan grafik dalam
kegunaan sehari-hari

E
1. Eksplorasi: Ajarkan siswa Analisa dan diskusi Komik,
untuk mengeksplorasi gambar Kegiatan 2(Membaca) buku Erlangga
secara cermat untuk menggali Ayo Membaca Praktik danpercobaan
informasi. • Siswa membaca teks “Rumah Betang 1. Strategi/ teknikpenilaian :
KSPLORASI  Unjukkerja
UlukPalin”.
2. Instrumen/ bentukpenilaian
• Siswa diajak bertanya jawab mengenai
 checklist
isibacaan, misalnya sebagai berikut.
1. Di mana letak rumah betang uluk palin? diskusi
Jawaban: Rumah betang uluk palin 3. Strategi/ teknikpenilaian :
terletak  pengamatan
di Kapuas Hulu, Kalimantan Barat. 4. Instrumen/ bentukpenilaian
2. Rumah adat suku bangsa manakah itu?  Jurnalcatatan guru
Jawaban: Rumah betang merupakan
rumah Waktu = 20 menit
adat suku bangsa Dayak.
3. Berapa ukuran rumah betang uluk palin?
Jawaban: Berdasarkan teks, rumah
betang
uluk palin berukuran panjang 268 meter
dan tinggi 5-6 meter.
4. Berapa penghuni rumah betang uluk
palin?
Jawaban: Menurut data pada tahun 2007,
rumah betang uluk palin dihuni lebih
dari 500 jiwa yang terdiri atas sekitar
130 kepalakeluarga.
5. Apa arti penting rumah betang uluk
palin bagi masyarakat Dayak?
Jawaban: Bagi masyarakat Dayak,
rumah betang Uluk Palin merupakan
bagian terpenting dari kehidupan dan
tempat mereka pulang.
• Siswa memiliki keterampilan berbahasa
Indonesia dengan baik dan benar
khususnya dalam memahami bacaan dan
menentukan ide pokok bacaan.
• Siswa mampu menentukan ide pokok
bacaan
Kegiatan 2(Membaca)
Ayo Membaca
• Siswa membaca teks “Keragaman
Budaya
• Bangsa di Wilayah Indonesia” dengan
cermat.
• Teknik membaca dapat menggunakan
teknik membaca senyap atau membaca
keras bergantian.
• Siswa diajak bertanya jawab mengenai
isi bacaan, misalnya sebagai berikut.
1. Apa saja jenis-jenis budaya di
Indonesia? Jawaban: Jenis-jenis budaya
di Indonesia di antaranya adalah
kesenian, cara hidup,rumah adat, pakaian
adat, upacara adat,dan bahasa.
2. Bahasa daerah apa yang kamu ketahui?
Dapatkah kamu mengucapkan beberapa
kata dalam bahasa daerah itu?Jawaban:
sesuai pengetahuan tiap-tiap siswa.
3. Apa ragam kesenian daerah di
Indonesia?Jawaban: Ragam kesenian
daerah di Indonesia di antaranya
adalah:tari, alat musik, lagu, lukisan, dan
patung.
4. Bagaimana sikapmu atas perbedaan
budaya di Indonesia?Jawaban: Siswa
diarahkan kepada sikap saling
menghargai atasadanya perbedaan
budaya dan melestarikan aneka budaya
diIndonesia.
 Kegiatan ini bertujuan untuk
memberikan pemahaman kepada
siswatentang isi bacaan teks nonfiksi
(Bahasa Indonesia KD 3.8 dan 4.8)
dankeragaman sosial budaya masyarakat
Indonesia (PPKn KD 3.3 dan 4.3).

