Anda di halaman 1dari 14

RENCANAPELAKSANAAN PEMBELAJARAN

03
(RPP)

A. Identitas Satuan Pendidikan

Nama Sekolah : SMK BINA MANDIRI MULTIMEDIA


Mata Pelajaran : Pemograman Berorientasi Objek
Komp. Keahlian : Seluruh Kompetensi Kejuruan (1 Tahun)
Kelas/Semester : XI / 1 (Ganjil)
Tahun Pelajaran : 2019-2020
Alokasi Waktu : 24 Jam Pelajaran / 3 Tatap Muka

B. Kompetensi Inti dan Kompetensi Dasar


Kompetensi Inti *)
KI.3 Memahami, menerapkan, menganalisis, dan mengevaluasi tentang pengetahuan faktual, konseptual,
operasional dasar, dan metakognitif sesuai dengan bidang dan lingkup kerja Teknik Komputer dan
Informatika pada tingkat teknis, spesifik, detil, dan kompleks, berkenaan dengan ilmu pengetahuan,
teknologi, seni, budaya, dan humaniora dalam konteks pengembangan potensi diri sebagai bagian dari
keluarga, sekolah, dunia kerja, warga masyarakat nasional, regional, dan internasional.
KI.4 Melaksanakan tugas spesifik, dengan menggunakan alat, informasi, dan prosedur kerja yang lazim
dilakukan serta menyelesaikan masalah sederhana sesuai dengan bidang dan lingkup kerja Teknik
Komputer dan Informatika. Menampilkan kinerja mandiri dengan mutu dan kuantitas yang terukur sesuai
dengan standar kompetensi kerja.Menunjukkan keterampilan menalar, mengolah, dan menyaji secara
efektif, kreatif, produktif, kritis, mandiri, kolaboratif, komunikatif, dan solutif dalam ranah abstrak terkait
dengan pengembangan dari yang dipelajarinya di sekolah, serta mampu melaksanakan tugas spesifik
dibawah pengawasan langsung.Menunjukkan keterampilan mempersepsi, kesiapan, meniru, membiasakan
gerak mahir, menjadikan gerak alami, sampai dengan tindakan orisinal dalam ranah konkret terkait
dengan pengembangan dari yang dipelajarinya di sekolah, serta mampu melaksanakan tugas spesifik
dibawah pengawasan langsung.

Kompetensi Dasar *)
1. KD pada KI pengetahuan
3.3 Menerapkan konsep class, method dan object

2. KD pada KI keterampilan
4.3 Membuat class, method dan object

C. Indikator Pencapaian Kompetensi


1. Indikator KD pada KI pengetahuan
3.2.1Menjelaskan berbagai tools pengembang program berorientasi obyek.
3.2.2Menjelaskan konfigurasi tools pengembang perangkat lunak berorientasi obyek.
3.2.3Menjelaskan kebutuhan tools editor program berorientasi obyek.
3.2.4Menjelaskan struktur dasar dalam pemrograman berorientasi obyek.
3.2.5Menjelaskan prosedur kompilasi program.
3.2.6Menjelaskan tata cara menjalankan program hasil kompilasi
3.2.7Menerapkan prosedur aturan pemrograman berorientasi obyek

@2019, SMK Bina Mandiri Multimedia | Pemograman Berorientasi Objek|XI.Rekayasa Perangkat Lunak 1
2. Indikator KD pada KI keterampilan
4.2.1 Menginstalasi tools pengembang program aplikasi berorientasi obyek kedalam komputer.
4.2.2 Mengkonfigurasi tools pengembang program aplikasi berorientasi obyek.
4.2.3 Merencanakan program aplikasi sederhana berorientasi obyek.
4.2.4 Membuat kode program aplikasi sederhana berorientasi obyek.
4.2.5 Menjalankan program aplikasi sederhana berorientasi obyek
D Tujuan Pembelajaran
1. Setelah mempelajari materi ini, peserta didik diharapkan dapat memahami dan menjelaskan tentang tools
yang ada pada pemograman berorientasi objek.
2. Setelah mempelajari meteri ini, peserta didik dapat memahami dan menjelaskan konfigurasi tools pada
pemograman berorientasi objek.
3. Setelah mempelajari materi ini, peserta didik diharapkan dapat memahami dan membuat konfigurasi program
pemograman berorientasi objek.

