Anda di halaman 1dari 24

LAPORAN AKHIR

PELAKSANAAN KULIAH KERJA NYATA


PERCEPATAN PEMULIHAN KESEHATAN DAN EKONOMI

MAHASISWA UNIVERSITAS NGUDI WALUYO


DESA/KELURAHAN SIDOGEDE KECAMATAN PREMBUN
KOTA/KABUPATEN KEBUMEN PROVINSI JAWA TENGAH

Disusun Oleh

Siti Fahmiatul Munawaroh

152201160

PUSAT PENGABDIAN KEPADA MASYARAKAT

LEMBAGA PENGABDIAN DAN PENELITIAN KEPADA MASYARAKAT

UNIVERSITAS NGUDI WALUYO

TAHUN 2021
i
KATA PENGANTAR

Puji syukur saya panjatkan kehadirat Tuhan Yang Maha Esa yang telah
melimpahkan kami karunia serta keberkahan sehingga saya dapat menyelesaikan
Laporan Akhir Kuliah Kerja Nyata Tematik Covid-19 yang berjudul Percepatan
Pemulihan Kesehatan dan Ekonomi, tepat pada waktunya. Laporan ini kami susun
guna memenuhi dan melengkapi salah satu syarat dalam menyelesaikan Kuliah
Kerja Nyata secara daring. Dalam kesempatan ini saya mengucapkan terimakasih
kepada :

1. Dosen Pembimbing Lapangan yang telah membimbing saya dan memberi


arahan kepada saya dalam menyusun proposal ini.
2. Kepala Desa Sidogede yang telah mengizinkan dan bersedia bekerjasama
dalam berlangsungnya kegiatan ini.
3. Masyarakat desa Sidogede yang bersedia menjadi peserta atau sasaran
dalam kegiatan ini.
Saya menyadari bahwa dalam pembuatan laporan jauh dari kata sempurna, baik
dari segi penyusunan, bahasa, kalimat maupun penulisan. Oleh karena itu, saya
mengharapkan kritik dan saran yang sifatnya membangun, guna menjadi acuan
dalam bekal pengalaman bagi saya untuk lebih baik di masa yang akan datang.

Sidogede, 19 Agustus 2021

Siti Fahmiatul Munawaroh

ii
DAFTAR ISI

Halaman Pengesahan .................................................................................... i

Kata Pengantar .............................................................................................. ii

Daftar Isi....................... .............................................................................. iii

Daftar Tabel............................. ..................................................................... iv

Daftar Gambar................ .............................................................................. v

BAB I Pendahuluan ...................................................................................... 1

1.1 Kondisi Umum Desa .............................................................................. 1

1.2 Permasalahan Desa.... ............................................................................. 1

BAB II Pelaksanaan Kegiatan dan Pembahasan ........................................... 3

2.1 Program Kerja dan Realisasinya ............................................................. 3

2.2 Uraian Pelaksanaan Kegiatan.................................................................. 4

BAB II Kesimpulan dan Saran ..................................................................... 10

Lampiran.......................... ............................................................................. 11

iii
DAFTAR TABEL

1. Tabel 2.1 Program Kerja dan Realisasi.


2. Tabel 2.2 Pelaksanaan Kegiatan Minggu Pertama
3. Tabel 2.3 Pelaksanaan Kegiatan Minggu Kedua
4. Tabel 2.4 Pelaksanaan Kegiatan Minggu Ketiga
5. Tabel 2.5 Pelaksanaan Kegiatan Minggu Keempat

iv
DAFTAR GAMBAR

1. Gambar Pada Tabel 2.1


2. Gambar Pada Tabel 2.2
3. Gambar Pada Tabel 2.3
4. Gambar Pada Tabel 2.4
5. Gambar Pada Tabel 2.5
6. Gambar Lampiran Peta
7. Gambar Lampiran Logbook