R
Membuat kesimpulan hasil diskusi • Ayo Berdiskusi Diskusi kelompok
Perumusan dan Pengumpulan • Siswa dibagi dalam kelompok-kelompok
Data: Ajarkan siswa sehingga terdiri atas 6-7 siswa setiap kelompok. 1. Strategi/ teknikpenilaian :
terbiasa untuk mengolah data • Bersama kelompoknya, siswa berdiskusi  pengamatan
UMUSKAN 2. Instrumen/ bentukpenilaian
menjadi sebuah informasi yang mengenai peristiwa pada bacaan dan
 Jurnalcatatan guru
berguna melalui konsep keunikan rumah betang.
pelaporan tertulis. • Setiap kelompok juga mendiskusikan Waktu = 15menit
keunikan rumah adat di daerahnyaGuru
memberikan bimbingan secara interaktif,
dengan memberikan kesempatan lebih
banyak kepada siswa untuk memberikan
pendapat dalam menarik kesimpulan
• Selanjutnya secara bergantian setiap
kelompok membacakan hasil diskusinya.
Jika ada perbedaan hasil diskusi dari
tiaptiap kelompok, guru dapat meminta
siswa mendiskusikan perbedaan itu.
• Kegiatan ini bertujuan untuk
memberikan pemahaman kepada siswa
tentang mengurutkan dan menuliskan
urutan peristiwa pada teks (Bahasa
Indonesia KD 3.8 dan 4.8) serta
menelaah keragaman social budaya
dalam masyarakat Indonesia (PPKn KD
3.3 dan 4.3).
Hasil yang diharapkan :
- Siswa memahami konsep dan memiliki
ketrampilan untuk menyimpulkan suatu
kejadian atau peristiwa.
- Kemandirian dalam mengerjakan tugas
serta kepekaan dan berpikir kritis
Kemandirian dan ketekunan dalam
mengerjakan tugas.
- Siswa meningkatkan kegiatan belajarnya
sesuai dengan tingkat pencapaian yang
dicapainya

P
Presentasi hasil membuat kesimpulan  Ayo Bercerita Presentasi kelompok model
Komunikasi:Rangsang keinginta  Setiap kelompok mempresentasikan hasil rolling group
huan siswa dengan dialog kegiatan pengamatannya di depan
interaktif. kelompok kelompok lain. 1. Strategi/ teknikpenilaian :
RESENTASIKAN  Siswa menyimpulkan keragaman social di  Unjukkerja
lingkungannya dari jenis-jenis usaha 2. Instrumen/ bentukpenilaian
masyarakatnya.  checklist
 Kegiatan ini bertujuan untuk memberikan
pemahamn kepada siswa tentang Waktu = 15 menit
keragaman jenis usaha masyarakat (IPS
KD 3.3 dan 4.3 dan PPKn KD 3.3 dan
4.3).Menunjuk juru bicara pada masing-
masing kelompok
 Pembicara menjelaskan ke kelompok yang
lain terkait hasil diskusi yang telah
dilakukan
 Kelompok lain boleh memberikan saran,
pertanyaan, dan lain-lain yang masih
relevan dengan hasil diskusi
 Setelah selesai presentasi setiap kelompok
berdiskusi kembali untuk melengkapi hasil
laporan praktik pada kelompok
 Guru memberikan review penguatan dan
penjelasan terkait kesimpulan hasil praktik

KEGIATAN PENUTUP (ADU)


 Ayo Bermain Peran Kerja mandiri perseorangan
 Dengan kelompoknya, siswa 1. Strategi/
mendiskusikan sikap toleransi yang teknikpenilaian :
dapat dilakukan dalam keragaman  penugasan
budaya masyarakat Indonesia.

A
2. Instrumen/
 Setiap kelompok membuat naskah bentukpenilaian
drama pendek tentang sikap toleransi.  checklist
 Selanjutnya, setiap kelompok
PLIKASIKAN Waktu = 15 menit
memeragakan naskah drama yang telah
dibuat.
 Kegiatan ini bertujuan untuk
memberikan pemahaman kepada siswa
tentang sikap toleransi terhadap
keragaman sosial budaya masyarakat
(PPKn KD 3.3 dan 4.3).
D
  Siswa diminta mengerjakan tugas Kerja mandiri perseorangan
sesuai yang tertulis dalam 1. Strategi/
teknikpenilaian :
BukuSiswa. Tugas mencari kosa
 Testulis
kata bahasa Daerah setempat yang
UNIAWI 2. Instrumen/
sering digunakan dalam percakapan bentukpenilaian
sehari hari untuk disesuaikan  Essay
dengan Bahasa Indonesia. Berikut
beberapa informasi sebagai acuan. Waktu = 10 menit
 1. Contoh kosakata bahasa
Indonesia yang sesuai artinya
dengan bahasa Jawa.
 Kegiatan ini bertujuan untuk
memberikan pemahaman kepada
siswatentang keragaman sosial
budaya masyarakat di Indonesia
(PPKn KD 3.3dan 4.3).

