Anda di halaman 1dari 2

LEMBAR OBSERVASI LESSON STUDY

Praktik Pembelajaran Terbimbing Siklus I

Hari/Tanggal : Rabu, 22 Februari 2023


Mata Pelajaran : Seni Budaya
Nama Guru Model : Shella Henry Wijaya, S.Pd

Petunjuk:
1. Isilah dengan tanda V pada kolom YA/TIDAK jika aktivitas pembelajaran
teramati/muncul!
2. Isilah dengan tanda X pada kolom YA/TIDAK jika aktivitas pembelajaran tidak
teramati/muncul!
3. Isilah kolom KOMENTAR untuk setiap komponen aktivitas pembelajaran dengan
memberi penjelasan tentang keadaan yang teramati!

Aktivitas Pembelajaran Hasil Pengamatan


Ya / Tidak Komentar
1. Apakah ada siswa yang tidak Ya Ada 2 siswa duduk di kursi paling
memperhatikan proses belakang yang tidak memperhatikan
pembelajaran? proses pembelajaran

2. Apakah siswa mengajukan Ya Ada beberapa sisiwa yang bertanya


pertanyaan kepada guru atau seputar ragam hias yang pernah mereka
sesama siswa? jumpai, misalnya pada pakaian, atau
ornament hiasan.
3. Apakah siswa menjawab Ya Ada beberapa siswa yang antusias
pertanyaan-pertanyaan dari untuk menjawab beberapa pertanyaan
guru atau siswa lain? dari guru, dan menjawab pertanyaan
dari teman.

4. Apakah siswa bekerja sama Ya Siswa bekerja sama dengan siswa lain
dengan siswa lain untuk karena dengan bekerjasama, atau
menyelesaikan persoalan? berdiskusi dengan siswa lain dapat
menambah wawasan dan ide ide baru.
5. Apakah siswa tertekan dalam Tidak Selama mengikuti pembelajaran seni
mengikuti pelajaran? budaya siswa tidak tertekan, terlihat
dari antusias mereka dengan banyak
siswa yang bertanya, dan menjawab
pertanyaan dari guru.
6. Apakah siswa tampak senang Ya Siswa tampak senang dalam mengikuti
dalam mengikuti pelajaran? proses pembelajaran, karena selama
proses pembelajaran yang santai,
mencari reverensi membuat siswa tidak
bosan.
7. Apakah ada materi yang sulit Tidak Sejauh ini, siswa tidak merasa
dipahami siswa? kesulitan, karena contoh dari ragam
hias sudah banyak seklai dijumpai di
sekitar mereka.
8. Apakah guru sudah Ya Guru sudah melakukan perannya sesuai
melakukan perannya sesuai dengan perencanaan.
dengan perencanaan?
9. Apakah metode yang Ya Menurut saya, belum sepenuhnya tepat,
diterapkan guru sudah tepat? karena belum semua siswa antusias dan
merasa senang dengan metode
pembelajaran tersebut.
10. Apakah secara keseluruhan Ya Secara keseluruhan tujuan
tujuan pembelajaran tercapai pembelajaran tercapai sesuai dengan
sesuai dengan perencanaan? perencanaan

Anda mungkin juga menyukai