v
1

BAB I

PENDAHULUAN

A. Kondisi Umum Desa Sidogede


1. Lokasi KKN
Lokasi Kuliah Kerja Nyata (KKN) bertempat di Desa Sidogede
Kecamatan Prembun Kabupaten Kebumen Provinsi Jawa Tengah, dengan
memiliki luas wilayah 174 Ha . Memiliki batas-batas wilayah antara lain:
- Utara : Desa Mulyosri
- Timur : Desa Bagung
- Selatan: Desa Tersobo
- Barat : Desa Pejagatan
2. Jumlah Penduduk
Berdasarkan data yang ada jumlah Penduduk di Desa Sidogede adalah
955 jiwa, yang terdiri dari 479 jiwa Laki-laki dan 476 jiwa Perempuan.
Sebagian besar mata pencaharian penduduk bergerak dibidang pertanian,
perdagangan, wirausaha,dll.
3. Potensi Desa Sidogede
Bidang Pertanian : Tembakau, Bengkoang
Bidang Industri : Industri Tempe, Industri Rengginang
B. Permasalahan akibat Pandemi Covid-19 dan Dampaknya di Desa Sidogede
Berdasarkan perbaruan data yang dilakukan oleh Dinas Kesehatan
Kabupaten Kebumen pada tanggal 28 Juli 2021, kasus Covid-19 di kabupaten
Kebumen masih tinggi yaitu jumlah kasus positif aktif sebanyak 1950 orang,
23.500 jumlah total kasus positif, 20.130 total kasus pasien sembuh, dan
sebanyak 1300 total kasus meninggal. Sedangkan pada kecamatan Sruweng,
terdapat 50 kasus terkonfirmasi positif aktif dan 0 kasus suspek.
Hingga Kini kabupaten Kebumen masih berstatus zona merah, hal ini
dilihat dari semakin meningkatnya jumlah kasus masyarakat yang
terkonfirmasi positif Covid-19. Meningkatnya jumlah kasus Covid-19 di
kabupaten Kebumen, dikarenakan masih banyak masyarakat mengabaikan

1
2

protokol kesehatan yang telah di sampaikan oleh Dinas Kesehatan setempat


seperti masih banyak warga maupun anak-anak yang tidak menggunakan
masker dan tidak menjaga jarak saat bepergian keluar rumah, tidak mencuci
tangan sebelum dan sesudah beraktifitas, serta tidak menjaga kesehatan atau
kebugaran tubuh sehingga membuat imun menjadi lemah dan mudah tertular
penyakit.
Permasalahan yang terjadi diatas tentunya berdampak pada masyarakat di
Desa Sidogede, kurangnya kesadaran dan pemahaman masyarakat tentang
bahaya Covid-19 menjadi pemicu utama masyarakat melanggar protokol
kesehatan yang disampaikan oleh pemerintah setempat. Pada kesehariannya
masyarakat di Desa Sidogede masih banyak tidak menggunkan masker saat
bepergian keluar rumah, tidak menjaga jarak ditengah dikeramaian dan tidak
menjaga kesehatan kesehatan tubuh. Masyarakat yang tidak menjaga
kesehatan tubuh dan menjaga pola nutrisi dapat menyebabkan imun menjadi
lemah sehingga resiko tertularnya Covid-19 pun juga semakin tinggi.
3