E. Materi Pembelajaran
1. Macam-macam perangkat lunak pengembang program berorientasi obyek.
2. Prosedur instalasi dan konfigurasi tools pengembang aplikasi program berorientasi obyek.
3. Prosedur Kompilasi
4. Menjalankan program hasil kompilasi.
5. Prosedur patching komputer.
6. Aplikasi editor
7. Virtual machine

F. Pendekatan, Strategi dan Metode


1. Pendekatan pembelajaran : Pendekatan saintifik
2. Model pembelajaran : Discovery Learning
3. Metode pembelajaran : Ceramah, Diskusi, Praktik, Tanya Jawab.

@2019, SMK Bina Mandiri Multimedia | Pemograman Berorientasi Objek|XI.Rekayasa Perangkat Lunak 2
G. Kegiatan Pembelajaran
1. Pertemuan Kesatu :
Kegiatan Deskripsi Alokasi
Waktu

A. Pendahuluan 1. Kelas dibuka dengan salam, guru menanyakan kabar dan mengecek
kehadiran Peserta didik, lalu Peserta didik dan guru berdoa dan
mempersiapkan diri memulai pelajaran.
2. Guru Menjelaskan kembali kompetensi yang telah dipelajari dan
dikembangkan sebelumnya terkait dengan kompetensi yang akan
dipelajari. 15 menit
3. Guru Menyampaikan kompetensi yang akan dicapai dan
manfaatnya bagi kehidupan.
4. Guru Menyampaikan garis besar cakupan materi dan kegiatan yang
akan dilakukan.
5. Guru Menyampaikan lingkup dan teknik penilaian yang akan
digunakan

B. Inti 1. Peserta didik mengamati tayangan slide materi tentang peta dasar
dan aturan pemograman java
2. Guru memberikan beberapa pertanyaan untuk menstimulus
ketertarikan Peserta didik tentang materi yang ditampilkan
3. Peserta didik difasilitasi untuk mengajukan pertanyaan terkait slide
yang diamati
4. Menemukan permasalahan konsep pemograman berorientasi objek 105 Menit
5. Membaca modul materi tentang pemograman berorientasi objek
6. Menganalisa dengan proses mendiskusikan data tentang
pemograman berorientasi objek
7. Membuat macam-macam katakteristik objek sesuai tugas yang
diberikan oleh guru
8. Mengumpulkan hasil diskusi dan tugas bagian dasar program java

C. Penutup 1. Peserta didik bersama guru melakukan refleksi atas pembelajaran


yang telah berlangsung
 Apa saja yang telah dipahami Peserta didik?
 Apa yang belum dipahami Peserta didik?
 Bagaimana perasaan selama pembelajaran?
2. Peserta didik bersama guru menyimpulkan hasil pembelajaran. 15 menit
3. Guru memberikan tugas untuk dikerjakan dirumah
4. Peserta didik menyimak cerita motivasi tentang pentingnya sikap
Disiplin, kerjasama, Jujur dan syukur
5. Kelas ditutup dengan doa bersama dipimpin salah seorang Peserta
didik.

