Anda di halaman 1dari 8

Laporan Kegiatan (magang/PMM) Minggu ke-1

Tanggal Laporan (09/04/2023)

1. Identitas
Nama Mahasiswa : LALU PIKYA WIRANTINO
NIM : B1D020129
Perguruan Tinggi Asal : UNIVERSITAS MATARAM
Lokasi Penempatan : UD. JAKA FARM, DESA MERTAK TOMBOK, KECAMATAN
PRAYA, KABUPATEN LOMBOK TENGAH, NUSA TENGGARA BARAT

Kehadiran
Keterangan jika ada
senin selasa rabu kamis jumat sabtu

✔ ✔ ✔ ✔ ❌ ✔ Dalam satu minggu kami kerja selama 6


hari dan minggu libur. Jum`at saya izin
dikarenakan badan kurang sehat
Format: ❌ ✔

Kegiatan 1hari pertama


Tanggal Kegiatan Rincian Pelaksanaan Kegiatan Analisis Hasil Kegiatan
Senin  07.00 – 08.30 WIB :  dijelaskan
Diskusi dengan pegawai tentang jam
03/04/2023
kandang terkait kegiatan pemberian
yang akan dilakukan. pakan, macam
 10.00-11.45 WIB : macam tanaman
Pengambilan pakan untuk pakan yang ada
ternak Kambing, Sapi Bali di lokasi, jumlah
dan Kelinci untuk pakan ternak, dan jam
sore. pengambilan
 12.00-15.00 WIB : Istirahat pakan.
 16.00-17.30 WIB :  Pengambilan
Pemberian pakan sore dan pakan dilakukan
pemberian air minum pada di lahan milik
ternak kambing,sapi bali peternak. Pakan
dan kelinci yang di ambil
ialah rumput
odot untuk
ternak Sapi Bali,
turi dan
Indigofera dan
turi untuk
kambing, dan
kangkung untuk
kelinci.
 Pada pemberian
pakan untuk
ternak dilakukan
2 kali sehari
dengan disertai
pemberian air
minum, pada
pagi hari pakan
yang diberikan
ialah pakan
komplit dengan
campuran
bungkil kedelai,
dedak padi,
molasses, dan
em 4 untuk
ternak kmbing.
Dan untuk
ternak sapi dan
kelici hanya
diberikan
bungkil kedelai
untuk kelinci
dan hijaun untuk
sapi. Sedangkan
pada pemberian
pakan sore
semua ternak
diberikan
hijauan seperti
rumput odot
untuk sapi, turi
dan indigofera
untuk kambing,
dan kangkung
untuk kelinci.

Kegiatan 2
Tanggal Kegiatan Rincian Pelaksanaan Kegiatan Analisis Hasil Kegiatan
Selasa  07.00 – 08.00 WIB : Dalam hal ini,
Pembersihan kandang dan kebersihan kandang
04/04/2023
pemberian pakan kambing sangat perlu untuk
 08.15 – 10.00 WIB : sanitasi diperhatikan. Karena,
kandang dan pemberian kebersihan kandang
pakan ternak Sapi Bali menjadi salah satu
 faktor kenyamanan dan
kesehatan bagi ternak
agar terhindar dari
bakteri, virus dan
penyakit yang lainnya.
Kegiatan 3
Tanggal Kegiatan Rincian Pelaksanaan Kegiatan Analisis Hasil Kegiatan
Rabu Pemberian susu cempe dilakukan Sejauh ini cempe dan
5x sehari mulai dari jam 6 pagi,jam indukan menyusui masih
05/04/2023
10 dan jam 1 siang , jam 4 sore dan teratur dengan adanya
terakhir jam 6 sore kegiatan magang MBKM
ini kami bisa membnatu
dan mendapatakan ilmu
juga kegiatan yang ada di
kandang
Kegiatan 4
Tanggal Kegiatan Rincian Pelaksanaan Kegiatan Analisis Hasil Kegiatan
Kamis Melakukan pemeriksaan birahi Pada saat melakukan
pada indukan kambing PE dengan perkawinan indukan
06/04/2023
melihat tanda-tanda melihat vagina kambing tidak mau
kambing,yang dimana hasil diam pada saat
pemeriksaan kami mendapatkan pejantaan mulai
indukan kambing PE dalam masa menaikinya sehingga
siklus birahi dan siap di kawinkan, pejantaan agak sulit
kemudian dilakukan perkawinan melakukan
dengan di satukan dengan pejantan perkawinaan .
dalam satu kandang
Kegiatan 5
Tanggal Kegiatan Rincian Pelaksanaan Kegiatan Analisis Hasil Kegiatan
Sabtu  07.00 – 08.30 WIB :  dijelaskan
Diskusi dengan pegawai tentang jam
08/04/2023
kandang terkait kegiatan pemberian
yang akan dilakukan. pakan, macam
 10.00-11.45 WIB : macam tanaman
Pengambilan pakan untuk pakan yang ada
ternak Kambing, Sapi Bali di lokasi, jumlah
dan Kelinci untuk pakan ternak, dan jam
sore. pengambilan
 12.00-15.00 WIB : Istirahat pakan.
 Pengambilan
16.00-17.30 WIB : pakan dilakukan
Pemberian pakan sore dan di lahan milik
pemberian air minum pada peternak. Pakan
ternak kambing,sapi bali yang di ambil
dan kelinci ialah rumput
odot untuk
ternak Sapi Bali,
turi dan
Indigofera dan
turi untuk
kambing, dan
kangkung untuk
kelinci.
Dan seterusnya... .

2. Evaluasi
a. Hambatan
b. Upaya mengatasi hambatan

3. Rencana kegiatan dan tindak lanjut

Kec,Praya, Kab, Lombok Tengah, 09/04/2023


Pembuat Laporan, Mengetahui/meyetujui
LALU PIKYA WIRANTINO MISBAH

Keterangan
*boleh menggunakan Tanda Tangan Elektronik

**salah satu pejabat tempat magang

***untuk yang PMM cukup menggunakan TTD Mahasiswa saja

***untuk yang magang wajib mencantumkan TTD salah satu pejabat di lokasi magang

Anda mungkin juga menyukai