BAB II
PELAKSANAAN KEGIATAN DAN PEMBAHASAN

A. Program Kerja dan Realisasinya


Adapun Program Kerja yang telah dilaksanakan oleh pelaksana selama 4
minggu di Desa Sidogede sebagai berikut :
Tabel 2.1 Program Kerja dan Realisasi.
No Program Kerja Realisasi
1. Memberikan Pendidikan Kegiatan dilakukan secara tatap
Kesehatan tentang muka bersama kader dan warga
pemanfaatan rempah setempat, dilakukan pada tanggal
tradisional sebagai upaya 30-31 Juli 2021. Kegiatan berjalan
peningkatan Imunitas tubuh dengan baik dan sesuai dengan
selama pandemi Covid-19 protokol kesehatan.
2. Membuat minuman dari Kegiatan dilakukan bersama kader
rempah tradisional dan bubuk diteruskan kepada masyarakat desa
instan dari jahe dan kunyit Sidogede, kegiatan dilakukan pada
tanggal 03 Agustus 2021. Kegiatan
berjalan dengan lancar dan sesuai
protokol kesehatan
3. Melakukan penanaman Kegiatan dilakukan bersama kader
tanaman obat keluarga dan diteruskan kepada masyarakat,
dilakukan pada tanggal 04 Agustus
2021.
5. Membentuk kelompok Kegiatan dilakukan dengan Ketua
belajar dan membimbing karang taruna secara tatap muka
belajar anak sd dengan protokol kesehatan, yaitu
menyusun kelompok belajar dan
jadwal pembimbing belajar oleh
anggota karang taruna.

3
4

Melakukan bimbingan belajar


dengan anak-anak sekolah dasar.
6. Melakukan Penyuluhan Kegiatan dilakukan secara daring
tentang pijat commond cold melalui media grup whatsapp kader
sebagai upaya penyembuhan dan bidan desa, kegiatan dilakukan
batuk pilek pada anak pada tanggal 14 Agustus 2021.
Kegiatan berjalan dengan lancar.
7. Melakukan Pelatihan Yoga Kegiatan dilakukan secara tatap
Anak untuk meningkatkan muka dan praktik gerakan yoga
efektititas belajar selama untuk anak-anak. Kegiatan
pandemi dilakukan pada tanggal 16 Agustus
2021.

B. Uraian Pelaksanaan Kegiatan


Adapun Uraian Pelaksanaan kegiatan Kuliah Kerja Nyata Tematik Covid-
19 yang dilakukan selama 4 minggu di Desa Sidogede Kecamatan
Prembun Kabupaten Kebumen Provinsi Jawa Tengah sebagai berikut :
Tabel 2.2 Pelaksanaan Kegiatan Minggu Pertama
Kegiatan Penyuluhan tentang Pemanfaatan Rempah
Tradisional Sebagai Upaya Peningkatan
Imunitas Selama Masa Pandemi Covid-19
Tanggal Pelaksanaan 30 sampai 31 Juli 2021
Tempat dan Waktu Desa Sidogede, Pukul 10.00 WIB
Sasaran Kader Desa Sidogede
Warga Setempat
Metode Tatap Muka sesuai Protokol Kesehatan
Capaian dan Respon Capaian yang didapatkan setelah melakukan
penyuluhan adalah pemahaman masyarakat
desa sidogede tentang pemanfaatan bahan-
bahan tradisional yang mudah didapat sehingga
5

dapat membantu peningkatan kesehatan dan


sektor peningkatan ekonomi. Respon sasaran
penyuluhan sangat baik, aktif bertanya dan
berdiskusi.
Kendala dan Solusi Kegiatan berjalan dengan baik, tidak ada
kendala yang signifikan. Beberapa sasaran
kurang memahami materi.
Solusi yang diberikan adalah menganjurkan
sasaran untuk membaca kembali materi yang
didapat.
Faktor Pendorong Kooperatif , disaat terdapat kendala dapat
diselesaikan bersama. Para responden aktif dan
memiliki rasa ingin tahu, sehingga pada saat
kegiatan para peserta / sasaran aktif bertanya
dan menjadikan kegiatan ini berjalan dengan
lancar
Rekomendasi Melakukan evaluasi bersama kader untuk
penyebaran informasi tentang penyuluhan yang
akan dilakukan oleh kader kesehatan, sehingga
masyarakat mendapat informasi secara
menyeluruh.
Dokumentasi

tautan dokumentasi di medsos instagram :


https://www.instagram.com/kkn10_unw/
6

Tabel 2.3 Pelaksanaan Kegiatan Minggu ke-Dua


Kegiatan 1. Membuat minuman dari rempah tradisional
dan Membuat bubuk instan dari jahe dan
kunyit
2. Melakukan kegiatan penanaman tanaman
obat tradisional keluarga