2. Pertemuan Kedua :
Kegiatan Deskripsi Alokasi
Waktu

A. Pendahuluan 1. Kelas dibuka dengan salam, guru menanyakan kabar dan mengecek
kehadiran Peserta didik, lalu Peserta didik dan guru berdoa dan
mempersiapkan diri memulai pelajaran. 15 menit
2. Guru Menjelaskan kembali kompetensi yang telah dipelajari dan
dikembangkan sebelumnya terkait dengan kompetensi yang akan

@2019, SMK Bina Mandiri Multimedia | Pemograman Berorientasi Objek|XI.Rekayasa Perangkat Lunak 3
dipelajari.
3. Guru Menyampaikan kompetensi yang akan dicapai dan
manfaatnya bagi kehidupan.
4. Guru Menyampaikan garis besar cakupan materi dan kegiatan yang
akan dilakukan.
5. Guru Menyampaikan lingkup dan teknik penilaian yang akan
digunakan

B. Inti 1. Peserta didik mengamati tayangan slide tentang Struktur control


pemiliharaan pada java
2. Guru memberikan beberapa pertanyaan untuk menstimulus
ketertarikan Peserta didik tentang materi yang ditampilkan
3. Peserta didik difasilitasi untuk mengajukan pertanyaan terkait slide
yang diamati
4. Menemukan permasalahan beberapa contoh jenis statemen if pada
java 105 Menit
5. Membaca modul materi tentang Struktur control perulangan
(Looping)
6. Menganalisa dengan proses mendiskusikan data tentang tentang
struktur control perulangan (Looping)
7. Membuat diskusi tentang macam-macam struktur control dan buat
contoh codingnya diberikan oleh guru
8. Mengumpulkan hasil diskusi tentang contoh macam-macam
struktur control dan contoh kodingannya.

C. Penutup 1. Peserta didik bersama guru melakukan refleksi atas pembelajaran


yang telah berlangsung
 Apa saja yang telah dipahami Peserta didik?
 Apa yang belum dipahami Peserta didik?
 Bagaimana perasaan selama pembelajaran?
2. Peserta didik bersama guru menyimpulkan hasil pembelajaran. 15 menit
3. Guru memberikan tugas untuk dikerjakan dirumah
4. Peserta didik menyimak cerita motivasi tentang pentingnya sikap
Disiplin, kerjasama, Jujur dan syukur
5. Kelas ditutup dengan doa bersama dipimpin salah seorang Peserta
didik.

3. Pertemuan Ketiga
Kegiatan Deskripsi Alokasi
Waktu

D. Pendahuluan 1. Kelas dibuka dengan salam, guru menanyakan kabar dan mengecek
kehadiran Peserta didik, lalu Peserta didik dan guru berdoa dan
mempersiapkan diri memulai pelajaran.
2. Guru Menjelaskan kembali kompetensi yang telah dipelajari dan
dikembangkan sebelumnya terkait dengan kompetensi yang akan
dipelajari. 15 menit
3. Guru Menyampaikan kompetensi yang akan dicapai dan
manfaatnya bagi kehidupan.
4. Guru Menyampaikan garis besar cakupan materi dan kegiatan yang
akan dilakukan.
5. Guru Menyampaikan lingkup dan teknik penilaian yang akan

@2019, SMK Bina Mandiri Multimedia | Pemograman Berorientasi Objek|XI.Rekayasa Perangkat Lunak 4
digunakan
E. Inti 1. Peserta didik mengamati tayangan slide gambar-gambar tentang
komponen java
2. Guru memberikan beberapa pertanyaan untuk menstimulus
ketertarikan Peserta didik tentang materi yang ditampilkan
3. Peserta didik difasilitasi untuk mengajukan pertanyaan terkait slide
yang diamati 105 Menit
4. Menemukan permasalahan cara menginstal java yang ditayangkan
5. Membaca modul materi tentang lambang flowchart
6. Menganalisa dengan proses mendiskusikan data tentang cara
menginstal java
7. Peserta didik mencoba menginstal java
8. Mengumpulkan hasil diskusi dan hasil instalan

F. Penutup 6. Peserta didik bersama guru melakukan refleksi atas pembelajaran


yang telah berlangsung
 Apa saja yang telah dipahami Peserta didik?
 Apa yang belum dipahami Peserta didik?
 Bagaimana perasaan selama pembelajaran?
7. Peserta didik bersama guru menyimpulkan hasil pembelajaran. 15 menit
8. Guru memberikan tugas untuk dikerjakan dirumah
9. Peserta didik menyimak cerita motivasi tentang pentingnya sikap
Disiplin, kerjasama, Jujur dan syukur
10. Kelas ditutup dengan doa bersama dipimpin salah seorang Peserta
didik.

