Anda di halaman 1dari 7

ALUR TUJUAN PEMBELAJARAN

Mata Pelajaran : Bahasa Indonesia


Jumlah Jam : 144
Rasional : Alur dan Tujuan Pembelajaran (ATP) ini disusun untuk memenuhi Capaian Pembelajaran (CP) Fase E dengan
pendekatan pembelajaran berbasis teks untuk menguatkan kemampuan literasi siswa. Tahap perkembangan
kognitif yang digunakan mengacu pada kerangka AKM (Asesmen Kompetensi Minimal) Literasi, yaitu
menemukenali, menganalisis dan menginterpretasi, serta menilai dan merefleksi. ATP ini disusun untuk
mengembangkan Profil Pelajar Pancasila yang relevan.

Tujuan / CP akhir fase per Profil Pelajar Jumlah


No Elemen Materi Strategi Pembelajaran TP KET
elemen Pancasila Jam

1 Menyimak Kreatif: TEKS SASTRA: Discovery Learning 12 JP 1


10.1 Peserta didik memaparkan
CERITA RAKYAT
kembali teks cerita rakyat Menghasilkan
gagasan yang
yang disimak. orisinil
10.2 Peserta didik mengevaluasi
dan merefleksikan gagasan
dan pesan dalam cerita 2
rakyat berdasarkan analisis
unsur intrinsik teks.

10.3 Peserta didik membaca teks


rekon berupa catatan
Tujuan / CP akhir fase per Profil Pelajar Jumlah
No Elemen Materi Strategi Pembelajaran TP KET
elemen Pancasila Jam

sejarah untuk menemukan


ide pokok teks yang
dipaparkan secara
kronologis.

10.4 Peserta didik menilai


2 Membaca akurasi data dalam teks TEKS REKON: Discovery Learning 20 JP 3
CATATAN SEJARAH
dengan
membandingkannya
dengan catatan sejarah
versi lain dan memberikan
tanggapannya.

10.5 Peserta didik mengevaluasi


teks cerpen melalui
analisis unsur intrinsik dan
kesesuaian penggambaran
dunia nyata di dalamnya.
4

10.6 Peserta didik menganalisis


perbandingan antar teks
Tujuan / CP akhir fase per Profil Pelajar Jumlah
No Elemen Materi Strategi Pembelajaran TP KET
elemen Pancasila Jam

secara lisan menggunakan


argumen atau
pengetahuan dari sumber
lain sesuai tata cara dan
etika diskusi.

10.7 Peserta didik menyajikan


dan menanggapi gagasan
dan pendapat dengan
TEKS SASTRA: CERPEN Problem Based Learning 6 JP 5
jelas, logis dan sopan.

10.8 Peserta didik


menyimpulkan gagasan
dari proses diskusi dan
menuliskannya dalam
bentuk laporan diskusi.

10.9 Peserta didik menuliskan


gagasan dan pesannya
dalam bentuk cerpen yang
3 Berbicara menarik. DISKUSI Discovery Learning 20 JP 6
Tujuan / CP akhir fase per Profil Pelajar Jumlah
No Elemen Materi Strategi Pembelajaran TP KET
elemen Pancasila Jam

10.10 Peserta didik memaparkan


kembali hasil memirsa
untuk menemukenali
proses berpikir dan
metode ilmiah dalam
teks.

10.11 Peserta didik melakukan


percobaan ilmiah
sederhana berdasarkan
pada teks prosedur yang
diberikan untuk menilai
kualitas teks.
7
10.12 Peserta didik menulis
laporan atas percobaan
ilmiah yang dilakukan.

10.13 Peserta didik mengalih


wahana teks laporan
menjadi media lain.
Tujuan / CP akhir fase per Profil Pelajar Jumlah
No Elemen Materi Strategi Pembelajaran TP KET
elemen Pancasila Jam

4 Menulis TEKS LAPORAN: Discovery Learning 20 JP 8


LAPORAN DISKUSI

TEKS SASTRA: CERPEN


Discovery Learning 24 JP 9

TEKS LAPORAN:
Problem Based Learning 24 JP 10
PERCOBAAN ILMIAH
Tujuan / CP akhir fase per Profil Pelajar Jumlah
No Elemen Materi Strategi Pembelajaran TP KET
elemen Pancasila Jam

11

12
Tujuan / CP akhir fase per Profil Pelajar Jumlah
No Elemen Materi Strategi Pembelajaran TP KET
elemen Pancasila Jam

13

Anda mungkin juga menyukai