Tanggal Pelaksanaan 3 dan 4 Agustus 2021


Tempat dan Waktu Desa Sidogede, Pukul 09.00 – selesai.
Sasaran Kader dan Warga setempat
Metode Tatap Muka sesuai Protokol Kesehatan
Capaian dan Respon Capaian yang didapatkan setelah melakukan
kegiatan pembuatan minuman dan bubuk
instan adalah peningkatan pengetahuan
responden tentang cara pemanfaatan rempah
tradisional dengan lebih baik dan efisien.
Respon sasaran setelah melakukan kegiatan ini
yaitu merasa senang karena mendapat ilmu dan
pengalaman baru yang bermanfaat bagi
kesehatan.
Kendala dan Solusi Kendala yang ada selama kegiatan adalah
terbatasnya alat yang digunakan.
Solusi yang dapat diberikan adalah
menggunakan alat secara bergantian dan
berkelompok
Faktor Pendorong Sasaran memahami kendala yang ada dan aktif
dalam melakukan kegiatan
Rekomendasi Melakukan Evaluasi bersama kader untuk
penyebaran informasi kegiatan kepada seluruh
masyarakat desa
7

Dokumentasi

tautan dokumentasi di medsos instagram :


https://www.instagram.com/kkn10_unw/

Tabel 2.4 Pelaksanaan Kegiatan Minggu ke-Tiga


Kegiatan 1. Melakukan bimbingan belajar anak sekolah
dasar
2. Melakukan Penyuluhan tentang pijat
commond cold sebagai upaya
penyembuhan batuk pilek pada anak.
Tanggal Pelaksanaan 14 Agustus 2021
Tempat dan Waktu Desa Sidogede, Pukul 10.00 Wib
Sasaran 1. Karang Taruna
2. Anak Sekolah Dasar
3. Kader Sidogede
Metode 1. Kegiatan bimbingan belajar dilakukan secara
tatap muka sesuai dengan protokol kesehatan
2. Kegiatan penyuluhan dilakukan secara
daring melalui grup whatsapp.
Capaian dan Respon 1. Capaian yang didapatkan setelah melakukan
bimbingan belajar yaitu anak-anak lebih
memahami pelajaran yang didapat dari sekolah
dibanding hanya melihat dari Handphone.
Respon anak-anak mau mengikuti kegiatan
belajar dan aktif bertanya dan menjawab.
2. Capaian yang didapatkan setelah melakukan
8

penyuluhan adalah bertambahnya ilmu dan


pengetahuan sasaran tentang tema penyuluhan.
Respon sasaran merasa senang dan aktif
bertanya karena informasi yang didapat
bermanfaat
Kendala dan Solusi Tidak ada kendala yang signifikan selama
kegiatan berlangsung.
Solusi yang diberikan adalah tanggap dalam
diskusi sehingga sasaran memahami informasi
yang diberikan.
Faktor Pendorong 1. Anak-anak dengan senang mengikuti
kegiatan bimbingan belajar dan aktif dalam
belajar
2. Kader aktif dalam penyuluhan seperti
bertanya dan menanggapi
Rekomendasi Melakukan evaluasi bersama untuk penyebaran
informasi kepada seluruh masyarakat desa
Dokumentasi

tautan dokumentasi di medsos instagram :


https://www.instagram.com/kkn10_unw/

Tabel 2.5 Pelaksanaan Kegiatan Minggu ke-Empat


Kegiatan Melakukan Pelatihan Yoga pada Anak untuk
meningkatkan efektifitas belajar
Tanggal Pelaksanaan 16 Agustus 2021
Tempat dan Waktu Desa Sidogede, Pukul 10.00 Wib
9