H. Alat/Bahan dan Media Pembelajaran


1. Media:
LCD Projector
2. Alat/bahan:
Pensil 2B, Buku Tulis
I. Sumber Belajar
LKS pemograman berorientasi objek Hanifah Wijayanti penerbit CV Putra Nugraha

J. Penilaian Pembelajaran
Kompetensi Dasar Teknik Penilaian Instrumen
3.2 Menerapkan dasar dan aturan pemrograman 1. Tes Tertulis 1. Kisi-kisi
berorientasi objek 2. Soal
3. Kunci jawaban
4. Kriterian Penilaian / Rubrik
(Terlampir)

4.2 Membuat kode program dasar dan aturan 1. Unjuk kerja 1. Lembar Soal
pemrograman berorientasi objek 2. Kriteria Penilaian (Terlampir)

Mengetahui, Cileungsi, 15 Juli 2019


Kepala SMK Bina Mandiri Guru Mata Pelajaran
Multimedia

Drs. H. Usman HM, MM Alpita Susanti, S.Kom

@2019, SMK Bina Mandiri Multimedia | Pemograman Berorientasi Objek|XI.Rekayasa Perangkat Lunak 5
Lampiran 1

A. Instrumen Penilaian Pengetahuan: Tes Tertulis

KD-3 Pengetahuan : 3.1 Memahami konsep pemrograman berorientasi objek


Kisi-kisi soal test tertulis

No Bentuk
No. Kompetensi Dasar Materi IndikatorSoal Soal Soal

1 3.2 Menerapkan dasar 1. Dasar dan aturan Disajikan pengertian 1 Uraian


dan aturan pemograman java aturan-aturan
pemrograman pemograman java
berorientasi objek
2. Operator pada java Peserta didik dapat 2 Uraian
menyebutkan macam-
macam operator logika

3. Struktur control Peserta didik dapat 3 Uraian


perulangan (Looping) menyebutkan macam-
macam struktur kontrol

Soal Test Tertulis


1. Sebutkan pengertian dari oop?
2. Sebutkan sejarah java ?
3. Sebutkan komponen java?

Kunci Jawaban
1. OOP adalah jenis program di mana programmer mendefinisikan tidak hanya tipe data dari sebuah
struktur data, tetapi juga jenis operasi (fungsi) yang dapat diterapkan opada struktur data.
2. Java dimulai pada tahun 1991, ketika sejumlah insinyur perusahaan Sun yang dimotori oleh James
Gosling mempunyai keinginan untuk mendesain sebuah bahasa computer kecil yang dapat di gunakan
untuk peralatan konsumen.
3. Komponen java adalah JVN dan IDE

PEDOMAN PENSKORAN
SkorPenilaian
 skor 3 jika peserta didikdapat menyebutkan dengan lengkap dan benar
 skor 2 jika peserta didikdapat menyebutkan kurang lengkap dan benar
 skor 1 jika peserta didikdapat menyebutkan tidak lengkap dan benar

Instrumen Penilaian Keterampilan.


KD-4 Keterampilan : 4.1 Menggunakan fungsi dan perintah (command).