U
 Siswa memahami isi kandungan QS.  Guru dan siswa membacakan kembali QS Refleksi dengan metode 321
AR Ruum 41 (QS. Ar-Rum: 41dan QS. al-Jatsiyah:
13) 1. Strategi/
 Siswa menuliskan refleksi dari teknikpenilaian :
KHROWI pembelajaran hari ini  Penilaiandiri
2. Instrumen/

bentukpenilaian
 Jurnalcatatan guru

Waktu = 5 menit

ASSESMEN / PENILAIAN
Konsep ( pengetahuan ) Skill ( ketrampilan ) Spiritual Attitude ( sikap )
1. Strategi/ teknikpenilaian: 1. Strategi/ teknikpenilaian : 1. Strategi/ teknikpenilaian : 1. Strategi/ teknikpenilaian :
 Testulis  Presentasi  Pengamatan  Pengamatan
2. Instrumen/ bentuk penilaian  Praktik 2. Instrumen/ bentukpenilaian 2. Instrumen/ bentukpenilaian
 Essay(soal uraian)  penugasan  Jurnal catatan guru  Jurnal catatan guru
2. Instrumen/ bentukpenilaian
 Rubric
 Checklist

Refleksi dan evaluasi

Penilaian
Teknik Penilaian:

1. Penilaian Sikap: Percaya diri, peduli, tanggung jawab, disiplin


2. Penilaian Pengetahuan: tes tertulis
3. Penilaian Keterampilan: uji unjuk kerja

Bentuk Instrumen Penilaian


1. Sikap

a. Disiplin
Aspek Sikap yang Dinilai
Menger- Ter- Meng-
Datang jakan Tu- tib dalam Bersera- Melak- emba- Catatan Guru
Tepat gam sanakan
No. Nama Siswa gas Tepat Pem- likan
Waktu Lengkap Piket
Waktu belajaran Pinjaman
Banyaknya SB
SB PB SB PB SB PB SB PB SB PB SB PB
dan PB
1.

2.

3.

4.

5.

6.

7.

8.
9.

10.

b. Tanggung Jawab

Aspek Sikap yang Dinilai


Mem-
Menye- Melak- Menger- Memberi Mem- berikan Menye- Catatan
lesaikan sanakan jakan Peme- buat San- lesaikan Guru
No. Nama Siswa Tugas Keber- Tugas cahan Tugas
Laporan tunan
Belajar sihan PR Masalah Belajar
Sosial
Banyaknya
SB PB SB PB SB PB SB PB SB PB SB PB SB PB
SB dan PB
1.

2.

3.

4.

5.

6.

7.

8.

9.

10.

1. Rating scale

No Nama Aspek perilaku yang dinilai


Rasa ingin tahu Percaya Diri Peduli
SB B CB PD SB B CB PD SB B CB PD
1.
2.
3.
4.
Keterangan
SB :4
B :3
CB :2
PD :1

Penilaian Sikap dalam kegiatan Presentasi (Rating Scale)

No Nama Skor Indikator Sikap Sosial (1 – 4)


Peserta
Didik
Menghargai Berbicara dengan Tidak memotong
pendapat orang lain sopan dan santun pendapat orang lain

SB B C PD SB B C PD S B C PD
B
1
2
3
4
5
6
7

Keterangan:
1. Sangat Baik = 4
2. Baik = 3
3. Cukup = 2
4. Perlu ditingkatkan = 1
Penilaian Pengetahuan

HASIL PENILAIAN PENGETAHUAN


ASPEK 1 ASPEK 2
NO NAMA SISWA
Tercapai Belum Tercapai Belum Tercapai
Tercapai
1
2
3
4
5
6
7
8

Keterangan:

