Anda di halaman 1dari 5

SMK SWASTA METHODIST CHARLES WESLEY

Komplek CBD Polonia Blok CC No. 108


Jl. Padang Golf (dalam), Medan – Sumatera Utara 20157
Telp. 061 – 4277 1542 / 0878 6912 3707
Website : https://methodistcw.sch.id Email : info@methodistcw.sch.id

RENCANA PELAKSANAAN PEMBELAJARAN


Nama Sekolah : SMK Swasta Methodist Charles Wesley
Mata Pelajaran : Simulasi dan Komunikasi Digital
Kelas/ Semester :X/1
Tahun Pelajaran : 2022 / 2023
Alokasi Waktu : 2 JP (@45menit) (1 pertemuan)
KD / Materi : Perangkat Lunak Presentasi

A. KOMPETENSI INTI

1. KI - 3 (Pengetahuan) : Memahami, menerapkan, menganalisis, dan mengevaluasi tentang pengetahuan


faktual, konseptual, operasional dasar, dan metakognitif sesuai dengan bidang dan lingkup Simulasi dan
Komunikasi Digital, dan Dasar Bidang Teknologi Informasi dan Komunikasi pada tingkat teknis, spesifik,
detil, dan kompleks, berkenaan dengan ilmu pengetahuan, teknologi, seni, budaya, dan humaniora dalam
konteks pengembangan potensi diri sebagai bagian dari keluarga, sekolah, dunia kerja, warga masyarakat
nasional, regional, dan internasional.

2. KI - 4 (Keterampilan) : Melaksanakan tugas spesifik dengan menggunakan alat, informasi, dan prosedur
kerja yang lazim dilakukan serta memecahkan masalah sesuai dengan lingkup Simulasi dan Komunikasi
Digital, dan Dasar Bidang Teknologi Informasi dan Komunikasi. Menampilkan kinerja di bawah bimbingan
dengan mutu dan kuantitas yang terukur sesuai dengan standar kompetensi kerja. Menunjukkan keterampilan
menalar, mengolah, dan menyaji secara efektif, kreatif, produktif, kritis, mandiri, kolaboratif, komunikatif,
dan solutif dalam ranah abstrak terkait dengan pengembangan dari yang dipelajarinya di sekolah, serta mampu
melaksanakan tugas spesifik di bawah pengawasan langsung. Menunjukkan keterampilan mempersepsi,
kesiapan, meniru, membiasakan, gerak mahir, menjadikan gerak alami dalam ranah konkret terkait dengan
pengembangan dari yang dipelajarinya di sekolah, serta mampu melaksanakan tugas spesifik di bawah
pengawasan langsung.

B. KOMPETENSI DASAR DAN INDIKATOR PENCAPAIAN KOMPETENSI

Kompetensi Dasar Indikator Pencapaian Kompetensi


3.5 Menganalisis (C4) Fitur 3.5.1 Menjelaskan (C2) jenis, fungsi dan keuntungan penggunaan
yang tepat untuk pembuatan perangkat lunak presentasi
slide 3.5.2 Menentukan (C3) fitur umum yang sering digunakan pada
perangkat lunak presentasi
3.5.3 Menganalisis (C4) slide yang sesuai dengan pesan yang akan
disampaikan
4.5 Membuat (C4) slide untuk 4.5.1 Menggunakan (P4) fitur perangkat lunak presentasi
presentasi 4.5.2 Membuat slide (P2) presentasi yang dilengkapi dengan transisi
dan animasi

C. TUJUAN PEMBELAJARAN

1. Siswa (A) mampu menjelaskan jenis, fungsi dan keuntungan penggunaan perangkat lunak presentasi (C)
dengan benar dan percaya diri (D).
2. Siswa (A) mampu menentukan fitur umum yang sering digunakan pada perangkat lunak presentasi (C)
dengan benar dan teliti (D).
3. Siswa (A) mampu menganalisis slide yang sesuai dengan pesan yang akan disampaikan (C) dengan penuh
benar dan percaya diri (D).
4. Melalui praktikum, siswa (A) menggunakan (B) fitur perangkat lunak presentasi (C) dengan benar dan
bertanggung jawab(D).
5. Melalui praktikum, siswa (A) dapat membuat (B) slide presentasi yang dilengkapi dengan transisi dan
animasi (C) dengan benar dan bertanggung jawab (D).

D. MATERI PEMBELAJARAN

Faktual : Slide Presentasi Seminar, Penyuluhan Siswa.


Konseptual : Pengelolaan slide pada aplikasi Microsoft Powerpoint.
Prinsip : Kaidah dan aturan membuat slide
Prosedur : Langkah-langkah membuat slide presentasi yang dilengkapi dengan transisi dan animasi

E. PENDEKATAN, STRATEGI, METODE DAN MODEL PEMBELAJARAN

Metode : Diskusi, Tanya Jawab, Demontrasi dan Praktik.