Kisi-Kisi Penilaian Kinerja

@2019, SMK Bina Mandiri Multimedia | Pemograman Berorientasi Objek|XI.Rekayasa Perangkat Lunak 6
No. Kompetensi Materi Indikator Teknik
Dasar Penilaian

1. 4.1Menggunakan fungsi dan 1. Konsep Peserta didikdapat : Kinerja


perintah command pemrograman 1. Menerapkan konsep
berorientasi obyek. pemograman berorientasi
2. Prosedur objek.
pemrograman 2. Membuat pemograman
berorientasi obyek. berorientasi objek
3. Keunggulan
pemrograman
berorientasi obyek
terhadap
pemrograman
struktural
Tugas Praktik :

1. Gambarkanlah suatu proses kegiatan, lalu tempatkan konsep logika algoritma menggunakan beberapa
perintah (command) pada contoh kegiatan tersebut sehingga membentuk pola bagan alir / flowchart yang
sesuai dengan petunjuk.

LembarPenskoranKinerja

Petunjuk: Berilahtandacek (√)padakolomSkor


Capaian Kompetensi/Skor
No Komponen/SubKomponen BK CK K SK
0-64 65-69 70-84 85-100
1 Persiapan(skormaksimal 200)
Mempersiapkan penampilan diri 90
Mempersiapkan alat 87
2 Pelaksanaan(skormaksimal 100)
Prosedur penetapan algoritma bagan alir / flowchart 78
3 Hasil (skormaksimal 3)
Hasil Penetapan algoritma bagan alir / flowchart 85

Penilaian Kinerja

Persiapan Proses Hasil Total


Skor Perolehan 177 78 85
Skor Maksimal 200 100 100
Bobot 30 50 20 100
Total 26,55 39 17 82,55

Keterangan

-Bobot pada komponen penilaian ditentukan berdasarkan karakteristik penugasan


-CaraPerhitungan Nilai = Skor Perolehan
x bobot

Skor Maksimal

@2019, SMK Bina Mandiri Multimedia | Pemograman Berorientasi Objek|XI.Rekayasa Perangkat Lunak 7
Rubrik Penskoran Kinerja

No Komponen Indikator/KriteriaUnjuk Kerja Skor


Penilaian
I Persiapan

Mempersiapkan Kriteria Unjuk Kerja


penampilan diri - Seragam digunakan dengan lengkap
- Penampilan diri diperhatikan dengan baik
- Bersikap tenang
Memenuhi 3 Kriteria unjuk kerja dengan menunjukkan penampilan SK/85-100
menarik
Memenuhi 3 kriteria unjuk kerja K/70-84
Memenuhi 2 kriteria unjuk kerja CK/65–69
Memenuhi <2 kriteria unjuk kerja BK/0-64
Mempersiapkan alat Kriteria Unjuk Kerja
dan bahan - Alat tulis dipersiapkan dengan lengkap diatas meja
- Lembar kerja disiapkan
- Kerapihan diperhatikan dengan baik
Memenuhi 3 Kriteria unjuk kerja dengan sikap yang tenang SK/85-100
Memenuhi 3 kriteria unjuk kerja K/70-84
Memenuhi 2 kriteria unjuk kerja CK/65–69
Memenuhi <2 kriteria unjuk kerja BK/0-64
II Pelaksanaan
Prosedur penetapan Menunjukkan seluruh rangkaian prosedur penetapan algoritma dalam SK/85-100
algoritma bagan alir waktu < 30 menit
/ flowchart Menunjukkan seluruh prosedur penetapan algoritma K/70-84
Menunjukkan 80-90% prosedur penetapan algoritma CK/65–69
Menunjukkan <80% prosedur penetapan algoritma BK/0-64
III Hasil
Hasil Penetapan Kriteria Hasil
algoritma bagan alir - Algoritma ditetapkan dengan benar
/ flowchart - Alir program disusun dengan benar
- Symbol flowchart ditentukan dengan benar
- Jenis kegiatan ditentukan dengan benar
Memenuhi 4 Kriteria hasil SK/85-100
Memenuhi 3 kriteria hasil K/70-84
Memenuhi 2 kriteria hasil CK/65–69
Memenuhi <2 kriteria hasil BK/0-64