1. Aspek 1: Menyebutkan organ gerak hewan avertebrata


2. Aspek 2: Menyebutkan ragam corak gambar ilustrasi

Kisi-Kisi Soal
Kompetensi Indikator Tingkat No
Naskah soal Jawaban Waktu
Dasar Pengetahuan Kognitif Soal
1.1 Menyusun Menentukan C2 1 Berikut ini yang tidak termasuk langkah sederhana D 60
pokok-pokok langkah detik
menyampaikan pengalaman adalah ….
rangkaian sederhana dalam
cerita menulis a. mengingat-ngingat peristiwa yang dialami
pengalaman penngalaman b. memilih pengalaman yang paling mengesankan
mengesankan c. menulis pokok-pokok peristiwa yang dialami
d. menyusun urutan pengalaman secara acak
2.2 Membaca dan Menjawab C2 2 Siswa yang berminat segera mendaftarkan diri kepada
mencermati teks pertanyaan
panitia di ruang OSIS pada jam-jam  istirahat. Pendaftaran
pengumuman sesuai dengan isi
pengumuman ditutup tanggal 20 Agustus 2012.

Pertanyaan yang sesuai dengan kutipan pengumuman di atas


60
adalah ………….... A
detik
a. Kapan pendaftaran itu ditutup?
c. Siapa yang tidak diijinkan ke ruang OSIS?
b. Untuk apa pelatihan itu dilaksanakan?
d. Mengapa harus ada pelatihan di ruang OSIS?

4.3 Mengidentifikasi C2 3 Perhatikan contoh surat di bawah ini!


Mendiskusikan bagian surat
pokok-pokok Warunggunung, 6 Desember 2010
pengumuman
Untuk Ayah …………………...…………….
Di tempat

AssalamualaikumWr. Wb. …………...…….


Apa kabar ayah, semoga ayah baik-baik saja . 60
C
………………………………………………… detik

Wassalam ……………………………………

Contoh surat di atas termasuk jenis surat ….


a.  surat dinas c.  surat pribadi
b.  surat resmi d.  surat undangan
4.3 Menyebutkan C3 4 Sebutkan 3 teks upacara yang kalian ketahui! Teks UUD ‘45
Mengidentifikasi berbagai teks
berbagai teks perangkat Janji siswa 3
perangkat upacara upacara menit
Teks Doa

3.3 Menandai teks Membacakan C3 5 Tulislah teks pancasila disertai dengan PANCASILA// 5 -7
dengan tanda- berbagai teks penjedaannya!
tanda intonasi untuk upacara
bendera dengan 1. Ketuhanan/ Yang Maha
intonasi tepat Esa//
2. Kemanusiaan/ yang adil/ dan
beradab//
3. Persatuan Indonesia// menit
4. Kerakyatan yang dipimpin
oleh hikmat kebijaksanaan/
dalam permusyawarahan/
perwakilan//
5. Keadilan sosial/ bagi seluruh
rakyat Indonesia//

A. PENILAIAN
1. Teknik Penilaian
a. Penilaian Sikap
b. Penilaian Pengetahuan
Muatan Indikator Teknik Penilaian Bentuk Instumen
Bahasa Indonesia Penilaian uji unjuk kerja Tes tertulis Soal pilihan ganda
a. Rubrik Menulis Berdasarkan Pengamatan Gambar Soal isian
Soal uraian
IPA b. Rubrik membuat percobaan menyelidiki peristiwa menyublim Tes tertulis Soal pilihan ganda
Soal isian
Soal uraian

c. Unjuk Kerja
Muatan Indikator Teknik Penilaian Bentuk Instumen
Bahasa Indonesia Penilaian uji unjuk kerja Diskusi dan unjuk Rubrik penilaian pada BG
a. Rubrik Menulis Berdasarkan KD Bahasa Indonesia 3.8 dan hasil halaman 13-14.
4.8
IPA Penilaian uji unjuk kerja Unjuk kerja dan Rubrik penilaian pada BG
a. Rubrik Menulis Berdasarkan hasil halaman 16-17.
KD IPA 3.8 dan 4.8
Refleksi Guru:

Mengetahui, Jember, April 2018


Kepala SDIT HARAPAN UMAT Dibuat Oleh,

Elly Nuzulyanti, SS David Saptian L, S.Pd


Waka Kurikulum

Sri Puji Astutik , S.Pd

Anda mungkin juga menyukai