Strategi : Student Centered Learning.
Model pembelajaran : Problem Based Learning dan Blended Learning
Pendekatan : Saintifik.

F. SUMBER BELAJAR

1. Kementrian Pendidikan dan Kebudayaan. 2017. Bahan Ajar Simulasi dan Komunikasi Digital untuk
SMK/MAK. Jakarta : Kemendikbud
2. Andi Novianto. 2018. Simulasi dan Komunikasi Digital. Penerbit : Erlangga.

G. ALAT, BAHAN DAN MEDIA PEMBELAJARAN

Alat : Laptop, PC, Handphone.


Bahan : Bahan tayangan materi, Aplikasi Microsoft Powerpoint.
Media : Aplikasi Powerpoint , Google Classroom, File Video, Internet.

H. KEGIATAN PEMBELAJARAN

KEGIATA DESKRIPSI KEGIATAN ALOKASI


N Guru Siswa WAKTU

1. Guru mempersiapkan materi berupa video 1. Siswa mempersiapkan diri


Persiapan / dan slide power point pembelajaran dengan mengakses Google -
Orientasi mengenai pemakaian fungsi If, Or, dan And Classroom dan mempelajari
beserta tugas. bahan materi yang diberikan.
2. Siswa diwajibkan untuk mengakses dan 2. Siswa mengamati materi dan
mempelajari video pembelajaran yang telah mencatat point penting
diberikan oleh guru pembelajaran sebagai termasuk hal yang belum
Stimulus melalui Google Classroom. dipahami agar nantinya akan
dapat di bahas di pertemuan
tatap muka.
1. Guru mengkondisikan fisik dan psikis siswa 1. Siswa menyapa dan
Pendahuluan dengan menyapa dan memberi salam. 10
membalas salam Guru.
2. Guru meminta salah seorang siswa untuk 2. Siswa berdoa dipimpin oleh menit
memimpin doa sebelum pembelajaran salah seorang temannya.
dimulai. 3. Siswa merespon kehadiran
3. Guru melakukan presensi dan mengecek
kepada guru.
kehadiran siswa.
4. Siswa menyimak materi yang
4. Guru menyampaikan tujuan pembelajaran
yang akan dicapai siswa. akan dipelajari dan mengikuti
5. Guru memberikan motivasi kepada siswa. arahan yang diberikan guru.
6. Guru memberikan apersepsi dengan 5. Siswa menjawab pertanyaan
mengajukan pertanyaan yang berkaitan guru dengan tepat dan
dengan materi yang akan dibahas. antusias.
7. Guru menyampaikan garis besar cakupan
materi cakupan materi kegiatan yang
dilakukan.
Orientasi Siswa Pada Masalah
Kegiatan 5 menit
Inti 1. Guru memberikan Stimulus menggunakan 1. Siswa memperhatikan guru
media Power Point dan memberikan dalam menjelaskan singkat
penjelasan singkat terkait pembelajaran materi yang diberikan.
yang dipelajari dengan kehidupan sehari- 2. Siswa memperhatikan contoh
hari. pemakaian fungsi yang
2. Guru menjelaskan singkat materi ajar yang diberikan.
telah diberikan dalam Google Classroom 3. Siswa mengamati video
waktu sebelum KBM dimulai. pengenalan ruang kerja
3. Guru menjelaskan contoh pemakaian slide Microsoft Powerpoint dengan
powerpoint yang akan dibuat. penuh antusias dan cermat.
4. Guru menampilkan video pembelajaran
4. Siswa membaca buku,
yang berkaitan dengan pengenalan ruang
kerja Microsoft Powerpoint handout internet berkaitan
dengan fitur/menu pada
perangkat lunak presentasi
dengan penuh responsive
(berpikir kritis) dan kreatif

Membimbing Penyelidikan Individu Maupun Kelompok


5 menit
1. Guru membagikan LKPD dan 1. Siswa mengamati LKPD yang
memfokuskan siswa untuk diberikan.
memperhatikan. 2. Masing - masing siswa
2. Guru akan membimbing seluruh siswa membahas materi yang
selama proses pembelajaran dan diperoleh sesuai petunjuk
mengarahkan supaya pembahasan materi LKPD (Lembar Kerja Peserta
sesuai dengan tujuan yang akan dicapai. Didik).
3. Siswa berdiskusi secara
berkelompok untuk membahas
masalah yang diberikan pada
LKPD.
4. Siswa menjawab pertanyaan-
pertanyaan yang ada di LKPD
dengan komunikasi dan kerjasama
yang baik