@2019, SMK Bina Mandiri Multimedia | Pemograman Berorientasi Objek|XI.Rekayasa Perangkat Lunak 8
Tugas Proyek :

1. Buatlah sebuah program aplikasi mesin hitung matematika, dengan memperhatikan hal-hal berikut :
a. Mesin mampu menghitung penjumlahan, perkalian, pengurangan, penambahan
b. Mesin mampu menghitung luas bangun ruang seperti : segitiga, kubus, balok, lingkaran.
c. Pastikan syntak dapat dijalankan dengan mudah / user friendly
d. Layout Aplikasi harus menarik
e. Presentasikan aplikasi didepan kelas dan guru
f. Laporan dan aplikasi disampiakan paling lambat 2 pekan

LembarPenskoranProyek

Petunjuk: Berilahtandacek (√)padakolomSkor


Capaian Kompetensi/Skor
No Komponen/SubKomponen BK CK K SK
0-64 65-69 70-84 85-100
1 Persiapan(skormaksimal 300)
Memilih bahasa pemrograman 83
Menyiapkan alat 85
Menyiapkan alir program 87
2 Pelaksanaan(skormaksimal 300)
Melaksanakan Prosedur penetapan algoritma bagan alir / flowchart 95
Melaksanakan Prosedur penetapatan layout 84
Mempresentasikan program 80
3 Hasil (skormaksimal 300)
Program 90
Penampilan 96
Pelaporan 79
Penilaian Kinerja

Persiapan Pelaksanaan Hasil Total


Skor Perolehan 255 179 265
Skor Maksimal 300 300 300
Bobot 30 30 40 100
Total 8,5 26,85 35,3 86

Keterangan

-Bobot pada komponen penilaian ditentukan berdasarkan karakteristik penugasan


-CaraPerhitungan Nilai = Skor Perolehan
x bobot

Skor Maksimal

@2019, SMK Bina Mandiri Multimedia | Pemograman Berorientasi Objek|XI.Rekayasa Perangkat Lunak 9
RubrikPenskoranProyek

No Komponen Indikator/KriteriaUnjuk Kerja Skor


Penilaian
I Persiapan

Memilih bhs Kriteria Unjuk Kerja


pemrograman - Bhs Pemrograman yang dipilih adalah manual bukan template
- Bhs Pemrograman yang diilih adalah update terbaru

Memenuhi 3 Kriteria unjuk kerja dengan < 1 Pekan SK/85-100


Memenuhi 3 kriteria unjuk kerja K/70-84
Memenuhi 2 kriteria unjuk kerja CK/65–69
Memenuhi <2 kriteria unjuk kerja BK/0-64
Mempersiapkan Kriteria Unjuk Kerja
Alat - Laptop dipersiapkan
- Akses internet dipersiapkan
- Alat pendukung dipersiapkan
Memenuhi 3 Kriteria unjuk kerja dengan < 1 pekan SK/85-100
Memenuhi 3 kriteria unjuk kerja K/70-84
Memenuhi 2 kriteria unjuk kerja CK/65–69
Memenuhi <2 kriteria unjuk kerja BK/0-64
Menyiapkan (bahan Kriteria Unjuk Kerja
) alir program - Program dipersiapkan
- Alir program dipersiapkan

