Anda di halaman 1dari 2

 

 
PENINGKATAN KOMPETENSI

No.Dokumen : 440/C.VIII.SOP.0125.01/436.6.3.26/2016
No. Revisi : 00
SOP
Tanggal Terbit : 16 Januari 2016
Halaman : 1/3

UPTD Puskesmas
  drg. Rias Ari Mukti, M.Kes
Tanah Kalikedinding
NIP. 195710251984032002
Surabaya

1. Pengertian Peningkatan Kompetensi Tenaga klinis adalah suatu upaya


peningkatan kemampuan manajerial dan kinerja Tenaga klinis
Puskesmas dalam memberikan pelayanan kesehatan di Puskesmas
untuk mencapai pelayanan kesehatan yang bermutu
2. Tujuan Sebagai acuan langkah langkah petugas dalam menerapkan
peningkatan kompetensi tenaga klinis.
3. Kebijakan Berdasarkan Penetapan Kepala UPTD Puskesmas Tanah
Kalikedinding Nomor 440/C.VIII.SP.0059.01/436.6.3.26/2016 Tentang
Keterlibatan petugas pemberi pelayanan klinis dalam peningkatan
mutu klinis
4. Referensi Undang Undang Republik Indonesia Nomor 36 Tahun 2014 tentang
Tenaga Kesehatan
5. Alat dan Bahan 1. Alat :-
2. Bahan : -
6. Prosedur/ 1. Kepala Puskesmas dan Tim Kredensial menetapkan
Langkah-langkah
kompetensi untuk seluruh tenaga kesehatan dan tenaga non
kesehatan di UPTD Puskesmas Tanah Kalikedinding
2. petugas puskesmas melakukan peningkatan / pengembangan
kompetensi melalui pelatihan eksternal ataupun pelatihan
internal
3. petugas puskesmas yang telah melakukan peningkatan /
pengembangan kompetensi melakukan Transfer Knowledge
kepada petugas-petugas yang berkaitan
4. Tim kredensial melakukan evaluasi kepada petugas yang telah
melakukan peningkatan / pengembangan kompetensi
7. Diagram Alir
Mulai

Kepala Puskesmas dan Tim


Kredensial menetapkan kompetensi

petugas puskesmas melakukan


peningkatan / pengembangan
kompetensi melalui pelatihan eksternal
ataupun pelatihan internal

Transfer Knowledge

Tim kredensial melakukan evaluasi


kepada petugas yang telah
melakukan peningkatan /
pengembangan kompetensi

8. Unit Terkait 1. Kepala Puskesmas


2. Penanggung jawab poli di Puskesmas.

9. Dokumen Terkait Form penilaian monitoring dan evaluasi kinerja petugas.

10. Rekaman Historis Perubahan

Tanggal
No. Yang dirubah Isi Perubahan
Mulai Diberlakukan

Anda mungkin juga menyukai