Mengembangkan Dan Menyajikan Hasil Karya


15 menit
1. Guru memberikan kesempatan kepada 1. Siswa mengerjakan latihan dan
siswa untuk bertanya seputar fitur/menu memecahkan masalah dalam
pada perangkat lunak presentasi. penerapan slide powerpoint
2. Guru sebagai fasilitator dalam diskusi dan bersamaan dengan diskusi tanya
membimbing siswa dalam diskusi. jawab.
3. Guru berinteraksi aktif dengan siswa 2. Siswa mencari, menemukan
selama proses pembelajaran karena setiap dan mencatat informasi tentang
keaktifan siswa akan mendapatkan point materi yang ditugaskan dengan
tersendiri oleh guru. penuh antusias dan berpikir
kritis.
3. Siswa aktif dan antusias akan
mendapat penilaian sikap yang
lebih baik.

Menganalisis Dan Mengevaluasi Proses Pemecahan Masalah


5 menit
1. Guru mempersilakan siswa 1. Siswa mempresentasikan hasil
menyimpulkan hasil pemecahan masalah diskusi LKPD dengan
yang dikerjakan. komunikasi yang baik dan
2. Guru menuntun dan meminta siswa penuh antusias.
menyelesaikan soal evaluasi. 2. Siswa yang lain memberikan
3. Guru memberikan umpan balik, tanggapan terhadap presentasi
meluruskan dan memberikan penguatan temannya dengan cermat dan
dan penjelasan yang lebih luas. lugas.
4. Guru memberikan penghargaan dengan 3. Siswa menerima tanggapan dari
memberikan tepuk tangan pada siswa siswa lain dan guru.
yang sudah tampil mempresentasikan 4. Siswa menyimpulkan hasil
hasil diskusinya. pemecahan masalah yang
diberikan.

1. Guru mengumpulkan hasil pekerjaan 1. Siswa diberi kesempatan untuk


Penutup latihan siswa. menanyakan hal-hal yang 5 menit
2. Guru melakukan penilaian/ refleksi belum dipahami.
terhadap kegiatan yang sudah 2. Siswa menyempurnakan
dilaksanakan. laporan hasil diskusi kelompok
3. Guru mengingatkan siswa untuk tentang jawaban atas
menyempurnakan laporan hasil pekerjaan. pertanyaan yang telah
4. Siswa diingatkan untuk membaca materi dirumuskan untuk
pada pertemuan berikutnya. dikumpulkan kepada guru.
5. Guru meminta salah satu siswa untuk
3. Siswa mengingat untuk
memimpin doa penutup.
membaca materi pada
6. Guru memberikan salam penutup.
pertemuan berikutnya.
4. Salah satu siswa memimpin
doa penutup.
5. Siswa memberi respon salam
kepada guru.

I. PENILAIAN PEMBELAJARAN

a. Penilaian
No Aspek Yang Dinilai Teknik Penilaian Instrumen Penilaian
1. Sikap Observasi Rubrik
a) Disiplin d) Tanggung Jawab
b) Jujur e) Percaya Diri
c) Ketelitian
2. Pengetahuan Tes tertulis Rubrik
a) Hasil pemahaman jenis, fungsi dan keuntungan
penggunaan perangkat lunak presentasi Powerpoint.
b) Hasil analisis terhadap masalah dengan
menggunakan fitur yang ada di Powerpoint.

3. Keterampilan Unjuk Kerja Rubrik


Membuat slide presentasi Powerpoint sesuai yang
diharapkan.

Instrumen penilaian
 Penilaian Sikap (Terlampir)
 Penilaian Pengetahuan (Terlampir)
 Penilaian Keterampilan (Terlampir)

b. Pembelajaran Remedial dan Pengayaan

a. Pembelajaran Remedial
 Remedial diberikan kepada siswa yang belum mencapai KKM (Kriteria Ketuntasan Minimal).
 Guru memberi semangat kepada siswa yang belum mencapai KKM.
 Guru akan memberikan pembelajaran ulang bagi siswa yang belum mencapai KKM.
 Boleh menerapkan Peer Teaching (siswa yang sudah menguasai materi membimbing teman yang
belum memahami materi).

b. Pembelajaran Pengayaan
 Pengayaan diberikan kepada siswa yang telah tuntas mencapai KKM.
 Pengayaan diberikan untuk menambah wawasan siswa.
 Pengayaan dapat ditagihkan atau tidak ditagihkan, sesuai kesepakatan dengan siswa.
 Direncanakan berdasarkan IPK dan materi pembelajaran yang membutuhkan pengembangan
lebih luas.

Mengetahui, Medan, Oktober 2022


Kepala SMK Swasta
Methodist Charles Wesley Guru Mata Pelajaran

Ken Steven, B.C.M., S.Pd., M.Mus. Kesuma Heri, S.Kom.

Anda mungkin juga menyukai