Memenuhi 3 Kriteria unjuk kerja d SK/85-100


Memenuhi 3 kriteria unjuk kerja K/70-84
Memenuhi 2 kriteria unjuk kerja CK/65–69
Memenuhi <2 kriteria unjuk kerja BK/0-64
II Pelaksanaan
Melaksanakan Menunjukkan seluruh rangkaian prosedur penetapan algoritma dalam SK/85-100
Prosedur penetapan waktu < 1 pekan
algoritma bagan alir Menunjukkan seluruh prosedur penetapan algoritma K/70-84
/ flowchart Menunjukkan 80-90% prosedur penetapan algoritma CK/65–69
Menunjukkan <80% penetapan algoritma BK/0-64
Melaksanakan Menunjukkan seluruh rangkaian prosedur penetapan layout dalam SK/85-100
Prosedur waktu < 1 pekan
penetapatan layout
Menunjukkan seluruh prosedur penetapan layout K/70-84
Menunjukkan 80-90% prosedur penetapan layout CK/65–69
Menunjukkan <80% pprosedur penetapan layout BK/0-64
Mempresentasikan Kriteria Unjuk Kerja
program - Mampu menjelaskan detail fungsi program
- Cara menghitung ditamplikan didepan penguji
- Bahasa yang komunikatif digunakan dengan baik
- Program dipresentasikan tepat waktu

Memenuhi 4 kriteria unjuk kerja dan mempresentasikan dengan SK/85-100


Bahasa Inggris yang lancar

Memenuhi 4 kriteria unjuk kerja K/70-84


Memenuhi 3 kriteria unjuk kerja CK/65–69
Menunjukkan <3 kriteria unjuk kerja BK/0-64

@2019, SMK Bina Mandiri Multimedia | Pemograman Berorientasi Objek|XI.Rekayasa Perangkat Lunak 10
III Hasil
Hasil Penetapan Kriteria Hasil
algoritma bagan alir - Mampu menghitung rumus matematika sederhana
/ flowchart - Mampu menghitung bangun ruang

Memenuhi 3 Kriteria hasil dalam waktu kurang dari 1 pekan SK/85-100


Memenuhi 3 kriteria hasil K/70-84
Memenuhi 2 kriteria hasil CK/65–69
Memenuhi <2 kriteria hasil BK/0-64
Penampilan Kriteria Hasil
- Desain Layout menarik
- User Friendly
- Fitur Bervariasi (kreatif)
- Memory program tidak begitu besar (efisiensi)

Memenuhi 4 Kriteria hasil SK/85-100


Memenuhi 3 kriteria hasil K/70-84
Memenuhi 2 kriteria hasil CK/65–69
Memenuhi <2 kriteria hasil BK/0-64
Laporan Kriteria Hasil
- Desain menarik
- Disertai cover, daftar isi dan kelengkapan isi laporan lainnya
- Disertai gambar, bagan dan table yang relevan
- Diserahkan dalam bentuk hardcopy dan softcopy

Memenuhi 4 Kriteria hasil SK/85-100


Memenuhi 3 kriteria hasil K/70-84
Memenuhi 2 kriteria hasil CK/65–69
Memenuhi <2 kriteria hasil BK/0-64

@2019, SMK Bina Mandiri Multimedia | Pemograman Berorientasi Objek|XI.Rekayasa Perangkat Lunak 11
( JOB SHEET )
SMK BINA MANDIRI MULTIMEDIA
TAHUN PELAJARAN 2019 - 2020

Mata Pelajaran : Simulasi dan Komunikasi Digital


Kompetensi Keahlian : RPL – TKJ -MM
Alokasi Waktu : 2 x 45 menit
Bentuk Soal : Penugasan Perorangan
Hari, Tanggal : _________________________

KD-4 Keterampilan : 4.1 Menggunakan fungsi dan perintah (command).

I. DAFTAR KOMPONEN DAN BAHAN


No. Nama Spesifikasi Jumlah Ket.
Alat/Komponen/Bahan
1 2 3 4 5
Alat Tes /Alat tangan

1. Komputer PC/ Laptop  Motherboard CPU Core 1Unit/Siswa


2 Duo, 1.80 GHz +
Driver
 VGA Minimal1 GB
 Keyboard, Mouse

Memory RAM 2 GB
Komponen
1 Operating System Minimal Win 7 64 bit 1 paket / siswa
2 Program Office Ms. Office 2007 / 2010 1 paket / siswa
3 Software FLowchart DIA 1 paket / siswa