Sasaran Anak-anak
Metode Tatap Muka
Capaian dan Respon Capaian yang didapatkan setelah melakukan
kegiatan adalah sasaran mendapat inovasi baru
dan menyenangkan sebagai upaya peningkatan
efektifitas belajar. Orang tua sasaran senang
mengingat masa pandemi kegiatan belajar anak
menurun. Respon yang didapatkan yaitu
sasaran aktif mengikuti kegiatan.
Kendala dan Solusi Kendala yang didapat adalah beberapa anak
malu memperagakan yoga.
Solusi yang diberikan yaitu membangun
suasana yang menyenangkan sehingga kendala
dapat diatasi.
Faktor Pendorong Kegiatan didukung oleh orang tua dan aktif
ikut serta dalam kegiatan
Rekomendasi Bekerja sama dengan kader untuk penyebaran
informasi kepada seluruh masyarakat desa
Dokumentasi
BAB III
KESIMPULAN DAN SARAN
A. Kesimpulan
KKN Tematik Covid-19 diawali dengan Pembekalan dan Pelepasan oleh
pihak Universitas Ngudi Waluyo. Secara resmi diterima oleh Kepala Desa
Sidogede Bapak Sunarto, pada tanggal 21 Juli 2021. Berdasarkan hasil
kegiatan program kerja selama 4 minggu telah terlaksana dengan baik dan
diterima oleh masyarakat Desa Sidogede. Sasaran antusias mengikuti
setiap kegiatan program kerja dan terjadi peningkatan pengetahuan dan
keterampilan setiap sasaran program kerja.

B. Saran
1. Bagi Kepala Desa Sidogede selalu bersedia memberi wadah
kepada masyarakat desa untuk kesejahteraan masyarakat.
2. Bagi Bidan Desa dan Kader bersedia aktif melakukan inovasi-
inovasi dan temuan informasi yang relevan dan dapat
dipertanggung jawabkan untuk disebar luaskan kepada seluruh
masyarakat desa.

10
11

Lampiran

1. Peta Wilayah Desa Sidogede


12
13

LOOGBOOK ATAU CATATAN HARIAN MAHASISWA

KKN TEMATIK PROGRAM PERCEPATAN PENANGANAN DAN PENGENDALIAN COVID19

PUSAT PENGABDIAN KEPADA MASYARAKAT

LEMBAGA PENELITIAN DAN PENGABDIAN KEPADA MASYARAKAT

UNIVERSITAS NGUDI WALUYO

Nama : Siti Fahmiatul Munawaroh

Nim : 152201160

Prodi/Fakultas : S1 Kebidanan/ Ilmu Kesehatan

Desa/Kelurahan: Sidogede

Kecamatan : Prembun

Kabupaten/Kota: Kebumen

Provinsi : Jawa Tengah

DPL : Ita Puji Lestari, SKM.,M.Kes

No Hari Kegiatan Lokasi Mitra/Sasara Keterangan


n Responden
1. Kamis, Mengikuti secara Universitas
22-07-2021 Pembekalan KKN daring Ngudi
Menentukan Tema dirumah Waluyo
Proker

2. Jumat Menentukan Tema -


23-07-2021 Proker
14

3. Minggu Menyusun proposal Desa Kepala Desa


25-07- Meminta TTD Sidogede
2021 Kepala desa

4. Senin Mengikuti kegiatan Universitas


26-07- penerjuanan KKN Ngudi
2021 Waluyo

5. Selasa Menyusun Proposal Desa - -


27-07- Mencari sumber Sidogede
2021 relevan
6. Rabu Mengikuti kegiatan Desa Warga -
28-07- penyaluran bantuan Sidogede
2021 sosial kepada warga
yang terkena covid-
19
7. Kamis Mengikuti kegiatan Posyandu Bidan desa
29-07- imunisasi Bayi dan
2021 Balita