II. SOAL/TUGAS
Membuat Diagram Alir / Flowchart
1. Gambarkanlah suatu proses kegiatan, lalu tempatkan konsep logika algoritma menggunakan beberapa
perintah (command) pada contoh kegiatan tersebut sehingga membentuk pola bagan alir / flowchart
yang sesuai dengan petunjuk

III. Langkah Kerja


1. Buatlah contoh daftar proses kegiatan pada Ms. Word.
2. Analisa proses tersebut lalu buatlah contoh flowchart menggunakan program DIA
3. Simpan hasil flowchart dalam USB dengan format “FlowchartNamaKelas”

Kegiatan Langkah Kerja Alat Bahan Deskripsi

Klik File → New PC Start Start dipergunakan untuk memulai suatu


1. Pada toolbox yang berada Program Tools program

disebelah kiri, pilih menu DIA


Flowchart
klik pada gambar /

terminal interrupt lalu tuliskan

@2019, SMK Bina Mandiri Multimedia | Pemograman Berorientasi Objek|XI.Rekayasa Perangkat Lunak 12
“Start” (sesuai deskripsi yang
dinginkan)

2. PC Proses Diagram process “Masuk keperpustakaan”


klik pada gambar / Program Tools dan “Menunjukan Kartu Identitas”
terminal interrupt lalu tuliskan DIA
deskripsi yang diinginkan

3. PC Decision Decision yang berbentuk belah ketupat ini


Klik dan pada Program Tools dipergunakan sebagai kotak keputusan yang
gambar / terminal interrupt lalu D I A harus memiliki logika TRUE / FALSE
tuliskan deskripsi yang dalam sebuah keputusan, dalam program
diinginkan kali ini saya menuliskan “Memiliki Kartu
Identitas” disertakan dengan alur keputusan
Ya dan Tidak. Jika kondisinya tidak
terpenuhi, maka melakukan proses
“Mencari buku yang ingin di pinjam” dan
jika kondisi tidak terpenuhi, alur “Tidak”
akan langsung menuju akhir program / End

4. PC Decision Ketika langkah mencari buku sudah


klik dan pada Program Tool diproses, langkah selanjutnya adalah
gambar / terminal interrupt lalu D I A diagram decision “Tersedianya buku” jika
tuliskan deskripsi yang buku yang diinginkan tidak tersedia maka
diinginkan alur akan melanjutkan ke “Mencari buku
yang ingin dipinjam” dan jika buku tersedia
maka alur akan melanjutkan ke
“Memberikan buku dan kartu member”

5. PC Proses Selanjutnya adalah proses “Memberikan


klik dan pada Program Tools buku dan kartu member” dan kemudian ke
gambar / terminal interrupt lalu D I A alur diagram decision “Memiliki Kartu
tuliskan deskripsi yang Member” jadi jika ingin meminjam buku,
diinginkan diharuskan membuat kartu member. Jika
tidak memiliki maka melanjutkan ke proses
“Membuat Kartu Member”

6. PC End Dan jika kondisi menunjukan “Ya” akan


Klik dan pada Program Tools melanjutkan ke proses “Petugas mencatat
gambar / terminal interrupt lalu D I A nama peminjam, jenis buku, tanggal
tuliskan “Start” peminjaman, dan tanggal pengembalian,
lalu ke proses “petugas memberikan buku
kepeminjam” dan yang terakhir adalah
diagram End. End adalah diagram terminal
interrupt yang menandakan akhir dari
program

@2019, SMK Bina Mandiri Multimedia | Pemograman Berorientasi Objek|XI.Rekayasa Perangkat Lunak 13
Kendala dan Solusi
No Kendala Penyebab Solusi

@2019, SMK Bina Mandiri Multimedia | Pemograman Berorientasi Objek|XI.Rekayasa Perangkat Lunak 14

Anda mungkin juga menyukai