8. Jumat, Melakukan Proker Desa Kader


30-07- Minggu ke 1 : Sidogede Kesehatan
2021 Penyuluhan tentang Warga
pemanfaatan rempah setempat
tradisional sebagai
upaya peningkatan
imunitas tubuh.
9. Sabtu Melakukan Proker Desa Warga
31-07- Minggu ke 1 : Sidogede setempat
2021 Penyuluhan tentang
pemanfaatan rempah
tradisional sebagai
upaya peningkatan
imunitas tubuh.
15

10. Senin Mengikuti Puskesmas


02-08- bimbingan bersama
2021 DPL

11. Selasa Melakukan Proker Desa Kader


03-08- Minggu ke 2 : Sidogede Kesehatan
2021 Membuat minuman
dari rempah
tradisional.
Membuat jahe dan
kunyit bubuk
12. Rabu Melakukan proker Desa Warga
04-08- minggu ke 2 : Sidogede
2021 Melakukan
penanaman obat
tradisional keluarga

13. Kamis Melakukan Proker Desa Bidan desa/


05-08- Minggu ke 2 : Sidogede Bayi dan
2021 Membuat jadwal balita
kelompok posyandu.
Melakukan kegiatan
Posyandu tanpa
berkerumun

14. Jumat Melakukan kegiatan balai desa puskesmas


06-08- vaksinasi
2021

15. Sabtu Mengikuti kegiatan Desa Karang


07-08- pemasangan bendera Sidogede Taruna
2021
16

16. Senin Mengikuti kegiatan Desa PKK


09-08- pembuatan masker Sidogede
2021 dan faceshield

17. Selasa Membagikan masker Desa Perangkat


10-08- kepada masyarakat Sidogede Desa
2021

18. Rabu Menyiapkan materi Desa kader dan -


11-08- untuk penyuluhan Sidogede bidan desa
2021 proker minggu ke 3
19. Kamis Mengikuti kegiatan Balai Polres dan
12-08- vaksinasi Desa Dinkes
2021

20. Jumat Melakukan Desa Orang tua


13-08- Pembentukan Sidogede anak dan
2021 kelompok karang
bimbingan belajar taruna

21. Sabtu Melakukan Desa Kader dan


14-08- penyuluhan tentang Sidogede Bidan Desa
2021 pijat commond cold
sebagai upaya
penyembuhan batuk
pilek pada anak

22. Senin Melakukan pelatihan Desa Anak-anak


16-08- yoga anak sebagai Sidogede
2021 upaya peningkatan
efektifitas belajar
17

23. Selasa Mengikuti rapat Desa Karang


17-08- kegiatan perayaan Sidogede Taruna
2021 hari kemerdekaan
Indonesia

24. Rabu Membantu kegiatan Desa Mayarakat


18-08- lomba Agustusan Sidogede
2021
25. Kamis Mengikuti kegiatan Desa Masyarakat
19-08- jalan sehat Sidogede
2021
26. Jumat Melakukan kegiatan Desa Kepala desa -
20-08- penutupan dan tanda Sidogede
2021 tangan dari kepala
desa
27. Sabtu Menyusun laporan Desa -
21-08- akhir Sidogede
2021

28. Senin Menyusun laporan Desa -


23-08- akhir Sidogede
2021

29. Selasa Mengirim Lembar Desa


24-08- pengesahan kepada Sidogede
2021 DPL
30. Rabu Mengumpulkan - - -
25-08- Laporan akhir
2021 kepada DPL
18

Kebumen, 22 Juli 2021

Mengetahui

Dosen Pembimbing Lapangan Pelaksana

Ita Puji Lestari, SKM.,M.Kes Siti Fahmiatul Munawaroh

0617038801 152201160

Anda mungkin juga menyukai